You are on page 1of 11

MANAJEMEN

TEKNOLOGI
PERIKANAN

RIZKA QURROTA A’YUN, S.Gz., M. P. H.


rizka.qurrotaa@untidar.ac.id
DESKRIPSI
Matakuliah ini mempelajari mengenai disiplin ilmu
rekayasa / teknik, ilmu pengetahuan dan manajemen
dalam menempatkan perencanaan, pengembangan
dan implementasi kemampuan untuk membentuk
dan menyelesaikan tujuan operasional danstrategis
yangberkaitan denganproduksi hasil perikanan.

2
DEFINISI DANRUANG LINGKUP
MANAJEMEN TEKNOLOGI

PERIKANAN
Pertemuan 1

RIZKA QURROTA A’YUN, S.Gz., M. P. H.


rizka.qurrotaa@untidar.ac.id
MANAJEMEN

Ilmu Fungsi Tujuan yg


Manajemen Manajemen diharapkan
Organisasi
11
TEKNOLOGI..??
Orgaware Technoware

Salah satu faktor yang paling


menonjol yang menentukanaturan
dalam kompetisi. Keunggulan
teknologi sebagai hasil dari
perencanaan strategis,
keberhasilan perusahaan high Infoware Humanware
technology dalam industri yang
sedang berkembang, pentingnya
industri yang kompetitif dan
munculnya minat akademikdalam
manajemen teknologi (Porter,
Masing-masing komponen tersebut mempunyai
1983).
peranan yang sangat penting. Dalam suatu teknologi,
jika mengabaikan satu komponen dapat melemahkan
teknologi yang akan diterapkan oleh suatu
perusahaan.
Definisi manajementeknologi..??

Suatu ilmu pengetahuan yang


dibutuhkan untuk memaksimumkan
nilai tambah suatu teknologi dengan
cara melakukan proses manajemen
yang tepat (Tjakraatmadja, 1997).

Salah satu tanggung jawab utama


pembuat strategi. Perusahaan harus
menjalankan strategi yang
memanfaatkan peluang teknologi
untuk mencapai keunggulan
kompetitif (David, 2006).
Strategipengembangan DAERAH berbasis teknologi

Kompetensi inti (core competence)


• menciptakan berbagai faKtor produksi yang dapat
Technology based regional mendatangkan prestasi yang jauh lebih baik
development dibandingkan pesaing-pesaingnya.
Salah satu model perencanaan
pengembangan daerah yang
Strategi Generik
memfokuskan pada pengelolaan • didasarkan pada prinsip bahwa pencapaian keunggulan
daya saing daerah merupakan inti dari strategi
komponen-komponen teknologi pemasaran produk-produk unggulan yang superior.
dalam upaya mencapai
keunggulan daya saing daerah
yang berkelanjutan melalui
Menawarkan produk dg harga yg lebih
proses transformasi sumberdaya murah
daerah yang bersangkutan.
Menciptakan diferensiasi produk
unggulan
KebutuhanTeknologiUntukPengembangan Daerah
Analisis KebutuhanTeknologi:
╸ Dari Ketergantungan MenujuKemandirianTeknologi
╸ Identifikasi KebutuhanTeknologi

Pemenuhan kebutuhan dasar manusia

Meningkatkan lapangan kerja yang produktif

Menciptakan pemerataan ekonomi

Meningkatkan produksi nasional

Menumbuhkan keunggulan kompetitif di


pasar internasional
Meningkatkan berbagai kegiatan pada
semua sector pembangunan
Ruang Lingkup ManajemenTeknologi

Berhubungan erat dengan kegiatan operasional untuk Pengembangan


menghasilkan produk dan jasa yang bermutu tinggi. teknologi baru
Bentuk
Memanfaatkan peluang teknologi untuk mencapai kerja Investasi
keunggulan kompetitif. sama

Manajemen sumber daya teknologi diharapkan dapat Pemasaran


meningkatkan daya saing produk, bisnis atau
perusahaan.

Pertimbangan teknologi harus menjadi bagian dari


perencanaan strategi perusahaan atau strategi bisnis.

Teknologi yg ada di perusahaan dapat menjadi basis


kekuatan atau sumber kelemahan bagi perusahaan
(berpindah ke aliansi strategis lainnya)
Strategi PemilihanTeknologi

Strategi Membuat • Memacu inovasi


Sebagian (Make- • Meningkatkan keterkaitan teknologi dg SDM
• Mengembangkan manajemen SDM
some Strategy)

Strategi Membeli • Penguasaan teknologi Mempertahankan


• Alih teknologi keunggulan
Sebagian (Buy-some dalam pasar
• Modifikasi teknologi
Strategy) dunia

• Tumbuhnya internasionalisme pasar dunia


Aliansi Strategis • Meningkatnya kompleksitas perubahan
teknologi
(Strategic Alliances) • Proses Inovasi berlangsung secara cepat

You might also like