You are on page 1of 13

DARI KELOMPOK IV

PERKENALKAN KAMI
DARI KELOMPOK IV
ATAS NAMA :
Guru pembimbing:
Wawan KurniawanS.Pd
MATERI YANG AKAN
DI BAHAS:
A). Fakta-fakta perubahan lingkungan
B). Peningkatan kadar CO2
C). Aktivitas manusia yang menyebabkan
perubahan lingkungan
D). Solusi mengatasi pemanasan global
Global warming
(pemanasan global)
Apa itu pemanasan
global??
Pemanasan global (global
warming) adalah suatu bentuk
ketidakseimbangan ekosistem
di bumi akibat terjadinya
proses peningkatan suhu rata-
rata atmosfer, laut dan daratan
di bumi.
APA PENYEBAB
PEMANASAN GLOBAL??
BERIKUT INI DI URAIKAN BEBERAPA
PENYEBAB ADANYA PEMANASAN GLOBAL:
••-Potensi udara karena bahan bakar
bahan bakar mesin kendaraan bermotor, seperti mobil,
sepeda motor dan kendaraan lainnya menghasilkan gas
karbondioksida yang tidak bisa diteruskan keluar angkasa
sehingga panas akan mengendap di buni, sehingga
mengakibatkan bumi semakin panas.

-Boros penggunaan listrik


Pemborosan listrik membuat cadangan energi listrik menjadi
semakin menipis karena energi listrik memerlukan
pembakaran batu bara sehinga meningkatkan pemanasan
global.

-Meningkatnya gas rumah kaca


Gas rumah kaca terjadi akibat adanya pembakaran minyak
bumi, seperti bahan bakar batu bara serta pembakaran gas
alam. Sehingga hal tersebut menyebabkan adanya
pemanasan yang terpantul tidak diteruskan ke luar angkasa,
tetapi kembali lagi ke bumi.
Dampak pemanasan global
Salah satu contoh dampak yang ditimbulkan dari
pemanasan global adalah mencairnya es di kutub. Hal
ini dapat mengakibatkan naiknya permukaan laut dan
membuat sebagian daerah terendam air laut. Contoh
dampak buruk lainnya tentang pemanasan global
adalah terjadinya curah hujan yang tinggi, kegagalan
panen, hilangnya terumbu karang, kepunahan
berbagai spesies hingga penipisan lapisan ozon pada
atmosfer bumi.
A). FAKTA-FAKTA PERUBAHAN LINGKUNGAN
1. Peningkatan suhu permukaan air laut
Ekosistem laut merupakan eksosistem yang paling sensitif terhadap
peningkatan suhu. Karena Peningkatan suhu dapat memengaruhi
populasi organisme laut dan bahkan dapat pula menyebabkan kepunahan.
Selain itu pula, peningkatan suhu berpengaruh pada penyebaran spesies
dan juga penyakit laut serta dapat meningkatkan jumlah bakteri dan
mengurangi kadar oksigen pada wilayah tersebut.

2. Menghilangnya salju abadi di pegunungan puncak jaya, Papua


Peristiwa berkurangnya salju abadi dari Pegunungan Jaya Wijaya ini menjadi salah
satu gejala bahwa peningkatan suhu global benar- benar terjadi, sebab gletser
tropis sangat rentan atau sensitif terhadap perubahan suhu.
Peristiwa mencairnya es gletser pegunungan jaya Wilayah ini akan berdampak
pada kuantitas dan kualitas air pada daerah tersebut. Seperti perubahan debit air,
suhu air, dan lain-lain. Perubahan kuantitas dan kualitas air tersebut dapat
mengganggu ekosistem.
B). PENINGKATAN KADAR CO2
Peningkatan kadar CO2 merujuk pada peningkatan
jumlah karbon dioksida (CO2) dalam atmosfer bumi.
Contoh peningkatan kadar CO2

-Emisi gas rumah kaca, contohnya karbon di oksida


(CO2), telah meningkat secara signifikan akibat
aktivitas manusia seperti pembakaran bahan bakar
dan deforestasi. Terdapat beberapa contoh
pembakaran bahan bakar
fosil yaitu, batu bara, minyak bumi, dan gas alam
untuk energi, transportasi, dan industri.
C). AKTIVITAS MANUSIA YANG MENYEBABKAN
PERUBAHAN LINGKUNGAN

1). Perpindahan penduduk dapat menyebabkan kerusakan 3). Penggunaan kendaraan bermotor berlebihan
lingkungan karena perpindahan penduduk mengakibatkan Penggunaan kendaraan motor berlebihan
daerah yang didatangi menjadi padat. kendaraan bermotor mengeluarkan bahan bakar
Semakin padat jumlah penduduk, maka membutuhkan yang dapat menyebabkan polusi udara. Polusi
pemukiman yang semakin luas. Namun, banyak daerah udara menjadi salah satu bentuk pencemaran
seperti perkotaan tidak memiliki jumlah pemukiman yang yang dapat merusak lingkungan.
cukup.

2). Perusakan Terumbu Karang


4). Perburuan Liar
Kerusakan terumbu karang dapat disebabkan
Alasan mengapa perburuan liar sampai saat ini masih
oleh berbagai kegiatan manusia. berusaha untuk terus dihentikan adalah karena memicu
Misalnya, menggunakan bahan peledak untuk kerusakan lingkungan.Sebab, perburuan liar dapat
menangkap ikan, pengambilan karang untuk menyebabkan populasi hewan dan tumbuhan menjadi
hiasan, dan kegiatan lainnya. langka.Kelangkaan hewan dan tumbuhan akan mengganggu
Perusakan terumbu karang tersebut dapat keseimbangan ekosistem.
mengganggu ekosistem laut.
D). Solusi mengatasi
pemanas global
Mengurangi kendaraan bermotor.
1
Mengontrol pemakaian listrik.
Kendaraan bermotor sudah menjadi kebutuhan
manusia saat ini sebagai alat transportasi. Namun
2 Penggunaan listrik yang berlebihan
juga dapat menimbulkan
kita sering lupa bahwa asap kendaraan
pemanasan global. Hal ini terkesan
bermotormenyumbang CO2 yang mengakibatkan
sangat sepele namun dampaknya
pemanasan global
sangat besar.

3
Menjaga kelestarian alam.
ekspoloitasi hasil alam 4 Mengendalikan limbah.
Mengendalikan limbah dapat
alam yang berlebihan lebih banyak mengeluarkan gas berbahaya ke
merugikan ketimbang udara. Gas berbahaya ini selain
menguntungkan untuk jangka menimbulkan bau busuk, juga dapat
panjang. Penebangan dan menyebabkan efek rumah kaca yang
pembakaran hutan untuk membuka menyebabkan panas matahari
lahan sudah seterusnya dikendalikan terperangkap di permukaan bumi.
atau di hentikan
THANK YOU
FOR WATCHING THIS PRESENTATION

You might also like