You are on page 1of 2

SOAL UJIAN MID SEMESTER AKUNTANSI PERPAJAKAN

WAKTU 60 MENIT
Tuliskan Nama dan NIM
1. Klasifikasikan apa saja yang merupakan Aset dan
Kewajiban pada Perbankan di Indonesia !

2. Beberapa Surat Berharga pada Perbankan memerlukan


wewenang dari Manajemen untuk mengelolanya.
Sebutkan dan jelaskan apa saja Surat Berharga
tersebut !

3. Jelaskan beberapa hal tentang kredit perbankan sebagai


berikut :
a. Kredit pada Perbankan digolongkan pada apa saja,
sebutkan dan jelaskan masing – masing kriteria kredit
tersebut !
b. Jelaskan kriteria 5C untuk dapat dipercaya Bank
mendapatkan kredit !

4. Jelaskan apa yang dimaksud dengan transaksi derivatif


dan berikan contoh kemudian jelaskan !

5. Setiap pesanan Nasabah wajib tercatat di bagian


Pemasaran termasuk jenis transaksi (short/long), dan
status posisi pesanan (open/close). Jelaskan menurut
pemahaman saudara apa yang dimaksud transaksi
short/long dan posisi pesanan (open / close)!
SOAL UJIAN MID SEMESTER AKUNTANSI PERPAJAKAN
WAKTU 60 MENIT
6. Pada pelaksanaan Kliring Perbankan, Pada Bank A,
nasabah melakukan transfer kepada Nasabah pada Bank
B, melalui Bank A, dengan nominal Rp. 50.000.000.
Jelaskan pencatatan secara akuntansi pada Bank A, dan
pada Bank B, beserta nominal beban kliring yang ada
pada masing masing Bank A dan B yakni sebesar Rp.
6.500 !

7. Jelaskan dan berikan contoh pengertian Inkaso dan


pelaksanaannya pada perbankan !

Good Luck

You might also like