You are on page 1of 2

Soal Pilihan Ganda (Agama)

Bab 3

1. Allah mendesain dunia dengan penuh keindahan, langit dan bumi serta segala isinya. Hal
tersebut menandakan bahwa Allah sebagai ….
a. Pencipta
b. Penakluk
c. Berkuasa
d.Memberkati

2. Tidak ada satu orang pun yang dapat mengubah ciptaan Tuhan, hanya Tuhanlah yang
dapat mengubah dan menciptakan segala sesuatu termasuk manusia. Tuhan dapat
mengampuni dan menghapus segala dosa manusia. Hal tersebut menunjukkan bahwa
Allah ….
a. Berkuasa
b. Pencipta
c. Memberkati
d. Menaklukkan

3. Kitab Mazmur adalah kitab yang berisi pujian-pujian. Orang-orang Israel pada masa lalu
sering kali mengungkap perasaannya melalui lagu. Apa pun perasaan tersebut, di bawah ini
benar kecuali ….
a. Sedih
b. Bersyukur
c. Malas
d. Gembira

4. Kitab Mazmur yang dimaksud pada soal nomor 3 di atas adalah Mazmur pasal ….
a. 103
b. 102
c. 104
d. 105

5. Allah menciptakan dunia dengan penuh keindahan. Sebagai ciptaan yang memiliki akal
budi seharusnya ketika bertemu dengan teman yang membuang sampah sembarangan
adalah ….
a. Memukuli
b. Mengeroyok
c. Menegur dan menasihati
d. Dibiarkan saja

6. Lingkungan merupakan tempat berkembang biak makhluk hidup termasuk manusia. Jika
lingkungan tersebut kumuh maka akan memberikan dampak yang negatif bagi makhluk
hidup di sekitarnya. Dampak negatif dari kerusakan lingkungan tersebut adalah ….
a. Sarang Penyakit’
b. Udara kotor
c. Banjir
d. Semua jawaban benar

7. Kerusakan lingkungan sering kali terjadi di mana-mana, bukan hanya di Indonesia saja,
tetapi terjadi di seluruh dunia. Faktor utama penyebab kerusakan lingkungan adalah ….
a. Hewan peliharaan
b. Manusia
c. Teknologi
d. Gunung Meletus

8. Pencemarab di laut terjadi karena membuang sampah secara sembarangan di sekitar


pantai dan laut yang dapat mengakibatkan ….
a. Kerusakan terumbu karang yang membuat biota laut mati
b. Tsunami
c. Pesisir yang kumuh
d. Semua jawaban benar

9. Tuhan Yesus menggunakan contoh-contoh ciptaan-Nya, baik secara langsung maupun


tidak dalam beberapa kitab. “Pandanglah burung-burung di langit …. perhatikanlah bunga
bakung di ladang.” Penggalan ayat tersebut terdapat dalam kisah ….
a. Matius 5: 20-25
b. Yohanes 6: 10-15
c. Matius 6: 25-30
d. Lukas 5: 2-30

10. Allah telah menciptakan dunia ini dengan segala keindahan, tetapi buktinya manusia
justru malah merusaknya. Hal yang haus kita lakukan jika menemukan hutan yang gundul
adalah ….
a. Melakukan sosialisasi
b. Melakukan somasi
c. Melakukan reboisasi
d. Membiarkan saja

You might also like