You are on page 1of 7

1.

Sejumlah uang yang disediakan perusahaan untuk membayar pengeluaran – pengeluaran yang
jumlahnya relatif kecil dan tidak ekonomis bila dibayar dengan cek adalah...
a. Petty cash fund
b. Imprest fund system
c. Fluctuation fund system
d. Cash shortage
e. Cash overage
2. Jika kas kecil diselenggarakan dengan sistem dana tetap, transaksi pembayaran beban melalui
kas kecil dijurnal pada saat ...
a. Penyusunan laporan keuangan
b. Pembentukan dana kas kecil
c. Terjadi pembayaran melalui kas kecil
d. Pengisian kembali dana kas kecil
e. Pembuatan ayat jurnal penyesuaian

3. Penentuan jumlah dana kas kecil tidak ditentukan, sehingga penggantian dana tidak harus
sama dengan jumlah yang dikeluarkan. Dengan demikian, metode yang digunakan dalam
pencatatannya adalah...
a. Petty cash fund
b. Imprest fund system
c. Cash shortage
d. Fluctuaation fund system
e. Cash overage
4. Besar jumlah dana kas kecil dalam metode dana tetap adalah ...
a. Selalu berubah – ubah
b. Selalu sama
c. Menyesuaikan keadaan
d. Jumlahnya tetap
e. Dapat dinaikkan
5. Dibawah ini yang termasuk dalam kategori pengeluaran kas kecil...
a. Pembelian peralatan kantor
b. Biaya bahan baku
c. Pembelian perlengkapan kantor
d. Pembelian mesin
e. Biaya bahan penolong
6. Kas kecil termasuk dalam rekening...
a. Aktiva tetap
b. Aktiva lancar
c. Aktiva Tidak berwujud
d. Modal
e. Passiva
7. Jurnal pengisian kembali kas kecil apabila menggunakan imprest fund method adalah...
a. Kas Kecil (D), Kas Bank (K)
b. Beban Sewa (D), Kas Kecil (K)
c. Kas Kecil (D), Beban Sewa (K)
d. Beban Sewa (D), Kas Bank (K)
e. Kas (D), Beban Sewa (K)
8. Berikut ini adalah rekening yang didebet dalam buku kas kecil, kecuali...
a. Biaya agkut penjualan
b. Biaya angkut pembelian
c. Barang habis pakai toko
d. Biaya iklan
e. Pendapatan
9. PT Niagara membentuk dana kas kecil dengan saldo awal Rp 1.000.000,00 pada saat
pembelian benda pos Rp 300.000,00 dijurnal dengan mendebit benda pos dan mengkredit
kas kecil (K) berdasarkan data tersebut sistem pencatatan dana kas kecil yang digunakan
ialah....
A. Sistem periodik
B. Sistem dana tidak tetap
C. Sistem dana tetap
D. Sistem perpetual
E. Sistem rata-rata

10. PT “GAJAHMADA” pada tanggal 4 Februari 2014, membentuk dana kas kecil
dengan metode imprest, yaitu sebesar Rp 500.000,00. Penggunaan dana kas kecil
sampai dengan tanggal 23 Februari 2014, adalah sebagai berikut:
5. Pembelian materai Rp 120.000,00
6. Biaya transport Rp 150.000,00
7. Pembayaran rekening listrik Rp
200.000,00 Jurnal untuk mencatat pengisian kembali dana
kas kecil adalah....

A. Tanggal Keterangan Debet Kredit


Kas kecil 470.000,00
Beban perlengkapan kantor 120.000,00
Beban transport 150.000,00
Beban listrik 200.000,00

B.
Tanggal Keterangan Debet Kredit
Beban perlengkapan kantor 120.000,00
Beban transport 150.000,00
Beban listrik 200.000,00
Kas kecil 470.000,00

C.
Tanggal Keterangan Debet Kredit
Kas kecil 500.000,00
Kas 500.000,00
D.

Tanggal Keterangan Debet Kredit


Beban perlengkapan kantor 120.000,00
Beban transport 150.000,00
Beban listrik 200.000,00
Kas 470.000,00
E.

Tanggal Keterangan Debet Kredit


Kas Kecil 470.000,00
Kas 470.000,00

11. Saldo kas PT. RAYA pada tanggal 31 Januari 2011 sebesar Rp2.357.500,00 sedangkan
rekening koran yang diterima dari bank menunjukkan saldo kredit sebesar
Rp2.492.5000,00. Perbedaan saldo ini disebabkan adanya hasil inkaso piutang
perusahaan oleh bank sebesar Rp 150.0000,00 dan biaya inkaso Rp15.000,00.
Berdasarkan data tersebut saldo kas yang benar pada tanggal 31 Januari 2011adalah….
A. Rp2.547.500,00
B. Rp2.537.500,00
C. Rp2.527.500,00
D. Rp2.417.500,00
E. Rp2.492.500,00

12. Saldo buku bank pada akhir bulan sebesar Rp 45.000.000,00 sedangkan saldo rekening
koran sebesar Rp 60.000.000. Setelah diteliti outstanding cek berjumlah Rp 5.000.000,00
dan setoran langganan langsung ke bank sebesar Rp 10.000.000,00 , maka saldo yang
benar adalah ....
A. Rp 5.000.000,00
B. Rp 10.000.000,00
C. Rp 45.000.000,00
D. Rp 55.000.000,00
E. Rp 60.000.000,00
13. Diketahui bahwa cek yang sudah diterima dari debitur sebesar Rp12.500.000,00
ditolak oleh bank karena dananya tidak cukup saat bank melakukan kliring. Selain itu
cek yang dikeluarkan untuk pembayaran utang sebesar Rp17.600.000,00 dicatat dalam
jurnal pengeluran kas sebesar Rp16.700.00,00. Dari transaksi ini jurnal penyesuaian
yang harus dibuat oleh perusahaaan setelah rekonsiliasi bank adalah….
A. piutang dagang Rp 12.500.000,00
utang dagang Rp 900.000,00
kas Rp 13.400.000,00
B. kas Rp 13.400.000,00
piutang dagang Rp 12.500.000,00
utang dagang Rp 900.000,00
C. piutang dagang Rp 900.000,00
utang dagang Rp 12.500.000,00
kas Rp 13.400.000,00
D. kas Rp 13.400.000,00
piutang dagang Rp 900.000,00
utang dagang Rp 12.500.000,00
E. piutang dagang Rp 13.400.000,00
utang dagang Rp 900.000,00
kas Rp 12.500.000,00

14. Suatu perusahaan mengelola dana kas kecil menurut metode fluktuasi. Dari hasil
pemeriksaan dan penghitungan dana kas kecil pada tanggal 31 Juli 2011, diketahui
saldo kas kecil Rp 1.550.000,00 tetapi jumlah kas kecil secara fisik Rp1.500.000,00.
Jurnal yang harus dibuat jika terdapat selisih kas kecil adalah….
A. selisih kas kecil Rp50.000,00
kas kecil Rp50.000,00
B. kas Rp50.000,00
kas kecil Rp50.000,00
C. selisih kas kecil Rp50.000,00
kas Rp50.000,00
D. kas kecil Rp50.000,00
selisih kas Rp50.000,00
E. kas Rp50.000,00
selisih kas kecil Rp50.000,00
15. PT Niagara membentuk dana kas kecil dengan saldo awal Rp 1.000.000,00 pada saat
pembelian benda pos Rp 300.000,00 dijurnal dengan mendebit benda pos dan
mengkredit kas kecil (K) berdasarkan data tersebut sistem pencatatan dana kas kecil
yang digunakan ialah....
F. Sistem periodik
G. Sistem dana tidak tetap
H. Sistem dana tetap
I. Sistem perpetual
J. Sistem rata-rata
16. Dalam voucher kas kecil tanggal 21 Juni 2010, Dibeli alat tulis kantor sebesar Rp.
500.000. Jika menggunakan Fluctuatife Fund System, maka jurnalnya adalah…….
a. Perlengkapan kantor Rp. 500.000
Kas kecil Rp. 500.000
b. Perlengkapan kantor Rp. 500.000
Kas Rp. 500.000
c. Kas kecil Rp. 500.000
Perlengkapan kantor Rp. 500.000
d. Peralatan kantor Rp. 500.000
Kas kecil Rp. 500.000
e. Kas kecil Rp. 500.000
Kas Rp. 500.000
17. Saldo perusahaan X per tanggal 30 Nopember 2016 sebesar Rp 28.216.500,00
sedangkan menurut rekening yang ada di bank sebesar Rp 25.750.000,00 deposit
intransit sebesar Rp 13.400.000,00; outstanding scheck sebesar Rp 7.150.000,00
sedangkan untuk saldo perusahaan terdapat biaya administrasi banksebesar Rp
116.500,00 bank juga telah menagihkan wesel kepada perusahaan sebesar Rp
3.900.000,00. Berdasarkan data tersebut maka saldo bank dan perusahaan yang benar
adalah....
A. Rp 28.100.000,00
B. Rp 30.500.000,00
C. Rp 31.500.000,00
D. Rp 32.000.000,00
E. Rp 32.116.500,00
18. Akun kas pada tanggal 31 Maret 2016 menunjukan saldo Rp 250.325.000,00 pada
tanggal yang sama rekening koran dari bank menunjukan saldo kredit Rp
247.150.000,00 setelah diteliti ternyata ada outstanding check sebesar Rp 70.000.000,00
dan deposit intransit sebesar Rp 73.050.000,00 saldo kas setelah rekonsiliasi adalah...
A. Rp 104.125.000,00
B. Rp 177.150.000,00
C. Rp 250.200.000,00
D. Rp 250.400.000,00
E. Rp 247.150.000,00
19. PT Maju menerapkan sistem pengelolaan dana kas kecil dengan sistem Imprest
fund. Dana kas kecilbditetapkan sebesar Rp 200.000,00 selama bulan Juli 2014
terjadi pengeluaran kas kecil sebagai berikut:
pembayaran perjalanan dinas Rp
100.000,00 pembelian materai Rp
30,000,00
Jurnal yang harus dibuat pada saat pengisian dana kas kecil adalah....
A. tidak ada jurnal
B. Db. Kas kecil Rp 130.000,00
Kr. Kas Rp 130.000,00
C. Db. Beban rupa-rupa Rp 130.000,00
Kr. Kas Rp 130.000.00
D. Db. Kas kecil Rp 200.000,00
Kr. Kas Rp 200.000,00
E. Db. Beban rupa-rupa Rp 200.000,00
kr.Kas kecil Rp 200.000,00
20. Suatu perusahaan mengelola dana kas kecil menurut metode fluktuasi. Dari hasil
pemeriksanan dan penghitungan dana kas kecil pada tanggal 31 Juli 2011 diketahui
saldo kas kecil Rp 1.500.000,00 tetapi jumlah kas kecil asecara fisik Rp 1.550.000,00
Jurnal yang dibuat untuk selisih kas kecil iaalah......
a. Selisih kas kecil Rp 50.000,00’
Kas kecil Rp 50.000,00
b. Kas Rp 50.000,00’
Kas kecil Rp 50.000,00
c. Selisih kas kecil Rp 50.000,00’
Kas Rp 50.000,00
d. kas kecil Rp 50.000,00’
Selisih Kas Rp 50.000,00
e. Selisih kas kecil Rp 50.000,00’
Selisih Kas kecil Rp 50.000,00
21. Nota dari bank kepada nasabah mereka yang memberitahukan bahwa sejumlah dana telah
dikreditkan ke dalam rekening nasabah yang bersangkutan atau memo pembukuan untuk suatu
transaksi kredit, misalnya setoran giro atau tabungan disebut dengan............
a. Nota debet d. Rekonsiliasi kas
b. Nota Kredit e. Rekonsiliasi Bank
c. Tabungan
22. Kegiatan yang dilakukan perusahaan untuk menyamakan catatan saldo kas dalam rekening koran
dengan saldo kas menurut catatan perusahaan dan disertai penjelasan penyebab perbedaan
tersebut dinamakan....
a. Nota debet d. Inkaso
b. Nota Kredit e. Rekonsiliasi Bank
c. Tabungan
23. Kegunaan rekonsiliasi bank antara lain adalah sebagai berikut, kecuali....
a. Mengecek ketelitian pencatatan kas perusahaan dengan pencatatan kas di bank.
b. Mengetahui penerimaan atau pengeluaran yang sudah dilakukan oleh bank, tetapi
belum dicatat oleh perusahaan.
c. Untuk membuktikan bahwa semua transaksi kas dan pencatatannya telah dilakukan
dengan benar.
d. Mengetahui penerimaan atau pengeluaran yang sudah dilakukan oleh perusahaan,
tetapi belum dicatat oleh bank
e. Untuk membiayai pengeluaran yang sifatnya relatif kecil
24. Berikut ini yang dicatat pada saldo catatan bank pada rekonsiliasi yaitu...
a. Jasa giro
b. Inkaso
c. Not Suficience fund
d. Biaya administrasi
e. Deposit in transit
25. Nota dari bank kepada nasabah mereka yang memberitahukan bahwa sejumlah dana telah
didebetkan ke dalam rekening nasabah untuk mencatat suatu transaksidebitdalam pembukuan,
seperti pinjaman.
a. Nota debet d. Rekonsiliasi kas
b. Nota Kredit e. Rekonsiliasi Bank
c. Tabungan
II. Jawablah pertanyaan berikut ini dengan tepat!

1. Jelaskan perbedaan Perbedaan sistem pencatatan kas kecil dana tetap Imprest Fund
System dan dana berfluktuasi Fluctuation Fund System!
2. PD. Harapan Jaya menyelenggarakan kas kecil untuk pengeluaran yang relatif kecil.
Transaksi yang berhubungan dengan kas kecil selama bulan Mei 2010 adalah sebagai
berikut.
Mei 1, Kas kecil dibentuk dengan mengambil uang tunai sebesar Rp 250.000.
2, Dibeli barang habis pakai toko (BHP Toko) sebesar Rp 13.500
5, Dibayar biaya keamanan dan kebersihan Rp 15.000
7, Dibayar rekening telepon Rp 31.000
8, Dibayar rekening listrik , dan air Rp 32.500
10, Dana kas kecil diisi kembali
Ditanya: Catat dalam jurnal dengan metode Imprest Fund System,
3. Berdasar soal nomer 1 catat transaksi tersebut ke dalam jurnal dengan metode
Fluctuation Fund System .
4. Pada tanggal 31 Februari 2023 PT.Kaltim menerima laporan dari bank berupa
rekening koran yang menunjukan saldo kredit sebesar Rp. 16.848.000, sedangkan
saldo kas perusahaan menunjukan saldo debit sebesar Rp. 18.420.000. setelah
diadakan pemeriksaan, perbedaan tersebut disebabkan oleh hal-hal berikut ini :
Setoran dalam proses Rp. 2.900.000
Biaya administrasi Rp. 48.000
Uang kas perusahaan yang belum disetorkan ke bank Rp. 1.200.000
Jasa giro bank untuk perusahaan Rp. 267.000
Cek yang beredar adalah :
Nomor 0103 sebesar Rp. 1.800.000
Nomor 0105 sebesar Rp. 2.400.000
Nomor 0108 sebesar Rp. 636.000
Hasil penagihan perusahaan (menambah akun bank) sebesar Rp. 3.036.000, tetapi
oleh perusahaan dicatat Rp. 3.063.000.
Selembar cek yang diterima oleh perusahaan dan disetorkan ke bank ditolak karena
tidak cukup dananya sebesar Rp. 2.500.000 dan cek dikembalikan kepada perusahaan.
Berdasarkan soal diatas catat kedalam rekonsiliasi bentuk skontro!
5. Berdasarkan soal nomer 4 buatlah jurnal penyesuainnya!

You might also like