You are on page 1of 6
MAJELIS SABUK HITAM INSTITUT KARATE — DO NASIONAL ( INKANAS } PENGDA LAMPUNG lantas Polda Lampung JI. Pramuka No. 21 Raja Basa Bandar Lampung Hp. 0816407101, 081272415936 Nomor 1/MSH.INKANAS.Pengda-Lpg/1/2024 Lampiran 1 (satu) berkas Perihal : Pemberitahuan Ujian Kyu Kepada Yth. Sdr/i Ketua/Pelatih Dojo Inkanas Di- Tempat Salam karate, Osh... Bersama ini diberitahukan kepada seluruh ketua/pelatih ranting bahwa Pengda INKANAS. Lampung akan melaksanakan Ujian Kenaikan Tingkat (Kyu) Akbar Semester I tahun 2024 yang akan dilaksanakan pada : Hari, Tanggal : Minggu, 25 Februari 2024 Waktu + 08.00 s.d, selesai Tempat_ —_: PKOR Way Halim Bandar Lampung Bersama ini pula kami sampaikan Buletin kegiatan Ujian Kyu sebagai pedoman terkait pendaftaranUjian kyu untuk setiap ranting / dojo INKANAS se- Provinsi Lampung Demikian pemberitahuan Ujian Kenaikan Tingkat in perhatiannya diucapkan terima kasih, Salam karate, Osh... isampaikan untuk diketahui atas Bandar Lampung, Januari 2024 MAJELIS SABUK HITAM PENGDA INKANAS LAMPUNG Tembusan : 1. Ketua Umum Pengda INKANAS Lampung 2. Arsip @ Dipindai dengan CamScanner MAJELIS SABUK HITAM INSTITUT KARATE — DO NASIONAL ( INKANAS ) PENGDA LAMPUNG Sekretariat: Ditlantas Polda Lampung JI. Pramuka No. 21 Raja Ba: Hp. 0816407101, 081272415936 BULETIN UJIAN KENAIKAN TIN! SEMESTER I TAHUN 2023 ‘AT (KYU) PENDAHULUAN, LUjian Kenaikan Tingkat (Kyu) sebagai agenda rutin Perguruan INKANAS dengan rengda INKANAS Lampung akan melaksanakan Ujian Kyu semester I tahun 2024, Tujuan Ujian kyu sebagai tahapan yang harus dikuti setiap kohai karate yang akan beralih menyandang tingkatan sabuk yang lebih tinggi, juga sebagai ajang silaturahmi seluruh karateka INKANAS se-provinsi Lampung yang diadakan setiap 6 bulan sekali. Selain itu juga Ujian Kyu sebagai kegiatan untuk memantau bibit bibit karateka yang berpotensi untuk terus dibina secara berkesinambungan yang tentunya sebagai aset karateka yang akan diikutkan pada event event kejuaraan dari tingkat daerah dan nasional. Untuk selanjutnya berikut hal-hal terkait Pendaftaran Ujian Kyu. 1 PESERTA UNIAN Peserta ujian kyu diikuti kohai karate dari tingkatan sabuk putih sampai dengan sabuk coklat, Peserta Lampung, diikuti oleh anggota dojo yang terdaftar pada Pengda INKANAS PERSYARATAN PENDAFTARAN, A. Dojo ~ Mengisi formulir pendaftaran Dojo B. Peserta 1. Mengisi formulir ujian untuk peserta ujian 2, Fotokopi ijazah Kyu terahir (untuk sabuk kuning-coklat) 1 (satu) lembar 3. Untuk sabuk putih melampirkan ficopy akte kelahiran 1 (satu) lembar 4. Pas foto ukuran 3 x 4 sebanyak | lembar (herpakaian karate) ‘5. Menyertakan fotokopi KTA INKANAS @ Dipindai dengan CamScanner MAJELIS SABUK HITAM INSTITUT KARATE — DO NASIONAL ( INKANAS ) PENGDA LAMPUNG ‘Sekretariat : Ditlantas Polda Lampung JI. Pramuka No. 21 Raja Basa Bandar Lampung Hp. 0816407101, 081272415936 (Pelatib/ketua dojo di himbau untuk membantu pembuatan KTA kepada kohai- kohai dojo yang belum membuat KTA INKANAS) Il, BIAYA PENDAFTARAN SADUK BIAYA BIAYA TUMEATT PENDAFTARAN/SABUK | PELAKSANAAN PURI KEKUNING | Rp 60.000 Rp 20.000 Rp 80000 KUNING KEHUAU | Rp 70.000,- Rp20.000- Rp 90000 HUAU KE BIRU Rp 80.000,- Rp 20.000,- Rp 100.000- BIRUTURUNRYU | Rp 80.000 Rp 20.000 Rp 100000~ BIRUKECOKTAT | Rp 90.000, Rp 20.000 Rp 110000 COKLATTURUNKYU | Rp 90.000 Rp 20.000 Rp 110.000 IV. WAKTU PENDAFTARAN Pendaftaran ranting untuk peserta ujian kyu di buka dari tanggal 1 Februari s.d. hari “H? (pelaksanaan kegiatan) tgl 25 Februari 2024 dengan ketentuan sebagai berikut : 1. Pelatih/ketua dojo mengisi formulir pendaftaran dojo 2. Setiap peserta ujian kyu mengisi formulir Pendaftaran peserta 2. Data jumlah peserta ujian dari sabuk putih s.d. coklat dikirim ke panitia pendaftaran berupa foto formulir pendaftaran dojo. 3. Biaya ujian dan biaya pelaksanaan kegaiatan melalui transfer dapat melalui Bank Syariah Indonesia an. AHMAD SANUSI dengan nomor rekening 7132909142 mengirimkan bukti transfer. 4, Verifikasi formulir peserta ujian oleh paniti 5. Persentase ranting dan persentase pengcab diserahkan ke setiap ranting pada hari pelaksanaan kegiatan tanggal 25 Februari 2024, @ Dipindai dengan CamScanner pada hari ‘H” kegiatan ujian kyu, MAJELIS SABUK HITAM INSTITUT KARATE — DO NASIONAL ( INKANAS ) PENGDA LAMPUNG ‘Sekretariat: Ditlantas Polda Lampung JI. Pramuka No. 21 Raja Basa Bandar Lampung Hp. 0816407101, 081272415936 VI. PENUTUP Demikian proposal ujian kyu kami sampaikan sebagai pedoman setiap dojo yang akan mengkuti kegiatan ujian kyu, terima kasih. MAJELIS SABUK HITAM. PENGDA INKANAS LAMPUNG tua, {nus Jatiniko DAN II Karate @ Dipindai dengan CamScanner MAJELIS SABUK HITAM INSTITUT KARATE — DO NASIONAL ( INKANAS ) PENGDA LAMPUNG Sekretariat : Ditlantas Polda Lampung, jl. Pramuka No. 21 Raja Basa Bandar Lampung, Hp. 0816407101, 081272415936 FORMULIR PENDAFTARAN DOJO Nomor Dojo KetualP« atih yekat Sabuk Biaya ujian Jumlah ke kuning ang, x Rp 60.000,- = Rp 2. Kuning ke hijau orang x Rp 70.000,- = Rp .. Hijau ke biru orang x Rp 80.000,- = Rp 4. Birw turun kyu -- orang x Rep 80.000,- = Rp... 5. Biru ke coklat orang x Rp 90,000,- = Rp 6. Coklat turun kyu ....... orang x Rp 90.000,- = Rp .. Jumtah .- orang, RD sssrensesseee Persentase dojo =Rp. X 15%=Rp Persentase pengeab = Rp. X 15% = Rp... Jumlah diterima Biaya pelaksanaan ujian = Rp 20.000,- X .....« Orang Jumlah total penerimaan = Rp Panitia Pendaftaran, Ketua/Pelatih Dojo, @ Dipindai dengan CamScanner MAJELIS SABUK HITAM INSTITUT KARATE — DO NASIONAL ( INKANAS ) PENGDA LAMPUNG Sekretariat : Ditlantas Polda Lampung JI. Pramuka No. 21 Raja Basa Bandar Lampung, Hp. 0816407101, 081272415936 FORMULIR PESERTA UJIAN Nama be Nomor KTA ‘Tempat & Tanggal Lahir Dojo Cabang Sabuk/Kyu Terakhir (melampirkan fotokopi ijazah kyu terakhir) Pada ujian kenaikan tingkat yang diselenggarakan Majelis Sabuk Hitam Pengda INKANAS Lampung pada tanggal ...... Februari 2024 di Bandar Lampung maka yang bersangkutan jiatas dinyatakan LULUS / TIDAK LULUS. KIHON KUMITE, KATA KYUBARU | SABUK Mengetahui Ketua Ranting, Peserta Ujian, Bandar Lampung, ..... Februari 2024 Foto Pengu| 3x4 berwarna 1 lembar @ Dipindai dengan CamScanner

You might also like