You are on page 1of 32

HASIL PENYELARASAN KURIKULUM DAN SILABUS SMK

NEGERI 1 TINANGKUNG
SESUAI KEBUTUHAN INDUSTRI

KOMPETENSI KEAHLIAN
TEKNIK KENDARAAN RINGAN

TAHUN 2023
KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa atas karunia dan hidayah-Nya, sehingga kami dapat
menyelesaikan buku hasil penyelarasan Kurikulum dan Silabi Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) sesuai kebutuhan
kompetensi di industri. Kegiatan penyelarasan kurikulum dan silabi ini dilakukan sebagai tindak lanjut atas Instruksi Presiden
No.
9 Tahun 2016 tentang Revitalisasi Sekolah Menengah Kejuruan dalam rangka Peningkatan Kualitas dan Daya Saing
Sumber
Daya Manusia Indonesia.

Kegiatan penyelarasan kurikulum dan silabus SMK telah dilakukan dengan melibatkan pihak industri untuk
mengidentifikasi kompetensi yang dibutuhkan industri dan belum tercakup dalam kurikulum dan silabus SMK Negeri
1
Tinangkung yang telah ada. Kompetensi tersebut dimasukkan sebagai materi pembelajaran sisipan dalam mata
pelajaran produktif yang sesuai pada struktur kurikulum yang ada. Di dalam hasil penyelarasan kurikulum dan silabus
ini telah dihitung kebutuhan waktu pembelajaran untuk setiap mata pelajaran produktif berupa durasi pembelajaran riil dalam
satuan jam. Untuk pembelajaran materi sisipan tersebut, perlu dilakukan pengurangan materi pembelajaran yang telah
ada dan tidak berkaitan langsung dengan pencapaian kompetensi sesuai kebutuhan industri. Agar dapat dicapai kompetensi
yang sesuai kebutuhan industri seperti yang tercantum dalam hasil penyelarasan kurikulum dan silabi ini, pembelajaran mata
pelajaran produktif disarankan agar dilaksanakan dengan sistem modular, yaitu pembelajaran diselesaikan untuk satu materi
pembelajaran dan dilanjutkan pada materi pembelajaran berikutnya secara berurutan.

Penyusunan buku kurikulum ini melibatkan berbagai pihak yang terkait, mulai dari praktisi pada sektor industry,
Pengawas SMK, guru SMK Negeri 1 Tinangkung, serta stakeholder yang sesuai dengan bidangny a. Kami menyadari
bahwa buku kurikulum ini jauh dari kesempurnaan, untuk itu kami mengharapkan masukan dari para pemangku
kepentingan, khususnya para praktisi di sektor industri.

Akhir kata, semoga buku kurikulum ini berguna bagi seluruh pihak.

Salakan, November 2023

Tim Penyusun
Hasil Penyelarasan Kurikulum dan Silabus
SMK Negeri 1 Tinangkung
PENYELARASAN STRUKTUR KURIKULUM SMK NEGE RI 1 TINANGKUNG
KOMPETENSI KEAHLIAN : TEKNIK KENDARAAN RINGAN

KELAS
JPL
MATERI PEMBELAJARAN SISIPAN YANG
MATA PELAJARAN X XI XII
BELUM TERAKOMODIR
1 2 1 2 1 2
A. Muatan Nasional
1 Pendidikan Agama dan Budi Pekerti 3 3 3 3 3 3
Pendidikan Pancasila dan
2 2 2 2 2 2 2
Kewarganegaraan
3 Bahasa Indonesia 4 4 3 3 3 3
4 Matematika 4 4 4 4 4 4
5 Sejarah Indonesia 3 3 - - - -
Bahasa Inggris dan Bahasa Asing
6
Lainnya 3 3 3 3 4 4
B. Muatan Kewilayahan
7 Seni Budaya 3 3 - - - -
Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan
8
Kesehatan 2 2 2 2 - -
Jumlah A dan B : 24 24 17 17 16 16
C. Muatan Peminatan Kejuruan
C1. Dasar Bidang Keahlian
9 Simulasi dan Komunikasi Digital 36 36 - - - -
10 Fisika 48 48 - - - -
11 Kimia 36 36 - - - -
C2. Dasar Program Keahlian T P
12 Gambar Teknik Otomotif 36 39

- Dasar-dasar otomotif Mesin


Bensin dan Diesel Drive
Train 39
13 Teknologi Dasar Otomotif Chasis 36
Kelistrikan Mesin Kelistrikan Body Body
Otomotif atau Hybrid
Bahan Bakar dan Pelumas
14 Pekerjaan Dasar Otomotif 23 30
C3. Kompetensi Keahlian

- Pemeriksaan dan Perbaikan Emmission


Control
15 Pemeliharaan Mesin Kendaraan Ringan - Pemeriksaan dan Perbaikan Turbocharger 41 65
- Pemeriksaan dan Perbaikan Ignition
System

- Pemeliharaan dan Perbaikan Automatic


Pemeliharaan Sasis dan Pemindah Hydraulik Control Unit
16 22 88
Tenaga Kendaraan ringan - Mengidentifikasi dan Memperbaiki TRC, VSC
dan Komponennya
Pemeliharaan Kelistrikan Kendaraan
17 - Memelihara Airbag 66 67
Ringan
18 Produk Kreatif dan Kewirausahaan
Jumlah C (C1, C2, dan C3) dalam jam riil 344 448
D. Prakerin T P
19 Prakerin 480

Keterangan :
- Untuk waktu pembelajaran pada mata pelajaran produktif C1, C2 dan C3 menggunakan waktu riil yaitu
1 jam = 60 menit
SILABUS MATA PELAJARAN TEKNOLOGI DASAR OTOMOTIF

Satuan Pendidikan : SMK NEGERI 1 TINANGKUNG


Kelas : X & XI

Kompetensi Inti
KI-1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI-2. Menghayati dan Mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasam a, toleran, damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukan
sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sos ial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI-3. Memahami, menerapkan dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual dan prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi,
seni,
budaya, dan humaniora dalam wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian
dalam bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah.
KI-4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di s ekolah secara mandiri, dan mampu
melaksanakan tugas spesifik dibawah pengawasan langsung.

Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Waktu Sumber Belajar
1.1. Lingkungan hidup
dan sumber daya
alam sebagai
anugrah Tuhan yang
maha Esa harus dijaga
keletarian dan
kelangsungan
hidupnya.
1.2. Pengembangan dan
penggunaan
teknologi dalam
kegiatan belajar
harus selaras dan
tidak merusak dan
mencemari
lingkungan, alam
dan manusia

2.1 Menunjukkan sikap


peduli terhadap
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Waktu Sumber Belajar
lingkungan melalui
kegiatan yang
berhubungan dengan
dasar permesinan,
proses pembentukan
logam dan mesin
konversi energy (emisi
gas buang,
oli, air pendingin
dan limbah padat)
2.2 Menunjukkan sikap
cermat dan teliti
dalam memahami
dan membaca
symbol-simbol
kelistrikan, hidrolik
dan pneumatik
internasional
2.3 Menunjukkan sikap
disiplin dan tanggung
jawab dalam
melaksanakan
langkah-langkah kerja
sesuai standar ISO
2.4 Menunjukkan sikap
peduli terhadap
lingkungan melalui
kegiatan yang
berhubungan dengan
pemeriksaan,
perawatan dan
perbaikan bearing,
seal dan gasket
2.5 Menunjukkan sikap
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Waktu Sumber Belajar
cermat dan peduli
terhadap
keselamatan kerja
melalui kegiatan yang
berhubungan dengan
penggunaan jacking,
blocking dan lifting
2.6 Menunjukkan sikap
peduli terhadap
lingkungan melalui
kegiatan yang
berhubungan dengan
pemeriksaan,
perawatan dan
perbaikan treaded,
fasterner, sealant dan
adhesive
3.1. Memahami dasar- Gaya, arah gaya Mengamati Tugas Menyelesaikan 42 JP
dasar mesin Beiser, A. 1999.
Momen: bengkok, Tayangan atau penjelasan soal- soal materi Konsep Fisika
4.1 Menerapkan puntir dan tekan tentang materi pokok pokok secara mandiri
perhitungan dasar- Modern. Jakarta:
Tegangan tarik, Erlangga.
dasar mesin bengkok, tegangan Menanya Portofolio G. Nieman dkk.
gabungan, Mengajukan pertanyaan terkait Hasil kerja mandiri 1999. Elemen Mesin
Sambungan tetap dan tayangan atau simulasi atau dinilai Jilid I. Jakarta :
tidak tetap hal- Erlangga.
gigi,rantai dan belt hal yang berhubungan dengan Tes
Mesin bensin dan Krane, K. 1992.
tayangan/penjelasan Essay/pilihan ganda
diesel Fisika Modern.
Drive train Jakarta: Universitas
Mengeksplorasi Menyelesaikan Indonesia Press.
Chasis sosl-soal terkait materi Sularso & Suga
Kelistrikan mesin
Kelistrikan body Kiyokatsu. 1985.
Mengasosiasi Dasar Perencanaan
Body otomotif atau Hybrid Membuat kesimpulan
Bahan bakar dan dan Pemilihan
hubungan antara materi pokok Elemen Mesin.
dengan
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Waktu Sumber Belajar
Pelumas kejadian proses kerja mesin Jakarta: Pradya
Paramita
Mengkomunikasikan Mengaitkan
perhitungan dengan kejadian pada D – STEP ( Astra
teknik otomotif Daihatsu Motor )

3.2. Memahami proses Teknik Pengecoran Mengamati Tugas 42 JP Anni Faridah dkk.
dasar pembentukan logam Tayangan atau simulsi terkait Menuliskan prosedur 2008. Teknik
logam Pembentukan manual materi pokok macam-macam Pembentukan Pelat.
4.2 Menerapkan proses Pembentukan roll Menanya pembentukan logam Jakarta: Direktorat
dasar pembentukan dingin Mengajukan pertanyaan terkait Pembinaan SMK,
logam Pembentukan roll tayangan atau simulasi atau hal- Observasi
panas Ambiyar. 2008.
hal yang berhubungan dengan Menilai hasil kerja
Pembentukan dengan Teknik Pembentukan
pembentukan logam siswa berdasarkan
press Pelat (Jilid 3).
Mengeksplorasi spesifikasi/ gambar Jakarta: Direktorat
Pembentukan dengan Menuliskan atau menyebutkan
bubut Pembinaan Sekolah
macam-macam Menengah Kejuruan.
Pembentukan dengan teknik pembentukan logam Tes Hadi sujana. 2008.
Frais
Menganalisis macam-macam Pilihan Ganda/Essay Teknik Pengecoran
Pembentukan dengan
Mesin Skrap teknik pembentukan logam jilid 2. Jakarta:
sesuai peruntukannya Direktorat
Mengasosiasi Pembinaan SMK.
Membuat kesimpulan tentang
suatu teknik pembentukan logam
dan peruntukannya
Mengkomunikasikan Menerapkan
teknik pembentukan logam sehingga
menjadi sebuah barang

3.3. Menjelaskan Siklus Otto Mengamati Tugas 42 JP Sularso dan Tahara


proses mesin Siklus motor bensin 2 Tayangan atau simulsi terkait Menuliskan proses Harua. 1996. Pompa
konversi energi langkah materi pokok kerja pada macam- dan Kompresor.
4.3 Menganalisa kejadian Diagram PV motor Menanya macam proses mesin Jakarta: PT. Pradnya
pada mesin bensin 2 langkah Mengajukan pertanyaan terkait konversi energi Paramitha.
konversi Siklus motor bensin 4 tayangan atau simulasi atau hal- Portofolio Asyari Darami
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Waktu Sumber Belajar
energi langkah hal yang berhubungan dengan Membuat laporan Yunus. 2010. Mesin
Diagram PV motor mesin konversi energi hasil perhitungan Konversi Energi.
bensin 4 langkah Mengeksplorasi proses kerja pada Jakarta: Universitas
Siklus motor Diesel Menuliskan atau menyebutkan mesin konversi energi Darma Persada.
4 Langkah macam-macam mesin konversi Observasi Mengamati Wiranto
Diagram PV motor energi keaktifan siswa dalam Arismunandar ,
diesel 4 langkah Menganalisis karakteristik jenis- melakukan praktik 2002. Pengantar
Perhitungan Usaha jenis mesin konversi energi Turbin Gas dan Motor
Perhitungan Daya Mengasosiasi Propulsi. Bandung :
Perhitungan Momen Membuat kesimpulan perbedaan Erlangga
puntir Tes
proses antara satu jenis mesin Pilihan Ganda/Essay Sukoco, Zaenal
Efisiensi mekanik; dengan mesin yang lain. Arifin. 2009.
volumetris; Efisiensi Mengkomunikasikan Teknologi Motor
Thermis Menganalisis kejadian pada Diesel . Bandung:
Prinsip kerja Motor masing-masing jenis mesin Alfabeta
listrik konversi energi
Karakteristik Motor
listrik
Prinsip kerja
generator listrik
Karakteristik
generator listrik

3.4. Mengidentifikasi Prinsip kerja pompa Mengamati Tugas 42 JP Friz Dietzel, Dakso
komponen sistem fluida Tayangan atau paparan disertai Mencatat nama Sriyono. 2009. Turbin
hidrolik dan Jenis-jenis pompa gambar atau benda asli sebagai komponen, fungsi Pompa dan
pneumatic Karakteristik pompa contoh, dari berbagai komponen dan cara kerja system Kompresor.
4.4 Menerapkan fluida system hidrolik dan pneumatic hidrolik dan
Prinsip kerja Bandung: Erlangga
system hidrolik Menanya pneumatik
Kompresor Mengajukan pertanyaan terkait Sularso,Tahara,H.,1983
dan pneumatic
Jenis-jenis tayangan atau paparan. Pompa dan
pada program Observasi Mengamati
kompresor Mengeksplorasi Mengeksplorasi Kompresor, Pemilihan,
teknik otomotif keaktifan dan
Karakteristik Pemakaian dan
kompresor fungsi masing- kemampuan siswa
masing komponen system hidrolik dan Pemeliharaan, Jakarta
Prinsip kerja mesin dalam praktik : PTPradnyaParamita.
pendingin pneumatic
Mengasosiasi
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Waktu Sumber Belajar
Jenis-jenis dan Membuat ulasan tentang prinsip Tes Sisjono, Iwan
Karakteristik kerja system hidrolik dan pneumatic Pilihan Ganda/Essay Koswara. 2004.
pesawat pendingin Mengkomunikasikan Pemeliharaan dan
Nama,fungsi dan Mempresentasikan system Perbaikan Sistem
cara kerja komponen hidrolik dan pneumatic Hidrolik, Jakarta:
hidrolik Direktorat
Gambar diagram Pendidikan
hidrolik Menengah Kejuruan.
Pembacaan diagram
hidrolik
3.5. Menjelaskan Jenis dan spesifikasi Mengamati Tugas Menuliskan 30 JP Bambang Hertomo.
fungsi berbagai bearing, seal dan Tayangan atau paparan disertai cara pemasangan 2012. Bearing and
bearing, seal dan gasket serta fungsinya gambar atau benda asli sebagai bearing, seal dan Seal, Gasket. Malang
gasket serta Teknik pelepasan contoh, dari berbagai bearing, seal gasket : Politeknik
prosedur dan pemasangan dan gasket . Negeri Malang
perawatanya. bearing, sea dan Menanya Observasi Mengamati
4.5 Menerapkan gasket Mengajukan pertanyaan terkait keaktifan dan
pemeliharaan Teknik pemeliharaan tayangan atau paparan. kemampuan siswa dalam
bearing, seal dan jenis bearing, seal Mengeksplorasi kegiatan praktik
gasket dan gasket Mengeksplorasi prosedur
pemasangan yang tepat
Mengasosiasi Tes
Membuat ulasan tentang Pilihan Ganda/Essay
perawatan bearing dan seal
Mengkomunikasikan Melakukan
pemasangan bearing seal dan
gasket.

3.6. Mengidentifikasi Jenis dan spesifikasi Mengamati Tugas 16 JP NN. 1997. Modul
berbagai jenis serta fungsi jacking, Paparan materi pokok jacking, Menuliskan prosedur Jacking and Blocking.
jacking, blocking blocking dan lifting blocking dan lifting jacking, blocking dan Sanggatta: KPC
dan lifting sesuai Teknik pengoperasian jacking, Menanya lifting.
dengan operation blocking dan lifting Mengajukan pertanyaan terkait .
manual tayangan atau paparan jacking, Observasi Mengamati
4.6 Menerapkan teknik blocking dan lifting keaktifan dan
pengoperasian Mengeksplorasi kemampuan siswa
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Waktu Sumber Belajar
jacking, blocking dan Membuat analisis tentang dalam melakukan
liffting sesuai pengoperasian jacking, jacking, blocking dan
operation manual blocking dan lifting lifting
Mengasosiasi
Membuat ulasan tentang
jacking dan lifting Tes
Mengkomunikasikan Pilihan Ganda/Essay
Mengaplikasikan jacking,
blocking dan lifting pada
kendaraan.
3.7. Menjelaskan cara Fungsi OMM, Service Mengamati Tugas 8 JP NN. 1986. Pedoman
penggunaan OMM Manual dan Part book Tayangan atau paparan disertai Membuat ringkasan raparasi Chassis dan
(operation dalam gambar penggunaan service prosedur penggunaan Body. Jakarta: PT.
maintenance pemeliharaan manual dan part book service manual dan part Toyota Astra Motor
manual), Service kendaraan Menanya book
Manual dan Part Pembacaan dan NN. 2004.
Mengajukan pertanyaan terkait Observasi Mengamati Supplement Pedoman
book sesuai penggunaan OMM tayangan atau paparan. keaktifan siswa dalam Reparasi Toyota
peruntukannya Pembacaan dan Mengeksplorasi melakukan praktik Avanza (Mesin dan
4.7 Menerapkan penggunaan service Membandingkan prosedur pada penggunaan service Chasis & Bodi).
penggunaan OMM manual service manual dan part book manal dan part book
dan service manual Jakarta: PT. Toyota -
Pembacaan dan Mengasosiasi Tes Astra
penggunaan part Membuat ulasan tentang Pilihan Ganda/Essay Motor
book perbedaan secara mendasar
tentang perbedaan penggunaan
service manual dan part book
Mengkomunikasikan Menerapkan
penggunaan service manual dan
part book
3.8. Memahami fungsi Jenis, spesifikasi dan Mengamati Tugas 18 JP NN. 1997. Modul
treaded, fasterner, cara penggunaan bolt Tayangan atau paparan tentang Menuliskan prosedur Alat Pengikat
sealant dan dan nut treaded, fastener, sealand dan penggunaan treaded, (Fastener).
adhesive Penggunaan bolt dan adhesive fastener, sealand dan Sanggatta: KPC
4.8 Mengaplikasikan nut (thread imperial Menanya adhesive Observasi NN. 1997. Modul
treaded, fastener, dan metric) Mengajukan pertanyaan terkait Mengamati keaktifan Perbaikan dan
sealand dan Jenis dan spesifikasi tayangan atau paparan. Reklamasi.
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Waktu Sumber Belajar
adhesive Fasteners dan Locking Mengeksplorasi siswa dalam melakukan Sanggatta: KPC
Application Mengemukakan contoh-contoh praktik penggunaan NN. 997. Modul
Penggunaan,pemiliha n penggunaan treaded, fastener, treaded, fastener, Senyawa Penahan
Fasteners dan Locking sealand dan adhesive sealand dan adhesive (Retaining
Application Mengasosiasi Compoud).
Jenis dan spesifikasi Sanggatta: KPC
sealant dan adhesive Membuat ulasan pentingnya
penggunaan treaded, fastener, Tes
sealand dan adhesive Pilihan Ganda/Essay

Mengkomunikasikan
Menerapkan treaded, fastener,
sealand dan adhesive

Keterangan:
1. Yang diberi highlight merupakan materi sisipan/penambahan berdasarkan hasil penyelarasan dengan industri.
SILABUS MATA PELAJARAN PEMELIHARAAN MESIN KENDARAAN RINGAN

BIDANG STUDI KEAHLIAN : TEKNOLOGI DAN


REKAYASA PROGRAM STUDI KEAHLIAN : TEKNIK
OTOMOTIF
PAKET KEAHLIAN : TEKNIK KENDARAAN RINGAN
MATA PELAJARAN : PEMELIHARAAN MESIN KENDARAAN RINGAN
KELAS : XII

Kompetensi Inti
KI-1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI-2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran, cinta damai), santun, responsif dan proaktif dan
menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam s erta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia
KI-3. Memahamani, menerapan dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,procedural, dan metakognitif dalam pengetahuan, teknologi, seni , budaya, dan humaniora
dalam
wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam bidan g kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah
KI-4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di s ekolah secara mandiri, dan
mampu melaksanakan tugas spesifik dibawah pengawasan langsung.

Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Waktu
1.1. Lingkungan hidup dan
sumber daya alam
sebagai anugrah Tuhan
yang maha Esa harus
dijaga keletarian dan
kelangsungan hidupnya.
1.2. Pengembangan dan
penggunaan teknologi
dalam kegiatan belajar
harus selaras dan tidak
merusak dan mencemari
lingkungan, alam dan
manusia
2 . 1 . Menunjukkan sikap peduli
terhadap lingkungan melalui
kegiatan yang
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Waktu Sumber Belajar
berhubungan dengan
pemeliharaan mesin
kendaraan ringan
2 .2 . Menunjukakn sikap cermat
dan teliti dalam
memelihara mesin
kendaraan ringan
2 .3 . Menunjukkan sikap disiplin
dan tanggung jawab
dalam melaksanakan
pemeliharaan mesin
kendaraan ringan sesuai
dengan SOP
2 .4 . Menunjukkan sikap
cermat dan peduli
terhadap keselamatan
kerja pada saat
memelihara mesin
kendaraan ringan
2 .5 . Menunjukkan sikap peduli
terhadap lingkungan melalui
kegiatan yang berhubungan
dengan pemeliharaan mesin
kendaraan ringan

3.1 Memahami Overhoul Komponen komponen Mengamati Tugas 136 JP Buku manual servis
mekanisme mesin mekanisme mesin Video pembelajaran overhoul Mengidentifikasi
Blok silinder dan motor, atau mengamati seorang mekanisme mesin. dan Pemeliharaan/servi
4.1. Melakukan Overhoul mekanisme engkol mekanik sedang melakukan Melakukan pekerjaan s,perbaikan dan
mekanisme mesin Torak dan batang overhoul mesin di bengkel overhoul mesin. overhoul sistem
torak dan Observasi Mengamati pendinginan dan
kelengkapannya Menanya: kegiatan/aktivitas siswa komponen2nya,TH
Poros engkol Menanyakan hal hal yang secara individu dan
katman
Poros kam berkaitan dengan overhoul mesin. 2009,erlangga
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Waktu Sumber Belajar
Mekanisme katup dan dalam diskusi, serta
kepala silinder Eksplorasi kegiatan praktik dengan
Sistem pelumasan Mengidentifikasi mekanisme checklist lembar
Pompa oli mesin, mendiagnosa mekanisme pengamatan kegiatan
Pemilihan oli mesin, memeriksa mekanisme overhoul mesin
Filter oli mesin, dan melakukan overhoul
Sistem pendinginan mesin Portofolio
Sirkuit sistem Membuat laporan hasil
pendinginan Mengasosiasi pelaksanaan overhoul
Pompa air Menganalisa hasil praktik overhoul mesin
termostat mesin dan menyimpulkan apa
Radiator yang telah dilakukan dalam Tes tulis
Tutup radiator & melaksanakan overhoul mesin Pilihan Ganda, Essay,
reservoir air
Mengkomunikasikan Membuat Tes praktik/tes unjuk
Pelepasan dan laporan dan mempresentasikan kerja
Pemeriksaan hasil praktik overhoul mesin Overhoul mesin
mekanisme mesin
Blok silinder/silinder
Poros engkol dan
kelengkapannya
Torak dan
kelengkapannya
Mekanisme katup
beserta Kepala D – STEP
silinder dan ( Hasjrat Toyota Luwuk
kelengkapannya )
Poros kam dan
kelengkapannya
Pemeriksaan dan
perbaikan sistem
pelumas dan pompa oli
Pemeriksaan san
perbaikan sistem
pendinginan
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Waktu
Pemasangan mekanisme
mesin dan ujicoba
Pemeriksaan dan
perbaikanIgnition
System
Pemeriksaan dan
perbaikanEmissio
nControl
Pemeriksaan dan
perbaikanTurbo
3.2. bahan bakarsistem
Memahami diesel injeksi chargerdiesel
Komponen
Motor sistem Mengamati
Mengamati Video Menyelesaikan masalah
Tugas 120 jp Buku manual
bahan bakar diesel pembelajaran sistem bahan tentang bahan bakar Arismunandar,
4.2. Memelihara sistem injeksi Pompa pengalir bakar diesel,dan wallchart diesel Wiranto. Penggerak
sistem bahan bakar
bahan bakar diesel Nosel diesel Mula Motor Bakar
Observasi Torak: Penerbit
Governor
Pompa injeksi inline Menanya: Mengamati ITB
dan distributor Menanyakan hal-hal yang kegiatan/aktivitas siswa 1988.
Bandung,
Sistem pemanas mula berkaitan dengan motor diesel dan secara individu dan
sistem bahan bakar diesel dalam diskusi serta
Perawatan sistem bahan kegiatan praktik dengan Video
bakar diesel Eksplorasi checklist lembar pembelajaran
Pemeriksaan nosel Mengidentifikasi sistem bahan pengamatan kegiatan
Pemeriksaan busi bakar diesel memperbaiki sistem
pemanas Melakukan perbaikan sistem bahan bahan bakar Diesel atau
Pemeriksaan dan bakar diesel, melakukan kalibrasi dalam bentuk lain
penyetelan nosel pompa injeksi
Pemasangan pompa Portofolio
injeksi dan penyetelan Mengasosiasi Membuat laporan
saat penyemprotan Menganalisa hasil praktik sistem tentang hasil kerja
Perbaikan komponen bahan bakar diesel dan mandiri/kelompok
sistem bahan bakar menyimpulkan
diesel Bahan Presentasi
Kalibrasi pompa injeksi
Mengkomunikasikan Tes tulis
Membuat laporan dan Pilihan Ganda, Essay
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Waktu Sumber Belajar
mempresentasikan hasil praktik
sistem bahan bakar diesel Tes Praktik/unjuk
kerja
3.3. Memahami sistem Komponen sistem Menggunakan metode Tugas 32 JP
Common Rail Diesel Common Rail pada bahan pembelajaran problem base Menyelesaikan masalah Video
bakar diesel learning tentang sistem common pembelajaran
4.3. Memelihara/servis sistem rail
Common Rail Diesel Pemeliharaan sistem Mengamati Observasi Toyota astra motor,
Common Rail Mengamati Video pembelajaran Mengamati Buku panduan Toyota
comon rail, wallchart common rail kegiatan/aktivitas siswa inova diesel
secara individu dan
Menanya: dalam diskusi serta
Menanyakan hal-hal yang kegiatan praktik dengan
berkaitan dengan sistem common checklist lembar
rail pengamatan kegiatan
memperbaiki sistem
Eksplorasi common rail pada
Mengidentifikasi sistem common bahan bakar Diesel atau
rail dalam bentuk lain

Melakukan servis sistem common rail Portofolio


diesel Membuat laporan
tentang hasil kerja
Mengasosiasi mandiri/kelompok
Bahan Presentasi
Menganalisa hasil praktik servis
common rail dan membuat
kesimpulan Tes tulis
Pilihan Ganda, Essay
Mengkomunikasikan Membuat
laporan dan mempresentasikan Tes Praktik/unjuk
hasil praktik common rail kerja

Keterangan:
1. Yang diberi highlight merupakan materi sisipan/penambahan berdasarkan hasil penyelarasan dengan industri.
SILABUS MATA PELAJARAN PEMELIHARAAN SASIS DAN PEMINDAH TENAGA KENDARAAN RINGAN

BIDANG STUDI KEAHLIAN : TEKNOLOGI DAN REKAYASA


PROGRAM STUDI KEAHLIAN : TEKNIK OTOMOTIF
PAKET KEAHLIAN : TEKNIK KENDARAAN RINGAN (020)
MATA PELAJARAN : PEMELIHARAAN SASIS DAN PEMINDAH TENAGA KENDARAAN RINGAN
KELAS : XII

K1 Menghyati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.


Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsive dan
proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan
K2 social dan alam dalam menempatkan diri sebagai cermin bangsa dalam pergaulan dunia.

Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan factual konseptual, procedural dan metakognitif dalam ilmu pengetahuan,
K3 teknologi, seni, budaya dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraandan peradaban, terkait penyebab fenom ena
dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah.

Mengolah, menalar, menyaji dan mencipta dalam ranah konkrit dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajari di sekolah secara
K4 mandiri dan mampu meleksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Waktu Sumber Belajar
1.1. Lingkungan hidup dan
sumber daya alam sebagai
anugrah Tuhan yang maha
Esa harus dijaga keletarian
dan kelangsungan hidupnya.
1.2. Pengembangan dan
penggunaan teknologi dalam
kegiatan belajar harus selaras
dan tidak merusak dan
mencemari lingkungan, alam dan
manusia
2.1 Menunjukkan sikap cermat dan
teliti dalam
menginterpretasikan
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Waktu Sumber Belajar
pengertian perawatan berkala
Pemeliharaan Sasis dan
Pemindah Tenaga Kendaraan
Ringan
2.2 Menunjukkan sikap cermat dan
teliti dalam memahami filosofi
sebuah perawatan dan
perbaikan
2.3 Menunjukkan sikap disiplin dan
tanggung jawab dalam
mengikuti langkah-langkah
perawatan sesuai dengan SOP
2.4 Menunjukkan sikap peduli
terhadap lingkungan melalui
kegiatan yang berhubungan
dengan pemeriksaan, perawatan
dan perbaikan Sasis dan
Pemindah Tenaga Kendaraan
Ringan

3.1. Memahami roda dan ban Identifikasi roda dan ban Mengamati Tugas 44 JP Buku bacaan yang
4.1. Memelihara roda dan ban serta sistem pemasangan Tayangan atau simulsi macam- 1.Membuat relevan, contoh :
Pemeriksaan roda macam roda dan ban. rangkuman tentang M. Abdullah, 2012,
Pemasangan ulang roda Menanya roda dan ban Memperbaiki Roda
Pemeriksaan ban Mengajukan pertanyaan terkait kendaraan ringan ( Dan Ban, Armico.
Pemasangan ulang ban tayangan atau simulasi atau hal- macam, jenis,
hal yang berhubungan dengan roda konstruksi)
Balans roda dan ban
dan ban. 2. Membuat laporan
Mengeksplorasi praktek roda dan ban
Menuliskan atau menyebutkan kendaraan ringan.
macam-macam konstruksi ,
jenis-jenis roda dan ban Observasi Mengamati
kendaraan ringan. keaktifan siswa dalam
Membuat perbandingan kelebihan melakukan praktik
jenis-jenis roda dan
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Waktu Sumber Belajar
ban kendaraan ringan. Portofolio Laporan
Mengasosiasi praktek dinilai
Membuat kesimpulan tentang berdasarkan
kelebihan dan kekurangan jenis- kelengkapan ulasan
jenis roda dan ban kendaraan sesuai dengan
ringan. Mengkomunikasikan praktek yang
Menerapkan prosedur yang dilakukan.
benar cara penganan roda dan
ban kendaraan ringan. Tes
Pilihan Ganda/Essay
3.2. Memahami sistem suspensi Identifikasi suspensi dan Mengamati Tugas 44 JP Buku bacaan yang
4.2. Memelihara Sistem Suspensi komponen-komponenya Tayangan atau simulsi macam- 1.Membuat relevan, contoh :
Pemeriksaan sistem macam suspense kendaraan rangkuman tentang Muhkamad waked,
suspensi dan komponen- ringan suspensi kendaraan S.Pd., M.Eng.. Sistem
komponenya sesuai SOP Menanya ringan ( macam, Suspensi Kendaraan
Perawatan sistem suspensi Mengajukan pertanyaan terkait jenis, konstruksi) Ringan, Yogyakarta,
dan komponen- tayangan atau simulasi atau hal- 2. Membuat laporan Mentari Pustaka.
komponennya hal yang berhubungan dengan praktek suspensi
suspense kendaraan ringan. kendaraan ringan.
Perbaikan sistem suspensi
Mengeksplorasi
dan komponen- Observasi Mengamati
Menuliskan atau menyebutkan
komponennya keaktifan siswa dalam
macam-macam
konstruksi , jenis-jenis melakukan praktik
suspensi kendaraan ringan. Portofolio
Membuat perbandingan kelebihan Laporan praktek
jenis-jenis suspensi kendaraan dinilai berdasarkan
ringan. kelengkapan ulasan
Mengasosiasi sesuai dengan
Membuat kesimpulan tentang praktek yang
kelebihan dan kekurangan dilakukan.
jenis-jenis suspensi kendaraan
ringan. Tes
Mengkomunikasikan Menerapkan Pilihan Ganda/Essay
prosedur yang benar cara
penganan suspensi
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Waktu Sumber Belajar
kendaraan ringan.

3.3. Memahami sistem transmisi Identifikasi transmisi Mengamati Tugas 70 JP Buku bacaan yang
otomatis Otomatis dan komponen- Tayangan atau simulsi macam- 1.Membuat relevan, media
4.3. Memelihara Sistem Transmisi komponennya macam sistem transmisi rangkuman tentang internet, model
Otomatis Pendiagnosaan gangguan otomatis dan Automatic sistem transmisi transmisi otomatis
transmisi otomatis dan Hydrolik Control unit otomatis dan cuting
komponen- Menanya Automatic Hydrolik
komponennya. Mengajukan pertanyaan terkait Control unit D – STEP
tayangan atau simulasi atau hal- ( macam, jenis, ( Hasjrat Toyota Luwuk
Perbaikan gangguan
hal yang berhubungan dengan konstruksi) )
transmisi otomatis dan sistem transmisi otomatis dan 2. Membuat laporan
komponen-komponennya Automatic Hydrolik Control unit praktek transmisi
Pemeliharaan dan . otomatis dan
Perbaikan Automatic Mengeksplorasi Automatic Hydrolik
Hydroulik Control Unit Menuliskan atau menyebutkan Control unit
macam-macam konstruksi , jenis-
jenis sistem transmisi otomatis Observasi Mengamati
dan Automatic keaktifan siswa dalam
Hydrolik Control unit melakukan praktik
Membuat perbandingan jenis- Portofolio
jenis sistem transmisi. Laporan praktek
Mengasosiasi dinilai berdasarkan
Membuat kesimpulan tentang kelengkapan ulasan
kelebihan dan kekurangan jenis- sesuai dengan
jenis transmisi otomatis dan praktek yang
Automatic Hydrolik dilakukan.
Control unit
Mengkomunikasikan Tes
Menerapkan prosedur yang Pilihan Ganda/Essay
benar cara penganan transmisi
otomatis dan Automatic Hydrolik
Control unit
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Waktu Sumber Belajar
3.4. Memahami sistem ABS Identifikasi ABS dan Mengamati Tugas 70 JP Buku bacaan yang
4.4. Memelihara sistem ABS komponennya. Tayangan atau simulsi macam- 1.Membuat relevan, media internet,
Perbaikan ABS dan macam sistem ABS, TRC dan rangkuman tentang model sistem
VSC sistem ABS, TRC dan em ABS
komponennya
Menanya VSC ( macam, jenis,
Identifikasi TRC, VSC Mengajukan pertanyaan terkait konstruksi)
dan komponennya. D – STEP
tayangan atau simulasi atau hal- 2. Membuat laporan ( Hasjrat Toyota Luwuk
Perbaikan TRC, VSC dan praktek ABS, TRC
komponennya hal yang berhubungan dengan )
sistem ABS, TRC dan VSC dan VSC
Mengeksplorasi
Menuliskan atau menyebutkan Observasi Mengamati
macam-macam keaktifan siswa dalam
konstruksi , jenis-jenis sistem melakukan praktik
ABS, TRC dan VSC Portofolio
Membuat perbandingan Laporan praktek
jenis-jenis sistem ABS, TRC dinilai berdasarkan
dan VSC kelengkapan ulasan
Mengasosiasi sesuai dengan
Membuat kesimpulan tentang praktek yang
kelebihan dan kekurangan dilakukan.
jenis-jenis ABS, TRC dan VSC
Mengkomunikasikan Menerapkan Tes
prosedur yang benar cara Pilihan Ganda/Essay
penganan sistem

ABS, TRC dan VSC


3.5. Memahami electrical power Mengidentifikasi electric power Mengamati Tugas 60 JP Buku bacaan yang
steering Tayangan atau simulsi macam 1.Membuat relevan, media
steering sesuai buku literatur internet, model
4.5. Memelihara electric power electric power steering rangkuman tentang
Memeriksa fungsi electric electric power steering
steering Menanya electric power
power steering sesuai SOP sistem
Mengajukan pertanyaan terkait steering ( macam,
Mendiagnosa,memperbaiki dan
tayangan atau simulasi atau hal- jenis, konstruksi)
menguji electric power 2. Membuat laporan
hal yang berhubungan dengan
steering sesuai SOP. electric power steering. praktek electric power
Melihara/servis electric Mengeksplorasi steering.
power steering dan Menuliskan atau
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Waktu Sumber Belajar
komponen-komponennya menyebutkan macam-macam Observasi Mengamati
sesuai SOP konstruksi , jenis-jenis electric keaktifan siswa dalam
power steering. melakukan praktik
Membuat perbandingan jenis- Portofolio Laporan
jenis electric power praktek dinilai
steering. berdasarkan
Mengasosiasi kelengkapan ulasan
Membuat kesimpulan tentang sesuai dengan
kelebihan dan kekurangan jenis- praktek yang
jenis electric power dilakukan.
steering.
Mengkomunikasikan Menerapkan Tes
prosedur yang benar cara Pilihan Ganda/Essay
penganan electric power steering.

Keterangan:
1. Yang diberi highlight merupakan materi sisipan/penambahan berdasarkan hasil penyelarasan dengan industri.
SILABUS MATA PELAJARAN PEMELIHARAAN KELISTRIKAN KENDARAAN RINGAN

BIDANG STUDI KEAHLIAN : TEKNOLOGI DAN REKAYASA


PROGRAM STUDI KEAHLIAN : TEKNIK OTOMOTIF
KOMPETENSI KEAHLIAN : TEKNIK
KENDARAAN RINGAN
MATA PELAJARAN : PEMELIHARAAN KELISTRIKAN KENDARAAN
RINGAN KELAS : XII

Kompetensi Inti
KI-1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI-2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran, cinta damai), santun, responsif dan proaktif dan
menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia
KI-3. Memahamani, menerapan dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,procedural, dan metakognitif dalam pengetahuan, teknologi, seni , budaya, dan humaniora
dalam
wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah
KI-4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di s ekolah secara mandiri, dan
mampu melaksanakan tugas spesifik dibawah pengawasan langsung.

Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Waktu
1.1. Lingkungan hidup dan sumber
daya alam sebagai anugrah
Tuhan yang maha Esa harus
dijaga keletarian dan
kelangsungan hidupnya.
1.2. Pengembangan dan
penggunaan teknologi dalam
kegiatan belajar harus selaras
dan tidak merusak dan
mencemari lingkungan, alam
dan manusia merugikan
manusia.
2.1 Menunjukkan sikap cermat dan
teliti dalam
menginterpretasikan dan
mengidentifikasi sistem AC,
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Waktu Sumber Belajar
sistem pengapian elektronik.
sistem injeksi bahan bakar
besin, sistem engine manajemen
sistem, sistem gasoline direck
injection, sistem audio, sistem
sentral lock, alarm
dan power window
2.2 Menunjukkan sikap cermat dan
teliti dalam memahami sistem Air
Conditioning (AC), sistem
pengapian elektronik, sistem
injeksi bahan bakar bensin, sistem
engine manajem en, sistem
gasoline direck
injection, sistem audio, sistem
sentral lock, alarm dan power
window
2.3 Menunujukkan sikap disiplin dan
tanggung jawab dalam
mengikuti langkah-langkah
kerja sesuai dengan SOP
2.4 Menunjukkan sikap peduli
terhadap lingkungan melalui
kegiatan yang berhubungan
dengan pemeriksaan, perawatan
dan perbaikan sistem Air
Conditioning (AC), sistem
pengapian elektronik, sistem
injeksi bahan bakar bensin,
sistem engine manajemen,
sistem gasoline direck injection,
sistem audio, sistem sentral lock,
alarm dan power window

3.1. Memahami Sistem AC Pendahuluan Mengamati Observasi Film/ rekaman / teks


48 JP
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Waktu Sumber Belajar
Fungsi bagian-bagian Tayangan/gambar/wallch Ceklis pengamatan Buku paket
4.1 Memelihara Sistem AC Kompresor art/Film tentang Sistem AC pada saat Bahan bacaan yang
Kopling magnet presentasi dan relevan tentang
kondensor dan filter Menanya praktik Memperbaiki kerusakan
Evaporator & katup Mengajukan pertanyaan berkelompok, ringan pada rangkaian/
ekspansi menyangkut sistem AC dan
Instalasi listrik tayangan/gambar atau teks Portfolio kelengkapan tambahan
Sifat-sifat R 12 dan pembelajaran tentang Laporan tertulis Gambar (Wall Chart)
pengisian Sistem AC Objek langsung
Pengetesan sistem & Tes (Kendaraan) yang
AC Tes tertulis uraian dilengkapi dengan
Mengontrol fungsi &
Mengeksplorasi dan/atau pilihan Sistem AC
mendiagnosa
Membuat gambar ganda Buku yang
Mengganti saringan &
mengisi freon rangkaian Sistem AC berhubungan dengan
Melepas dan memasang AC
kompresor mengganti Mengasosiasi Trainer Sistem AC
kopling magnet Mengelompokkan Majalah yang
Melepas dan memasang komponen yang dilalui berhubungan sistem AC
katup ekspansi dan zat pendingin dan
membersihakan sistem kelistrikan sistem AC
Merangkai instalasi
listrik AC Mengkomunikasikan
Menyampaikan hasil
analisis dalam bentuk
gambar penunjukan
tekanan pada monometer
sistem AC

3.2. Memahami Sistem Pengapian Masalah pada sistem Mengamati Observasi 45 JP Vidio/ rekaman / teks
elektronik pengapian konvensional Tayangan/gambar/wallch Ceklis pengamatan Buku paket
4.2. Memelihara Sistem Pengapian Pengapian elektronik art/Vidio tentang Sistem pada saat Bahan bacaan yang
elektronik Pengapian elektronik presentasi dan
dengan kontak pemutus relevan tentang
Macam-macam pengirim praktik Memperbaiki kerusakan
signal (pick Menanya berkelompok, ringan pada rangkaian/
up) Mengajukan pertanyaan Sistem
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Waktu Sumber Belajar
Pengapian elektroik kontak menyangkut Portfolio Pengapian elektronik
dengan pemutus tayangan/gambar atau Laporan tertulis dan kelengkapan
Fungsi-fungsi tambahan teks pembelajaran tambahan
pada kontrol unit tentang Sistem Tes Gambar (Wall Chart)
elektronik Pengapian elektronik Tes tertulis uraian Objek langsung
Masalah pada sistem dan/atau pilihan (Kendaraan) yang
advans konvensional Mengeksplorasi ganda sudah menggunakan
Pengapian computer Membuat gambar rangkaian Sistem Pengapian
Menguji & mengganti dan merangkai pada rak Elektronik
sistem pemberi sinyal rangkaian Buku yang
induksi dan hall Sistem Pengapian berhubungan dengan
Menyetel dan menguji elektronik TCI-K,TCI- I,TCI- Sistem Pengapian
sistem pengapian Hall dan pengapian elektronik
komputer Trainer Sistem
magnet
Pengapian elektronik
Pemeriksaan sistem Majalah yang
Mengasosiasi
pengapian baterai berhubungan Sistem
Mengelompokkan Sistem
konvensional dan Pengapian Elektronik
Pengapian elektronik TCI-
osiloskop K,TCI-I,TCI-Hall dan
Pemeriksaan sistem pengapian komputer
pengapian elektronik
dengan osiloskop
Merangkai sistem Mengkomunikasikan
pengapian elektronik
Menyampaikan hasil
analisis dalam bentuk
gambar dan rangkaian
Sistem Pengapian
elektronik TCI-K,TCI-
I,TCI-Hall dan
pengapian komputer

3.3. Memahami Sistem Bahan Pengantar Mengamati Observasi 45 JP Film/ rekaman / teks
Bakar Injeksi Bensin Sistem pengaliran bahan Tayangan/gambar/wallch Ceklis pengamatan Buku paket
4.3. Memelihara Sistem Bahan bakar art/Film tentang Sistem pada saat Bahan bacaan yang
Bakar Injeksi Bensin Bahan Bakar Injeksi presentasi dan relevan tentang
Pengukur jumlah udara
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Waktu Sumber Belajar
K-Jetronik Bensin praktik Memperbaiki kerusakan
L-Jetronik (EFI) berkelompok, ringan pada rangkaian/
Monojetronik Sistem
Pemeriksaan dan Menanya Portfolio Bahan Bakar Injeksi
Mengajukan pertanyaan Laporan tertulis Bensin dan kelengkapan
penyetelan injeksi L
menyangkut tambahan
Pemeriksaan dan
penyetelan injeksi K tayangan/gambar atau Tes Gambar (Wall Chart)
teks pembelajaran tentang Tes tertulis uraian Sistem Bahan Bakar
Sistem Bahan Bakar Injeksi dan/atau pilihan Injeksi Bensin
Bensin ganda Objek langsung
(Kendaraan) yang
sudah mengguankan
Mengeksplorasi Sistem Bahan Bakar
Mencari gangguan pada Injeksi Bensin
Sistem Bahan Bakar Buku yang
Injeksi Bensin berhubungan dengan
Sistem Bahan Bakar
Injeksi Bensin
Mengasosiasi Trainer Sistem Bahan
Mengelompokkan Bakar Injeksi Bensin
Sistem Bahan Bakar Majalah yang
Injeksi Bensin berhubungan dengan
Sistem Bahan Bakar
Mengkomunikasikan Injeksi Bensin
Menyampaikan hasil
analisis dalam bentuk
gambar dan rangkaian
Sistem Bahan Bakar
Injeksi Bensin

3.4. Memahami“Engine Mengidentifikasi EMS Mengamati Observasi 40 JP Vidio/ rekaman / teks


Management System ”(EMS) Engine Management Tayangan/gambar/wallch Ceklis pengamatan Buku paket
4.4. Memelihara “Engine System) dan art/Vidio tentang pada saat Bahan bacaan yang
Management System ”(EMS) komponennya sesuai “Engine Management presentasi dan relevan tentang
buku literatur System ”(EMS) praktik Memperbaiki kerusakan
Mendiagnosa kesalahan berkelompok, ringan pada
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Waktu Sumber Belajar
system aliran bahan rangkaian/ Sistem
bakar sesuai SOP Portfolio “Engine Management
Memeriksa kerja sensor Menanya Laporan tertulis System ”(EMS)
sesuai SOP Mengajukan pertanyaan dan kelengkapan
Memeriksa kerja menyangkut Tes tambahan
actuator sesuai SOP tayangan/gambar atau Tes tertulis uraian Gambar (Wall Chart)
Perbaikan wiring teks pembelajaran dan/atau pilihan “Engine Management
kelistrikan sesuai SOP tentang “Engine ganda System ”(EMS)
Management System Objek langsung
”(EMS) (Kendaraan)
Buku yang
berhubungan dengan
Sistem “Engine
Mengeksplorasi Management System
Mencari gangguan pada ”(EMS)
“Engine Management Trainer Sistem “Engine
System ”(EMS) Management System
”(EMS)
Majalah yang
berhubungan dengan
Mengasosiasi “Engine Management
Mengelompokkan “Engine System ”(EMS) Engine
Management System Stand Sistem
”(EMS) sesuai dengan “Engine Management
sensor dan aktuator System ”(EMS)

Mengkomunikasikan
Menyampaikan hasil
analisis dalam bentuk
gambar dan rangkaian
“Engine Management
System ”(EMS)

3.5. Memahami system gasoline Mengidentifikasi GDI Mengamati Observasi Vidio/ rekaman / teks
40 JP
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Waktu Sumber Belajar
direct injection ( GDI) dan komponennya sesuai Tayangan/gambar/wallch Ceklis pengamatan Buku paket
4.5. Memelihara sistem gasoline buku literatur Mendiagnosa art/Vidio tentang sistem GDI pada saat Bahan bacaan yang
direct injection (GDI) kesalahan sistem aliran presentasi dan relevan tentang
bahan bakar sesuai SOP Menanya praktik Memperbaiki kerusakan
Memperbaiki sistem Mengajukan pertanyaan berkelompok, ringan pada rangkaian/
pengaman kelistrikan menyangkut sistem GDI dan
dan komponennya tayangan/gambar atau teks Portfolio kelengkapan tambahan
sesuai SOP pembelajaran tentang Laporan tertulis Gambar (Wall Chart)
Memeriksa kerja sensor sistem GDI Objek langsung
sesuai SOP Tes (Kendaraan) yang
Memeriksa kerja Mengeksplorasi Tes tertulis uraian menggunakan sistem
actuator sesuai SOP Mencari gangguan pada dan/atau pilihan GDI
sistem GDI ganda Buku yang
Memperbaiki wiring
kelistrikan sesuai SOP berhubungan dengan
Mengasosiasi sistem GDI
Mengelompokkan sistem Trainer Sistem GDI
GDI) sesuai dengan Majalah yang
sensor dan aktuator berhubunagan dengan
Sistem GDI
Mengkomunikasikan Engine Stand Sistem
Menyampaikan hasil GDI
analisis dalam bentuk
gambar dan rangkaian
sistem GDI

3.6. Memahami Sistem Audio Mengidentifikasi komponen Mengamati Observasi 35 JP Film/ rekaman / teks
4.6. Memelihara Sistem Audio sistem Audio sesuai buku Tayangan/gambar/wallch Ceklis pengamatan Buku paket
literatur art/Film tentang sistem pada saat Bahan bacaan yang
Audio presentasi dan relevan tentang
Memasang sistem Audio praktik Memperbaiki kerusakan
sesuai SOP Menanya berkelompok, ringan pada rangkaian/
Memelihara instalasi sistem Mengajukan pertanyaan Sistem
Audio sesuai SOP menyangkut Portfolio Audio dan kelengkapan
tayangan/gambar atau Laporan tertulis tambahan
teks pembelajaran Gambar (Wall Chart)
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Waktu Sumber Belajar
tentang sistem Audio Tes mengenai Sistem Audio
Tes tertulis uraian Objek langsung
Mengeksplorasi dan/atau pilihan (Kendaraan) yang
Mencari gangguan pada ganda dan cek list sudah dilengkapi
sistem Audio dengan Sistem Audio
Buku yang
Mengasosiasi berhubungan dengan
Mengelompokkan sistem Sistem Audio
Audio Trainer Sistem Audio
Majalah yang
Mengkomunikasikan berhubungan dengan
Menyampaikan hasil Audio
analisis dalam bentuk
gambar dan rangkaian
sistem Audio
3.7. Memahami Alarm, Sentral Mengidentifikasi Mengamati Observasi 35 JP Vidio/ rekaman / teks
Lock dan Power Window Alarm, Sentral Lock dan Tayangan/gambar/wallch Ceklis pengamatan Buku paket
4.7. Memelihara Alarm, Sentral Power Window sesuai art/vidio:Alarm, Sentral pada saat Bahan bacaan yang
Lock dan Power Window buku manual Lock, Power Window dan presentasi dan relevan tentang
Airbag praktik Memperbaiki kerusakan
Memasang sistem berkelompok,
pengaman ringan pada rangkaian/
Alarm,Sentral Lock dan Menanya Alarm,Sentral Lock dan
Mengajukan pertanyaan Portfolio Power Window dan
Power Window sesuai
menyangkut Laporan tertulis kelengkapan tambahan
SOP
tayangan/gambar atau Gambar (Wall Chart)
Mendiagnosa gangguan teks pembelajaran tentang Tes
Alarm,Sentral Lock dan Alarm,Sentral Lock dan
Alarm, Sentral Lock, Power Tes tertulis uraian Power Window
Power Window dan Window dan Airbag dan/atau pilihan
komponen- ganda Objek langsung
komponennya sesuai (Kendaraan) yang
Mengeksplorasi
SOP dilengkapi dengan
Mencari gangguan pada
Memelihara sistem Alarm,Sentral Lock dan
Alarm, Sentral Lock, Power Window
pengaman Alarm,Sentral Power Window dan
Lock dan Power Window Buku yang
Airbag
berhubungan dengan
sesuai SOP
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Waktu Sumber Belajar
Menguji Alarm,Sentral Mengasosiasi Alarm,Sentral Lock dan
Lock dan Power Window Mengelompokkan Power Window
sesuai SOP Alarm, Sentral Lock, Majalah yang
Memelihara wiring Power Window dan berhungan dengan
Alarm, Sentral Lock dan Airbag Alarm,Sentral Lock
Power Window sesuai dan Power Window
SOP Mengkomunikasikan D – STEP ( Hasrat Toyota
Memelihara Air Bag Menyampaikan hasil Luwuk)
analisis dalam bentuk
gambar dan rangkaian
Alarm, Sentral Lock,
Power Window dan
Airbag

Keterangan:
1. Yang diberi highlight merupakan materi sisipan/penambahan berdasarkan hasil penyelarasan dengan industri.

Salakan, November 2023


Kepal Sekolah
SMK Negeri 1 Tinangkung

HARTANTO Y. YUUNE, S. Pd, M. Pd. K


NIP. 19771230 200604 1 009

You might also like