You are on page 1of 6

KEPALA DESA PAMULIHAN

KECAMATAN SITURAJA KABUPATEN SUMEDANG

KEPUTUSAN KEPALA DESA PAMULIHAN


NOMOR 20 TAHUN 2023

TENTANG

PEMBENTUKAN PELAKSANA PENGELOLAAN KEUNGAN DESA (PPKD)


TAHUN ANGGARAN 2023

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KEPALA DESA PAMULIHAN

Menimbang a. Bahwa sesuai dengan ketentuan Pasal 3 ayat (2 )


: Peraturan Bupati Sumedang Nomor 76 Tahun 2018
tentang Pengelolaan Keuangan Desa, Kepala Desa
menetapkan Pelaksana Pengelolaan Keuangan Desa
yang selanjutnya disingkat PPKD;
b. Bahwa guna menunjang kelancaran pengelolaan
sebagaimana dimaksud butir a di atas perlu
dibentuk PPKD yang ditetapkan dalam Keputusan
Kepala Desa;
Mengingat 1. Undang-undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa;
: (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014
Nomor 7, Tambahan Lembar Negara Republik
Indonesia Nomor 5495);
2. Undang-undang Nomor 2 Tahun 2020 tentang
Penetapan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-
Undang Nomor 1 Tahun 2020 tentang Kebijakan
Keuangan Negara dan Stabilitas Sistem Keuangan
Untuk Penanganan Pandemi Corona Virus Disease
(Covid-19) dan/atau Dalam Rangka Menghadapi
Ancaman yang Membahayakan Perekonomian
Nasional dan/atau Stabilitas Sistem Keuangan
Menjadi Undang-undang (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2020 Nomor 2);
3. Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014
tentang Peraturan Pelaksanaan Undang-undang
Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa sebagaimana
telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor
47 Tahun 2015 tentang Perubahan atas Peraturan
Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014 tentang
Peraturan Pelaksanaan Undang-undang Nomor 6
Tahun 2014 tentang Desa, dan terakhir diubah
Catatan :
 UU ITE No 11 Tahun 2008 Pasal 5 ayat 1
“Informasi Elektronik dan/atau Dokumen Elektronik dan/atau hasil cetaknya merupakan alat bukti hukum yang sah.”
 Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang di terbitkan BSrE.
 Surat ini dapat dibuktikan keasliannya dengan terdaftar di http://e-office.sumedangkab.go.id, kode: NTHKZWVK
dengan Peraturan Pemerintah Nomor 11 Tahun 2019
tentang Perubahan Ke Dua atas Peraturan
Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014 tentang
Peraturan Pelaksanaan Undang-undang Nomor 6
Tahun 2014 tentang Desa (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 41
4. Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 6321);
Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 11
Tahun 2021 tentang Badan Usaha Milik Desa
5. (Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 6623);
Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 111 Tahun
2014 tentang Pedoman Teknis Peraturan di Desa
6. (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2014
Nomor 2091);
Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 114 Tahun
7. 2014 tentang Pedoman Pembangunan Desa (Berita
Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor
2094);
Peraturan Mentri Desa Nomor 1 tahun 2015 tentang
8. Pedoman Hak Asal Usul Kewenangan Berdasarkan
Hak Asal Usul dan Kewenangan Lokal Berskala Desa
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2015
Nomor 01);
Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah
9. Tertinggal, dan Transmigrasi Nomor 2 Tahun 2015
tentang Pedoman Tata Tertib dan Mekanisme
Pengambilan Keputusan Musyawarah Desa (Berita
10. Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 159);
Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 1 Tahun
2016 tentang Pengelolaan Aset Desa (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 53);
11. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah
Tertinggal, dan Transmigrasi Nomor 9 Tahun 2016
tentang Pelatihan Masyarakat (Berita Negara
12. Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 787);
Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 44 Tahun
2016 tentang Kewenangan Desa (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 1037);
Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 83 Tahun
2015 tentang Pengangkatan dan Pemberhentian
Perangkat Desa sebagaimana telah diubah dengan
Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 67 Tahun
13. 2017 tentang Perubahan Atas Peraturan Menteri
Dalam Negeri Nomor 83 Tahun 2015 tentang
Pengangkatan dan Pemberhentian Perangkat Desa
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2017
14. Nomor 1223);
Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia
Nomor 20 Tahun 2018 tentang Pengelolaan
Keuangan Desa (Berita Negara Republik Indonesia
15. Tahun 2018 Nomor 1641);
Peraturan Menteri Keuangan Republik Indonesia
Nomor 190/PMK.07/2021 tentang Pengelolaan Dana
Catatan :
 UU ITE No 11 Tahun 2008 Pasal 5 ayat 1
“Informasi Elektronik dan/atau Dokumen Elektronik dan/atau hasil cetaknya merupakan alat bukti hukum yang sah.”
 Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang di terbitkan BSrE.
 Surat ini dapat dibuktikan keasliannya dengan terdaftar di http://e-office.sumedangkab.go.id, kode: NTHKZWVK
Desa (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2021
Nomor 1641);
16. Peraturan Menteri Desa Pembangunan Daerah
Tertinggal, dan Transmigrasi Nomor 8 Tahun 2022
Tentang Prioritas Penggunaan Dana Desa Tahun
2023 (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2022
Nomor 960);
17. Peraturan Menteri Desa Pembangunan Daerah
Tertinggal, dan Transmigrasi Nomor 21 Tahun 2020
tentang Pedoman Umum Pembangunan Desa dan
Pemberdayaan Masyarakat Desa (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2020 Nomor 1633);
Keputusan Bersama Menteri Dalam Negeri, Menteri
Keuangan, Menteri Desa Pembangunan Daerah
Tertinggal dan Transmigrasi, dan Menteri
18. Perencanaan Pembangunan Nasional/ Kepala
Bappenas Nomor :140-8698 Tahun 2017,
954/KMK.07/2017, 116 Tahun 2017,
01/SKB/M.PPN/2017 tentang Penyelarasan dan
19. Penguatan Kebijakan Percepatan Pelaksanaan
Undang-undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa;
Peraturan Gubernur Jabar Nomor 8 Tahun 2019
tentang Pembinaan Penyelenggaraan Pemerintah
20. Desa (Berita Daerah Provinsi Jawa Barat Tahun
2019 Nomor 8);
Peraturan Daerah Kabupaten Sumedang Nomor 10
Tahun 2015 tentang Organisasi Pemerintah Desa
21. (Lembaran Daerah Kabupaten Sumedang Tahun
2015 Nomor 10);
Peraturan Daerah Kabupaten Sumedang Nomor 5
Tahun 2019 tentang Rencana Pembangunan Daerah
22. Kabupaten Sumedang Tahun 2018-2023 (Lembar
Daerah Kabupaten Sumedang Tahun 2019 Nomor 5);
Peraturan Daerah Kabupaten Sumedang Nomor 13
Tahun 2019 tentang Badan Permusyawaratan Desa
23. (Lembaran Daerah Kabupaten Sumedang Tahun
2019 Nomor 13);
Peraturan Daerah Kabupaten Sumedang Nomor 1
Tahun 2020 tentang Sumedang Puseur Budaya
24. Sunda (Lembaran Daerah Kabupaten Sumedang
Tahun 2020 Nomor 1);
Peraturan Daerah Kabupaten Sumedang Nomor 11
Tahun 2020 tentang Anggaran Pendapatan Dan
Belanja Daerah Tahun Anggaran 2021 (Lembar
Daerah Kabupaten Sumedang Tahun 2020 Nomor
11);
25. Peraturan Bupati Sumedang Nomor 76 Tahun 2018
tentang Pengelolaan Keuangan Desa sebagaimana
telah diubah dengan Peraturan Bupati Sumedang
Nomor 145 Tahun 2020 tentang Perubahan
26. Peraturan Bupati Sumedang Nomor 76 Tahun 2018
tentang Pengelolaan Keuangan Desa (Berita Daerah
Kabupaten Sumedang Tahun 2020 Nomor 145);
Peraturan Bupati Sumedang Nomor 22 Tahun 2018
tentang Petunjuk Teknis Pendirian, Pengelolaan dan
Catatan :
 UU ITE No 11 Tahun 2008 Pasal 5 ayat 1
“Informasi Elektronik dan/atau Dokumen Elektronik dan/atau hasil cetaknya merupakan alat bukti hukum yang sah.”
 Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang di terbitkan BSrE.
 Surat ini dapat dibuktikan keasliannya dengan terdaftar di http://e-office.sumedangkab.go.id, kode: NTHKZWVK
27. Pembubaran Badan Usaha Milik Desa (Berita Daerah
Kabupaten Sumedang Tahun 2018 Nomor 22);
Peraturan Bupati Sumedang Nomor 17 Tahun 2019
28. tentang Daftar Kewenangan Desa Berdasarkan Hak
Asal Usul Dan Kewenangan Lokal berskala Desa di
Kabupaten Sumedang (Berita Daerah Kabupaten
Sumedang Tahun 2019 Nomor 17);
29. Peraturan Bupati Sumedang Nomor 129 Tahun 2019
tentang Pembentukan Produk Hukum Desa (Berita
Daerah Kabupaten Sumedang Tahun 2019 Nomor
30. 129);
Peraturan Bupati Sumedang Nomor 153 Tahun 2019
tentang Sistem Akuntabilitas Kinerja Pemerintah
Desa. (Berita Daerah Kabupaten Sumedang Tahun
31. 2019 Nomor 153);
Peraturan Bupati Sumedang Nomor 6 Tahun 2020
tentang Pengelolaan Tanah Bengkok/Carik (Berita
Daerah Kabupaten Sumedang Tahun 2020 Nomor 6);
Peraturan Bupati Sumedang Nomor 77 Tahun 2021
32. tentang Standar Satuan Harga Kabupaten
Sumedang Tahun 2022 (Berita Daerah Kabupaten
Sumedang Tahun 2021 Nomor 77);
Peraturan Bupati Sumedang Nomor 133 Tahun 2020
tentang Peraturan Pelaksanaan Peraturan Daerah
Kabupaten Sumedang Nomor 13 Tahun 2019
33. tentang Badan Permusyawaratan Desa (Berita
Daerah Kabupaten Sumedang Tahun 2020 Nomor
113);
Peraturan Bupati Sumedang Nomor 148 Tahun 2020
34. tentang Besaran Penghasilan Tetap dan Tunjangan
Kepala Desa dan Perangkat Desa Serta Besaran
Tunjangan Kedudukan Badan Permusyawaratan
Desa Tahun Anggaran 2021 (Berita Daerah
Kabupaten Sumedang Tahun Anggaran 2020 Nomor
148);
35. Peraturan Bupati Sumedang Nomor 5 Tahun 2022
tentang Pedoman Penyusunan Anggaran Pendapatan
dan Belanja Desa Tahun Anggaran 2022 (Berita
Daerah Kabupaten Sumedang Tahun 2022 Nomor 5);
36. Peraturan Bupati Sumedang Nomor 3 Tahun 2022
tentang Tata Cara Penggunaan, Penyaluran,
Pelaporan, Pembinaan dan Pengawasan Dana Bagi
37. Hasil Pajak Daerah dan Restribusi Daerah Bagi Desa
dan Alokasi Dana Desa Tahun 2022 (Berita Daerah
Kabupaten Sumedang Tahun 2022 Nomor 3);
Peraturan Bupati Sumedang Nomor 7 Tahun 2021
38. tentang Standar Satuan Harga Desa Tahun
Anggaran 2022 (Berita Daerah Kabupaten Sumedang
Tahun 2022 Nomor 7);
Peraturan Bupati Sumedang Nomor 17 Tahun 2021
39. tentang Rukun Tetangga dan Rukun Warga (Berita
Daerah Kabupaten Sumedang Tahun 2021 Nomor
16);
Peraturan Bupati Sumedang Nomor 17 Tahun 2021

Catatan :
 UU ITE No 11 Tahun 2008 Pasal 5 ayat 1
“Informasi Elektronik dan/atau Dokumen Elektronik dan/atau hasil cetaknya merupakan alat bukti hukum yang sah.”
 Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang di terbitkan BSrE.
 Surat ini dapat dibuktikan keasliannya dengan terdaftar di http://e-office.sumedangkab.go.id, kode: NTHKZWVK
40. Tentang Tata Cara Penggunaan, Penyaluran,
Pelaporan, Pembinaan, Pengawasan, dan Pengenaan
Sanksi Administratif Dana Desa Tahun 2021
Keputusan Camat Situraja Nomor 213 Tahun 2022
tentang Keputusan Camat Tentang Hasil Evaluasi
Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa
Pamulihan Tahun Anggaran 2023;
Peraturan Desa Pamulihan Nomor 6 Tahun 2022
Tentang Badan Usaha Milik Desa dan Pengesahan
Anggaran Dasar Badan Usaha Milik Desa Mitra
Usaha (Lembaran Desa Pamulihan Tahun 2022
Nomor 6);
Peraturan Desa Pamulihan Nomor 1 Tahun 2023
Tentang Rencana Kerja Pemerintah Desa Pamulihan
Tahun 2024 (Lembaran Desa Pamulihan Tahun
2023 Nomor 1);

MEMUTUSKAN:

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA DESA PAMULIHAN TENTANG


PEMBENTUKAN PELAKSANA PENGELOLAAN KEUANGAN
DESA TAHUN ANGGARAN 2024.
Pertama : Membentuk Pelaksana Pengelolaan Keuangan Desa Tahun
Anggaran 2024, dengan susunan keanggotaan sebagaimana
tercantum dalam lampiran Keputusan ini.
Kedua : Biaya yang timbul akibat ditetapkannya Keputusan ini
dibebankan kepada Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa
(APBDes) Tahun Anggaran 2024.
Ketiga : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan
catatan akan diadakan perbaikan bila ternyata terdapat
kekeliruan dalam penetapannya.

Ditetapkan di Pamulihan
Pada Tanggal 18 Desember 2023

Ditandatangani Secara Elektronik Oleh:

ONDI ROHAENDI

KEPALA DESA

Catatan :
 UU ITE No 11 Tahun 2008 Pasal 5 ayat 1
“Informasi Elektronik dan/atau Dokumen Elektronik dan/atau hasil cetaknya merupakan alat bukti hukum yang sah.”
 Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang di terbitkan BSrE.
 Surat ini dapat dibuktikan keasliannya dengan terdaftar di http://e-office.sumedangkab.go.id, kode: NTHKZWVK
LAMPIRAN : KEPUTUSAN KEPALA DESA PAMULIHAN
NOMOR : 20 TAHUN 2023

TENTANG : PEMBENTUKAN PELAKSANA PENGELOLAAN KEUANGAN


DESA TAHUN ANGGARAN 2024

SUSUNAN KEANGGOTAAN
PELAKSANA PENGELOLAAN KEUANGAN DESA
TAHUN ANGGARAN 2024

I. Pemegang Kekuasaan Pengelola : ONDI ROHAENDI


Keuangan Desa (PKPKD) Jabatan Kepala Desa

II. Koordinator PPKD : SARSA WITARSA


Jabatan Sekretaris Desa

III. Pelaksana Kegiatan

1. Bidang Penyelenggaraan : JAJA RUNANTA


Pemerintah Jabatan Kasi Pemerintahan

2. Bidang Pelaksanan : SRI ENDANG NURFITRIANI


Pembangunan Jabatan Kasi Kesejahteraan

3. Bidang Pembinaan Masyarakat : DESI YULIASTUTI


Jabatan Kaur TU/Umum

4. Bidang Pemberdayaan : ENDANG ABDURRAHMAN


Masyarakat Jabatan Kaur Perencanaan

5. Penanggulangan Bencana, : AGUS HIDAYAT


Keadaan Darurat dan Mendesak Jabatan Kasi Pelayanan

IV. Bendahara Desa : WULAN MEILINDASARI


Jabatan Kaur Keungan

Pamulihan, 18 Desember 2023

Ditandatangani Secara Elektronik Oleh:

ONDI ROHAENDI

KEPALA DESA

Catatan :
 UU ITE No 11 Tahun 2008 Pasal 5 ayat 1
“Informasi Elektronik dan/atau Dokumen Elektronik dan/atau hasil cetaknya merupakan alat bukti hukum yang sah.”
 Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang di terbitkan BSrE.
 Surat ini dapat dibuktikan keasliannya dengan terdaftar di http://e-office.sumedangkab.go.id, kode: NTHKZWVK

You might also like