You are on page 1of 13

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMA PGRI Kota Bengkulu

Mata Pelajaran : Matematika Wajib

Kelas/Semester : XII / Ganjil

Materi Pokok : Statistika

Sub Materi : Mean (Rataan) Data Berkelompok

Alokasi Waktu : 2 x 45 menit

A. Kompetensi Inti (KI)

3. Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, dan prosedural


dalam ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait fenomena dan kejadian, serta
menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat
dan minatnya untuk memecahkan masalah.

4. Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator

Kompetensi Dasar Indikator

3.2 Menentukan dan menganalisis ukuran 3.2.1 Mengidentifikasi fakta pada ukuran
pemusatan dan penyebaran data yang pemusatan data yang berkaitan dengan
(Mean/Rata - rata) yang disajikan dalam
disajikan dalam bentuk tabel distribusi bentuk tabel distribusi frekuensi dan
frekuensi dan histogram histogram

3.2.2 Menentukan ukuran pemusatan data


yang berkaitan dengan (Mean/Rata - rata)
yang disajikan dalam bentuk tabel distribusi
frekuensi dan histogram

3.2.3 Menganalisis ukuran pemusatan data


yang berkaitan dengan (Mean/Rata - rata)
yang disajikan dalam bentuk tabel distribusi
frekuensi dan histogram
C. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti proses pembelajaran, diharapkan:

- Siswa dapat Mengidentifikasi fakta pada ukuran pemusatan data yang berkaitan dengan
(Mean/Rata - rata) yang disajikan dalam bentuk tabel distribusi frekuensi dan histogram
- Siswa dapat Menentukan ukuran pemusatan data yang berkaitan dengan (Mean/Rata - rata)
yang disajikan dalam bentuk tabel distribusi frekuensi dan histogram
- Menganalisis ukuran pemusatan data yang berkaitan dengan (Mean/Rata - rata) yang
disajikan dalam bentuk tabel distribusi frekuensi dan histogram
- Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan Mean/Rata-rata pada data berkelompok
dalam tabel distribusi frekuensi dan histogram
- Menyajikan penyelesaian masalah yang berkaitan dengan Mean/Rata-rata pada data
berkelompok dalam tabel distribusi frekuensi dan histogram
-
D. Materi Pembelajaran

Statistika

- Mean /Rata – rata pada data berkelompok

E. Metode Pembelajaran

Metode : Ceramah dan Diskusi

Model : Problem Based Learning (PBL).

F. Media Pembelajaran

Alat dan Bahan :


- Lembar Kerja (LK)
- Lembar penilaian
- Spidol dan Papan Tulis
- Laptop & infocus

G. Sumber Belajar
- Buku penunjang kurikulum 2013 mata pelajaran Matematika Wajib Kelas XII
Kemendikbud, Edisi Revisi 2018.
- Bahan ajar lainnya
-
H. Langkah-langkah Pembelajaran

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi


Waktu
Pembukaan - Salam pembuka
- Penumbuhan karakter spiritual : guru bersama-
sama dengan siswa berdo’a 10 Menit
- Penumbuhan karakter : Guru meminta siswa
untuk merapikan tempat duduk dan meja,
kemudian meminta siswa memungut sampah
yang ada di sekeliling mereka
- Guru mengecek kehadiran siswa
- Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
- Memberikan gambaran tentang manfaat
mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam
kehidupan sehari-hari.
- Guru menayangkan gambar/foto Cara
Fase 1 : Orientasi siswa menentukan Mean(Rata- rata) dari data ber
kepada masalah kelompok
- Siswa diminta untuk mengamati dan menelaah
gambar tersebut.
- Guru membentuk kelompok kecil yang heterogen
- Guru membagikan Lembar Kerja Peserta Didik
(LKPD) untuk di kerjakan masing-masing
kelompok.
Fase 2 : - Guru memberikan pertanyaan tentang masalah
Mengorganisasikan siswa yang berkaitan dengan Rata – rata (Mean) suatu
data kelompok
- Memfasilitasi peserta didik untuk mengemukakan
pendapat tentang Rata- rata (Mean)

- Guru membagikan Lembar Kerja Peserta


Didik (LKPD) untuk dikerjakan masing-
masing kelompok.
Fase 3 : Membimbing - Masing-masing siswa mencari informasi di
penyelidikan individu buku paket dan sumber lain tentang cara 65 Menit
dan kelompok menentukan nilai rata – rata (Mean)
- Setiap kelompok berdiskusi menyelesaikan
lembar kerja yang diberikan
- Guru membimbing siswa yang belum paham
cara menentukan nilai rata – rata dari data
kelompok
Fase 4 : - Secara bergantian, setiap kelompok
Mengembangkan dan mempersentasikan hasil kerjanya, kemudian di
menyajikan hasil karya tanggapi oleh kelompok lain.

Fase 5 : Menganalisa dan - Guru bertanya tentang hal yang belum dipahami
mengevaluasi proses berkaitan dengan cara menentukan nilai rata –
pemecahan masalah rata (mean) dari data kelompok
- Guru memeriksa hasil kerja kelompok siswa
Penutup - Guru memberikan penguatan dan membimbing
siswa membuat simpulan
- Siswa diminta untuk mempelajari materi tentang
Median yang akan dipelajari pada pertemuan 15 Menit
berikutnya.
Guru bersama-sama dengan siswa berdo’a,
kemudian menutup pembelajaran dengan
mengucap salam.
I. Penilaian
1. Prosedur Penilaian :
No Aspek yang dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian
1 Sikap
a. Terlibat aktif dalam Pengamatan Selama pembelajaran dan
kegiatan mandiri dan saat diskusi
kegiatan kelompok.
b. Toleran terhadap
proses pemecahan
masalah yang berbeda
dan kreatif.
c. Bekerjasama dan
bertanggungjawab atas
keberhasilan teman.
2 Pengetahuan
Dapat menentukan dan Kuis berbentuk soal uraian Kuis
menganalisis ukuran
pemusatan dan penyebaran
data yang disajikan dalam
bentuk tabel distribusi
frekuensi
dan histogram
3 Keterampilan
Dapat menyelesaikan Pengamatan Penyelesaian tugas
masalah yang berkaitan kelompok dan saat
dengan penyajian data hasil diskusi
pengukuran dan
pencacahan dalam tabel
distribusi frekuensi dan
histogram

2. Instrumen Penilaian.

Instrumen penilaian sikap :


No Nama Siswa Sikap Skor
Tanggung Jujur Peduli Kerja Santun Percaya Disiplin
Jawab Sama Diri
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
Instrumen Tes :

1. Tentukan nilai rata-rata dari tabel di bawah ini!

2. Berat badan siswa pada suatu kelas disajikan dengan histogram seperti pada gambar
berikut ini.

Tentukan Rata-rata berat badan siswa tersebut!

Kunci Jawaban dan Rubrik Penilaian :

1. Soal Pertama

Langkah – langkah Skor


Menentukan titik tengah

15

Menentukan nilai fi . xi dan sigma dari fi dan


fi.xi
20

Menentukan Rata – rata dengan Rumus

15

=
= 70,67

2. Soal Kedua

Langkah – langkah Skor


Dari histogram dirubah ke bentuk table

15

Menentukan nilai xi dan Menentukan nilai fi . 20


xi dan sigma fi.xi

Menentuka nilai Rataan 15


Nama Sekolah : SMA PGRI Kota Bengkulu
Mata Pelajaran : Matematika
Sub Materi : Rata-Rata (Mean)
Kelas / Semester : XII/1

A. Petunjuk Belajar
1. Bacalah LKPD dengan cermat
2. Cermati informasi pendukung yang diberikan
3. Kerjakan semua soal secara berkelompok
B. Kompetensi Dasar

3.2 Menentukan dan menganalisis ukuran pemusatan dan penyebaran data yang

disajikan dalam bentuk tabel distribusi frekuensi dan histogram


C. Indikator

3.2.1 Mengidentifikasi fakta pada ukuran pemusatan dan penyebaran data yang disajikan dalam
bentuk tabel distribusi frekuensi dan histogram
3.2.2 Menentukan ukuran pemusatan dan penyebaran data yang disajikan dalam bentuk tabel
distribusi frekuensi dan histogram

3.2.3 Menganalisis ukuran pemusatan dan penyebaran data yang disajikan dalam bentuk tabel
distribusi frekuensi dan histogram
D. Informasi Pendukung
E. Tugas / Aktivitas
Permasalahan 1
Ayo Mengamati

Dari table distribusi frekuensi usia 50 orang terkaya di Indonesia sebagai berikut!
Usia Frekuensi(fi)
30 – 34 5
35 – 39 10
40 – 44 7
45 – 49 20
50 – 54 8
Jumlah
Tentukan Rata – rata dari data di atas….

Fase 2
Ayo kita tentukan nilai rata – rata nya

Fase 3
Membantu Penyelidikan
Fase 4

Buat Hasil presentasi kelompok

Salah satu kelompok menyajikan hasilnya

Fase 5

Buatlah Kesimpulan

Apa yang dapat disimpulkan tentang hasil kita pelajari/Diskusikan tentang


materi ini:
PERMASALAHAN KE DUA

Tentukan mean dari data yang disajikan dari data Histogram di bawah ini!

Sajikan data pada Histogram ke dalam distribusi frekuensi dan lengkapi informasi pada
table berikut!

Menentuka niali rata – rata dengan rumus

= ………

Buat Hasil presentasi kelompok

KESIMPULAN
Kesimpulan :

Langkah – langkah menentukan rata-rata (mean) data yang disajikan dalam distribusi frekuensi
adalah :

You might also like