You are on page 1of 3

KISI-KISI SOAL SUMATIF AKHIR SEMESTER

TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Mata Pelajaran : Program Khusus


Kelas/Semester : VI/ I (Satu)
Kekhususan :
Kurikulum : Merdeka
Alokasi Waktu : 60 Menit
Bentuk Soal : Pilihan Ganda dan Isian Singkat

No Mata Jml Bentuk Soal dan No


Capaian Pembelajaran Materi Ajar Tujuan Pembelajaran
. Pelajaran Soal Soal
PG IS Essay
1. Pendidikan Peserta didik mampu Pancasila 1. Mengidentifikasi dan menyajikan hasil 1,2,,5,
Pancasila memahami hubungan identifikasi bentuk sederhana norma, 6
antarsila dalam Pancasila aturan, hak dan kewajiban dalam
Hak dan kedudukannya sebagai anggota
sebagai suatu kesatuan
kewajiban di keluarga, warga sekolah dan bagian
yang lingkungan dari masyarakat
utuh; memahami makna keluarga,
nilai-nilai Pancasila sekolah dan 2. Mengidentifikasi dan menyajikan hasil 3,4 30
sebagai masyarakat identifikasi pelaksanaan sederhana
pandangan hidup norma, aturan, hak dan kewajiban
berbangsa dalam kedudukannya sebagai anggota
keluarga, warga sekolah dan bagian
dan bernegara; dari masyarakat
menerapkan
nilai-nilai Pancasila di 3. melaksanakan kewajiban dan hak 5,6,7, 28
lingkungan keluarga, sebagai anggota keluarga, warga
sekolah, dan masyarakat. sekolah,
4. menerapkan nilai-nilai Pancasila 8,9,20 26
di lingkungan keluarga, sekolah, dan
Peserta didik mampu masyarakat.
mengidentifikasi dan
menyajikan hasil 1. melaksanakan praktik musyawarah 20
identifikasi bentuk- untuk membuat kesepakatan dan
bentuk sederhana norma,
aturan bersama serta mematuhinya
aturan, hak, dan
kewajiban dalam dalam keluarga dan sekolah
kedudukannya sebagai 2, Mengidentifikasi dan menyajikan hasil 10,17
anggota keluarga, warga identifikasi bentuk sederhana norma,
sekolah dan bagian dari aturan, hak dan kewajiban dalam
masyarakat; kedudukannya sebagai anggota
mengidentifikasi dan keluarga, warga sekolah dan bagian
menyajikan hasil dari masyarakat
identifikasi pelaksanaan
norma, aturan,hak, dan 3. mengidentifikasi dan menyajikan 11,12,
kewajiban sebagai hasil identifikasi pelaksanaan norma, 13
anggota keluarga, dan aturan, hak, dan kewajiban sebagai
warga sekolah; anggota keluarga, dan warga sekolah.
melaksanakan kewajiban 4. melaksanakan kewajiban dan hak 14,15,
dan hak sebagai anggota 21,25
sebagai anggota keluarga, warga
keluarga, warga sekolah,
dan bagian dari sekolah, dan bagian dari masyarakat
masyarakat;
melaksanakan praktik
musyawarah untuk
membuat kesepakatan
dan aturan bersama serta
mematuhinya dalam
lingkungan keluarga dan
sekolah.

Bhinneka Tunggal Ika Pancasila 1. menyajikan hasil identifikasi 15,16


Peserta didik mampu menghormati, menjaga, dan
mengidentifikasi dan Bhinneka melestarikan keragaman budaya
menyajikan hasil Tunggal Ika dalam bingkaiBhinneka Tunggal Ika
identifikasi dilingkungan sekitarnya
menghormati, 2. mengidentifikasi keragaman budaya 17,22,
menjaga, dan dalam bingkai Bhinneka Tunggal Ika 23,24
melestarikan di lingkungan sekitarnya
keragaman
budaya dalam bingkai
Bhinneka Tunggal Ika
di
lingkungan sekitarnya.

You might also like