You are on page 1of 2

PRODI : ILMU ADMINISTRASI NEGARA

KODE/ NAMA MATA KULIAH : PENGANTAR ILMU ADMINISTRASI NEGARA

TUGAS :2

NAMA/NIM : RAFI HANDIKA/050076867

SOAL
1. Apa tujuan utama dari sistem birokrasi dalam administrasi publik? Jelaskan
bagaimana sistem birokrasi membatu dalam mengatur dan melaksanakan kebijakan
serta layanan publik.
Jawaban:
Tujuan pertama dari sistem birokrasi dalam administrasi publik yaitu untuk menyiapkan
struktur organisasi yang teroganisasi dan teratur untuk mengelolah kebijakan dan layananan
publik ini mencangkup perbuatan aturan ,prosuder,dan penegasan tugas secara jelas untuk
memastikan efesien dan akuntabilatas penyenggaraan pemerintahan.

2. Apa yang dimaksud dengan ‘’red tape‘’ dalam kontes birokrasi? Bagaimana
formalitas berlebihan atau aturan yang rumit dapat menghalangi efensiensi dalam
proses administrasi publik?
Jawaban:
’’red tape’’dalam kontes birokrasi menuju pada produser formalitas berlebihan atau aturan
yng rumit yang dapat menghambat atau memperlambat proses administrasi publik hal ini
banyak melibatkan peruduser menyulitkan atau bahkan menghambat efisien dalam
menyelesaikan tugas atau keputusan di lingkungan birokrasi.

3. Uraikanlah fungsi manajemen personalia dalam administrasi kepegawaian menurut


Robbet Persthus berikan contonya?
Jawaban:
Fungsi manajemen personalia dalam administrasi kepegawaian menurut Robbet Persthus
meliputi rekrumen seleksi, pelatihan, evaluasi kinerja ,kompentasi,dan pengebangan karier
pegawai Contohnya, rekrumen dan seleksi melibatkan proses pemilihan karyawan baru
berdasarkan kualifikasi dan kemampuan yang sesuai dengan kebutuhan organisasi dan
kemampuan yang sesuai dengan kebutuhan organisasi.

4. Mengapa peyempurnaan organisasi menurut the liang gie penting dalam


penyempurnaan organisasi? Berikan contoh bagaimana peyempurnaan organisasi
dapat meningkatkan prodoktifitas dan mengurangi pemborosan.

Jawaban:

Peyempurnaan organisasi menurut the liang gie penting karena dapat membantu
mengoptimalkan struktur dan peroses kerja dalam dalam organisasi. Contohnya, dengan
memperbaiki alur kerja atau yang tidak perlu ,organisasi dapat menjadi lebih
responsif,efesien,dan produktif.
5. Sistem perencanaan penyusunan program dan pengganguran memiliki atau S4 adalah
sebuah sistem yang di gunakan dalam pengelolahan keuangan pemerintah indonesia.
Jelaskan kekurangan utama dalam pelaksanaan dan penerapan SP4?

Jawaban:

Kekurangan pertama dalam pelaksanaan dan penerapan sistem perencanaan penyusunan


program dan penganggaran [SP4] di indonesia mungkin meliputi kurangnya transparasi
dalam alokasi anggaran, kurangnya partisipasi publik dalam proses perencanaan, serta potensi
untuk korupsi atau penyalagunaan dana publik selain itu pelaksanaan yg tidak tepat waktu
atau efesien juga dapat menjadi masalah dalam pengelolahan keuangan pemerintahan.

You might also like