You are on page 1of 1

ALAT-ALAT YANG MEMBUTUHKAN

PERSYARATAN KHUSUS UNTUK


PELETAKANYA
No.Dokumen : /SOP/UKP.8
No. Revisi Terbit :
SOP
Terbit :
Halaman :

KEPALA SALMA SOLISA,SKM


PUSKESMAS NIP:19750615199902008
WAPLAU

1. Pengertian Alat kedokteran yang tidak boleh dipindah tempatkan dengan alasan bahaya
teknis dan perakitanya
2 Tujuan Agar didapat kestabilan alat, peraktisan alat, dan keamanan alat
3 Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas No.445/ /UKP.VIII/PKM-WPL/VI/ 2018
tentang pemisahan alat bersih dan kotor, Alat yang perlu di sterilisasi, Alat
yang perlu perawatan lebih lanjut, Alat yang perlu persyaratan khusus
peletakanya

4 Referensi Pedoman peningkatan mutu pelayanan medis dasar Departemen Kesehatan RI


2008
5 Langkah- 1. Petugas Peralatan dirakit dan diletakan ditempat khusus sesuai masing-
langkah masing manual
2. Perugas perakitan,pemasangan,perawatan, dan dilakukan tenaga ahli yang
berlinsensi
3. Petugas siapkan alat baru yang mengharuskan penempatan khusus makah
dilakukan koordinasi dengan pengurus barang, unit terkait dan tenaga ahli
khusus alat
4. Petugas pemasangan dilakukan setelah ada koordinasi

6 Unit Semua Unit pelayanan


terkait

You might also like