You are on page 1of 5

-1-

KERANGKA ACUAN KERJA(KAK)


PENGEMBANGAN (RENOVASI) GEDUNG DIREKTORAT
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES SURABAYA
TAHUN 2023

1. Latar Belakang : DIPA Politeknik Kesehatan Kemenkes Surabaya Tahun Anggaran


2023 termaktub Pekerjaan Pengembangan (Renovasi) Gedung
Direktorat Poltekkes Kemenkes Surabaya yang diharapkan dapat
meningkatkan fungsinya secara optimal sebagai gedung
pendidikan. Setiap bangunan negara harus direncanakan dan
dirancang dengan sebaik-baiknya, agar memenuhi kriteria
teknis yang layak dari segi mutu, biaya dan kriteria
administrasi.
Pekerjaan dilaksanakan secara menyeluruh dimulai dari
perencanaan, pembangunan konstruksi dan pengawasan baik
untuk bangunan dan prasarana lingkungannya, sehingga
mampu menghasilkan bangunan yang memadai dan layak
diterima menurut kaidah, norma serta tata laku profesional.

2. Maksud dan : 1. Kerangka Acuan Kerja (KAK) ini merupakan petunjuk bagi

Tujuan Kontraktor Pelaksana yang memuat masukan, azas, kriteria


dan proses keluaran yang dipenuhi dan diperhatikan serta
diinterpretasikan kedalam pelaksanaan renovasi gedung.

2. Dengan penugasan ini diharapkan Kontraktor Pelaksana


dapat melaksanakan tanggung jawabnya dengan baik untuk
menghasilkan keluaran yang memenuhi sesuai KAK ini.

3. Output/Keluaran : 1. Keluaran (Output) yang dihasilkan pada pekerjaan ini


yang dihasilkan adalah modernisasi layanan perkantoran Dengan
dari Pekerjaan Ini Pengembangan (Renovasi) Gedung Direktorat Poltekkes
Kemenkes Surabaya Tahun 2023.
2. Diharapkan Poltekkes Kemenkes Surabaya dapat
memberikan pelayanan yang terbaik bagi para Mahasiswa,
Dosen, Karyawan serta Masyarakat secara luas yang
didukung dengan modernisasi Gedung, fasilitas dan alat
yang dihasilkan dari pekerjaan ini.
-2-

3. Sasaran : Yang menjadi Target / sasaran dalam pekerjaan ini adalah :

1. Penyelesaian pekerjaan konstruksi yang tepat waktu.


2. Biaya pekerjaan konstruksi sesuai dengan anggaran kegiatan.
3. Pelaksanaan pekerjaan konstruksi yang sesuai dengan
spesifikasi teknis Pengadaan Politeknik Kesehatan
Kementerian Kesehatan Surabaya;

4. Lokasi Pekerjaan : Jl. Pucang Jajar Tengah No 56 Surabaya

5. Sumber : Pekerjaan ini dibiayai dari sumber pendanaan:


Pendanaan DIPA Poltekkes Kemenkes Surabaya Tahun 2023

6. Nama dan : Nama Pejabat Pembuat Komitmen :


Organisasi Pejabat HADI PURWANTO, S.Kep,Ns,M.Kes
Pembuat
Satuan Kerja : Poltekkes Kemenkes Surabaya
Komitmen

7. Data Dasar : Data-data yang dipakai sebagai dasar dalam melaksanakan


kegiatan Pekerjaan ini adalah Dokumen-dokumen perencanaan
teknis yang dibuat oleh konsultan perencana.

8. Standar Teknis : Standart teknis dalam pelaksanaan pekerjaan, menggunakan


peraturan perundang-undangan yang berlaku khususnya
berkenaan dengan penyelenggaraan Proyek.

9. Referensi Hukum : Peraturan perundang-undangan sebagai landasan dalam


melaksanakan kegiatan tersebut antara lain :
a. Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2017 tentang Jasa
Konstruksi;
b. Kitab Undang-Undang Hukum Perdata (Buku III tentang
Perikatan);
c. Peraturan Pemerintah Nomor 22 Tahun 2020 tentang
Penyelenggaraan Jasa Konstruksi;
d. Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018 tentang
Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah;
e. Peraturan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat
Nomor 22 Tahun 2018 tentang Pembangunan Bangunan
Gedung Negara;
-3-

f. Peraturan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat


Nomor 14 Tahun 2020 tentang Standar dan Pedoman
Pengadaan Jasa Konstruksi melalui Penyedia;

10. Lingkup : Pekerjaan yang akan dilaksanakan adalah merupakan pekerjaan


Pekerjaan Pengembangan (Renovasi) Gedung Direktorat Poltekkes
Kemenkes Surabaya.

11. Keluaran² : Keluaran yang dihasilkan oleh kontraktor pelaksana


berdasarkan Kerangka Acuan Kerja ini adalah lebih lanjut akan
diatur dalam surat perjanjian.

12. Peralatan, : Pejabat Pembuat Komitmen akan memberikan data dan


Material,Personel informasi yang ada untuk mendukung keberhasilan
dan Fasilitas dari pelaksanaan kegiatan ini. Disamping itu juga akan memfasilitasi
Pejabat Pembuat kontraktor pelaksana dalam rangka koordinasi dengan instansi
Komitmen terkait yang dibutuhkan.

13. Peralatan dan : Penyedia harus menyediakan seluruh peralatan yang


Material dari dibutuhkan guna mendukung kelancaran pelaksanaan
Penyedia Jasa pekerjaan ini, diantaranya :
No. Peralatan Kapasitas Jumlah
1. Mobil Pick Up 1 Unit
2. Scaffolding 30 Set
3. Gerinda 1 Unit
Tangan
4. Genset 5 Kva 1 Unit
5. Concrete Mixer 300 Ltr 1 Unit
/ Molen beton

14. Lingkup : Diatur dalam Persyaratan Kontrak.


Kewenangan
Penyedia Jasa

15. Jangka Waktu : Jangka Waktu Pelaksanaan Pekerjaan adalah 60 (Enam Puluh)
Penyelesaian Hari Kalender sejak SPMK.
Pekerjaan
-4-

16. Personel : Personil yang dibutuhkan untuk melaksanakan pekerjaan ini


adalah sebagai berikut :
No. Posisi Pengalaman Sertifikat Keahlian

1. Pelaksana (2 Tahun) Pelaksana lapanan


Lapangan pekerjaan Gedung
Madya Jenjang 5
2. Ahli K3 Ahli Muda K3 Ahli Muda K3
Konstruksi Konstruksi / Konstruksi / Ahli
Ahli Muda Muda Keselamatan
Keselamatan Konstruksi Jenjang 7
Konstruksi atau
pengalaman 3 Ahli Madya K3
tahun Konstruksi / Ahli
atau madya Keselamatan
Ahli Madya Konstruksi Jenjang 8
K3 Konstruksi
/ Ahli Madya
Keselamatan
Konstruksi
tanpa
pengalaman
17. Metode : Penyedia menyampaikan pakta komitmen dan penjelasan
Keselamatan Dan manajemen serta penjelasan rencana tindakan sesuai table jenis
Kesehatan Kerja pekerjaan dan identifikasi bahayanya, antara lain :

JENIS / TYPE IDENTIFIKASI JENIS


NO.
PEKERJAAN BAHAYA & RESIKO K3

1. Terjatuh saat
Pekerjaan Beton pengecoran
Pekerjaan Lantai
1 2. Tertimpah Batu
Pekerjaan Dinding
Pekerjaan Plesteran 3. Tangan dan Kaki kena
batu
18. Jadwal Tahapan : Sesuai dengan Jadwal Seleksi dalam LPSE.
Pelaksanaan
Pekerjaan
-5-

19. Produksi dalam : Semua sumber daya yang digunakan penyediaan jasa
Negeri konstruksi sebagaimana diatur dalam Kerangka Acuan ini
harus berasal di dalam wilayah Negara Kesatuan Republik
Indonesia, kecuali ditentukan lain dalam Syarat-Syarat
Khusus Kontrak akibat ketersediaan yang terbatas di dalam
negeri.

20. Pedoman : Pengumpulan data lapangan harus memenuhi


Pengumpulan persyaratan berikut:
Data Lapangan - data harus akurat dan terukur.

21. Alih : Jika diperlukan, Penyedia Jasa Konstruksi berkewajiban untuk


Pengetahuan menyelenggarakan pertemuan dan pembahasan dalam rangka
alih pengetahuan kepada staff di lingkungan organisasi Pejabat
Pembuat Komitmen.

Pejabat Pembuat Komitmen


Politeknik Kesehatan Kemenkes Surabaya
Pejabat Pembuat Komitmen
Pengadaan Konstruksi dan Barang/Jasa
Poltekkes Kemenkes Surabaya Tahun 2023

Hadi Purwanto, SKp.M.Kes.


NIP. 197310171998031002

You might also like