You are on page 1of 5

MATRIK PROGRAM KERJA WAKA UR.

KESISWAAN
SMK IMTAQ DARURRAHIM TAHUN AJARAN
2023/2024

PROGRAM / KEGIATAN STRATEGIS


NO PROGRAM SASARAN/TARGET KEGIATAN WAKTU PELAKSANAAN PENANGGUNG
1 Penyusunan Program Untuk menyusun program  Rapat Kerja Bidang Kesiswaan 15 Juni 2023 1.Waka. Kesiswaan
Kerja Kesiswaan kerja yang sesuai dengan  Pembuatan Program Kerja WKS Bidang
sasaran kerja dan mutu WKS Kesiswaan.
Bidang Kesiswaan  Penetapan Program Kerja WKS Bidang
Kesiswaan TP. 2023/2024 Oleh Kepala
Sekolah
2 Pra MPLS Siswa Baru Tahun Pelajaran Sosialisasi Kegiatan Masa Pengenalan 14 Juli 2023 1.Waka. Kesiswaan
2023/2024 Lingkun gan Sekolah (MPLS) untuk siswa 2.Pembina OSIS
baru Kelas X 3.Pembina Pramuka
4.Pembina Ekskul
3 Sosialisasi Program Civitas Akademika SMK Sosialisasi Program Kerja Kesiswaan dalam 17 - 20 Juli 2023 5.Waka. Kesiswaan
Kerja Kesiswaan Al Ikhwaniyah Kegiatan MPLS untuk siswa baru (X) dan siswa 6.Pembina OSIS
kelas XI & XII
4 MPLS da LatDis Timbulnya pemahaman yang  Wawasan Wiyata Mandala; 17 - 20 Juli 2023 1. Waka. Kesiswaan
baik peserta didik baru  Tata Krama peserta didik; 2. Pembina OSIS
terhadap kondisi sekolah  Program dan Cara Belajar;
dan terbentuk pribadi yang  Pengenalan Lingkungan Sekolah;
disiplin dan berkomitmen  Tata tertib Sekolah;
dan bertanggung jawab,  Pengenalan Kegiatan Ekstra Kurikuler dalam
rangka Penguatan Pendidikan Karakter;
 Perkenalan dengan teman sesama peserta
didik, dengan Guru, Tata Usaha, Komite
Sekolah dan Pelaksana Sekolah;
 Kegiatan Olah Raga;
 Kegiatan Pramuka
5 Penegakan Disiplin Terciptanya kedisiplinan  Sosialisasi tata tertib siswa Setiap saat 1. Waka. Kesiswaan
siswa sesuai dengan tata  Pelaksanaan tata tertib siswa dan secara periodik 2. Pembina OSIS
tertib yang berlaku  Pendataan siswa yang melanggar tata tertib 3. Guru BK
 Pembinaan siswa oleh wali kelas, guru 4. Guru Piket
bk, dan wakilkesiswaan 5. Guru Mapel
 Pemberian penghargaan kepada
siswa terdisiplin
 Pemberian sanksi yang mendidik bagi
siswa yang melanggar
6 Upacara Bendera Terlaksananya upacara Membuat jadwal : Setiap hari Senin 1. Waka. Kesiswaan
bendera setiap hari Senin  Petugas upacara 2. Pembina OSIS
 Pembina upacara
 Materi pembinaan
7 Program 7 K (Lomba Terciptanya lingkungan  Penunjukan pembina 7 K Juli 2023, pelaksanaan nya 1. Waka. Kesiswaan
kebersihan antar kelas) sekolah yang kondusif  Membuat program setiap hari 2. Pembina OSIS
melalui kegiatan 7K  Membuat jadwal pelaksanaan 3. Wali Kelas
(Keamanan, Ketertiban,  Pelaksanaan kegiatan
Kebersihan, Keindahan,  Lomba kebersihan
Kekeluargaan, Kerindangan,  Pemberihan hadiah pemenang
dan Keasrian)
8 Ekstrakurikuler Terlaksananya kegiatan  Penyusunan program 1. Pramuka 1. Waka.
ekstrakurikuler meliputi :  Pendataan minat siswa (Hari Rabu) Kesiswaan
1. Pramuka  Pelaksanaan kegiatan 2. Badminton 2. Pembina Ekskul
2. Badminton  Mengikuti lomba (Hari Senin)
3. Futsal  Pelaporan 3. Futsal
4. Silat (Tapak Suci) (Hari Sabtu)
5. Paskibra 4. Silat (Tapak Suci)
6. Pengajian Kitab (Hari Rabu & Minggu)
5. Paskibra
(Hari Jumat)
6. Pengajian Kitab
(Hari Jumat)
9 Penanaman Nilai-nilai Terimplementasinya nilai- Pembiasaan nilai-nilai karakter melalui berbagai Setiap saat 1. Kepala Sekolah
karakter bangsa nilai karakter dalam aktifitas kegiatan seperti : dan secara periodik 2. Waka.
siswa sehari-hari  Membaca Asmaul Husna dan shalawat Kesiswaan
mudhoriyah sebelum pelajaran 3. Pembina OSIS
dimulai 4. Guru BK
 Berjabat tangan siswa dengan guru di 5. Guru Agama
pagi hari 6. Guru PKn
 Pengembangan diri (kegiatan BK
dan ekstrakurikuler)
 Upacara bendera
 Peringatan hari besar nasional dan hari
besar agama
 Bakti sosial
 Melaksanakan zakat fitrah
 Memberikan bantuan masyarakat
yang tertimpa bencana
 Memberikan penghargaan bagi
yang berpretasi
 mengintegrasikan penanaman nilai- nilai
karakter
10 Kegiatan Bimbingan Terlaksananya kegiatan Pengisian buku pribadi siswa, Sesuai kebutuhan 1. Waka.
dan Konseling bimbingan dan konseling Wawancara secara pribadi Kesiswaan
secara berkelanjutan 2. Kordinator
BK/BKK
3. Guru BK
11 Mengikuti lomba sain, Terpilihnya siswa untuk  Penjaringan siswa untuk mengikuti Setiap ada event yang 1. Waka.
mata pelajaran mewakili SMK Al Ikhwaniyah lomba dalam bidang : sain, bersesuaian Kesiswaan
Kejuruan, pemilihan dalam mengikuti lomba  Olimpiade, KIR, mata pejaran kejuruan, Olah 2. Waka.
siswa berprestasi dalam berbagai bidang raga, debat Bahasa Indonesia dan bahasa Kurikulum
bidang olah raga, seni inggris, dan seleksi siswa berprestasi 3. Pembina OSIS
dan debat (Bahasa tingkat Gugus 04, Tingkat Kota Tangerang
Indonesia dan bahasa Selatan, Tingkat Provinsi Banten dan
Inggris) Nasional
 Pembinaan dan pendalaman materi
 Seleksi tim inti
 Mengikuti lomba
 Pelaporan
12 Penerimaan Peserta Terseleksinya siswa yang Tes tertulis dan Wawasancara: dengan tahapan Gelombang 1: Waka. Kesiswaan
Didik Baru (PPDB) memenuhi persyaratan yang kegiatan pendaftaran, tes, dan pengumuman,  Pendaftaran : 3 Januari – 1
Tahun Pelajaran telah ditentukan rincan kegiatan : Maret 2024
2023/2024  Pembentukan panitia  Tes Seleksi : 2 Maret 2024
 Sosialisasi  Pengumuman : 8 Maret
 Pendaftaran 2024
 Seleksi Masuk
 Pengumuman
 Daftar ulang Gelombang 2 :
 Pendaftaran : 4 Maret – 3
Mei 2024
 Tes Seleksi : 4 Mei 2024
 Pengumuman : 10 Mei 2024

Gelombang 3 :
 Pendaftaran : 6 Mei 2024 –
28 Juni 2024
 Tes Seleksi : 29 Juni 2024
 Pengumuman : 6 Juli 2024
13 Latihan Dasar Terlaksananya kegiatan  Pembentukan panitia pelaksana 15 - 17 Desember 2023 1. Waka.
kepemimpinan siswa LDKS SMK Al Ikhwaniyah  Penyusunan proposal kegiatan Kesiswaan
(LDKS)  Pelaksaan latihan kepemimpinan siswa 1. Pembina OSIS
 Pelaporan
14 Kunjungan Indusitri dan Dimilikinya wawasan yang  Sosialisasi rencana kegiatan 7 Februari 2024 2. Waka.
studi banding luas tentang suatu obyek  Penjajakan obyek kunjungan atau Kesiswaan
industri atau pariwisata studi banding 3. Waka.
 Pembentukan panitia Kurikulum
 Penyusunan proposal
 Koordinasi dengan pihak yang
akan dikunjungi
 Pelaksanaan kunjungan/studi banding
 Pelaporan
 Evaluasi kegiatan
14 Latihan Dasar Terlaksananya kegiatan  Pembentukan panitia pelaksana 15 - 17 Desember 2023 2. Waka.
kepemimpinan siswa LDKS SMK Al Ikhwaniyah  Penyusunan proposal kegiatan Kesiswaan
(LDKS)  Pelaksaan latihan kepemimpinan siswa 3. Pembina OSIS
 Pelaporan
15 Pembentukan Pengurus Terpilihnya pengurus OSIS Pemilihan ketua dan pengurus OSIS, dengan Februari 2024 1. Waka.
OSIS tahun 2023 secara rincian kegiatan : Kesiswaan
demokratis  Pembentukan MPK 2. Pembina OSIS
 Sosialisasi
 Penjaringan calon
 Wawancara
 Pemungutan suara
 Penentuan peraih suara terbanyak
 Pelantikan
 Searah terima jabatan
16 Pembinaan OSIS Terbentuknya pengurus OSIS Rapat pembekalan pengurus OSIS oleh pembina Februari 2024 Pembina OSIS
yang memiliki kemampuan OSIS
untuk mengembangkan
organisasi
17 Tes Bakat Kelas XII Terlaksananya kegiatan tes  Sosialisasi rencana kegiatan Mei 2024 1. Waka.
bakat khusus kelas XII  Pelaksanaan Kesiswaan
sebagai bahan pertimbangan  Pelaporan 2. Koordinator
menentukan jurusan yang  Evaluasi kegiatan BK/BKK
akan di pilih di perguruan 3. Guru BK
tinggi
18 Perpisahan Keluar Kelas Terlaksananya kegiatan  Sosialisasi rencana kegiatan 8 - 11 Mei 2024 1. Kepala Sekolah
XII Perpisahan Kelas XII dengan  Pelaksanaan 2. Waka Kesiswaan
baik dan lancar  Pelaporan 3. Wali Kelas XII
 Evaluasi kegiatan
19 Perpisahan Gedung Terlaksananya kegiatan  Sosialisasi rencana kegiatan 22 Juni 2024 1. Kepala Sekolah
Kelas XII (Wisuda Purna Wisuda Purna Siswa  Pelaksanaan 2. Waka Kesiswaan
Siswa Angkatan Ke-XV) Angkatan Ke-XV dengan baik  Pelaporan 3. Wali Kelas XII
dan lancar  Evaluasi kegiatan

Ditetapakan di : Jakarta
Mengetahui, Tanggal : 23 Oktober 2023
Kepala Smk Imtaq Darurrahim Wakil Bidang Kesiswaan

H. Abul A’la Almaududi, M.Pd. Naufal Muhammad Toriq. S.Pd.


NRKS: 21023L0012863241226026 NIP.-

You might also like