You are on page 1of 3

Aksi Nyata Model Refleksi Situasi-Makna-Aksi

I Wayan Ardika, S.Pd.


SDN 3 Baluk
Tahap Situasi Tahap Makna Tahap Aksi
Apa yang terjadi? Apa Pelajaran yang saya Apa yang harus saya
dapat dari situasi ini? lakukan sekarang?
Ketika jam istirahat, Dunia anak adalah bermain, 1. Mengingatkan kembali
beberapa orang siswa sekolah hendaknya tentang keyakinan kelas
bermain sepak bola di dalam menyediakan tempat yang telah dibuat terkait
kelas. Mereka menggunakan bermain yang nyaman dan menjaga keamanan dan
botol air mineral yang bisa digunakan oleh siswa di kenyamanan kelas
seharusnya digunakan untuk waktu istirahat. sebagai tempat belajar,
membuat ecobrick, hingga sehingga kalau mau
menyebabkan kaca jendela bermain sepak bola
pecah. hendaknya dilakukan di
lapangan sepak bola
2. Menuntun siswa untuk
melakukan restitusi
guna menemukan solusi
yang dapat dilakukan
untuk memperbaiki
kesalahan yang telah
dilakukan.
3. Saya sebagai guru harus
selalu memperhatikan
kebutuhan belajar siswa-
siswa saya.
Umpan Balik Teman Sejawat
Pertanyaan
bermakna yang
ingin
disampaikan
Hal yang disukai terkait refleksi
dari refleksi yang yang telah Berikan masukan
telah dilakukan dilakukan yang
Nama Tempat Tugas adalah .... adalah .... membangun!
Mencari akar
masalah yang Apakah kebutuhan
diselaraskan mendasar yang Perlu digali lagi
Komang Elik SMP Negeri 1 dengan kebutuhan ingin dicapai siswa kebutuhan² lain
Mahayani Negara yang dimiliki siswa tersebut? dari siswa
Melalui refleksi
diperoleh informasi
positif tentang
bagaimana guru
harus mengetahui
kebutuhan belajar
siswa agar dapat Bagaimana cara Tetap
meningkatkan agar siswa tidak memperhatikan
dwipuspawati26@ kualitas mengulangi kebutuhan belajar
gmail.com SD N 3 baluk pembelajaran perbuatan tersebut siswa
Tanyakan kepada
Apakah murid murid apa yang
murid Saya sudah membuat mereka
Mengetahui gembira atau senang dalam
kekuatan yang senang berada di kegiatan
SMP Negeri 6 dimiliki dalam lingkunga sekolah pembelajaran di
Fathul Hakim Negara melakukan refleksi saya? sekolah.
Tindakan yang
sudah dilakukan
oleh guru sudah
tepat sekali, kita
Refleksi yang Apakah tindakan sebagai pendidik
dilakukan siswa tersebut harus tau dan
mencerminkan tergolong siswa paham apa yang
I Kade Pande SD Negeri 4 keberpihakan yang nakal atau menjadi kebutuhan
Suryana Manistutu terhadap siswa tidak? siswa
Anak Agung Putu SD Negeri 3 Mengingatkan Bagaimanakah Agar ecobrick
Agung Adhitya Tegalcangkring kembali akan hasilny? ditempatkan pada
Satria Utama adanya keyakinan tempat yang aman
kelas dan dan setelah selesai
menuntun siswa dibuat, langsung
untuk buatkan sebagai
melaksanakan sesuatu yang
segitiga restitusi berguna seperti
kursi atau meja
sehingga anak bisa
tahu manfaatnya

You might also like