You are on page 1of 3

Nama : Andro Liston Safel

Nim : 2204060091

Kelas : Agroteknologi 5

Tugas : Pengantar Teknologi Pangan

JAWABAN!!

1. Pengamatan Aseptis-Hermetis Merupakan metode untuk mencegah Kontaminasi


Mikroorganisme pada suatu produk atau Lingkungan. Aseptis Mengacu pada
Langkah-Langkah pencegahan kontaminasi ,sedankan hermetis mengacu pada
rapatnya kemasan untuk mencegah masuknya mikroorganisme.
Contoh Produk yahg dikemas ecara Hermetis meliputi :
 Obat Parental(Injeksi)
 Makanan Olahan yang dikemas dalam Kaleng
 Produk susu dalam botol Plastik steril.
2. Keandalan bahan kemas aluminium foil-aluminium foil(Alfo) terletak pada
sifatnya yang mampu melindungi produk dari cahaya,oksigen,uap air,dan
kontaminan lainnya.
Contoh makanan dan minuman yang menggunakan kemasan Alfo meliputi:
 Kopi Instan
 Makanan Instan (Mie Instan)
 Cokelat dalam kemasan Individual
 Makanan beku (Daging beku)
 Sup instan dalam kaleng
 Minuman dalam kemasan sachcet
3. Aluminium foil(Al fo) memiliki sifat ketahanan terhadap korosi dan reaktivitas
yang tinggi, sehingga mampup bertahan sebagai wadah kemasan untuk produk
pangan berasam tinggi.
Contoh produk pangan berasam tinggi yang dapat menggunakan kemasan Alfo:
 Saus Tomat
 Produk buah berasam tinggi
 Produk minuman asam
4. Produk makanan dan minuman yang dikemas primer, sekunder, tersier hingga
kuantener :

5. 2 Jenis starilizer untuk produk pangan


 Autoklaf,Adalah sterilizer yang menggunakan uap air bertekanan tinggi untuk
membunuh mikroorganisme dan spora bakteri.
 Radiasi Ionisasi : sterilizer berbasis radiasi ionisasi menggunkan sinar
gamma,sinar X, Atau sinar elektron untuk merusak DNA mikroorganisme,
sehingga menjadi reproduksi dan pertumbuhan mereka.
6. Contoh produk
 Susu UHT
 Jus buah dalam kemasan kotak (HTST)
 Yugort (Pastewurisasi)
 Es krim(LTLT)
7. Unit Homogenesir merupakan komponen mesin yang digunakan untuk
memproses caira atau suspensi padat menjadi campuran homogen. Dan
merupakan bagian dari mesin Homogenisasi.

You might also like