You are on page 1of 6

PROGRAM KERJA KPA

MAJELIS RESORT GKE BUKIT BAMBA TAHUN 2023

NO Progam dan Tujuan Sasaran Pelaksanaan Waktu Pelaksanaan Keterangan


jenis Kegiatan
1 2 3 4 5 6 7
01 Ibadah KPA Melaksanakan Pelayanan ibadah Semua guru SPA Tiap satu bulan sekali Pada Hari SABTU yaitu Minggu Ke a. Jadwal Ibadah diatur
bersama guru- bersama dalam Rangka memperkuat Dilaksanakan di setiap pertama pukul : 14.00 Wib oleh pengurus KPA
guru SPA persekutuan, komitmen melayani Jemaat yang didampingi Sampai Selesai b. Kolekte diedar 1
anak SPA sekaligus membahas bahan oleh Pdt. Resort Bukit kantong untuk kas KPA
ajar untuk 1 bulan ke depan Bamba c. Petugas sesuai jadwal
- Liturgos
- Pengedar Kantong
- Pendeta Yang
menyampaikan
Firman Tuhan
02 Ibadah Melaksanakan Pelayanan ibadah Anak-anak SPA di Tiap satu bulan sekali Pada hari MINGGU Yaitu : Minggu a. Jadwal Ibadah diatur
kunjungan KPA bersama dalam rangka kunjungan ke tiap jemaat Dilaksanakan di setiap SPA ketiga. Pukul : 14.00 Wib Sampai oleh pengurus KPA
ke SPA anak-anak SPA sekaligus mengajarkan Jemaat yang didampingi Selesai. b. Kolekte diedar 1
gerak dan lagu baru oleh guru SPA dan kantong dan dibagi 2
Pdt.Pendamping KPA/Pdt & untuk kas KPA dan SPA
Vik Resort Bukit Bamba setempat.
c. Petugas adalah guru-
guru SPA se-resort GKE
Bukit Bamba dan Pdt
Pendamping KPA.
03 Pemberian Tali Bentuk solidaritas dan kepedulian Keluarga guru SPA Menyesuaikan Menyesuaikan Bantuan diberikan bagi
Asih (anggota terhadap guru SPA yang sedang keluarga guru SPA yang sakit
keluarga guru mengalami kesusahan atau meninggal dunia
SPA)
04 Mengikuti Menambah wawasan dan Seluruh guru-guru Menyesuaikan Menyesuaikan Pelatihan dan pembinaan
Pelatihan dan keterampilan serta mengupgrade ilmu SPA se-resort GKE baik yang dilaksanakan oleh
Pembinaan agar lebih terampil dan kreatif dalam Bukit Bamba resort, sinode maupun
Guru Sekolah mengajar anak-anak SPA undangan dari instansi lain.
Minggu
05 Ibadah Memperingati Hari Gerejawi,yaitu Hari Semua guru SPA dan Dilaksanakan Bulan April di Mengikuti jadwal Paskah KPA Petugas ibadah diutamakan
Perayaan kebangkitan Tuhan Yesus Kristus di anak SPA didampingi Jemaat GKE yang sudah anak-anak SPA didampingi
Paskah KPA kayu salib. Pdt.Se Resort GKE ditentukan sesuai rapat oleh guru SPA.
Bukit Bamba KPA
06 Ibadah Hari Merayakan hari Anak yang sudah Semua guru SPA dan Dilaksanakan Bulan Juli Mengikuti jadwal hari Anak GKE Diumumkan kemudian untuk
Anak GKE ditentukan GKE anak SPA didampingi atau Agustus di Jemaat GKE SPA Se Resort GKE Bukit
Pdt.Se Resort GKE yang sudah ditentukan Bamba dan juga akan
Bukit Bamba melalui rapat KPA dan dikumpulkan kontribusi dari
dipersiapkan 1-2 bulan tiap SPA yang besarannya
sebelum waktu yang akan disepakati bersama
ditentukan. Selain ibadah
bersama juga akan
dilaksanakan lomba
kerohanian dan olahraga.
07 Ibadah Natal Memperingati Hari Kelahiran Tuhan Semua guru SPA dan Dilaksanakan Bulan Mengikuti jadwal Natal KPA Diumumkan kemudian untuk
KPA Yesus Kristus. anak SPA didampingi Desember di Jemaat GKE SPA Se Resort GKE Bukit
Pdt.Se Resort GKE yang sudah ditentukan Bamba. dan juga akan
Bukit Bamba melalui rapat KPA. dikumpulkan kontribusi dari
tiap SPA yang besarannya
akan disepakati bersama
08 Usaha Dana Menambah kas dan pemasukan KPA Guru-guru SPA, Pdt - Setiap ibadah KPA - Mengikuti jadwal ibadah KPA Adapun usaha dana antara
KPA Vik se-resort GKE bersama guru SPA, satu bersama guru SPA. lain :
Bukit Bamba dan bulan sekali - Sesuai kesepakatan dalam - Mengedarkan celengan
donatur - Sesuai isi dalam proposal untuk donatur. berjalan setiap ibadah
proposal untuk donatur KPA bersama guru SPA
- Iuran wajib tiap SPA per
bulan sebesar Rp.50.000
- Iuran guru SPA setiap
bulan sebesar Rp.10.000
- Menerima kontribusi
dari Majelis Resort GKE
Bukit Bamba
- Menerima sumbangan
dari donatur
09 Membagikan Memberi informasi tentang kegiatan- Seluruh orang tua Setiap setelah kegiatan- Mengikuti jadwal kegiatan KPA Dikelola oleh pengurus KPA
dokumentasi kegiatan yang dilaksanakan oleh KPA anak SPA maupun kegiatan penting KPA. inti atau bagian humas KPA.
kegiatan KPA pihak-pihak lain yang
pada laman FB dianggap perlu.
grup KPA
Resort GKE
Bukit Bamba

KETUA KPA RESORT GKE BUKIT BAMBA SEKRETARIS KPA RESORT GKE BUKIT BAMBA

LASTY AGUSRIANI, A.Md. Kep JESSICA


MENGETAHUI,
WAKA I BIDANG PELAYANAN

Pnt. YURI BARTHEL LOTH


LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN PROGRAM KERJA KPA
MAJELIS RESORT GKE BUKIT BAMBA TAHUN 2022

NO Progam dan Tujuan Sasaran Pelaksanaan Waktu Pelaksanaan Keterangan Terlaksanan/Tidak


jenis Terlaksana
Kegiatan
1 2 3 4 5 6 7 8
01 Ibadah KPA Melaksanakan Pelayanan Semua guru SPA Tiap satu bulan 2 kali Pada Hari SABTU a. Jadwal Ibadah diatur oleh Terlaksana
bersama ibadah bersama dalam Rangka Dilaksanakan di setiap yaitu Minggu Ke pengurus KPA
guru-guru memperkuat persekutuan, Jemaat yang pertama dan ketiga b. Kolekte diedar 1 kantong
SPA komitmen melayani anak SPA didampingi oleh Pdt. pukul : 14.00 Wib untuk kas KPA
sekaligus membahas bahan Resort Bukit Bamba Sampai Selesai c. Petugas sesuai jadwal
ajar - Liturgos
- Pengedar Kantong
- Pendeta Yang
menyampaikan Firman
Tuhan
02 Ibadah Melaksanakan Pelayanan Anak-anak SPA di Tiap satu bulan sekali Pada hari SABTU a. Jadwal Ibadah diatur oleh Terlaksana
kunjungsn ibadah bersama dalam rangka tiap jemaat Dilaksanakan di setiap Yaitu : Minggu pengurus KPA
KPA ke SPA kunjungan ke anak-anak SPA SPA Jemaat yang kedua. Pukul : 14.00 b. Kolekte diedar 1 kantong
sekaligus mengajarkan gerak didampingi oleh guru Wib Sampai Selesai. dan dibagi 2 untuk kas KPA
dan lagu baru SPA dan dan SPA setempat
Pdt.Pendamping c. Petugas adalah guru-guru
KPA/Pdt & Vik Resort SPA se-resort GKE Bukit
Bukit Bamba Bamba dan Pdt Pendamping
KPA.
03 Pemberian Bentuk solidaritas dan Anak-anak SPA Dilberikan pada saat Mengikuti Jadwal 1 orang anak SPA yang tidak Terlaksana
Tali Asih kepedulian terhadap anak-anak yang kurang natal KPA Natal KPA. mampu dari tiap SPA (jika lebih
untuk Anak SPA yang tidak mampu namun mampu dari 1, maka bergantian tiap
yang Kurang tetap rajin sekolah Minggu. tahunnya) dan diserahkan saat
Mampu natal KPA.
04 Mengikuti Menambah wawasan dan Seluruh guru- Menyesuaikan Menyesuaikan Pelatihan dan pembinaan baik Terlaksana
Pelatihan keterampilan serta guru SPA se- yang dilaksanakan oleh resort,
dan mengupgrade ilmu agar lebih resort GKE Bukit sinode maupun undangan dari
Pembinaan terampil dan kreatif dalam Bamba instansi lain.
Guru mengajar anak-anak SPA
Sekolah
Minggu
05 Ibadah Memperingati Hari Semua guru SPA Dilaksanakan Bulan Mengikuti jadwal Petugas ibadah diutamakan anak- Tidak Terlaksana
Perayaan Gerejawi,yaitu Hari dan anak SPA April di Jemaat GKE Paskah KPA anak SPA didampingi oleh guru
Paskah KPA kebangkitan Tuhan Yesus didampingi yang sudah SPA.
Kristus di kayu salib. Pdt.Se Resort ditentukan sesuai
GKE Bukit Bamba rapat KPA
06 Ibadah Hari Merayakan hari Anak yang Semua guru SPA Dilaksanakan Bulan Mengikuti jadwal Diumumkan kemudian untuk SPA Terlaksana
Anak GKE sudah ditentukan GKE dan anak SPA Juli atau Agustus di hari Anak GKE Se Resort GKE Bukit Bamba dan
didampingi Jemaat GKE yang juga akan dikumpulkan kontribusi
Pdt.Se Resort sudah ditentukan dari tiap SPA yang besarannya
GKE Bukit Bamba melalui rapat KPA dan akan disepakati bersama
dipersiapkan 1-2
bulan sebelum waktu
yang ditentukan.
Selain ibadah bersama
juga akan
dilaksanakan lomba
kerohanian dan
olahraga.
07 Ibadah Natal Memperingati Hari KelahiranSemua guru SPA Dilaksanakan Bulan Mengikuti jadwal Diumumkan kemudian untuk SPA
KPA Tuhan Yesus Kristus. dan anak SPA Desember di Jemaat Natal KPA Se Resort GKE Bukit Bamba. dan
didampingi GKE yang sudah juga akan dikumpulkan kontribusi
Pdt.Se Resort ditentukan melalui dari tiap SPA yang besarannya
GKE Bukit Bamba rapat KPA. akan disepakati bersama
08 Usaha Dana Menambah kas dan pemasukan Guru-guru SPA, - Setiap ibadah KPA - Mengikuti jadwal Adapun usaha dana antara lain : Terlaksana
KPA KPA Pdt Vik se-resort bersama guru SPA, ibadah KPA - Mengedarkan celengan
GKE Bukit Bamba satu bulan sekali bersama guru berjalan setiap ibadah KPA
dan donatur - Sesuai isi dalam SPA. bersama guru SPA
proposal untuk - Sesuai - Iuran wajib tiap SPA per
donatur kesepakatan bulan sebesar Rp.50.000
dalam proposal - Iuran guru SPA setiap bulan
untuk donatur. sebesar Rp.10.000
- Menerima kontribusi dari
Majelis Resort GKE Bukit
Bamba
- Menerima sumbangan dari
donatur

09 Membagikan Memberi informasi tentang Seluruh orang Setiap setelah Mengikuti jadwal Dikelola oleh pengurus KPA inti Terlaksana
dokumentasi kegiatan-kegiatan yang tua anak SPA kegiatan-kegiatan kegiatan KPA atau bagian humas KPA.
kegiatan KPA dilaksanakan oleh KPA maupun pihak- penting KPA.
pada laman pihak lain yang
FB grup KPA dianggap perlu.
Resort GKE
Bukit Bamba

KETUA KPA RESORT GKE BUKIT BAMBA SEKRETARIS KPA RESORT GKE BUKIT BAMBA

LASTY AGUSRIANI, A.Md. Kep JESSICA


MENGETAHUI,
WAKA I BIDANG PELAYANAN

Pnt. YURI BARTHEL LOTH

You might also like