You are on page 1of 12
3 Teori Bilangan 3.1 Keterbagian Keterbagian merupakan salah satu masalah utama dalam teori bilangan, Sa- lah satu contoh yang paling sederhana adalah mencari faktor dari suatu bilangan. Contohnya, dari bilangan berikut ini: 3813040, 3809652, 3788088, 6512880 dan 3808526, manakah bilangan yang habis dibagi 308? Sekilas, permasalahan ini da- pat diselesaikan tanpa teknik khusus, tetapi memerlukan waktu dan perhitungan yang tidak singkat, Namun, sebenarnya masalah ini dapat dengan mudah diatasi jika kita telah menguasai materi keterbagian. Definisi 3.1.1. Setiap bilangan bulat a dapat dinyatakan sebagai a=hb+s di mana b,h, dan s bilangan bulat serta 0 1 akibatnya |b| =|éllal 2 lal. (g) Perhatikan bahwa 6 = k-a dan c =1-a. Dari sini, bxtcy=h-a-x+l-a-y= a(kx+Ly). Menurut definisi, a | bx+cy. (h) Kita tahu bahwa 6 = h-a dan 6 +¢=l-a, Darisini, te=l-a—b=1-a-kea= a(l-k) atau ¢ = ta(!- k). Terbukti alc ngan bulat k, atau setara dengan (i) Dari 6 Ja artinya b = k-a untuk suatu bila tik|d atau 21d. =k. Padahal 6 = k-a artinya k |b. Terbukt o 3.1.2 Keterbagian oleh bilangan kecil ernilai besar, diperlukan b eee terbagian oleh juan mengenai kel perhitungan tersebut. Dalam meneari faktor dari sebuah bilanga} waka Perhitungan yang tidak singkat. Pengeta ilangan kecil dapat membantu mengurangi waktu ri sebuah bilangan rakhir de but habis ha bilangan terse! dika digit te tau 8), mal Teorema 3.1.5 (Keterbagian oleh 2)- ™erupakan bilangan genap (0, 2, 4, 6 © bagi 2, -edibagi 3ika dan Teorema 3.1.6 (Keterbagian oleh 8) Sebuah aris” habis dibagi 1.6 (Keterbagi . Sebua bilan? anya ike penjumtahan digit-digitnye habis GOO 113 @ Dipindai dengan CamScanner Kawan Tanding Olimpiade Matematika - A F —__ Bukti, Perhatikan bahwa, untuk sembarang bilangan N = Gy ay-1--a3a7a5 dap direpresentasikan sebagai N Haq x10" +ay—1 % 10"? $-++ag x10? +a x 10! +49 x 10°, Sebagai contoh, 12345 dapat direpresentasikan sebagai 1x 10442 10? +3 x 107 +4x 10'+5 x 10°, Kemudian, perhatikan bahwa 10=3x3+41, 100=3%x33+1, 1000=3x333+1, dan seterusnya. Dari sini, diperoleh fakta bahwa jika kn = 33...3 dengan angka3 sebanyak n kali. Perhatikan bahwa N =G,G;-1- 90a Say x (Bkn +1) +an—-1 x (Bkn-1 + 1) +++ +a9 x (Bho +1) +4) x (Bhi + +a9x1 =8%K +(an tan +-+-+a2 +01 +49) dimana K = ankn+an—ykn-1+-+-+a1h1. Karena 3|3xK, maka 3|N jika dan hanya Jka 3 | an +an-1+-+++a1 +49 berdasarkan Sifat 3.1.4 (h). Jadi, N akan habis dibagi 3 jika dan hanya jika penjumlahan digit-digitnya habis dibagi 3. a Contoh 3.1.7. Periksa apakah bilangan-bilangan 12345,981029421, dan 42184 he- bis dibagi 3 atau tidak. Penyelesaian. Perhatikan bahwa jumlah angka-angka dari 12345 adalah 142+ 3+4+5= 15 dan 15 habis dibagi 3, artinya 12345 habis dibagi 3. Dengan cara yang sama, jumlah angka-angka dari 981029421 dan 42184 berturut-turut adalah 9+8+14+04+24+9444+24+1=36 dan 44+2+14+8+4=19. Karena 36 habis dibagi 3 dan 19 tidak habis dibagi 3, artinya 981029421 habis - bagi 3 dan 42184 tidak habis dibagi 3. Pembaca dapat mengeceknya secara man, menggunakan kalkulator. dan (Keterbagian oleh ‘ebuah bilangan habis dibagi 4Jik¢ terakhirnya habis dibagi 4. 0" Bukti, Sebuah fakta menarik yang digunakan pada teorema ini adalah es untuk n 2 2. Sebagai akibat, cukup kita perhatikan dua digit terakhir a 4st angka. Sebagai contoh, perhatikan N = 19991492. Kita tahu N = 199914* 10059 Fakta bahwa 100 habis dibagi 4 menyebabkan kita hanya perlu melihat an# ‘Tetapi 4/32. Maka 4|N. Bukti formalnya, tulis 0 N =n 10" +aq-1 x10"! 4+ bag x 10? +04 x 10! +49 * 10 @ Dipindai dengan CamScanner ee ee ene n F na 4] 10" untuk setiap n= pms 4|an x 10" menurut Sifat 3.1.2 (g), Dengan an ersebut eekall lagi mengakibatkan sifat Jay X10" +ay-1* 10" "+--+ bag x 102, sifat 3.1.2 (h) berlaku 4 | N jika dan hanya jika 4 | a1 x 10+ a9 x10?, it ‘ee oe er kata lain, 4| NV jika dan hanya jika dua digit terakhir dari N habis dibagi ‘4 a Contoh 8.1.9. Cek apakah bilangan-bilangan 42180,1234567890, dan 98129422 habis dibagi 4 atau tidak. Penyelesaian. Kita cukup perhatikan dua digit terakhirnya. Karena 80 habis dibagi 4, maka 42180 habis dibagi 4. Karena 90 dan 22 masing-masing tidak habis dibagi 4, maka 1234567890 dan 98129422 tidak habis dibagi 4. a Teorema 3.1.10 (Keterbagian oleh 5). Suatu bilangan habis dibagi 5 jika dan hanya jika digit terakhirnya adalah 0 atau 5. Bukti. Seperti halnya pada keterbagian oleh 4, kita gunakan fakta bahwa 5| 10" untuk n> 1. Sebagai akibat, cukup kita lihat digit terakhir dari bilangan tersebut. Sebagai contoh, perhatikan N = 8091999. Dari sini, N = 809199 x 10+9. Tetapi, 5/10 akibatnya cukup kita perhatikan 9. Di lain pihak, 5{9. Dapat disimpulkan 5} atono9e Pembaca dipersilahkan untuk menuliskan bukti formalnya sebagai latihan, oO Teorema 3.1.11 (Keterbagian oleh 6). Suatu bilangan habis dibagi 6 jika dan hanya jika bilangan tersebut genap dan penjumlahan digit-digit bilangan ter | sebut habis dibagi 3 mat Seperti yang terlihat, teorema ini adalah perpaduan dari keterbagian nish 2 dan keterbagian oleh 3. Hal ini muncul dari fakta bahwa untuk semba- ng bilangan bulat N, 6| N jika dan hanya jika 3| N dan 21N. a ¢ mh 3.1.12, Periksa apakah bilangan-bilangan 21852, 123456, 98405, dan 1023 7 714 habis dibagi 6 atau tidak. Pen, ; baat Bilangan yang habis dibagi 6 har ian 2 dan 2 dan habis dibagi 3. Sehingga kita al nya orgs TPagian 3, Cek masing-masing bilangan | Akhinny °° 123456, dan 4023194 masing-masing habi dig tenet urut-turut adaah 2, 6, dan 4 yang mana hel “Khir 98405 adalah § yang mana tidak habis diba us memenuhi dua syarat, yaitu kan cek menggunakan keterba- an dengan keterbagian 2, kita 5 dibagi 2 karena digit ter- bis dibagi 2. Sedangkan, gi 2, artinya 98405 tidak 115 @ Dipindai dengan CamScanner Kawan Tanding Olimpiade Matematika - A 2. Sekarang kita cukup periksa 21852, 123456, dan 4023194 dengan habis dibagi keterbagian 3. Jumlah digit-digitnya berturut-turut adalah Q41484542=18, 14 24+3+4454+6=21, A+0+2434149+4=03, Karena 18 dan 21 habis dibagi 3, artinya 21852 dan 123456 masing-masing habig dibagi 3. Sedangkan, 4023194 tidak habis dibagi 3 karena 23 tidak habis dibagi 3 Karena 21852 dan 123456 masing-masing habis dibagi 2 dan habis dibagi 3, artiny, kedua bilangan tersebut habis dibagi 6. 5 Teorema 3.1.13 (Keterbagian oleh 7). Bilangan N = Gn@n— dibagi 7 jika dan hanya jika TpGq-1..-4901 ~ 2 x ao habis dibagi 7. ‘Teorema ini mungkin sepintas terlihat tidak efektif untuk digunakan. Teorema inj lebih identik sebagai algoritma dalam sebuah program. Untuk mengenal teorema ini lebih dalam, perhatikan terlebih dahulu buktinya dibawah ini. Bukti. Perhatikan bahwa N = Gy@q-is@2@i00 = GpGn-i---Gaq] x 10 +a. Se karang, misalkan L = G,dq-1.-aga1. Kita punya N = 10L +ao. _Sekarang akan dibuktikan bahwa 7| 10L +ao jika dan hanya jika 7|L—2a9. Perhatikan bahwa jika 7|10L+a0, kita peroleh 7| 2(10L +ao) => 7 | 20L + 2ao berda- sarkan Sifat 3.1.4 (g). Di sisi lain, kita tahu bahwa 7|21L. Sebagai akibat, 7 | 21L +(-1)(Q0L + 2a9) = L ~ 2ao berdasarkan Sifat 3.1.4 (g). Sebaliknya, jika 7|L—2ag, kita peroleh 7| 10(L ~2a9) = 10L ~20ao, Tetapi, 7| 21a. Dari sini diper- oleh 7|(10L —20a9)+21a9 => 7| 10L + ao berdasarkan Sifat 3.1.4 (g). Terbukti. O Sekarang, akan ditunjukkan bagaimana penerapan teorema tersebut. Contoh 3.1.14. Periksa apakah 86415 habis dibagi 7 atau tidak. Penyelesaian. Pandang N = 86415. Kita gunakan teorema tersebut berulang kali- 8641-25 = 8631 863-2x1=861 86-2x1=84, Kita tahu bahwa 7| 84. Menurut teorema, maka 7| 86415. ° Perlu ditekankan bahwa penggunaan teorema ini tidak selalu mempereepat Pr perhitungan. Penggunaan teorema dan cara biasa dipengaruhi oleh kemampu™ komputasi masing-masing individu. Me ee ‘Teorema 3.1.15 (Keterbagian oleh 9). Sebuah bilangan habis dibagi 9Jik4 i hanya jika penjumlahan digit-digitnya habis dibagi oleh 9. @ Dipindai dengan CamScanner Sti. Seperti halnya pada keterbagian oleh 3, kita pandang Bukti. N =ay X10" +an-1 * 10"? ++--a9 x 10? +a; x 104 49 x 10°, Kemudian, pandang bahwa 10=9+ 1, 100=9x 11+1, 1000=9x 111 +1, dan sete- usnya. Secara general, tulis 10” = 9ky +1 di mana ky = 111---111 dengan angka 1 ‘ebanyak n. Dari sini diperoleh N =GpGn-1---420140 = an x (9hy +1) +an-1 * (Wkn-1 + 1)--- +g x (ko +1) +41 x (ky +1) +49 x1 =9xK +(an+@n-1 ++ +0244) +49). Karena 9|9xK, maka 9| an +an-1+----+a2+a1+a9 menurut Sifat 3.1.4 (h). Terlihat bahwa N akan habis dibagi 9 jika dan hanya jika penjumlahan digit-digitnya habis dibagi 9. a Teorema 3.1.16 (Keterbagian oleh 11). Sebuah bilangan habis dibagi oleh 11 jika dan hanya jika selisih antara penjumlahan digit pada posisi genap terha- dap penjumlahan digit pada posisi ganjil habis dibagi 11. Sebelum melihat bukti dari teorema ini, dirasa perlu untuk mempelajari pene- rapan teorema ini. Contoh 3.1.17. Periksa apakah 1234567807 habis dibagi 11 atau tidak. Penyelesaian. Perhatikan penjumlahan digit pada posisi genap adalah 0+7+5+3+ 1=16. Sedangkan, penjumlahan digit pada posisi ganjil adalah 7+8+6+4+2=27. Diperoleh selisih dari dua jumlahan tersebut adalah 11, kita punya 11/11. Menurut teorema, dapat disimpulkan bahwa 11|N. a Bukti. Kita pandang N =ay 10" +ap_1 x 10""?...a2 x 10? +1 x 10" +a9 x 10°. Kemudian, pandang bahwa 10 = 11-1, 100 = 11x 9+1, 1000 = 11x 91-1, 10000 = 11x 909+ 1, 100000 = 11 x 9091-1 dan seterusnya. Terlihat bahwa 10" = 11x ky +1 untuk » genap dan 10" = 11x kn —1 untuk n ganjil. Dari sini, diperoleh N=Gnay-1.-@2a1a0 a ay X (11g + (-1)") anna % ena HD) ag x (L1ko +1)+a1 x(11k1- 1 +a0%1 = 1LxK + (aq x(- 1)" $ayen x(- DH $42 a1 F200 +-tag—a1 tao menurut Sifat Ka , Pre ey EK maka 11 an a aya jika selisth antara $1.4 0h), Terlihat bahwa N akan habis dibagi 11 ikea 117 @ Dipindai dengan CamScanner otimpiade Matematika - A 1 «cit pada posisi genap terhadaP penjumlahan digit pada possi gyiy penjumtahan digit Pa 4 habis dibagi 11. oo a awal materi ini, yaitu dari bilangan berikut jy 3808526, manakah bilangan yang ha, an fakta bahwa 808 = 4%7%11. Day but yang habis dibagi 4,7, dan 1, i han pad: bali ke permasalal ssi30, '3809652, 3788088, 6512660 oS dibagi 308. Kita mulai dengan menggunt an sini, cukup kita cari diantara lima bilangan sekaligus. i i i kita perhatikan dua digit terakhir dari + Kita cek dengan keterbagian 4, berarti kita eaispaaday pilangan. Dua digit terakhir dari 3813040, 3809652, 3788089, 6512660 dan 3808526 berturut-turut adalah 40, 52, 88, 60, dan 26. Dapat dicek bahwa 26 merupakan satu-satunya bilangan yang tidak habis dibagi 4. Jadi, 3808526 tidak habis dibagi 4 dan bilangan yang lainnya habis dibagi 4. Selanjutnya cukup diperiksa 3813040, 3809652, 3788088, dan 6512660. Kita cek dengan keterbagian 11, berarti kita akan menentukan selisih ds- rijumlahan digit pada posisi genap dan posisi ganjil. Akan kita cek untuk 3819040, Jumlah digit pada posisi ganjil adalah 0+0+1+3=4 dan jumlsh angka pada posisi genap adalah 4+3+8 = 15. Karena selisih jumlahannya adalah 11 di mana 11] 11, artinya 3813040 habis dibagi 11. Akan kita cek untuk 3809652. Jumlah digit pada posisi ganjil adalah 2+6+0+3=11 dan Jumlah digit pada posisi genap adalah 5 +9+8 = 22, Karena selisih jumlahan nya adalah 11 di mana 11/11, artinya 3809652 habis dibagi 11. Akan kita cek untuk 3788088. Jumlah digit pada posisi ganjil adalah 8 +0+8+3 = 19 da" jumlah digit pada posisi genap adalah 8+8+7 = 23. Karena selisih jumlaha™ nya adalah 4 di mana 11}4, artinya 3788088 tidak habis dibagi 11. Terakhit jumlah digit pada posisi genap dan posisi ganjil dari 6512660 berturut-tu™ adalah 0+641+6= 13 dan 64245~13, Kronen Pane ade +5=13, Karena selisih jumlahanny? Jah 0 dan 110, artin F , artinya 65126 is dibagi ; cd bilangan 3809652 dan ‘512660, a Kita cek dengan ket ‘erbagi: ria” 7 pada masingen en asi" 7. Lakukan algoritma pada teorema ket2?> ing bilangan: 380965 ~ 2 x 2= 380961 38096~2 x. 1= 38094 3809~2 x. 4 380-2 87-2xg= 21 Karena 21 dan 56 ha masing habis dibagi 7 651266 -2 x 0 = 651266 65126 -2x 6 = 65114 6511-2 4 = 6503 650-2x3=644 64-2x4=56. bis dibas; sit 's dibagi 7, artinya 3809652 dan 6512660 ™* @ Dipindai dengan CamScanner ce 52 dan 6512660 bilangan yang habis dibagi 4, 7, dan 11 sekaligus. Arti- Jad, 38008 dan 6512660 merupakan bilangan yang habis dibagi 308. nya eee teorema pembagian oleh bilangan kecil sangat membantu. Di sin, Peta Penggunaan materi ini tidak sebatas pada permasalahan ini saja ‘Tetapl, 3.1.3 Contoh Soal Contoh 3.1.18. Tunjukkan bahwa, jika 11| 12a + 3b maka 11|a-8b. penyelesaian. Perhatikan bahwa 11|121a dan 11|22b, Akibatnya, 11|121a+226. Dari sini, pandang 11 | 12a +3b mengakibatkan 11 | 10 x (12a + 3b) atau 11 | 120a +30b. Sehingga diperoleh 11 | 121a + 22b — (120a + 305) atau 11] a-8b. Terbukti. oa Komentar. Ide dalam pengerjaan soal ini sebenarnya cukup sederhana. Bagai- mana kita membawa bentuk 12a +3b menjadi bentuk a—8b. Penggunaan sifat keterbagian menjadi alternatif termudah dalam hal ini. Kita juga dapat menggu- nakan fakta bahwa 11|11a+11b untuk menyelesaikan contoh soal tersebut. Dari sini, diperoleh 11 | 12a + 3b — (11a + 118) atau 11|a—8b. Solusi ini terlihat lebih sederhana. o Contoh 3.1.19. Carilah semua n bilangan asli sehingga n® +5 habis dibagi n+ 1. Jika kita mengerjakan dengan mencoba-coba nilai n, kita akan kesulitan karena angka yang memenuhi terlihat tidak ada pola. Penyelesaian. Motivasi soal demikian akan menjadi mudah apabila kita mene- mukan n+1|c untuk suatu konsntan c. Maka nilai dari n +1 harus merupakan faktor dari c. Sebagai contoh, n + 1|8 sehingga nilai n yang memenuhi dapat di- tentukan dengan meninjau n +1 (1,2,4,8}. Dalam hal ini, akan menjadi mudah apabila kita dapat mengubah n+ 1|n?+5 menjadi bentuk n+1/¢ untuk suatu Konstan c. Kita hilangkan variabel n pada n?+5 dengan meninjau hal berikut. Per- hatikan bahwa n2—1= (n+ 1)(n—1) yang artinya n+1|n?—1, Berdasarkan Sifat 3.1.4(g), maka n+1|(n?+5)-(n?-1) = n +116. 5}. Ingat bahwa n bilangan asli, jadi nilai n yang memenuhi sah eta} Dapat dicek bahwa semua solusi ini memenuhi. nuhi n® +1 membagi nis njau faktor dari 6, yakni 1,2,3, dan 6 sehingga diperoleh n +1€ (1,2,3,6) = a ; £218, : e 2 po 3.1.20. Tentukan semua bilangan bulat n yang meme @ Dipindai dengan CamScanner Kawan Tanding Olimpiade . . : na ‘ nilai n bilangan bulat sehingga n?+ 1). i ita ingin mencari ni ; ing ns Ponyelesaian. ee untuk n > 0, semakin besar nilai n memberjg. ea 2 1 membesar cukup signifikan daripada 2n +5. Padahal, kondisi gi, wl ia ‘skan kondisi fal < [b| terpenuhi asalkan 6 #0. Akan kita gunakan sg Tie Crriaean pahwa 2n+5=0 <=> n=—$ yang mana bukan bilangan buat, yeh Be e620, Akibatnya, fn? +1] < Bn +61, Karena n? = 0 = +150, maa ae ‘V1, Jika n> -2, maka 2n+5 > 0 dan diperoleh n2+1<2n45 . +1 [2n+5l. 2-2, ins. Hal ini dipenuhi oleh -V5 1-V5sns V5+1 sehingg, diperoleh n € {0,1,2,3}. * Jikan =0, diperoleh n? +1= 1 dan 2n+5=5 yang memenuhi karena 1/5, + Jikan =1, maka n?+1=2 dan 2n +5 =7 yang tidak memenuhi karena 27, * Jikan =2, maka n?+1=65 dan 2n +5 =9 yang tidak memenuhi karena 519, * Jika n = 3, maka n?+1= 10 dan 2n+5 = 11 yang tidak memenuhi karena doy ia. Jika n <-3, maka 2n +5 <0 dan akibatnya n? +1<—(2n +5) <> (n+1)?<-5. Pe dahal, (n+1)? 0 sehingga tidak mungkin ada solusi n yang memenuhi (n-+1)?<-5 Jadi, semua nilai n yang memenuhi adalah n=0) sebagai satu-satunya solusi. 0 Pembaca juga dapat memanfaatkan Sifat 3.1.4 (g) untuk menyelesaikan soa ni Penyelesaian, Karena n? + 1/2n+5, maka n? +1) n(2n+5) = 2n2+5n, Karend n? +1|2(n? +1), diperoleh m?4+11(2n® 4-5n)~2(n241) =5n-2. Mengingat n?+1|2n+5, maka n+ 112(5n—2)+(-5)(2n +5) = 10n~4~10n~25 Sadi, n? +1) - -29. 29. Karena n?+1>0, maka k is i eee 1>0, ‘emungkinannya hanyalah n? + et £2529 yang terpenuhi hanya untuk n = 0, Cek Tenia, n2+ in +5=6 yang memenuhi 1/5. Jadi, 0}merupakan satu-satunya solusi. Contoh 3.1.21 (Inggris 2003, modifikasi), Diketahui bahwa 34! = 295232799459604140847618609643520000000. Berapakah nilai dari a dan b? Cukup jelas, kita tidak akan 1 lain, Lihat bahwa 9 dan 11 mer keterbagian 9 dan 11, menghitung 34}, ; a Jadi, kita harus memikirkan mbagi 34), sift! Maka, kita dapat memanfaatka" *" 120 4 @ Dipindai dengan CamScanner ee Lihat bahwa 9134! dan 11/341, Karena 9] 34!, maka jumlah digit. jesaim as habis dibagi 9, yakni 34! harus hal 424749494 F9FO+OFATIEAFONB +474 6414. 40= Mga 4p ger +243 rena 0

You might also like