You are on page 1of 23
@pBook Oni Sahroni ° milamadlah terhait urban Dipublikasikan oleh Rumah Wasathia Untuk Konsultasi Syariah : http://bit.ly/KonsultasiMuamalahDaily Daftar Isi Patungan Kurban . Arisan Kurban . Transfer untuk Kurban . Kurban dengan Niat Akikah . Digital Kurban Melalui Lembaga . Kurban atau Bayar Utang Dulu? ”. Menjadi Broker Kurban, Bagaimana Seharusnya? 8. Beli Kurban Sekarang, Serah terima Nanti 9. Iklan : “Kuota Kurban Terbatas”, Boleh? 10. Flash Sale Kurban il. Kurban Terkena Penyakit Mulut dan Kuku (PMK), Boleh? 12. Kurban Dapat Cashback 13. Kurban Atas Nama Perusahaan, Boleh? 14. Berkurban Untuk Orang yang Sudah Wafat 15. Sembelih kurban, Bagaimana Caranya? 16. Biaya Operasional Kurban 17.Kulit Hewan Kurban Dijual, Boleh? 18. Distribusi Daging Kurban Olahan 19. Apakah Berkurban tidak Rasional? Nook WONM > Halaman aunrwn — oowmn 12 13 14 1S 16 17 18 19 FIKIH MUAMALAH SEPUTAR KURBAN Patungan Kurban* Jika jumlah pengurban, hewan yang disembelih, dan peruntukannya memenuhi ketentuan fikih kurban, maka bernilai kurban. Ketentuan fikihnya Tetapi,jika tidak memenuhi ketentuan jumlah pengurban hewan yang disembelih atau tidak diniatkan sebagai kurban, maka bukan kurban tetapi sedekah (hadiah daging) Ibadah kurban itu lebih dominan bernilai ta’abudi Berniat kurban sebagai (bernilai badah, mengikuti langah taqarrub tuntunan nash) dari pada {mendekatkan dri) taaquli (logis/bisa Karena kepada Allah SWT. dipahami). Memenuhi batasan jumlah pengurban, di mana 1 ekor kambing untuk | orang, dan kurban 1 ekor sapi/unta untuk 7 orang. BaD sity ey ale abl he ab 5 fo Uae. cha yy) Sita 5 ily date Sb bagian dari tulisan penulis yang pernah dimuat di rubrik Konsultasi Syariah di REPUBLIKA.id. @ FIKIH MUAMALAH SEPUTAR KURBAN Arisan Kurban* Nominal vang yang diterima dan dibayarkan itu sama. -G6/4 tall) SIE ae sls Sa TG be 5 MS : tals ™N\ Hewan kurban yang diterima itu senilai dengan . vang yang dibayarkan, dan terkonfirmasi/diketahui Diperbolehkan sejak awal arisan agar terhindar dari gharar Saat... tketidakjelasan) yang dilarang, le la) sl gh ong let Soo St Jo a kebutuhan yang lebih prioritas. Sek al st yoy te abr st oat A Og at g gyre aly) Ab) Ait Gast © ‘Ada kemampuan bayar dan tidak meninggalkan Objek arisan adalah vang, dengan vang tersebut anggota arisan membeli hewan kurban. Untuk bisa berkurban dibuatlah arisan terdiri dari lima orang, masing-masing akan membayar dengan total lima juta. Secara bergiliran, setiap peserta arisan akan mendapatkan uang tersebut untuk membeli seekor kambing. *Konten ini bagian dari tulisan penulis yang pernah dimuat di rubrik Konsultasi Syariah di REPUBLIKA.id © Transfer untuk Kurban* Bolehkah kurban diwakilkan? Pada prinsipnya, berkurban dengan memberikan amanah/kuasa kepada pihak lain itu diperbolehkan dengan memenuhi ketentuannya. Kebolehan memberikan kuasa tersebut merujuk pada; 827219 ole ol are) Ge oe Dan analogi (qiyas) al-Udhhiyah dengan al-Hadyu yang boleh diwakilkan menyembelih. Apa saja tuntunannya? Nominal biaya yang dikirim telah diterima si penerima amanah. P Besaran nominal sesuai dengan ketentuan syariah. @ Kejelasan dalam perjanjian bahwa penerima amanah akan melakukan pembelian, penyembelihan, dan penyaluran secara detail. Berkurban melalui lembaga yang amanah, resmi dan profesional menjadi pilihan. FIKIH MUAMALAH SEPUTAR KURBAN *Konten ini bagian dari tulisan penulis yang pernah dimuat di rubrik Konsultasi Syariah di REPUBLIKA.id. © Kurban dengan Niat Akikah* Boleh kurban dengan niat akikah atau melakukan sembelihan dengan nit kurban dan akikah sekaligus. Karena ada kesamaan akikah dan kurban, yaitu targetnya adalah tagarrvb ilallah (mendekatkan diri pada Allah SWT). (Pendapat Imam Ahmad, al- Hasan al-Bashri, Muhammad bin Sirin, dan Sebagian ulama memilih kurban didahulukan daripada akikah. Beberapa ahlifikih memilih akikah didahulukan daripada kurban. Sumber perbedaan pendapat tersebut adalah karena momentum waktu Komisi Fatwa Pemerintah Mesir berpendapat bahwa jika tidak bisa melakukan keduanya karena kemampuan keuangan, maka kurban lebih didahulukan dari pada akikah karena berkurban (ber-udlhiyyah) waktunya terbatas hanya pada momentum Idul Adha. = =? a ie =! A = = =) a ira] n *Konten ini bagian dari tulisan penulis yang pernah dimuat di rubrik Konsultasi Syariah di REPUBLIKA.id © Digital Kurban Melalui Lembaga* Standar Ijab qabul dan serah terima merujuk pada ‘urf/tradisi yang berlaku. Cod A gid ey nepal LASS a BU gal glbl Lat os ae at (12/2 lamal ihe) "Sl gl ab ABD 18) By eA) fea) ALG pel we a Zo J Goal esl “Akad dituangkan secara tertulis, melalui korespondensi, atau dengan menggunakan cara-cara komunikasi modern’. (Fatwa DSN MUI No 08/DSN-MUI/IV/2008). Boleh mewakilkan kepada pihak lain untuk melakukan penyembelihan dan ) mendistribusikannya. Diperkenankan dengan memenuhi seluruh rukun dan ketentuan kurban, dengan alasan berikut: A Pd oO fd = Rn 4 = Lebih efektif dan tepat sasaran, dan bisa menjadi program pemberdayaan para petani eu serta meningkatkan ekonomi masyarakat Pd pada umumnya. za ed 23 <4 =) ee “*Konten ini bagian dar tulisan penulis yang pernah dimuat di rubrik Konsultasi Syariah di REPUBLIKA. id © Kurban atau Bayar Utang Dulu?* Maka menunaikan utang didahulukan. Seperti debitur memiliki utang untuk angsuran rumah pertama (kebutuhan dasar). Sedangkan utang untuk kebutuhan pelengkap atau modal usaha tambahan, bukan bagian dari poin ini. oA Plea olay) Agi Lge de tg i Maka berkurban itu menjadi tuntunan. Hal ini karena berkurban tidak melalaikannya kewajibannya. Seperti “yang wajib dulu baru yang sunnah" itu positif saat hanya ada pilihan wajib atau sunnah dalam satu waktu. Saat bisa dilakukan keduanya dengan melipatgandakan kemampuan, maka itu menjadi tuntunan. ONES Sa Ora uns/-\ | *Konten ini bagian dari tulisan penulis yang pernah dimuat di rubrik Konsultasi Syariah di REPUBLIKA.id. = =a fea) [ae =) Zz = J =) a rr) n = ed al a os =< =) Pam = Menjadi Broker Kurban, Bagaimana Seharusnya?* Menjadi broker kurban diperbolehkan dengan ketentuan; = Menjadi broker atas transaksi yang dilakukan para pihak yang (memenuhi kriteria) halal dan legal. a Informasi yang disampaikan broker itu benar (sesuai dengan realita); bukan fiktif. Hak/pendapatan broker dapat disepakati sebelum (ces mencari hewan kurban/penjual, atau disepakati (disetujui penerima jasa) setelah mencari. Sumber hak/pendapatan disepakati dan tidak menyalahi tuntunan biaya operasional kurban. . A gabe aly) Cake So aoakd 355 JG, Gis sltadl gatl 3h. a [153/5 js hes] Reel G peas aad Gays ING Sebagaimana Fatwa DSN MUI No.93 tahun 26013, No.f12/DSN-MUI/IX/2017 tentang Akad jarah, dan No.62/DSN-MUI/XII/2087 tentang Akad Jualah, serta takhrij dan tahqig dari penulis. *Konten ini bagian dar’ tulisan penulis yang pernah dimuat di rubrik Konsultasi Syariah di REPUBLIKA.Id @ Beli Kurban Sekarang, Serah terima Nanti* Di antara skema membeli hewan kurban (baik tunai ataupun tidak tunai dan diserahterimakan kemudian) yang sesuai dengan fikih adalah; ©: Pesan hewan kurban kepada penjual untuk diserahterimakan WW kemudian (akad salam). Ags alas) pple Jo i pplis 035 pplia IS oa ect Babi fy Sebagaimana fatwa DSN MUI No.05/DSN-MUI/IV/2000 tentang Jual Beli Salam dan Standar Syariah Internasional AAOIFI No.10 tentang Salam. Beli hewan kurban secara tunai atau tidak tunai dan membayar jasa penjual untuk memelihara hewan kurban tersebut hingga waktu serah terima. Sebagaimana fatwa DSN MUI No.l10/DSN-MUI/IX/2017 tentang Akad Jual Beli dan Fatwa DSN MUI No.ll2/DSN-MUI/IX/2017 tentang Akad ljarah. © Mem-booking hewan kurban dengan fee, sehingga pada saat OW mendekati Idul Adha dibeli secara tunai. UMM LUM es) oO Uaah C03 52.10 *Konten ini bagian dari tulisan penulis yang pernah dimuat di rubrik Konsultasi Syariah di REPUBLIKA. Iklan: “Kuota Kurban Terbatas”, Boleh?* Secara prinsip, tuntunan konten marketing terkait adalah sebagai berikut: Setiap informasi dan konten marketing itu harus benar dan tidak boleh ada manipulasi. Apher ty) & Pemasaran yang tepat (Husnu At-Taswiq) dan kualitas 2 barang yang dijual (Husnu al-Bidha’ah) bagian dari tuntunan dan magashid syariah. Teknis strategi dan pilihan bahasa marketing merujuk pada kaidah marketing dan kelaziman (urf sahih). 3 Misalnya dibuat pilihan bahasa yang marketeble tetapi tetap santun dan jujur, seperti ungkapan “kuota terbatas’, tanpa harus menyebutkan 20 ekor. Saat ada manipulasi, maka keberkahan jual belinya ae eee et teh, Alsh wh. “Aas gob! My) A cd co co > a Fd = =) a, we n ari ¢ a cd >a cd = oa a <4 & *Konten ini bagian dari tulisan penulis yang pernah dimuat di rubrik Konsultasi Syariah di REPUBLIKA.id_ Flash Sale Kurban* flash sale kurban diperbolehkan selama memenuhi dua kriteria berikut; Seperti Lembaga — zakat/filantropi (penyelenggara kurban) © mampu menyediakan hewan kurban sesuai dengan permintaan calon pengkurban pada hari H sesuai kesepakatan. dimana transaksi antara penyelenggara kurban dengan penjual kurban itu sah dan memenuhi kriteria jual beli. Di antara skema pembelian hewan kurban yang diperkenankan adalah: Pesan hewan kurban kepada penjual untuk diserahterimakan sebelum hari H (akad salam). (gibt la) gh Jl 9 asl 585 gpl BS Gi i pall Sa Sebagaimana fatwa DSN MUI No.05 dan Standar Syariah Internasional AAOIFI No.9. Ue s/\N) hingga diserahterimakan (fatwa DSN MUI No.1I0 dan Fatwa DSN MUI No.1I2. 2 Beli secara tunai dan membayar jasa penjual/pihak lain untuk memelihara © Booking, kemudian dibeli secara tunai. *Konten ini bagian dari tulisan penulis yang pernah dimuat dirubrik Konsultasi Syariah di REPUBLIKA.id Kurban Terkena Penyakit Mulut dan Kuku (PMK), Boleh?* (seperti lepuh ringan pada celah kuku, kondisi lesu, REE ee) enaiieges tidak nafsu makan, dan kelvar air liur lebih dari Peder cin iy et biasanya), maka hukumnya sah dijadikan hewan kurban. (seperti lepuh pada kuku hingga terlepas dan/atau Sa menyebabkan pincang/tidak bisa berjalan serta UEC) eh e159) menyebabkan sangat kurus), maka hukumnya tidak sah dijadikan hewan kurban. SES SEL AUER bisa dipilah menjadi dua kondisi: (i) Saat sembuh Pele leh\uclaem dari PMK dalam rentang waktu yang dibolehkan REM at tiee ‘urban (tanggal 10 - 13 Dzulhijjah), maka sah dijadikan hewan kurban. (ii) Saat sembuh dari PMK setelah lewat rentang waktu yang dibolehkan berkurban (tanggal 10 - 13 Dzulhijjah), maka sembelihan tersebut dianggap sedekah bukan kurban. aU els) 1h) Fatwa MUI No.32 tahun 2022 tentang Hukum dan Panduan Pelaksanaan Ibadah Kurban Saat Kondisi Wabah Penyakit Mulut dan Kuku. *Konten ini bagian dari tulisan penulis yang pernah dimuat di rubrik Konsultasi Syariah di REPUBLIKA.id Kurban Dapat Cashback* Jika transaksinya melibatkan marketplace, maka transaksi terjadi antara tiga pihak, yaitu : (a) pengurban. (b) pengelola kurban, dan Cashback (c) marketplace. boleh diberikan atas pembelian hewan kurban Jika cashback diberikan oleh marketplace, maka selama... seharusnya bersumber dari dana marketplace. Tetapi jika diberikan oleh pengelola kurban, maka tidak boleh bersumber dari biaya operasional kurban yang melebihi kadar lazim. (a) Cashback menjadi daya tarik untuk meningkatnya kurban yang akan -salah satunya- membantu dhuafa penerima kurban. (b) Menunaikan amanah dan penggunaan biaya operasional pengelolaan kurban. elaaelale,) Gib fo 3259p a J) SU ST FIKIH MUAMALAH SEPUTAR KURBAN *Konten ini bagian dari tulisan penulis yang pernah dimuat di rubrik Konsultasi Syariah di REPUBLIKA.id Kurban Atas Nama Perusahaan, Boleh?* Berkurban atas nama perusahaan/lembaga itu tidak memenuhi kriteria pengkurban menurut syariah; dan jika dilakukan, maka bernilai sedekah. yang berkurban adalah pemilik perusahaan atau personal lain yang ditunjuk oleh perusahaan sesuai ketentuan pengurban lalam syariah. 32) ine Perusahaan memberikan donasi kepada individu tertentu sebagai infak/sedekah, kemudian penerima infak yang menjadi pengkurban. Sire ELs arr al Uae Jika perusahaan tetap memilih kurban karena -misalnya- telah menjadi program rutin atau karena kerja sama dengan pihak penerima kurban telah dilakukan, maka yang dilakukan bukan kurban tetapi infak/sedekah hewan potong. Pengurban adalah individu/personal dengan jumlah dan kriteria sebagaimana dijelaskan dalam fikih. Oleh karena itu, lembaga atau perusahaan tidak memenwhi kriteria pengkurban. Dan karena ketentuan ihwal kurban dalam syariah itu tanpa penafsiran (tauqifi/ta'abbudi), dan tanpa analogi (qiyas/ilhaq). Karena... Menghadiahkan pahala kurban untuk personal, keluarga, atau masyarakat tertentu itu dibolehkan. er BB ai shiek li shoe Soo JS a Js eS lg cle in Jt Js Be uC SUL Uy (elon 293) ae Pay Lacy *Konten ini bagian dari tulisan penulis yang pernah dimuat di rubrik Konsultasi Syariah di REPUBLIKA.idl Berkurban Untuk Orang yang Sudah Wafat* Berkurban untuk dan atas nama orang tua yang sudah wafat itu dibolehkan dan menjadi aktivitas yang diutamakan (sebagaimana pandangan mazhab Hanafi dan Hanbali) berdasarkan tuntunan berikut; Menganalogikan pada ibadah haji, sedekah, dan wakaf. Karena ketiganya ibadah yang ada unsur tagarrub dan aspek keuangan. Sebagian ahli fikih berdalil dengan hadits; Sebagaimana kebolehan menghadiahkan pahala atas kebaikan kepada almarhum, menurut sebagian ulama. karena bagian dari bakti kepada orang tua (dan y gerd ely) *Konten ini bagian dar tulisan penulis yang pernah dimvat dirubrik Konsultasi Syariah di REPUBLIKA.id Sembelih kurban, Bagaimana Caranya? Pra/persiapan, memastikan yang menyembelih adalah dewasa @ (mumayyiz yang muslim), mampu dan paham tata cara penyembelihan, serta sembelihan itu memenuhi kriteria hewan kurban menurut fikih. eboney.) By Posisi hewan kurban; (a) Direbahkan, kakinya diikat, dihadapkan ke sebelah rusuk yang iri. (b) Yang menyembelih dan hewan kurban menghadap / dihadapkan ke arah kiblat. Saat disembelih; (a) Membaca : “Bismillahi wallahu akbar/dengan menyebut nama Allah dan Allah Maha Besar’. , %, (118: se!) eae é all Ls! SESS (b) Memotong saluran makanan (mari/esophagus), saluran cS pernafasan/tenggorokan (hulqum/trachea), dan dua ize! pembuluh darah (wadajain/vena jugularis dan arteri carotids). 2 (c) Penyembelihan dilakukan dengan satu kali dan cepat. — Glad aly.) Sin Iglaib 18 he Ja asl hs =) ram a Pasca penyembelihan; memastikan adanya aliran darah dan/atau = adanya gerakan hewan (hayah mustaqirrah). Setelah dipastikan = hewan kurban telah mati, maka boleh dilakukan pengulitan. Ss Penjelasan al-Syarbini (al-Khatib, al-Iqna, 2/579). =) eg ly pH bs ys BLE as *Konten ini bagian dar’ tulisan penulis yang pernah dimuat di rubrik Konsultasi Syariah di REPUBLIKA.id. Biaya Operasional Kurban* Biaya operasional kurban itu tidak boleh bersumber dari donasi kurban, tetapi bersumber dari dana lain seperti infak dari pengurban. Misalnya harga kurban Kambing 2,5 Juta / ekor (31-35 Kg) ditambah biaya pemotongan dan distribusi S00 ribu, sehingga total yang ditransfer oleh pengurban 3 juta. Biaya operasional kurban itu menjadi keharusan karena kurban itu membutuhkan biaya pemotongan, pendistribusian, dan lainnya dengan merujuk pada ketentuan fikih al-Udhiyah. Karena.... Biaya operasional kurban tidak boleh diambil dari donasi kurban karena kekhasannya, berbeda dengan donasi zakat, infak, dan sedekah yang diperkenankan sebagiannya untuk biaya operasional. FIKIH MUAMALAH SEPUTAR KURBAN *Konten ini bagian dari tulisan penulis yang pernah dimuat di rubrik Konsultasi Syariah di REPUBLIKA.id. Kulit Hewan Kurban Dijual, Boleh?* Boleh dijual dengan syarat hasil penjualannya disedekahkan untuk dhuafa (penerima kurban), menurut Abu Hanifah, Atho, al-Auza’i, Ahmad, Ishaq, Abu Tsaur, dan salah satu pendapat Syafiiys (153/5 be) Ja) Bas lis ss Sedangan menurut Malikiyah, Syafiiyah, Imam Ahmad (pendapat yang masyhur), dan Abu Yusuf, sebagaimana dzahir nash hadits disedekahkan kulitnya kepada penerima kurban untuk dimanfaatkan. (Bidayah 349, Nailul Authar 5/152). Sumber perbedaan pandangan adalah beberapa hadits terkait yang berbeda makna (Sebagian Hadits melarang kulit kurban dijual, sebagian hadits mem- bolehkannya dimanfaatkan dan disedekahkan): (Sboul sls) J aeol aly,) Aedes gobi oy). abe II ght J gh Pilihan menjual itu lebih maslahat bagi dhuafa dalam kondisi tidak semua bisa memanfaatkan kulit kurban, bahkan menjadi sia-sia saat tidak dijual. *Konten ini bagian dari tulisan penulis yang pernah dimuat dirubrik Konsultasi Syariah di REPUBLIKA.id. Distribusi Daging Kurban Olahan* Boleh selama... 1. Tuntunan hadits Rasulullah Saw tentang kebolehan | Sebagaimana menyimpan daging kurban untuk kebutuhan mendatang. Gb Ia I SHG Lhe ty 5 pall Gs 505 145815 Labi hs phen steal olay) 2. Sesuai dengan maqshad (tujuan kurban ini) selain wujud syukur pengurban, juga membantu mereka yang membutuhkan dan meningkatkan perekonomian. Di antaranya bisa didistribusikan kepada masyarakat dan penerima yang lebih luas serta bisa disimpan tahan lama untuk ketahanan pangan dhuafa. 3. Fatwa MUI No.37 tahun 2019 tentang Pengawetan dan Pendistribusian Daging Kurban dalam Bentuk Olahan. IH MUAMALAH SEPUTAR KURBAN *Konten ini bagian dari tulsan penulis yang pernah dimuat di rubrik Konsultasi Syariah di REPUBLIKA.id. Apakah Berkurban tidak Rasional?* 2 Berkurban (udhiyah dan al- hadyu) dilatarbelakangi sejarah Panjang. a» (a) Menghidupkan sunah Nabi Ibrahim. (107 : GLA) ie (b) Berbagi untuk para dhuafa pada hari id dengan member an daging kurban untuk mereka. (a) Amal ibadah pada waktu penyembelihan yang paling dicintai oleh Allah SWT. (b) Berlipat kebaikan, di mana setiap bulu hewan kurban itu menjadi kebaikan bagi pengurban. (Ca) venonhon iilanatle MMT *Konten ini bagian dari tulisan penulis yang pernah dimuat di rubrik Konsultasi Syariah di REPUBLIKA.id ys FIKIH ZAKAT. KONTEMPORER

You might also like