You are on page 1of 3

Lab-07.

Sistem Saraf

Nama Lengkap Gitta Ardelia Putri Kelas Prakt. C1


NIM B1A022106 Kelompok 1
Dosen Ibu Dian Palupi. S.Si., M.Sc. dan Ibu Dra. Tgl. Prakt. 3 Mei 2023
Anastasia Endang Pulungsari, M.Si.

Pre-Lab Exercise
Lab-07. Sistem Saraf

d
[dikompilasi oleh Meyta Pratiwi]

oe
Alokasi Waktu: Pre-lab exercise [30 menit]

ns
“Gunakan kalimat Anda sendiri untuk menghindari plagiasi, walaupun Anda bekerja
berkelompok”

U
Aktivitas 7.1. Sistem saraf dan refleks
o
Dalam aktivitas ini, pengaruh kafein dilihat dari dua variabel yaitu denyut jantung (denyut
bi
nadi), dan waktu reaksi. Waktu reaksi adalah selisih waktu antara dimulainya stimulasi dan
respon terhadap stimulus.
Fa

Dalam kondisi normal, seorang manusia dewasa memiliki rata-rata denyut jantung 60-100
denyut per 1 menit (60 detik). Perubahan denyut jantung manusia dapat terjadi karena aktivitas
2_

yang dilakukan atau karena adanya asupan zat tertentu. Salah satu zat yang dapat
mengakibatkan perubahan denyut jantung adalah kafein yang terkandung di dalam minuman
kemasan seperti kopi dan teh (tabel 7.2). Dalam project ini Anda akan mengamati denyut
as

jantung dan kemampuan fokus (ditunjukkan dengan waktu reaksi) subyek sebelum dan setelah
mengonsumsi minuman yang mengandung kafein. Sebagai kontrol adalah denyut jantung dan
waktu reaksi subyek sebelum dan setelah diberi air mineral (tidak memiliki kandungan kafein).
oD

Dengan adanya perbedaan perlakuan tersebut, menurut Anda, apakah mengonsumsi kafein
akan berpengaruh terhadap aktivitas dan kemampuan fokus seorang manusia dewasa?
Bi

1. Menyusun Hipotesis
Susun satu hipotesis terkait pengaruh kafein terhadap denyut nadi dan waktu reaksi.
Hipotesis: Konsumsi kafein akan mempengaruhi denyut nadi dan waktu reaksi.

2. Menyusun Prediksi
Susun prediksi yang berkorelasi dengan hipotesis yang Anda susun. Gunakan logika deduksi
dalam menyusun prediksi [Jika (tuliskan hipotesis), maka (prediksi)].

1
Lab-07. Sistem Saraf

Prediksi: Jika konsumsi kafein akan mempengaruhi denyut nadi dan waktu reaksi, maka kafein
akan meningkatkan denyut nadi dan waktu reaksi .
3. Menyusun alur kerja
Buatlah alur kerja eksperimen yang dilakukan pada aktivitas 7.1!

d
oe
ns
U
o
bi
Fa
2_
as
oD
Bi

2
Lab-07. Sistem Saraf

Aktivitas 7.2. Sistem saraf, penghidu dan pengecap

1. Menyusun Hipotesis
Susun satu hipotesis berdasarkan pertanyaan berikut. Apakah indera penghidu dan perasa
diperlukan untuk memperoleh persepsi rasa yang akurat? Atau hanya indera pengecap saja
yang diperlukan?

Hipotesis: Indera penghidu dan perasa diperlukan untuk memperoleh persepsi rasa yang
akurat

d
2. Menyusun Prediksi

oe
Susun prediksi yang berkorelasi dengan hipotesis anda. Gunakan logika deduksi dalam
menyusun prediksi [“Jika (tuliskan hipotesis), maka (prediksi)]

ns
Prediksi: Jika indera penghidu dan perasa diperlukan untuk memperoleh persepsi rasa yang
akurat, maka indera penghidu yang terganggu akan sulit dalam menentukan persepsi rasa.

U
o
bi
Fa
2_
as
oD
Bi

You might also like