You are on page 1of 3

PEMERINTAH KABUPATEN KATINGAN

DINAS KESEHATAN
UPTD KECAMATAN KAMIPANG
PUSKESMAS BAUN BANGO
Jalan MT. Manunggal No. 13 RT. I. RW. I. Desa Baun Bango
Kode Pos 74462

KEPUTUSAN Plt. KEPALA UPTD KECAMATAN KAMIPANG


PUSKESMAS BAUN BANGO
Nomor : 440//UPTD Kec. Kmpg/AKR-A/KEP/IV/2019

TENTANG

VISI, MISI, TUJUAN DAN TATA NILAI PUSKESMAS

KEPALA UPTD KECAMATAN KAMIPANG PUSKESMAS BAUN BANGO

Menimbang : a. bahwa kegiatan penyelenggaraan UPTD KECAMATAN KAMIPANG


PUSKESMAS BAUN BANGO harus di pandu oleh visi, misi tujuan dan tata
nilai, agar mampu memenuhi kebutuhan masyarakat;
b. bahwa setiap karyawan diharapkan memahami visi, misi, tujuan dan tata
nilai, sehingga dapat diterapkan dalam kegiatan penyelenggaraan
Puskesmas;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada huruf a dan
b, perlu ditetapkan Keputusan Kepala Puskesmas tentang Visi dan Misi
Tujuan dan Tata Nilai Baik Dalam Pengelolaan dan Pelaksanaan UKM
Maupun UKP Puskesmas;

Mengingat : 1. Undang - Undang Republik Indonesia Nomor 25 Tahun 2009 tentang


Pelayanan Publik, Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009
Nomor 112;
2. Undang - Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009 tentang
Tenaga Kesehatan;

3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik lndonesia Nomor 75 tahun 2014


tentang Kebijakan Dasar Pusat Kesehatan Masyarakat;

4. Peraturan Menteri Kesehatan Republik lndonesia Nomor 44 tahun 2016


tentang Pedoman Manajemen Puskesmas;

1
MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN Plt.KEPALA UPTD KECAMATAN KAMIPANG PUSKESMAS


BAUN BANGO TENTANG JENIS PELAYANAN UPTD KECAMATAN
KAMIPANG PUSKESMAS BAUN BANGO

KESATU : Kepala UPTD KECAMATAN KAMIPANG PUSKESMAS BAUN BANGO


menetapkan visi, misi, tujuan dan tata nilai Puskesmas dalam penyelenggaraan
Puskesmas baik itu UKM atau pun UKP dan dikomunikasikan kepada semua
pihak yang terkait dan kepada pengguna pelayanan dan masyarakat.

KEDUA :  VISI PUSKESMAS :


MenjadikanPuskesmas yang HANDAL,DINAMIS dan KREATIF
menujuMasyarakatSehat yang Mandiri
HANDAL : MampuMenjadiHarapan
DINAMIS : Terbuka TehadapPerubahan
KREATIF : InisiatifMenciptakanPerubahan
 MISI PUSKESMAS
1. MenyelenggarakanPelayananKesehatan yang bermutu, Profesional,
danMerata
2. MeningkatkanKemandirianMasyarakatuntukBerperilakuHidupBersihdan
Sehat
3. MeningkatkanPeran Serta Masyarakat di BidangKesehatan
4. MenjalinKerjasamadalamBidangKesehatandenganPihakTerkait
5.
KETIGA :  TATA NILAI “MANTAP“
 ATURAN
M : Melayanidengansepenuhhati
A : Amanahdalammenjalinisetiap
tindakan
N : NyamanPasienituprioritasutama
T : Tepatdalamsetiapkeputusan
A : AmanPasien, AmanTenagaKesehatan
P : Prosedur yang dilakukansesuaidengan
standart

KEEMPAT :

KELIMA : Keputusan ini berlaku sejak ditetapkan dengan ketentuan akan diadakan
perbaikan sebagaimana mestinya bila ternyata ada kekeliruan dalam
penetapannya.

Ditetapkan di Baun Bango


Pada tanggalJANUARI 2019
Plt. Kepala UPTD Kecamatan Kamipang
Puskesmas Baun Bango

KARDI,A.Md.Kep
NIP. 198411042008041001

2
3

You might also like