You are on page 1of 2

URAIAN SINGKAT PEKERJAAN

Lingkup Pekerjaan

Pekerjaan Pembuatan Drainase Sisi Darat sesuai dengan ketentuan dalam peraturan
Menteri Perhubungan tentang Tatanan Kebandarudaraan Nasional Nomor : PM.39
Tahun 2019, dan Rencana Induk Bandar Udara.

Target/ Sasaran Target/sasaran yang ingin dicapai dalam pekerjaan Pembuatan


Drainase Sisi Darat sebagai salah satu metode pembebasan suatu
area dari genangan air dan meminimalisir terjadinya penularaan
penyakit yang di akibatkan oleh system sanitasi yang buruk,
mewujudkan system tata guna wilayah yang lebih baik dan optimal,
meminimalisir terjadinya kerusakan pada struktur tanah karena
pembangunan kontruksi Gedung rumah, perkantoran atau jalan,
menjaga lingkungan agar lebih baik khususnya kwalitas tanah,
kwalitas air dan kwalitas udara.

Nama Organisasi Nama organisasi yang menyelenggarakan/melaksanakan


pengadaan pekerjaan konstruksi :
▪ Kementerian Perhubungan
▪ Kantor UPBU Teuku Cut Ali
▪ PPK Kantor UPBU Teuku Cut Ali

Sumber Dana a. Sumber dana yang diperlukan untuk membiayai pekerjaan


Dan Perkiraan konstruksi ini berasal dari APBN Dipa Kantor UPBU Teuku Cut
Biaya Ali
b. Total perkiraan biaya yang diperlukan :
- Pagu Rp. 924.000.000,-
- HPS Rp. 900.790.000,-

Ruang Lingkup, a. Ruang lingkup/batas lingkup pekerjaan kontruksi : pekerjaan


Lokasi kontruksi, pengukuran tapak kembali, 2. pekerjaan urugan
Pekerjaan, dan pemadatan, pekerjaan beton, pekerjaan pembongkaran
Fasilitas
dan pemindahan pagar lama
Penunjang

b. Lokasi pekerjaan kontruksi yang akan dilaksanakan di Kantor


UPBU Teuku Cut Ali – Kabupaten: Aceh Selatan.
Jangka Waktu Jangka waktu pelaksanaan pekerjaan konstruksi, selama 120 hari
Pelaksanaan kalender atau 4 bulan terhitung sejak diterbitkannya SPMK dan
ditambah 90 hari kalender (3 bulan) untuk waktu pemeliharaan.

Tapaktuan, 22 Februari 2024


Pejabat Pembuat Komitmen

Sutan Hengki Kurniadi


NIP.199112092010121003

You might also like