You are on page 1of 8

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

TEMATIK TERPADU

Sekolah : SD Kanisius Wirobrajan 1


Tema : Pertumbuhan dan Perkembangan Mahkluk Hidup
Subtema : Ciri ciri Makhluk Hidup
Pembelajaran ke : 3 (Tiga)
Alokasi Waktu : 4 JP (4 X 35 menit).

A. Tujuan Pembelajaran
1. Setelah mengamati teks dan gambar, siswa dapat mengidentifikasi ide pokok dari
informasi yang didengar/disajikan tentang ciri-ciri makhluk hidup dengan tepat.
2. Setelah mengamati teks dan gambar, siswa dapat menuliskan pokok-pokok
informasi yang didengar/disajikan tentang ciri-ciri makhluk hidup dengan tepat.
3. Setelah mengamati contoh, siswa dapat menentukan nilai tempat sampai ribuan
dengan tepat.
4. Setelah mengamati contoh, siswa dapat menentukan nilai tempat sampai puluh
ribuan dengan benar.
5. Setelah mengamati contoh, siswa dapat mengurutkan sekelompok bilangan yang
diberikan antara 1.000 sampai dengan 10.000 dengan benar.
6. Setelah mendengarkan penjelasan, siswa dapat mengidentifikasi bentuk pola irama
sederhana pada lagu Anak Ayam dengan benar.
7. Setelah mengamati contoh, siswa dapat memeragakan pola irama sederhana melalui
kegiatan bernyanyi lagu “Anak Ayam” dengan percaya diri.

B. Kompetensi Inti (KI)


1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat,
membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan sistematis,
dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam
tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

C. Kompetensi Dasar dan Indikator


Muatan: Bahasa Indonesia

Kompetensi Dasar Indikator

3.4 Mencermati kosakata dalam teks 3.4.1 Menyebutkan ciri – ciri


tentang konsep ciri-ciri, kebutuhan pertumbuhan dan perkembangan
(makanan dan tempat hidup), makhluk hidup di lingkungan
pertumbuhan, dan perkembangan sekitar
makhluk hidup yang ada di lingkungan 3.4.2 Menielaskan pertumbuhan dan
setempat yang disajikan dalam bentuk perkembangan makhluk hidup
lisan, tulis, visual, dan/atau eksplorasi yang ada di lingkungan sekitar
lingkungan. 3.4.3 Mengidentifikasi kebutuhan
(makanan dan tempat hidup)
makhluk hidup

4.4 Menyajikan laporan tentang konsep 4.4.1 Mengumpulkan laporan tentang


ciri-ciri, kebutuhan (makanan dan konsep ciri-ciri, kebutuhan
tempat hidup), pertumbuhan, dan (makanan dan tempat hidup),
perkembangan makhluk hidup yang ada pertumbuhan, dan perkembangan
di lingkungan setempat secara tertulis makhluk hidup yang ada di
menggunakan kosakata baku dalam lingkungan setempat
kalimat efektif. 4.4.2 Membuat laporan sederhana
tentang konsep ciri-ciri, kebutuhan
(makanan dan tempat hidup),
pertumbuhan, dan perkembangan
makhluk hidup yang ada di
lingkungan setempat secara tertulis
menggunakan kosakata baku dalam
kalimat efektif.

Muatan Matematika

Kompetensi Dasar Indikator

3.1 Menjelaskan sifat-sifat operasi hitung 3.1.1 Memahami operasi hitung pada
pada bilangan cacah. bilangan cacah
3.1.2 Menyebutkan berbagai sifat operasi
hitung pada bilangan cacah

4.1 Menyelesaikan masalah yang 4.1.1 Mengurutkan bilangan 1000


melibatkan penggunaan sifat-sifat sampai 10.000 dengan benar
operasi hitung pada bilangan cacah. 4.1.2 Membilang secara loncat bilangan
1.000 sampai 10.000 dengan benar
Muatan SBdP

Kompetensi Dasar Indikator


3.2 Mengetahui bentuk dan variasi pola 3.2.1 Memahami bentuk dan variasi
irama dalam lagu. pola irama dalam lagu
3.2.2 Menyebutkan bentuk dan variasi
pola irama dalam lagu
4.2 Menampilkan bentuk dan variasi irama 4.2.1 Memainkan berbagai alat menjadi
melalui lagu. alat musik sederhana
4.2.2 Menyanyikan lagu cicak cicak di
dinding dengan irama yang benar

D. Pemahaman (Understanding)
1. Siswa memahami cara mencari ide pokok dari suatu bacaan
2. Siswa memahami makna bersatu
3. Siswa memahami gerak lokomotor dalam menirukan berbagai gerak berpindah
tempat

E. Penguatan Pendidikan Karakter


1. Tanggung jawab
2. Jujur
3. Berperilaku bersyukur
4. Menjaga kelestarian alam, tidak merusak tanaman
5. Peduli
6. Menjaga keasrian, keindahan, dan kebersihan lingkungan sekolah
F. Materi Pembelajaran
1. Fakta : Makhluk hidup membutuhkan makanan
2. Konsep : Sifat-sifat operasi hitung, perkalian dua bilangan
3. Prosedural : Cara mencari ide pokok, cara perkalian bilangan cacah, cara bercerita
4. Metakognitif : Penguasaan materi mengenai ide pokok, sifat operasi hitung,
perkalian dan berlatih soal-soal untuk memperdalam pemahaman
G. Model, Metode, dan Strategi Pembelajaran.
1. Model Pembelajaran: Cooperative Learning
2. Metode Pembelajaran: permainan, Penugasan, Tanya Jawab, Diskusi dan Ceramah.
3. Strategi /Pendekatan Pembelajaran: PPR, Scientific
H. Langkah-langkah Pembelajaran
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Kegiatan 1. Guru menyapa siswa, menanyakan kabar, dan 15
mengecek kehadiran siswa.
Pendahuluan menit
2. Siswa berdoa bersama sesuai dengan agama dan
kepercayaan masing-masing dipimpin oleh salah satu
siswa.
3. Guru menjelaskan kegiatan yang akan dilaksanakan.
4. Guru menginformasikan tujuan pembelajaran yang
ingin dicapai.
5. Guru melakukan apersepsi dengan mengajukan
pertanyaan tentang pelajaran sebelumnya.
Kegiatan 1. Siswa mengamati ciri-ciri makhluk hidup yang ada 130
pada gambar
Inti menit
2. Siswa mengamati gambar keluarga Siti sedang makan
bersama dan gambar induk, telur, serta anak ayam.
3. Siswa berlatih menuliskan informasi yang dapat
diperoleh dari gambar tersebut, dan menuliskan.
4. Hubungan kedua gambar adalah adanya saling
ketergantungan antara manusia dan hewan. Keluarga
Siti sedang makan dengan lauk telur dan ayam.
5. Masing-masing siswa menyampaikan hasil
temuannya.
6. Siswa mengamati guru menyanyikan lagu Anak
Ayam.
7. Siswa berlatih menyanyi lagu Anak Ayam.
8. Siswa secara bergantian menyanyikan lagu Anak
Ayam di depan teman-teman
9. Siswa mengidentifikasi ciri-ciri makhluk hidup yang
ada pada syair lagu Anak Ayam.
10. Siswa juga mengidentifikasi jenis pola irama yang ada
pada lagu Anak Ayam dengan cara memberi simbol
bunyi panjang dan bunyi pendek pada syair lagu.
11. Siswa berlatih membuat pola bunyi panjang dan bunyi
pendek pada lagu Anak Ayam.
12. Siswa menyanyikan lagu Anak Ayam dengan pola
yang telah dibuat.
13. Siswa diingatkan kembali dengan bilangan ribuan dan
berlatih membaca nama dan lambang bilangannya.
14. Siswa mengamati contoh suatu data hasil dari sebuh
peternakan.
15. Siswa berlatih menyelesaikan soal latihan mengenai
nama dan lambang bilangan
Kegiatan 1. Guru dan siswa melakukan refleksi mengenai kegiatan 15
pembelajaran.
Penutup menit
1. Apa saja yang sudah dipelajari pada hari ini?
2. Bagaimana perasaan setelah mencoba membuat
pola nyanyian menggunakan simbol bunyi panjang
dan bunyi pendek?
3. Apa kegiatan yang paling disukai?
4. Informasi apa yang ingin diketahui lebih lanjut?
5. Bagaimana cara siswa mendapatkan informasi
tersebut?
2. Pertanyaan yang diajukan guru dapat dijawab secara
lisan atau tulisan. Jika guru menginginkan siswa
menuliskan jawaban pertanyaan refleksi, sebaiknya
siswa memiliki buku tulis khusus untuk refleksi.
3. Kegiatan kelas diakhiri dengan doa bersama sesuai
dengan agama dan kepercayaan masing-masing oleh
petugas.

I. Refleksi
1. Apa saja yang sudah dipelajari pada hari ini?
2. Bagaimana perasaan setelah mencoba membuat pola nyanyian menggunakan simbol
bunyi panjang dan bunyi pendek?
3. Apa kegiatan yang paling disukai?
4. Informasi apa yang ingin diketahui lebih lanjut?
5. Bagaimana cara siswa mendapatkan informasi tersebut?

J. Aksi
1. Siswa dapat melakukan gerak lokomotor
2. Siswa dapat menerapkan sikap bersatu di lingkungan sekitar
3. Siswa dapat mencari ide pokok dari suatu informasi dengan tepat
4. Siswa dapat memberi saran dengan tepat

K. Media/Alat, Bahan dan Sumber Belajar


Media / Alat:
1. Gambar peternakan dan hasil peternakan
2. Teks lagu anak ayam
Bahan dan Sumber Belajar
1. Diri anak, Lingkungan masyarakat (rumah)
2. Buku Pedoman Guru Tema 1 Kelas 3 dan Buku Siswa Tema 1 Kelas 3
L. Penilaian
1. Teknik penilaian : tertulis, lisan dan pengamatan
2. Instrumen penilaian : terlampir

Mengetahui Yogyakarta, 1 Juli 2023

Kepala Sekolah, Guru Kelas 3

Ernawati, S.Pd Valentina Feti Fetria, S.Pd.

G.9284
Lampiran : penilaian

2. Penilaian Sikap
Observasi selama kegiatan berlangsung (Lihat pedoman penilaian sikap).

3. Penilaian Pengetahuan
 Mengidentifikasi ciri-ciri makhluk hidup dari gambar.
Banyaknya soal 5.
Skor setiap soal 20.
Nilai = banyaknya jawaban benar × 20
 Memberi simbol tanda bunyi panjang dan bunyi pendek pada lagu Anak Ayam.
Minimal siswa dapat memberi simbol pada 4 baris lagu.
Skor maksimal 100.
Skor untuk setiap baris adalah 25.
Nilai = banyaknya baris yang diselesaikan × 25
 Urutan peternakan berdasarkan telur yang dihasilkan per bulan.
Banyaknya soal = 5
Nilai = Banyaknya jawaban benar × 20
 Latihan menghubungkan nama dan lambang bilangan
Banyaknya soal 3.
Nilai = ( jumlah benar/3) × 100
Latihan menentukan nama dan lambang bilangan menggunakan nilai tempat bilangan.
Jumlah soal 3.
Nilai = ( jumlah benar/3) × 100

3. Penilaian Keterampilan
Rubrik menulis cerita berdasarkan gambar
Perlu
Baik sekali Baik Cukup
No Kriteria bimbingan
4 3 2 1
Menggunakan
Terdapat lebih
huruf besar di Terdapat 1-2
dari 2 Tidak satu pun
Penggunaan awal kalimat kesalahan
kesalahan kalimat yang
huruf besar dan nama dalam
1 dalam menggunakan
dan tanda orang, serta menggunakan
menggunakan huruf besar
baca menggunakan huruf besar
huruf besar dan tanda titik
tanda titik di dan tanda titik
dan tanda titik
akhir kalimat
2 Kesesuaian Seluruh isi teks Setengah atau Kurang dari Semua isi teks
isi laporan yang ditulis lebih isi teks setengah isi belum sesuai
yang ditulis sesuai dengan yang ditulis teks yang
isi laporan sesuai dengan ditulis sesuai
yang diminta isi laporan dengan isi
yang diminta laporan yang
diminta
Terdapat 1-2 Lebih dari 2
Semua kata
kata yang kata yang
Penulisan kata belum tepat
3 Penulisan kurang tepat kurang tepat
sudah tepat dalam
dalam dalam
penulisan
penulisan penulisan
Terdapat 1-2 Terdapat lebih
Semua kata kata kalimat dari 2 kallimat Semua kalimat
Penggunaan
menggunakan yang yang menggunakan
4 kalimat yang
kalimat yang menggunakan menggunakan kalimat kurang
efektif
efektif kalimat kurang kalimat kurang efektif
efektif efektif

Rubrik melakukan gerak kombinasi


Perlu
Baik sekali Baik Cukup
No Kriteria bimbingan
4 3 2 1
Siswa hapal
Siswa hapal
seluruh syair Siswa hapal
seluruh syair Siswa belum
1 Penguasaan lagu lagu, irama
lagu, irama sebagian kecil
hapal syair lagu
kurang tepat syair lagu
tepat.
atau sebaliknya
Belum mampu
Mimik wajah
Mimik wajah Mimik wajah menunjukkan
dan gerakan
dan gerakan dan gerakan mimik wajah
2 Ekspresi sesuai dengan
sesuai dengan
belum sesuai dan gerakan
isi lagu namun
isi lagu. dengan isi lagu yang sesuai
belum konsisten
dengan isi lagu.

You might also like