You are on page 1of 15

LAPORAN

PRAKTIK KERJA LAPANGAN (PKL)

DI IF DIGITAL PRINTING

Disusun Oleh :
Nama : RAKA EVAN PRATAMA
Kelas : XI ANIMASI 1

SMK NEGERI 2 WONOSOBO

Jl. Lingkar Selatan Km. 5 Wonolelo-Wonosobo

Telp. (0286)3399050 Fax. (0286)3399060

E-mail :Smk2wonosobo@gmail.com

Website : www.smk2-wnb.sch.id
LEMBAR PENGESAHAN

Laporan ini disusun sebagai salah satu syarat ketuntasan penilaian pelaksanaan
Praktek Kerja Lapangan di SMK Negeri 2 Wonosobo Tahun Pelajaran
2022/2023. Laporan ini telah melalui proses pembimbingan dari pembimbing
PKL dan disahkan pada hari……….tanggal…..

Penyusun

…………...
(NIPD)

Pembimbing PKL Pembimbing Sekolah

…………………………………… ………………………………………
NIP. NIP.

Menyetujui dan mengesahkan,


Ketua Kompetensi Keahlian

…………………………………………
NIP.

ii
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL
LEMBAR PENGESAHAN
DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR
BAB I PENDAHULUAN
A Latar belakang PKL
B Tujuan PKL
C Waktu dan Tempat PKL
D Manfaat PKL
BAB II SEJARAH DAN PROFIL DUDIKA
A Sejarah Percetakan Java Print
B Struktur Organisasi Percetakan Java Print
C Bidang Usaha Percetakan Java Print
BAB III LANDASAN TEORI
A Berisi Teori tentang hal yang menjadi
permasalahan
BAB IV PELAKSANAAN PKL
A Identifikasi pekerjaan
B Identifikasi permasalahan
C Pemecahan masalah
1. K3 Yang digunakan
2. Alat dan bahan
3. Langkah pemecahan masalah (disertai foto
langkah pemecahan masalah)
BAB V PENUTUP
A Simpulan
B Saran

DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN

iii
KATA PENGANTAR

Puji syukur ke hadirat Allah SWT. Yang telah memberi kita nikmat kesehatan
dan keselamatan yang tiada tara. Solawat serta salam senantiasa tetap tercurahkan
kepada baginda kita Muhammad SAW . yang kita harapkan syafa’atnya di yaumul
akhir nanti.

Laporan ini saya susun untuk memenuhi persyaratan tugas akhir dan mengikuti
ujian akhir sekolah. Saya mengucapkan terima kasih kepada:

Bapak Drs.Suyanto,MM.Pd selaku kepala SMK Negeri 2 Wonosobo,

Bapak Haryanto Ady selaku pembimbing prakerin dari sekolah .

Bapak Aluysius Pandu, selaku wali kelas XI ANIMASI 1,

Semua pihak IF DIGITAL PRINTING yang telah bersedia mengajarkan ilmunya


kepada kami.

Saya mohon maaf apabila masih banyak kekurangan dalam penyusunan laporan
ini. saran dan masukan yang konstruktif / membangun terhadap laporan ini sangat
saya nantikan dan terbuka bagi semua pihak untuk kesempurnaan laporan ini
semoga laporan ini dapat bermanfaat dan memberikan gambaran yang cukup jelas
tentang semasa kegiatan prakerin.

Penulis

RAKA EVAN PRATAMA

iv
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan (PKL) yang dilakukan merupakan


salah satu kurikulum atau program sekolah di SMK Negeri 2 Wonosobo
jurusan ANIMASI dimana program ini merupakan suatu program yang
Sangat membantu siswa dalam meningkatkan pengetahuan yang diperoleh
selama berada di sekolah, karena dengan adanya kegiatan praktik ini dapat
mengetahui secara langsung apa itu industri dan merasakan serta
membandingan antara ilmu yang di peroleh dari sekolah dengan kenyataan
yang ada di industri.

Selain itu dengan adanya program prakerin ini telah memberikan


kesempatan siswa untuk terjun langsung ke dunia industri dan juga dapat
menerapkan ilmu pengetahuan yang diperoleh di sekolah serta bersosialisasi
langsung dengan segala sesuatu yang berhubungan dengan dunia industri.

Melihat besarnya manfaat dari kegiatan praktek kerja lapangan ini


dalam meningkatkan potensi yang ada didalam siswa maka sampai saat ini
program ini sudah menjadi keharusan untuk lanjut ke tingkatan berikutnya
serta uji kompetensi yang harus di selesaikan.

v
B. Tujuan

o Tujuan kegiatan Praktek Kerja Lapangan (PKL) adalah sebagai berikut :


o Meningkatkan mutu dan pendidikan kejuruan melalui peran dunia kerja.

o Meningkatkan efisiensi proses pendidikan dan pelatihan tenaga kerja yang


berkualitas.
o Menghasilkan tenaga kerja yang memiliki pengetahuan, ketrampilan dan
etos kerja yang sesuai dengan tuntutan lapangan kerja.
o Memberi pengetahuan terhadap pengalaman kerja sebagai bagian dari
proses pendidikan.
o Memperoleh kesetaraan dan kesepadanan antara sekolah dan dunia kerja.
o Meningkatkan pengetahuan siswa pada aspek-aspek usaha yang
professional dalam lapangan kerja antara lain: Struktur organisasi, jenjang
karir, dan teknik

C.Waktu dan Tempat PKL

Waktu pelaksanaan kegiatan :

A.Berikut lampiran waktu pelaksanaan kegiatan Prakerin Dari


Tanggal 16 Januari 2023 – 14 April 2023:

NO HARI WAKTU MULAI WAKTU SELESAI


1 SENIN 09.00 17.00
2 SELASA 09.00 17.00
3 RABU 09.00 17.00
4 KAMIS 09.00 17.00
5 JUM'AT 09.00 17.00
6 SABTU 09.00 17.00
7 MINGGU LIBUR LIBUR

Tempat PKL :

Alamat : JL. Lurah Soedarno No.10 Bugangan Utara,

Wonosobo, Jawa tengah

Telepon/Email : 087817699850/IF_DIGITALPRINTING@GMAIL.COM

vi
D.Manfaat PKL
Adapun manfaat dari PKL adalah :

o Memperkenalkan dunia usaha, serta melatih kedisiplinan.


o Melatih rasa tanggung jawab atas pekerjaannya.
o Menumbuh kembangkan sikap profesional yang dibutuhkan siswa dalam
memasuki lapangan dunia kerja nantinya.
o Meningkatkan pengetahuan pada aspek aspek industri yang profesional
dalam lapangan kerja.
o Memperluas pandangan siswa terhadap jenis kerja yang ada di bidang
bersangkutan atau tempat praktik dengan segala persyaratannya.
o Berusaha keras dengan ketepatan dan kecepatan guna mencapai standar
perusahaan prakerin.
o Meningkatkan, memperluas dan memantapkan keterampilan bagi siswa
sebagai bekal dalam memasuki lapangan kerja.

vii
BAB II
SEJARAH DAN PROFIL DUDIKA

A. Sejarah IF Digital Print


Sejarah IDP ( IFNAR DIGITAL PRINTING ) dulu hanya percetakan biasa
pada tahun 2005 yang hanya menerima fotocopy, penjilitan dll. karna pemilik
yang juga sekaligus owner dari IDP (Bpk. Amat Ifnar ) adalah mantan Pegawai
Dinas Pariwisata, belau lantas meloby pegawai negeri sipil lainnya dalam
pembuatan makalah, percetakan banner, pejilitan dll, hingga seperti sekarang,
dulu percetakan,

IDP hanya ada 1 sainggan yaitu PERCETAKAN SUBER INDAH yang di


pimpin oleh (Bpk. YOYO) namun setelah banyak pegawai IDP yang resighn
(keluar) untuk membuka percetakan sendiri, lama laun percetakan IDP hanya
menerima Pelanggan di Area sekitar kecamatan Mojotengah dan Garung. akan
tetapi walaupun banyak percetakan yang tumbuh di wonosobo masih banyak yang
mau meng-Order (meminta jasa) pebuatan Banner, Yasin, Pencetakan DLL,
menurut mereka sudah 18tahun sebagai pelanggan, mereka merasa puas dengan
kualitas dan dan masih membutuhkan percetakan ini karna sejarahnya dan lokasi
yang mudah di jangkau, dulu percetakan IDP berada di Bunderan Mudal,
Kelurahan Kalianget tapi sekarang pindah di jalan Lurah soedarto No.10
Wonosobo, Jawa tengah.

viii
B. Struktur Organisasi Percetakan IDP (IF DIGITAL PRINTING)

Nama Perusahaan : IF DIGITAL PRINTING

Nama Pemimpin : Ahmad Ifnar S.Pd

Nama Pekerja :

- Editor : Adnan Yusuf S.

- Operator Designer : Adnan Yusuf S.

- Operator Adverstising : Adnan Yusuf S.

- Finishing : Adnan Yusuf S.

- Kasir : Ahmad Ifnar S.Pd

C.Bidang Usaha Percetakan IDP ( Ifnar Digital Print):

Percetakan & Adverstising

ix
BAB III
PELAKSANAAN PKL

A. Identifikasi Pekerjaan

Sebelum melaksanakan kegiatan Praktek Kerja Lapangan (PKL)


Sekolah mengadakan pembekalan materi dan ilmu dan pengetahuan
(gambaran saat pelaksanaan kegiatan) serta pengarahan untuk
mempersiapkan mental pada saat mulai penerjunan ke lapangan supaya
siswa benar-benar siap untuk mengikuti kegiatan yang ada di tempat
Industri. Saat penerjunan PKL siswa datang ke tempat industri dengan
pembimbing masing-masing.

Saat penerjunan PKL, kami disambut dengan hangat oleh pihak If


Digital Printing dan di beri motivasi supaya sekolah lebih rajin dan harus
bangga menjadi siswa SMK Negeri 2 Wonosobo bila nanti sudah lulus akan
mempunyai banyak teman yang akan membantu kita saat kita membutuhkan
bantuan dan kita diberi motivasi untuk menjadi sukses itu tidak mudah
banyak cobaan yang menimpa untuk menjadikan kita tau apa yang harus
kita lakukan supaya bangkit lagi untuk menuju sukses.

Pada awal masuk PKL, siswa diajarkan cara ngeprint terlebih dahulu
karena di If Digital Printing kebanyakan para pelanggan ngeprint. Kita
diajari cara ngeprint menggunakan Corel Draw untuk menjadikan produk
yang bagus, dan juga diajari Ms World untuk membuat laporan dan
sebagainya. Kita juga di beri ilmu bahwa ada banyak macam kertas yang
digunakan untuk ngeprint, seperti kertas A4 untuk ngeprint laporan, kertas
vinyl untuk cetak stiker dan lain-lain.

Setelah siswa mulai nyaman, akrab, dengan para karyawan di Java


Print, kemudian siswa di ajarkan banyak hal seperti membuat jilid, cetak
stiker, potong stiker, cetak ID card dan lain-lain

1
BAB IV
PENUTUP

A. Kesimpulan
Setelah menyusun program Praktek Kerja Lapangan (PKL) serta
berpartisipasi dalam dunia usaha, maka dapat di simpulkan

Bahwa dengan adanya Praktek Kerja Lapangan (PKL) ini siswa


cukup banyak mendapatkan pelajaran baru khususnya mengenai Corel
Draw sehingga menambah motivasi dalam memperdalam ilmu.

Setelah pelaksanakan Praktik Kerja Lapangan ini, dapat


disimpulkan bahwa antara teori yang didapat disekolah dengan Praktik
Kerja didunia usaha memiliki banyak perbedaan. Teori saja akan sulit
dipahami dibandingkan dengan praktik secara lagsung.

Keberhasilan Praktek Kerja Industri ini sangat dibutuhkan oleh para


siswa sebagai syarat untuk mengikuti Ujian Nasional. Dengan dibuatnya
laporan PKL ini diharapkan dapat dijadikan acuan bagi lancarnya
pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan terutama pada tahap awal kerja yang
berkaitan dengan paket keahlian yang ada di dunia Industri.

B. Saran
• Saran untuk sekolah
Memberikan pembekalan PKL sesuai yang di kerjakan oleh siswa
Melengkapi / menambah sarana dan prasarana praktik Harus sering
mengadakan Praktik langsung disekolah sehingga menambah pengalaman
calon peserta PKLyang lebih baik.

2
• Saran untuk instansi
Di harapkan If Digital Printing lebih memperhatikan lagi tentang
kedisiplinan karyawan dan keberhasilan serta kerapian siswa PKL

Diharapkan If DIGITAL Printing bisa mencatat kehadiran siswa PKL, agar


dapat mengetahui sudah berapa kali siswa PKL berangkat dan tidak
berangkat tanpa izin siapapun, dan dapat mengembalikan lagi siwa PKL
yang tidak disiplin ke Sekolahannya lagi.

Demikian kesimpulan dan saran-saran dari penulis, dengan harapan If


Digital Printing dan SMK Negeri 2 Wonosobo semakin berkembang untuk
di masa yang akan datang, Aamiin.

3
LAMPIRAN

DOKUMENTASI KEGIATAN PKL

Dokumentasi 1

Proses Finishing Banner

Dengan Cara print Desain lalu Ditempelkan ke gelas Setelah itu Di Press

Dokumentasi 2

Proses Pembuatan Kartu Vaksin

Dengan Cara print Desain Lalu tempelkan ke PVC card lalu dipotong dengan alat
Press Kartu

4
okumentasi 3
Proes Pembuatan Kartu Nama

Dengan Cara print Desain lalu Potong bisa Di laminating bisa juga tanpa
Laminating

Dokumentasi 4

Proses Pencetakan Foto

Dengan Cara Print foto yang akan di cetak Lalu dipotong

Pengeditan Stiker

Dengan cara edit dan kemudian di cetak menjadi gambar stiker dan di potong

Pemotretan di SMP TAQ

Pemotretan yang kemudian dijadikan menjadi foto YEARBOOK

5
Proses Pelaminatingan

Dengan cara memasukan gambar yang sudah dimasukan kedalam plastik


laminating kedalam mesin laminating yang sudah panas, lalu kemudian di potong

You might also like