You are on page 1of 12

FORMULIR APLIKASI HASIL ANALISIS JABATAN DAN ANALIS BEBAN KERJA

INFORMASI JABATAN

1. NAMA JABATAN : Penata Kelola Sistem dan Teknologi Informasi

2. KODE JABATAN : -

3. UNIT KERJA : Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Wajo

a. JPT Utama :

b. JPT Madya :

c. JPT Pratama : Kepala Dinas

d. Administrator : Sekretaris

e. Pengawas : Kepala Sub Bagian Perencanaan

f. Pelaksana :

g. Jabatan Fungsional :
4. IKTISAR JABATAN :
Melaksanakan Dukungan Teknis dalam rangka penyiapan bahan pada
dan Pelaporan

5. KUALIFIKASI JABATAN :
a. Pendidikan Formal : S1/D4

b. Pendidikan & Pelatihan :


- Diklat Prajabatan

- Diklat terkait Tata Naskah Dinas

- Diklat Pelayanan Prima

- Bimtek Penyusunan Rencana Kerja

- Bimtek Penyusunan Laporan

c. Pengalaman Kerja : - Staf pada Sub Bagian dan Seksi pada OPD lain

Analisis Jabatan
6. TUGAS POKOK :

WAKTU
JUMLAH
NO URAIAN TUGAS HASIL KERJA PENYELESAIAN
HASIL
(JAM)

1 Menyiapkan bahan perumusan kebijakan di


Sub Bagian Perencanaan dan Pelaporan
sesuai ketentuan untuk kelancaran Dokumen 1 250
pelaksanaan tugas

Menyiapkan bahan pengoordinasian


perumusan kebijakan di Sub Bagian
2 Perencanaan dan Pelaporan sesuai Dokumen 1 450
ketentuan untuk kelancaran pelaksanaan
tugas

Menyiapkan bahan pengoordinasian


pelaksanaan tugas perangkat daerah di Sub
3 Bagian Perencanaan dan Pelaporan sesuai Dokumen 1 450
ketentuan untuk kelancaran pelaksanaan
tugas

Menyiapkan bahan pemantauan dan


evaluasi pelaksanaan kebijakan di Sub
4 Bagian Perencanaan dan Pelaporan sesuai Dokumen 1 240
ketentuan untuk kelancaran pelaksanaan
tugas

Melaksanakan Koordinasi dengan unit kerja


5 dan/atau instansi terkait dalam rangka Dokumen 1 160
pelaksanaan tugas

Melaporkan hasil pelaksanaan tugas sesuai


dengan prosedur yang berlaku sebagai
6 bahan evaluasi dan pertanggungjawaban Laporan 1 160

JUMLAH 1710.00

7. HASIL KERJA : 1) Tersedianya bahan perumusan kebijakan di Sub Bagian Perencan

2) Tersedianya bahan pengoordinasian perumusan kebijakan di Su


Pelaporan
3) Tersedianya bahan pengoordinasian pelaksanaan tugas perang
Perencanaan dan Pelaporan
4) Tersedianya bahan pemantauan dan evaluasi pelaksanaan
Perencanaan dan Pelaporan
5) Terlaksananya Koordinasi dengan unit kerja/Instansi terkait d
tugas

6) Terlaksananya laporan pelaksanaan tugas secara berkala

Analisis Jabatan
8. BAHAN KERJA :

NO BAHAN KERJA PENGGUNAAN DALAM TUGAS


1 Surat Masuk Digunakan sebagai pedoman pelaksanaan kerja

2 Disposisi Atasan Digunakan sebagai petunjuk dalam melaksanalkan tugas kedinasan

3 Data-data terkait Digunakan sebagai acuan dalam setiap implemnetasi suatu kegiatan atau

4 Dokumen Digunakan sebagai bukti atau keterangan dalam proses pencarian inform

5 Peraturan Digunakan sebagai pedoman pelaksanaan tugas administrasi, organisasi

6 Laporan Digunakan sebagai bukti atau hasil pengolahan data dan informasi

7 Tinta Digunakan sebagai perlengkapan dan pendukung kegiatan administratif


kedinasan
8 Kertas Digunakan sebagai perlengkapan dan pendukung kegiatan administratif
kedinasan
9 Tupoksi Digunakan sebagai pedoman dalam pelaksanaan tugas

10 SOP Digunakan sebagai pedoman dalam pelaksanaan tugas

9. PERANGKAT KERJA :

NO PERANGKAT KERJA PENGGUNAAN UNTUK TUGAS

1 Standar Operasional Prosedure Sebagai panduan dalam menyusun langkah-langkah dalam pelaksanaan

2 Peraturan Sebagai pedoman dalam pelaksanaan kegiatan tata laksana dan kinerja
Sebagai alat untuk mengelola data perencanaan dan pelaporan secara te
3 Aplikasi
proses pencatatan dan pengolahan data perencanaan dan pelaporan yan
4 Media Cetak dan Elektronik Sebagai alat menyimpan data pelaksanaan tugas dinas dalam bentuk sof

5 Surat Perintah Sebagai dasar melaksanakan tugas

6 Uraian Tugas Sebagai pedoman dalam pelaksanan tugas

10. TANGGUNG JAWAB :

NO URAIAN

1 Keakuratan pedoman dan petunjuk teknis yang digunakan

2 Ketepatan Proses Pengolahan Bahan

3 Kebenaran hasil pengolahan bahan

3 Ketepatan Penyajian Bahan

11. WEWENANG :

NO URAIAN

1 Meminta bahan/data yang dibutuhkan


Analisis Jabatan
2 Menjaga keutuhan aturan yang digunakan

3 Memproses bahan/data

4 Meminta kelengkapan sarana dan prsarana kerja

12. KORELASI JABATAN :

NO NAMA JABATAN UNIT KERJA/ISNTANSI

1 Kepala Dinas Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kab. Wajo

2 Sekretaris Dinas Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kab. Wajo

3 Kepala Sub Bagian Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kab. Wajo

4 Pelaksana Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kab. Wajo

5 Jabatan Fungsional Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kab. Wajo

13. KONDISI LINGKUNGAN KERJA :

NO ASPEK FAKTOR

1 Lokasi kerja Di dalam dan di luar ruangan

2 Suhu Normal (25-300 C)

3 Udara Kering

4 Luas ruangan Luas

5 Letak Strategis

6 Penerangan Terang

7 Suara Tenang

8 Keadaan tempat kerja Bersih dan rapi

9 Getaran Tanpa Getaran

14. RISIKO BAHAYA


:

NO NAMA RESIKO PENYEBAB

1 Gangguan ginjal Banyak duduk

2 Kelelahan pada otot mata Banyak melihat monitor komputer/laptop

3 Kelelahan fisik dan mental Beban kerja tugas dan tanggungjawab

Analisis Jabatan
15. SYARAT JABATAN :

a. Keterampilan kerja :
1) Keterampilan berkomunikasi efektif

2) Kemampuan mengoperasikan computer

3) Kemampuan pelaksanaan tugas teknis dan administratif

b. Bakat Kerja :
1) G Intelegensia

2) V Bakat Verbal

3) Q Ketelitian

c. Temperamen Kerja :

1) M Kemampuan menyesuaikan diri dengan kegiatan pengambilan


pertimbangan atau pembuatan keputusan berdasar kriteria yang

2) R Kemampuan menyesuaiakan diri dengan kegiatan-kegiatan yang


menerus melakukan kegiatan yang sama, sesuai dengan perangk
ketepatan yang tertentu
3) P Kemampuan menyesuaikan diri dalam berhubungan dengan oran
penerimaan dan pemberian instruksi

4) T Kemampuan menyesuaikan diri dengan situasi yang menghendak


menurut perangkat batas, toleransi atau standar-standar tertent

d. Minat Kerja :

1) Pilihan melakukan kegiatan-kegiatan yang berhubungan dengan benda-b

2) Pilihan melakukan kegiatan yang berhubungan dengan komunikasi data

3) Pilihan melakukan kegiatan –kegiatan yang bersifat ilmiah dan teknik

4) Pilihan melakukan kegiatan-kegiatan rutin, konkrit dan teratur

e. Upaya Fisik :

1) Berbicara

2) Duduk

3) Mendengar

4) Berjalan

5) Bekerja dengan jari

f. Kondisi Fisik :

1) Jenis Kelamin : Laki-laki/Perempuan

2) Umur : 21-56 Tahun

3) Tinggi badan : 150-180 cm/Relatif

4) Berat badan : 65-85 Kg/Relatif


Analisis Jabatan
5) Postur badan : Tegap/Relatif

6) Penampilan : Bersih dan Rapih

g. Fungsi Pekerjaan :

1) D3 : Menyusun Data

2) D5 : Menyalin data

3) D6 : Membandingkan data

4) O1 : Berunding

5) O7 : Menerima instruksi

16. PRESTASI KERJA YANG DIHARAPKAN : Baik

17. KELAS JABATAN : 7

Analisis Jabatan
LISIS JABATAN DAN ANALIS BEBAN KERJA
RMASI JABATAN

Dukungan Teknis dalam rangka penyiapan bahan pada Sub Bagian Perencanaan

Analisis Jabatan
WAKTU KEBUTUHAN
EFEKTIF PEGAWAI

1250 0.20

1250 0.36

1250 0.36

1250 0.19

1250 0.13

1250 0.13

1250 1.37
1,250 1.37

anya bahan perumusan kebijakan di Sub Bagian Perencanaan dan Pelaporan

anya bahan pengoordinasian perumusan kebijakan di Sub Bagian Perencanaan dan


an
anya bahan pengoordinasian pelaksanaan tugas perangkat daerah di Sub Bagian
naan dan Pelaporan
anya bahan pemantauan dan evaluasi pelaksanaan kebijakan di Sub Bagian
naan dan Pelaporan
ananya Koordinasi dengan unit kerja/Instansi terkait dalam rangka pelaksanaan

ananya laporan pelaksanaan tugas secara berkala

Analisis Jabatan
PENGGUNAAN DALAM TUGAS

agai petunjuk dalam melaksanalkan tugas kedinasan

agai acuan dalam setiap implemnetasi suatu kegiatan atau aktifitas

agai bukti atau keterangan dalam proses pencarian informasi atau data yang penting

agai pedoman pelaksanaan tugas administrasi, organisasi dan tatalaksana

agai bukti atau hasil pengolahan data dan informasi

agai perlengkapan dan pendukung kegiatan administratif untuk kelancaran tugas

agai perlengkapan dan pendukung kegiatan administratif untuk kelancaran tugas

PENGGUNAAN UNTUK TUGAS

n dalam menyusun langkah-langkah dalam pelaksanaan kegiatan atau pekerjaan

an dalam pelaksanaan kegiatan tata laksana dan kinerja


tuk mengelola data perencanaan dan pelaporan secara terinteghrasi, mempercepat
an dan pengolahan data perencanaan dan pelaporan yang akurat
nyimpan data pelaksanaan tugas dinas dalam bentuk soft copy

URAIAN

URAIAN

Analisis Jabatan
DALAM HAL

Memberi penugasan

Memberi disposisi dan penugasan

Memberi Penugasan

Sinkronisasi dan Koordinasi

Sinkronisasi dan Koordinasi

FAKTOR

PENYEBAB

Analisis Jabatan
puan menyesuaikan diri dengan kegiatan pengambilan kesimpulan, pembuatan
angan atau pembuatan keputusan berdasar kriteria yang dapat diukur atau diuji

puan menyesuaiakan diri dengan kegiatan-kegiatan yang berulang atau secara terus
s melakukan kegiatan yang sama, sesuai dengan perangkat prosedur, urutan atau
an yang tertentu
puan menyesuaikan diri dalam berhubungan dengan orang lain lebih dari hanya
aan dan pemberian instruksi

puan menyesuaikan diri dengan situasi yang menghendaki pencapaian dengan tepat
t perangkat batas, toleransi atau standar-standar tertentu

kan kegiatan-kegiatan yang berhubungan dengan benda-benda dan obyek-obyek

kan kegiatan yang berhubungan dengan komunikasi data

kan kegiatan –kegiatan yang bersifat ilmiah dan teknik

Analisis Jabatan
Analisis Jabatan

You might also like