You are on page 1of 28

BAB I

KARAKTERISTIK MAN 1 SINJAI

A. Karakteristik Sosial MAN 1 Sinjai


1. Letak MAN 1 Sinjai
MAN 1 Sinjai terletak di Jalan Baronang Tappee. Kelurahan Lappa Kecamatan Sinjai
Utara Kab. Sinjai. MAN 1 Sinjai berada didaerah pesisir pantai yang mayoritas
masyarakat berprofesi sebagai nelayan.
2. Sumber Daya Manusia
MAN 1 Sinjai memiliki tenaga pendidik dan kependidikan sebagai berikut.
Tenaga Pendidik
Jenis Jenis Kelamin Kualifikasi Tersertifikat
Kepegawaian L P Pendidikan
S1 S2 Sudah Belum
ASN 17 24 33 8 26 15
GTT 12 20 31 1 7 25
Jumlah 29 44 64 9 33 40
Prosentase

Tenaga Kependidikan
Jenis Jenis Kelamin Kualifikasi Pendidikan
Kepegawaian L P SD SMP SMA D3 S1
ASN 2 2 - - - - 4
PTT 6 8 - 1 4 1 8
Jumlah 8 10 - 1 4 1 12
Prosentase

3. Alumni
Alumni MAN 1 Sinjai banyak yang sukses di berbagai bidang pekerjaan, baik dalam
pemerintahan maupun swasta. Para alumni ini memiliki kepedulian yang besar baik
kepada Madrasah maupun kepada adik angkatannya yang masih menjadi peserta didik
di madrasah.
4. Orang Tua/Wali Murid
MAN 1 Sinjai memiliki siswa-siswi yang sebagian besar orang tuanya memiliki mata
pencaharian sebagai nelayan sehingga wakatunya banyak dihabiskan di tengah laut
pada malam hari. Sekalipun demikian tingkat kepedulian terhadap pendidikan
anaknya cukup tinggi.

1
B. Karakteristik Budaya MAN 1 Sinjai
1. Budaya Berprestasi
Budaya berprestasi di MAN 1 Sinjai dibuktikan dari:
a. Berbagai prestasi lomba bidang Akademik dan non akademik yang diraih peserta
didik dari tingkat kabupaten, propinsi, hungga nasional. Contoh prestasi yang
selalu diraih adalah bidang Kompetesi Sains Madrasah (KSM) dan Kompetisi
dalam bidang olahraga dan seni.
b. Persaingan belajar yang sehat dari peserta didik untuk memperoleh hasil belajar
yang sangat baik sehingga mampu untuk melanjutkan ke Perguruan Tinggi
Negeri.
2. Budaya Literasi
Peserta didik MAN 1 Sinjai memiliki budaya literasi yang sangat baik. Kegiatan
literasi yang menjadi budaya di MAN 1 Sinjai di antaranya:
a. Kegiatan membaca Al Quran (Tadarrus) 5 – 10 menit setiap pagi sebelum
memulai pembelajaran
b. Kegiatan tantangan membaca 1.000 halaman karya fiksi selama 1 bulan pertama
pada awal tahun pelajaran.
c. Kegiatan menulis karya sastraKarya sastra yang dihasilkan dapat berupa novel,
cerpen, sajak, puisi, atau bentuk lain. Hasil karya ini kemudian dibukukan di setiap
kelas dan peserta didik sudah mampu mengorganisasi pasarannya.
3. Budaya Peduli Lingkungan
Sesuai dengan Visi Madrasah Budaya Lingkungan sudah menjadi Kegiatan
Wajib. Peserta didik MAN 1 Sinjai memiliki budaya lingkungan yang baik. Bukti
budaya ini adalah beberapa kegiatan yang dilakukan baik intrakurikuler maupun
ekstrakurikuler. Contoh kegiatan intrakurikuler adalah projek kolaborasi dengan tema
hemat energi, yang melibatkan semua mata pelajaran. Untuk kegiatan ekstrakurikuler,
budaya lingkungan ini diakomodasi dalam kegiatan yang dinamakan GREENISH.
Beberapa Inovasi dalam Kegiatan Lingkungan ini Antara Lain: GHC (Gerakan Hemat
Energi Melalui AC), GEMATI (Gerakkan Hemat Energi), Pengolahan Limbah sampah
(Reuse, Recycle, Reduce), Pemanfaatan Lahan Sekolah, Sehari Mengaum (Sehari
menggunakan Angkutan Umum).

C. Peserta didik MAN 1 Sinjai


1. Input Peserta didik
Peserta didik MAN 1 Sinjai berasal pada umumnya berasal dari Kelurahan Lappa dan
sekitarnya dan dari berbagai kecamatan yang ada di kab. Sinjai bahkan beberapa dari
Kab. Bone. Dengan demikian Kemampuan Peserta didik memiliki nilai rata-rata yang
bervariasi.
2. Peserta didik MAN 1 Sinjai memiliki kemandirian berorganisasi.
Budaya kemandirian berarganisasi peserta didik ditnjukkan dengan banyaknya kegiatan
OSIM, baik secara umum maupun kegiatan di setiap bidang sub seksi di OSIM.
Pada kegiatan ini peserta didik mampu mengorganisir dari perencanaan, pelaksanaan,
dan evaluasi kegiatan serta pendanaannya. Peserta didik mampu bekerja mandiri
dengan bimbingan Guru pendamping dan Kesiswaan

2
BAB II
VISI, MISI, DAN TUJUAN MAN 1 SINJAI

A. Visi MAN 1 Sinjai


Visi MAN 1 Sinjai adalah:
“Terwujudnya Lulusan Madrasah yang Unggul dalam Prestasi,
Terampil dalam Informasi Tekhnologi, dan Berakhlakul Karimah, serta
Peduli dan Ramah Terhadap Lingkungan”

Indikator Visi MAN 1 Sinjai adalah:


(1) Memiliki budi pekerti dan akhlak mulia.
(2) Memiliki kecintaan terhadap bangsa dan Negara Indonesia.
(3) Memiliki kecintaan terhadap budaya daerah.
(4) Memiliki semangat untuk meraih prestasi secara berkelanjutan.
(5) Memiliki rasa solidaritas dan toleransi terhadap keanekaragaman bangsa Indonesia.
(6) Menguasai ilmu pengetahuan dan teknologi.
(7) Memiliki sikap kritis, kreatif, komunikatif, dan kolaboratif.
(8) Memiliki kemandirian belajar dan berorganisasi.
(9) Memiliki kecintaan terhadap budaya membaca dan menulis dimanapun berada.
(10) Membudayakan pengolahan sampah/limbah di sekolah dan/atau di lingkungan.
(11) Membudayakan daur ulang sampah/limbah di sekolah dan/atau di lingkungan.
(12) Membudayakan pengurangan sampah/limbah di sekolah dan/atau lingkungan.
(13) Menjalin hubungan dengan lembaga-lembaga pendidikan baik lokal, nasional
maupun internasional.

B. Misi MAN 1 Sinjai


Untuk mencapai visi dan membentuk Karakter Profil Pelajar Pancasila, maka
MAN 1 Sinjai menetapkan misi sebagai berikut.
1. Membentuk peserta didik yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha
Esa.
2. Mengembangkan karakter peserta didik untuk cinta tanah air.
3. Membentuk peserta didik yang mampu mengembangkan potensi daerah.
4. Membangun karakter peserta didik menjadi pembelajar sepanjang hayat.
5. Mengembangkan rasa solidaritas dan toleransi peserta didik melalui kegiatan
intrakurikuler maupun ekstrakurikuler.
6. Meningkatkan pembelajaran yang dapat mengembangkan peserta didik yang
unggul dalam ilmu pengetahuan dan teknologi dengan memanfaatkan kemajuan
teknologi informasi.
7. Mengembangkan sikap kritis, kreatif, komunikatif, dan kolaboratif melalui
intrakurikuler dan projek profil pelajar Pancasila.

3
8. Mengembangkan life skill peserta didik melalui kegiatan intrakurikuler maupun
ekstrakurikuler
9. Membudayakan literasi melalui intrakurikuler dan projek profil pelajar Pancasila.
10. Mengembangkan karakter peserta didik melalui pembelajaran yang berbasis
kearifan lingkungan dan pengembangan kultur sekolah
11. Menciptakan lingkungan bersih, hijau, sejuk, rindang, aman, nyaman dan
berwawasan wiyata mandala.
12. Mengembangkan networking dengan lembaga-lembaga pendidikan maupun DUDI
baik lokal, nasional maupun internasional untuk peningkatan
kualitas/pengembangan Madrasah.
13. Mengembangkan potensi diri peserta didik menjadi manusia yang tangguh
menghadapi persaingan global.

C. Tujuan MAN 1 Sinjai


1. Tujuan Jangka Pendek (1 tahun)
a. Penerimaan peserta didik baru Tahun Pelajaran 2023-2024 dilanjutkan dengan
Masa Taaruf Siswa Madrasah (MATSAMA) pelaksanaan di Madrasah
bekerjasama dengan Nara Sumber dari Luar
b. Pelaksanaan Tes penempatan untuk peminatan bagi kelas X
c. Melaksanakan pendalaman materi untuk TPS untuk persiapan SBMPTN, Tryout,
Doa Bersama, Pertemuan orang tua bagi kelas XII untuk persiapan AMBK,
SBMPTN, Kondisi yang diharapkan adalah:
(1) Penerimaan di PT
SNMPTN = 40 siswa
SBMPTN = 30 siswa
Vokasi = 4 siswa
Luar Negeri = 1 siswa
PTS = 50 siswa
e. Melaksanakan Pembinaan KSN, Pembinaan MIND /KIR, Pembinaan debat
Bhs.Indonesia dan Bhs.Inggris, Pembinaan Hemat Energi, Bimtek OSIM,
Pembinaan kegiatan akademik dan non akademik dengan target prestasi
tahun depan sebagai berikut :
(1) Prestasi Peserta Didik
(1) Akademik
(a) KSN
Kota = 15 siswa
Prov = 5 siswa
Nas = 1 siswa
Intern = 1 siswa
(b) MIND/KIR
Kota = 3 siswa
Prov = 3 siswa
Nas = 1 siswa
Intern = 1 siswa
(c) Lomba Debat Bhs.Indonesia Dan Bhs. Inggris

4
Kota = 4 siswa

Prov = 2 siswa
Nas = 2 siswa
(d) Lomba Hemat energi dengan prestasi Sbb:
Kota = 4 siswa
Provinsi = 4 siswa
Nasional = 4 siswa
(e) Melaksanakan Latihan Dasar Kepemimpinan dan Kegiatan
Pemilihan OSIM sehingga terpilih pengurus OSIM tahun 2023-
2024
(2) Non Akademik
Kota = 13 Peserta didik
Prov = 42 Peserta didik
Nas = 21 Peserta didik
Inter = 10 Peserta didik
f. Melaksanakan Kegiatan Persami dalam rangka kegiatan Penerimaan Tamu
Ambalan bagi siswa kelas X
g. Melaksanakan Kegiatan Science Festival Film bekerjasama dengan Guru Sejarah
untuk kelas X , XI dan kelas XII.
h. Melaksanakan Kegiatan Peringatan Hari Besar Nasional dan Hari besar
Keagamaan
i. Melaksanakan kegiatan pembelajaran di luar kelas satu bulan sekali dengan
kegiatan olah raga bersama di barengi dengan kegiatan yang lain penunjang
pembelajaran, dan seluruh warga sekolah maupun orang luar pada saat itu dilarang
menggunakan kendaraan bermotor.
j. Melaksanakan Kegiatan Literasi dasar dan Literasi Digital dilaksanakan setiap
hari sebelum pembelajaran dimulai. Dan setiap Akhir tahun pelajaran peserta
didik diminta membuat karya tulis (cerpen) yang akan di bukukan.
k. Bekerjasama dengan Orang Tua Peserta didik Mengadakan kunjungan untuk
kelas.X, XI, dan XII.
l. Mengadakan kunjungan studi ke Perguruan Tinggi dan ke dunia industri baik
yang di dalam kota maupun yang di luar kota.

2. Tujuan Jangka Menengah (3 tahun)


a. Membentuk peserta didik yang unggul dalam karakter:
1) Keimanan dan Ketaqwaan Terhadap Tuhan YME
2) Kejujuran
3) Kemandirian dalam belajar dan berorganisasi
4) Sosial
5) Peduli Lingkungan
6) Budaya Berprestasi (akademik maupun non akademik)
7) Cinta Tanah Air dan Berbangsa

5
b. Mewujudkan kearifan keberagaman Agama, bangsa, suku, ras dan golongan
sosial ekonomi dalam lingkup global
c. Meningkatkan mutu lulusan dibuktikan dengan peserta didik dapat
1) Melanjutkan di perguruan tinggi maupun di sekolah kedinasan.
2) Menghasilkan karya literasi berupa cerpen, novel, puisi dan atau sejenisnya
d. Meningkatkan manajemen perencanaan, pelaksanaan dan evaluasi
pembelajaran.
e. Memanfaatkan teknologi informasi sebagai sarana pengembangan Pendidikan
f. Mengembangkan kecakapan interpersonal dan intrapersonal seluruh warga
Madrasah.
g. Meningkatkan peran serta peserta didik di berbagai lomba di bidang
ekstrakurikuler maupun intrakurikuler baik tingkat kota, propinsi, nasional dan
internasional
h. Meningkatkan potensi peserta didik dalam mengembangkan komunikasi sosial
melalui kemitraan yang berskala nasional maupun internasional
i. Meningkatkan pengelolaan manejemen Madrasah
j. Mengembangkan Kemitraan dengan lembaga-lembaga Perguruan Tinggi
maupun DUDI.
k. Mengembangkan pembelajaran yang kolaboratif antar mata pelajaran

3. Tujuan Jangka Panjang (5 tahun)


a. Menghasilkan lulusan yang beriman dan bertaqwa
b. Menghasilkan lulusan yang berwawasan luas dan mampu bersaing di era baru
c. Menghasilkan lulusan yang Pancasilais dan berbudaya lingkungan

6
BAB III
PENGORGANISASIAN PEMBELAJARAN
MAN 1 SINJAI

A. Pengaturan Beban Balajar MAN 1 Sinjai


Beban belajar di MAN 1 Sinjai memuat beban belajar wajib (muatan nasional) dan
beban belajar tambahan. Pengaturan beban belajar dan muatan pembelajarannya diatur
sebagai berikut.

Muatan
Beban Pengatura
Pembelajaran
Belajar n
▪ Beban belajar ini memuat semua mata pelajaran
yang bersifat nasional.
1. Intrakurikuler Wajib ▪ Materi pembelajaran setiap mata pelajaran
mengacu pada Capaian Pembelajaran.
▪ Diatur dalam kegiatan regular.
▪ Memuat mata pelajaran Baca Tulis Al Quran dan
Tahfidz
Tambahan ▪ Diatur dalam kegiatan reguler.
▪ Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila
▪ Muatan pembelajaran mengacu pada 6 tema projek
Wajib profil pelajar Pancasila.
2. Proyek ▪ Diatur dalam kegiatan projek.
▪ Memuat tema-tema proyek yang menjadi
Tambahan karakteristik MAN 1 Sinjai.
▪ Diatur dalam kegiatan projek.
Wajib ▪ Kepramukaan
▪ Memiliki muatan yang menjadi kebutuhan dan
3. Ekstrakurikuler karakteristik MAN 1 Sinjai.
Tambahan ▪ Diatur dalam kegiatan di luar kegiatan regular dan
projek.

Muatan intrakurikuler dan projek MAN 1 Sinjai diatur dalam pengorganisasian


pembelajaran dengan acuan sebagai berikut:
1. Intrakurikuler
a. Diatur dalam dua bentuk, yaitu:
(1) Reguler, dilaksanakan setiap minggu yaitu untuk mata pelajaran
(a) Pendidikan Agama dan Budi Pekerti
(b) Bahasa Indonesia
(c) Matematika

7
(d) PJOK
(e) BTA (Mulok)

(2) Pola 4 Mingguan


Pola ini digunakan untuk mata pelajaran selain poin (1) dan dibagi menjadi
dua kelompok. Sebagai contoh pembagian kelompok di kelas X.
Untuk Kelas X:
▪ Kelompok Mata Pelajaran 1: IPA (Fisika, Kimia, Biologi), Bahasa
Inggris, dan Informatika
▪ Kelompok Mata Pelajaran 2: IPS (Sosiologi, Geografi, Ekonomi,
Sejarah), PPKn, dan Seni Budaya
Untuk Kelas XI dan XII diatur seperti pada tabel Struktur Kurikulum kelas
XI dan XII.

b. Untuk pola 4 Mingguan, setiap alokasi waktu memiliki siklus dalam 4 minggu.
c. Dalam satu semester minimal memuat 4 siklus dan ditambah 2 minggu (waktu
kegiatan tengah semester dan akhir semester).
Dari pembagian ini, setiap kelompok mata pelajaran dilaksanakan dalam 2
siklus dalam satu semester.
d. Setiap siklus pembelajaran diatur dalam 32 jam pelajaran per minggu.

2. Proyek
a. Setiap tema besar suatu proyek dilaksanakan dengan alokasi waktu 4 minggu.
b. Dalam satu semester diatur untuk menyelesaiakan 4 tema proyek besar.
c. Tiap proyek dilaksanakan dengan bentuk kolaborasi beberapa mata pelajaran dan
diatur dalam dua kelompok mata pelajaran.
Kelompok mata pelajaran sama dengan kelompok mata pelajaran dalam
Intrakurikuler.
d. Setiap siklus pelaksanaan projek diatur dalam 16 jam pelajaran perminggu.
e. Alokasi waktu projek di setiap mata pelajaran memiliki alokasi 25-30%.

3. Mata Pelajaran Pilihan di kelas XI dan XII


a. Setiap peserta didik di kelas XI dan XII diberikan kesempatan untuk
menentukan Mata Pelajaran Pilihan.
b. Sesuai dengan hasil analisis kebutuhan Tenaga Pendidik, maka Kelompok
Mata Pelajaran Pilihan diberikan beberapa alternatif seperti yang disajikan dalam
struktur kurikulum kelas XI dan XII.

Berdasarkan penjelasan di atas, maka kegiatan pembelajaran intrakurikuler dan projek


memiliki jumlah total 44 jam pelajaran dalam satu minggu. Alokasi waktu ini disajikan
dalam 2 bagian sesuai kelompok mata pelajarannya. Kemudian dilengkapi alokasi
waktu dalam sati semester dan satu tahun. Secara rinci diatur dalam Struktur Kurikulum
MAN 1 Sinjai dan disajikan seperti pada tabel berikut.

8
1. Pengorganisasian Pembelajaran Kelas X, dan XI.

KMA 347 TAHUN_2022


TTG PEDOMAN IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA PADA MADRASAH

9
10
11
2. Pengorganisasian Pembelajaran Kelas XII

Nama Mata Pelajaran dan Alokasi Waktu Berdasarkan Kelompok Mata


Pelajaran
Kurikulum 2013 Peminatan Keagamaan Kelas XII (dua belas)
MAN 1 Sinjai tahun Pelajaran 2023/2024

N KELAS DAN ALOKASI WAKTU


MATA PELAJARAN
O XII KEAG

KELOMPOK A (UMUM)

1 Qur'an Hadits 4

2 Aqidah Akhlak 4

3 Fikih 2

4 SKI 2

5 PKn 2

6 Bhs. Indonesia 4

7 Bhs. Arab 2

8 Matematika 4

9 Sejarah Indonesia 2

10 Bahasa Inggris 3

KELOMPOK B (UMUM)

11 Seni Budaya 2

12 Penjasorkes 2

13 Prakarya & Kwraush 2

KELOMPOK C (PEMINATAN)

14 Ilmu Tafsir 2

15 Ilmu Hadis 3

16 Usul Fikih 3

17 Bhs Arab 3

B LINTAS/PENDALAMAN MINAT

1 Bhs dan Sastra Inggris 4


2 Ekonomi
3 Keterampilan 6
Nama Mata Pelajaran dan Alokasi Waktu Berdasarkan Kelompok Mata
Pelajaran

12
Kurikulum 2013
Peminatan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (MIPA) bagi Kelas XII
(dua belas)
MAN 1 Sinjai tahun Pelajaran 2023/2024

KELAS DAN ALOKASI WAKTU


NO KOMPONEN
XII MIPA

A MATA PELAJARAN
1 Qur'an Hadits 2

2 Aqidah Akhlak 2

3 Fikih 2

4 SKI 2

5 PKn 2

6 Bhs. Indonesia 4

7 Bhs. Arab 2

8 Matematika 4

9 Sejarah Indonesia 2

10 Bahasa Inggris 3

11 Seni Budaya 2

12 Penjasorkes 2

13 Prakarya & Kwraush 2

14 Matematika 4

15 Biologi 4

16 Fisika 4

17 Kimia 4

B LINTAS/PENDALAMAN MINAT

1 Bhs dan Sastra Inggris


2 Ekonomi 4
3 Keterampilan 6

Nama Mata Pelajaran dan Alokasi Waktu Berdasarkan Kelompok Mata


Pelajaran

13
Kurikulum 2013
Peminatan Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) Bagi Kelas XII (dua belas)
MAN 1 Sinjai tahun Pelajaran 2023/2024

N KELAS DAN ALOKASI WAKTU


MATA PELAJARAN
O XII IPS

KELOMPOK A (UMUM)
1 Qur'an Hadits 2

2 Aqidah Akhlak 2

3 Fikih 2

4 SKI 2

5 PKn 2

6 Bhs. Indonesia 4

7 Bhs. Arab 2

8 Matematika 4

9 Sejarah Indonesia 2

10 Bahasa Inggris 3

KELOMPOK B (UMUM)

11 Seni Budaya 2

12 Penjasorkes 2

13 Prakarya & Kwraush 2

14 Mulok
KELOMPOK C (PEMINATAN)

15 Geografi 4

16 Sejarah 4

17 Sosiologi 4

18 Ekonomi 4
MAPEL PIIHAN (LINTAS MINAT,PENDALAMAN MINAT DAN
ATAU INFORMATIKA)

1 Bhs dan Sastra Inggris


2 FISIKA/BIOLOGI 4
3 Keterampilan 6

3. Pengorganisasian Pembelajaran Mingguan

PERIODE JAM BELAJAR DAN KEGIATAN SISWA

14
MAN 1 SINJAI
TAHUN PELAJARAN 2023/2024

4. Kriteria Ketuntasan Minimal Kela XII


Tabel 1

15
Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) Hasil Belajar
Kurikulum MAN 1 Sinjai Tahun Pelajaran 2023/2024
Peminatan Keagamaan
Yang diterapkan bagi kelas XII (duabelas)

KKM XII KEAGAMAAN


NO KOMPONEN
SMTR 1 SMTR 2

KELOMPOK A (UMUM)
1 Qur'an Hadits 79 79
2 Aqidah Akhlak 79 79
3 Fikih 79 79
4 SKI 79 79
5 PKn 79 79
6 Bhs. Indonesia 79 79
7 Bhs. Arab 79 79
8 Matematika 79 79
9 Sejarah Indonesia 79 79
10 Bahasa Inggris 79 79
KELOMPOK B (UMUM)
11 Seni Budaya 79 79
12 Penjasorkes 79 79
13 Prakarya & Kwraush 79 79
KELOMPOK C (PEMINATAN)
14 Ilmu Tafsir 79 79
15 Ilmu Hadis
16 Usul Fikih 79 79
17 Bhs Arab 79 79
B LINTAS/PENDALAMAN MINAT
1 Bhs dan Sastra Inggris 79 79
2 Ekonomi 79 79
3 Keterampilan 79 79
Tabel 2

Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) Hasil Belajar

16
Kurikulum MAN 1 Sinjai Tahun Pelajaran 2023/2024
Peminatan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (MIPA)
Yang diterapkan bagi kelas XII (duabelas)

KKM XII MIPA


NO KOMPONEN
SMTR 1 SMTR 2
KELOMPOK A (UMUM)

1 Qur'an Hadits 79 79
2 Aqidah Akhlak 79 79
3 Fikih 79 79
4 SKI 79 79
5 PKn 79 79
6 Bhs. Indonesia 79 79
7 Bhs. Arab 79 79
8 Matematika 79 79
9 Sejarah Indonesia 79 79
10 Bahasa Inggris 79 79
KELOMPOK B (UMUM)

11 Seni Budaya 79 79
12 Penjasorkes 79 79
13 Prakarya & Kwraush 79 79
14 Mulok 79 79
KELOMPOK C (PEMINATAN)

15 Matematika 79 79
16 Biologi
17 Fisika 79 79
18 Kimia 79 79
MAPEL PIIHAN (LINTAS MINAT,PENDALAMAN
MINAT DAN ATAU INFORMATIKA)
1 Bhs dan Sastra Inggris 79 79
2 Ekonomi 79 79
3 Keterampilan 79 79
Tabel 3

Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) Hasil Belajar


Kurikulum MAN 1 Sinjai Tahun Pelajaran 2023/2024

17
Peminatan Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)
Yang diterapkan bagi kelas XII (duabelas)

KKM XII IPS


NO KOMPONEN
SMTR 1 SMTR 2

KELOMPOK A (UMUM)
1 Qur'an Hadits 79 79
2 Aqidah Akhlak 79 79
3 Fikih 79 79
4 SKI 79 79
5 PKn 79 79
6 Bhs. Indonesia 79 79
7 Bhs. Arab 79 79
8 Matematika 79 79
9 Sejarah Indonesia 79 79
10 Bahasa Inggris 79 79
KELOMPOK B (UMUM)

11 Seni Budaya 79 79
12 Penjasorkes 79 79
13 Prakarya & Kwraush 79 79
14 Mulok 79 79
KELOMPOK C (PEMINATAN)

15 Geografi 79 79
16 Sejarah
17 Sosiologi 79 79
18 Ekonomi 79 79
MAPEL PIIHAN (LINTAS MINAT,PENDALAMAN
MINAT DAN ATAU INFORMATIKA)
1 Bhs dan Sastra Inggris 79 79
2 FISIKA/BIOLOGI 79 79
3 Keterampilan 79 79

B. Pembelajaran Kegiatan Intrakurikuler di MAN 1 Sinjai


1. Strategi Pembelajaran

18
Pembelajaran pada kegiatan intrakurikuler menggunakan model pembelajaran yang
menekankan pada pembelajaran berbasis literasi dan berfikir tingkat tinggi, sehingga
mampu mengembangan kompetensi peserta didik berikut.
(1) Mencari informasi/data
(2) Menyajikan informasi/data
(3) Mengolah informasi/data
(4) Menyusun simpulan
(5) Menerapkan dalam penyelesaian masalah
Untuk memenuhi strategi tersebut di atas, pelaksanaan pembelajaran di MAN 1 Sinjai
dapat menerapkan model pembelajaran Discovery Learning (Penemuan), Inquiry
Learning (Penyelidikan), dan/atau Problem Based Learning (Berbasis Masalah).

2. Silabus
Pengembangan Silabus dapat dicermati pada lampiran.

3. Rencana Pembelajaran
Pengembangan Rencana Pembelajaran dapat dicermati pada lampiran.

C. Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila di MAN 1 Sinjai


1. Muatan dan Tema Proyek
Pembelajaran projek di MAN 1 Sinjai ini memenuhi:
a. Setiap semester, peserta didik menyelesaikan projek sebanyak 4 tema besar,
sehingga setiap tema besar diberikan alokasi waktu 4 minggu.
b. Tema besar projek tersebut mengacu pada tema-tema projek Profil Pelajar
Pancasila dan projek MAN 1 Sinjai.
c. Tema-tema besar tersebut dibagi dalam dua kelompok mata pelajaran, sehingga
tiap kelompok mata pelajaran akan menyelesaikan 2 tema projek.
d. Tiap tema besar tersebut dapat dibagi menjadi beberapa tema projek kecil yang
dapat diselesaikan dengan cara kolaborasi 2 sampai 4 mata pelajaran.

2. Prosedur Pemilihan Tema Proyek


a. Pemilihan salah satu tema projek profil pelajar Pancasila yang akan dikerjakan di
kelas dan semester tertentu.
b. Setiap mata pelajaran di kelompok Mata Pelajaran tersebut melakukan analisis
kesesuaian materi pokok (berdasarkan Capaian Pembelajaran) yang sesuai dengan
tema projek.
c. Jika sebagian besar mata pelajaran memiliki materi pokok yang sesuai maka tema
projek tersebut dapat dilakukan di kelas dan semester yang ditentukan.
Jika banyak mata pelejaran yang tidak sesuai, dapat memilih tema yang lain.
d. Mata Pelajaran-mapel yang sesuai dapat membentuk kelompok beberapa mata
pelajaran untuk mengembangkan sub tema.
e. Setiap mata pelajaran mengembangkan indikator yang akan dicapai.
f. Setiap mata pelajaran menentukan hasil yang harus dicapai.
g. Setiap mata pelajaran merancang lembar aktivitas siswa

19
3. Strategi Pembelajaran Proyek
Pembelajaran berbasis projek dilaksanakan dengan Model Project Based
Learning (Contohnya Model Lucas). Langkah-langkah pembelajaran dapat
dijelaskan seperti pada tabel berikut.

Bagian Fase Pembelajaran Strategi

1. Penentuan proyek
2. Perancangan penyelesaian
I
proyek
3. Penyusunan jadwal
4. Penyelesaian dengan fasilitasi
II
& monitoring guru
5. Penyusunan laporan &
presentasi
III
6. Evaluasi proses dan hasil
proyek

D. Ekstrakurikuler di MAN 1 Sinjai


Nama
No Kompetensi Profil Pelajar Pancasila Keterangan
Ekstrakurikuler
1 Sub Seksi 1. Beriman, bertaqwa kepada Tuhan
Kerohanian YME dan berakhlak mulia
• Rohis 2. Berkebhinekaan global, saling
• Tahfidz berkaitan dan saling mendukung

2 Ilmu Pengetahuan 1. Bernalar kritis


dan Teknologi 2. Kreatif
• OSN 3. Mandiri
• KSM
• Mind/KIR
• PIK-R
3 Ekstrakurikuler 1. Mandiri
Olahraga 2. Bergotong royong
• Bulutangkis 3. Berkebhinekaan global saling
• Futsal berkaitan dan saling mendukung
• Bola voley
• Sepak Takrow
• Dayung
• Drum Band

20
Nama
No Kompetensi Profil Pelajar Pancasila Keterangan
Ekstrakurikuler
4 Ekstrakurikuler Seni 1. Berkebhinekaan global saling
• Tari klasik berkaitan dan saling mendukung
• Tari 2. Mandiri
modern/SDC
• Paduan suara
• Teater

5 Ekstrakurikuler 1. Bernalar kritis


jurnalistik 2. Kreatif
6 Ekstrakurikuler 1. Gotong royong
keterampilan 2. Kreatif
• Koperasi siswa
• Keterampilan
PMR
• Mansapala
7 Kepemimpinan 1. Beriman, bertaqwa kepada Tuhan
• MPK YME dan berakhlak mulia
• OSIM 2. Mandiri
• PASKIBRA 3. Bernalar kritis
• PRAMUKA 4. Berkebhinekaan global saling
berkaitan dan saling mendukung
8 Kegiatan Sosial 1. Berkebhinekaan global saling
• Baksos berkaitan dan saling mendukung
• Donor darah 2. Gotong royong
• UKS 3. Mandiri

E. Pendampingan, Pengembangan Keprofesionalan, dan Evaluasi di MAN 1 Sinjai


1. Pendampingan
Bentuk SDM yang
Strategi Pendampingan Waktu Ketengan
Pendampingan terlibat
(1) Dilakukan secara Secara ▪ Kepala Dikemas
1. Pengembangan periodik dan kontinu. periodik: Cabang dalam
RPP (2) Dibentuk tutor dari Mingguan Dinas bentuk
guru-guru yang lebih ▪ Kepala kinerja
cepat memahami. Madrasah Guru/ SKP
2. Strategi (3) Tutor akan ▪ Pengawas Dan
Mengajar didampingi oleh Madrasah juga dalam
Kepala Madrasah,

21
3. Wakamad Kurikulum/ ▪ Nara bentuk
Pengembanga Guru Inti dan/atau Sumber Workshop
n Pengawas Madrasah- dari luar berkelanjuta
Pembelajaran Nara Sumber. n.
dan Penilaian (4) Tutor ▪ Nara
4. Pengembangan akan mendampingi sumber
Soal Literasi beberapa dari
guru terutama satu guru
mapel.
(5) Pendampingan
dilakukan
5. Pengembangan
minimal satu minggu
Penilaian
satu kali.
(6) Bagi guru yang
pemahamanya lambat

2. Pengembangan Keprofesionalan
Bentuk Strategi SDM yang
Waktu Ketengan
Pengembangan Pendampingan terlibat
1. Pengembangan (1) IHT tingkat ▪ Awal ▪ Kepala 2 – 4
Kompetensi Sekolah secara Tahun Cabang kali dalam 1
Perencanaan berkala Pelajaran Dinas tahun
Pembelajaran (2) Workshop tingkat ▪ Awal ▪ Kepala
2. Pengembangan Sekolah secara Semester Sekolah
Kompetensi berkala. Genap ▪ Pengawas
dalam (3) Penugasan pada ▪ Libur Sekolah
Pengajaran kegiatan MGMP Semester ▪ Nara
tingkat Kota Sumber
(4) Penugasan dari luar
3. Pengembangan untuk mengikuti ▪ Nara
Kompetensi IHT, Workshop, sumber
atau yang lain dari guru
dalam
yang
Penilaian
diselenggarakan
Dinas maupun
Swasta

22
(1) Mengundang Menyesuaikan ▪ Nara Menyesuaik
Dosen yang Sumber an
sesuai Mata dari luar
Pelajaran
(2) Penugasan pada
4. Pengembangan
kegiatan MGMP
Kompetensi
tingkat Kota
Keilmuan
(3) Penugasan untuk
Mata pelajaran
mengikuti IHT,
Workshop, atau
yang lain
yang
diselenggarakan
Dinas maupun
3. Evaluasi

Bentuk SDM yang


Strategi Pendampingan Waktu Ketengan
Pengembangan terlibat
1. Evaluasi (1) Validasi RPP oleh Tanggal ▪ Pengawas Berkala
Perencanaan Pengawas, Kepala 15-25 tiap Madrasah tiap bulan
Pembelajaran Madrasah, atau bulan ▪ Kepala dan
Guru Inti Madrasah Madrasah kontinu
(2) Guru-guru yang ▪ Guru Inti di
RPP nya sudah Madrasah
kategori bagus dan
sudah memahami
dikoordinir untuk
menjadi TIM
validasi bagi RPP
guru lain
(3) Validasi RPP
menyeluruh
(4) Guru yang belum
menyelesaiakan
RPP dilakukan
pendampingan
khusus

23
2. Evaluasi (1) Validasi Minimal 1 ▪ Pengawas Semua
Pelaksanaan Kelengkapan-dan kali tiap Madrasah guru akan
Pembelajaran Pemahaman guru dalam ▪ Kepala dievaluasi
Rencana 1 semester. Madrasah pembelajar
Pembelajaran ▪ Guru Senior an nya
(2) Supervisi Mengajar setiap
oleh Pengawas semester
Madrasah/ Kepala
Madrasah/ Guru
Senior
(3) Pembinaan Kepala
Madrasah
berdasarkan hasil
Supervisi
(4) Tindak lanjut
evaluasi
(5) Evaluasi oleh Juni ▪ Siswa Minimal 1
peserta didik ▪ OSIM kali dalam
(6) Evaluasi oleh orang Desember ▪ Orang tua 1 semester
tua

3. Evaluasi (1) Evaluasi Analisis Mei-Juli ▪ Kepala Setiap


Kurikulum Konteks: setiap Madrasah tahun
Operasional Karakteristik tahun ▪ Tenaga
Sekolah MAN 1 Sinjai. Pendidik
(2) Evaluasi ▪ Pengawas
Pengoganisasian Madrasah
Pembelajaran
(3) Evaluasi Kalender ▪ Komite
Pendidikan Madrasah
(4) Evaluasi Visi, Misi, Mei- ▪ Kepala Selama
dan Tujuan Juni Madrasah 4-5 tahun
Madrasah Dalam ▪ Tenaga atau jikan
4-5 Pendidik dipandang
tahun ▪ Tenaga diperlukan
Kependidikan
▪ Pengawas
Madrasah
▪ Komite
Madrasah
▪ Praktisi
Pendidikan

24
1. Kriteria Ketercapaian Tujuan Pembelajaran
Untuk memenuhi standart ketercapaian tujuan pembelajar, setiap peserta didik harus
memenuhi persyaratan sebagai berikut

No Jenis Penilaian Nilai

1. Sikap B

2. Pengetahuan (Untuk Semua Mapel) 75

3. Keterampilan (Untuk Semua Mapel) 75

2. Kriteria Kenaikan Kelas


Untuk dinyatakan naik kelas ke fase berikutnya peserta didik harus memenuhi
syaratsebagai berikut :
a. Peserta didik harus memenuhi presensi kehadiran lebih dari 80 %.
(Keterangan Alfa, Sakit dan Izin diperbolehkan).
b. Delapan puluh persen nilai akhir semester setiap mapel di
atas standar ketercapaian.
c. Tidak melakukan pelanggaran tata tertib lebih dari 20 poin.

3. Kriteria Kelulusan
Untuk dinyatakan lulus dari fase F, jika peserta didik memenuhi syarat
sebagaiberikut :
a. Peserta Didik harus memenuhi presensi kehadiran lebih dari 80 %.
(Keterangan Alfa, Sakit dan Izin diperbolehkan).
b. Delapan puluh persen nilai akhir semester setiap mapel di atas
standart ketercapaian.
c. Tidak melakukan pelanggaran tata tertib lebih dari 20 poin.
d. Telah menyelesaikan semua projek P5 dan P2RLA

25
F. Kalender Pendidikan MAN 1 Sinjai
Kalender dapat dikembangkan dengan siklus 4 minggu.
KALENDER PENDIDIKAN MAN I SINJAI
TAHUN PELAJARAN 2023/2024

SEMESTER GANJIL

JULI 2023 AGUSTUS 2023 SEPTEMBER 2023

MINGGU 2 9 16 23 30 MINGGU 6 13 20 27 MINGGU 3 10 17 24

SENIN 3 10 17 24 31 SENIN 7 14 21 28 SENIN 4 11 18 25

SELASA 4 11 18 25 SELASA 1 8 15 22 29 SELASA 5 12 19 26

RABU 5 12 19 26 RABU 2 9 16 23 30 RABU 6 13 20 27

KAMIS 6 13 20 27 KAMIS 3 10 17 24 31 KAMIS 7 14 21 28

JUM'AT 7 14 21 28 JUM'AT 4 11 18 25 JUM'AT 1 8 15 22 29

SABTU 1 8 15 22 29 SABTU 5 12 19 26 SABTU 2 9 16 23 30

Jlh Hari : 31 Jlh Hari : 31 Jlh Hari : 30

Hari Efektif : 12 Hari Efektif : 26 Hari Efektif : 25

OKTOBER 2023 NOVEMBER 2023 DESEMBER 2023

MINGGU 1 8 15 22 29 MINGGU 5 12 19 26 MINGGU 3 10 17 24 31

SENIN 2 9 16 23 30 SENIN 6 13 20 27 SENIN 4 11 18 25

SELASA 3 10 17 24 31 SELASA 7 14 21 28 SELASA 5 12 19 26

RABU 4 11 18 25 RABU 1 8 15 22 29 RABU 6 13 20 27

KAMIS 5 12 19 26 KAMIS 2 9 16 23 30 KAMIS 7 14 21 28

JUM'AT 6 13 20 27 JUM'AT 3 10 17 24 JUM'AT 1 8 15 22 29

SABTU 7 14 21 28 SABTU 4 11 18 25 SABTU 2 9 16 23 30

Jlh Hari : 31 Jlh Hari : 30 Jlh Hari : 31

Hari Efektif : 26 Hari Efektif : 26 Hari Efektif : 20

SEMESTER GENAP

JANUARI 2024 PEBRUARI 2024 MARET 2024

MINGGU 7 14 21 28 MINGGU 4 11 18 25 MINGGU 3 10 17 24 31

SENIN 1 8 15 22 29 SENIN 5 12 19 26 SENIN 4 11 18 25

SELASA 2 9 16 23 30 SELASA 6 13 20 27 SELASA 5 12 19 26

RABU 3 10 17 24 31 RABU 7 14 21 28 RABU 6 13 20 27

KAMIS 4 11 18 25 KAMIS 1 8 15 22 29 KAMIS 7 14 21 28

JUM'AT 5 12 19 26 JUM'AT 2 9 16 23 JUM'AT 1 8 15 22 29

SABTU 6 13 20 27 SABTU 3 10 17 24 SABTU 2 9 16 23 30

Jlh Hari : 31 Jlh Hari : 29 Jlh Hari : 31

Hari Efektif : 26 Hari Efektif : 23 Hari Efektif : 24

APRIL 2024 MEI 2024 JUNI 2024

MINGGU 7 14 21 28 MINGGU 5 12 19 26 MINGGU 2 9 16 23

SENIN 1 8 15 22 29 SENIN 6 13 20 27 SENIN 3 10 17 24

SELASA 2 9 16 23 30 SELASA 7 14 21 28 SELASA 4 11 18 25

RABU 3 10 17 24 RABU 1 8 15 22 29 RABU 5 12 19 26

KAMIS 4 11 18 25 KAMIS 2 9 16 23 30 KAMIS 6 13 20 27

JUM'AT 5 12 19 26 JUM'AT 3 10 17 24 31 JUM'AT 7 14 21 28

SABTU 6 13 20 27 SABTU 4 11 18 25 SABTU 1 8 15 22 29

Jlh Hari : 30 Jlh Hari : 31 Jlh Hari : 30

Hari Efektif : 24 Hari Efektif : 24 Hari Efektif : 17

26
SEMESTER GANJIL SEMESTER GENAP
TANGGAL KEGIATAN TANGGAL KEGIATAN
17 Juli 2023 Hari I Sekolah 2023/2024 1 Jan 2024 Tahun Baru Masehi
17-22 Juli 2023 Rentang Waktu MATSAMA 2 Jan 2024 Awal Masuk Semester Genap T.P. 2023/2024
19 Juli 2023 Tahu Baru Islam 1445 H 3 Jan 2024 HAB Kementerian Agama RI
17 Agust 2023 HUT Kemerdekaan RI 8 Feb 2024 Israj Mi'raj Nabi Muhammad SAW
28 Sept 2023 Maulid Nabi Muhammad SAW 10 Feb 2024 Tahun Baru Imlek
2 - 7 Okt 2023 Porseni 11 Mar 2024 Hari Raya Nyepi
27 Nov - 09 Des
Asesmen Sumatif Akhir Semester Ganjil 29 Mar 2024 Wafat Yesus Kristus
2023
22 Des
Penerimaan Rapor Smt Ganjil (5 hari Kerja) 31 Mar 2024 Hari Paskah
2023
23 Des
Penerimaan Rapor Smt Ganjil (6 hari Kerja) 18 Mar - 16 April 2024 Perkiraan rentang Waktu Asesmen Madrasah (AM)
2023
25-26 Des 2023 Hari Raya Natal dan Cuti Bersama 10-11 Apr 2024 Hari Raya Idul Fitri 1445 H

25-30 Des 2023 Libur Pembelajaran Semester Ganjil 1 Mei 2024 Hari Buruh
9 Mei 2024 Kenaikan Yesus Kristus
Sinjai, 17 Juli 2023 23 Mei 2024 Hari Raya Waisak

PLT Kepala Madrasah 27 Mei-8 Juni 2024 Asesmen Sumatif Akhir Semester Genap
1 Juni 2024 Hari Lahir Pancasila
17 Juni 2024 Hari Raya Idul adha
21 Juni 2024 Penerimaan Rapor Smt Genap (5 hari Kerja)
Muhammad Ansar, S.Ag. 22 Juni 2024 Penerimaan Rapor Smt Genap (6 hari Kerja)

NIP. 197212122005011004 24 Juni- 13 Juli 2024 Libur Akhir TP

27
BAB IV
PENUTUP

Dengan telah selesainya Kurikulum Operasional MAN 1 sinjai pada Tahun


Pelajaran 2023/2024 maka salah satu pedoman dan acuan dalam kegiatan belajar
mengajar telah dimiliki oleh MAN 1 Sinjai Dengan mengacu pada peraturan perundangan
yang berlaku maka MAN 1 Sinjai menetapkan penggunaan dokumen Kurikulum
Operasional MAN 1 Sinjai Tahun Pelajaran 2023/2024 ini.

Besar harapan kami, semoga Kurikulum Operasional MAN 1 Sinjai ini memenuhi
syarat sehingga rencana pengembangan MAN 1 Sinjai dapat terlaksana dengan baik.
Penyusun juga sangat mengharapkan dukungan dari berbagai pihak, khususnya guru,
karyawan maupun para peserta didik serta masyarakat yang diwakili oleh orang tua
peserta didik. Atas bantuan yang sudah diberikan kepada kami dari berbagai pihak, kami
mengucapkan terima kasih. Semoga Kurikulum Operasional MAN 1 Sinjai mampu
menjadi sarana bagi madrasah untuk ikut mencerdaskan anak bangsa.
Sinjai, 17 Juli 2023
PLT Kepala Madrasah

Muhammad Ansar, S.Ag.


NIP. 197212122005011004

28

You might also like