You are on page 1of 55
RENCANA KERJA DAN SYARAT-SYARAT PENGADAAN IP CCTV DAN INFRASTRUKTUR JARINGAN DATA TEKNOLOGI INFORMASI TAHAP II PT. MEKAR PRANA INDAH il Jend Gatot Subrote kav. 71-73 Pancoran, Jakarta 12870 Telp, (021) 83793050 Fax, (021) 83793519 RKS Pekerjaan Pengadaan IP CCTY & Inirastuktur Jatingan Data Teknolog! Informasi Tahap Il BABI SYARAT-SYARAT UMUM PENGERTIAN Q “Pemberi Tugas* adalah PT. Mekar Prana Indah yang beralamat di JI Jend. Gatot Subroto Kav.71-73, Jakarta Selatan “Panitia Penunjukan Langsung” adalah penitia yang dibentuk oleh Pemberi Tugas untuk menyelenggarakan Penunjukan Langsung jasa_pemborongan Pekerjasn “Pekerjaan” adalah _Pengadaan IP CCTV & Infrastruktur jaringan Data Teknologi Informasi Tahap Il “Konsultan Perancang” adalah PT. Global Piranti Solusi yang beralamat di JI Pramuka Raya No.456, Jakarta Pusat, yang ditugaskan oleh Pemberi Tugas secara tertulis untuk molaxsanakan pekerjasn perencanaan dan terikat dalam perjanjian Perencanaan dengan Pemberi Tugas. “Pelaksana Pekerjaan” adalah perusahaan yang bergerak dalam sub bidang Informasi Teknologi yang ditunjuk dan ditugaskan oleh Pemberi Tuges secara tertulls untuk melaksanakan Pekerjaan dan terkat dengan Perjanjan Pelaksanaan Pekerjaan dengan Pomberi Tugas. “Rencana Kerja dan Syarat-Syarat (RKS)" adalah dokumen ‘ertulis yang diterbitken oleh Pemberi Tugas, terdiri dari syarat-syarat umum, syatat-syarat administratif, syarat-syarat teknis yang memuat penjelasan-perjelasan dan persyaratan untuk pelaksanaan Pekerjaan “Dokumen Penunjukan Langsung” adalah dokumen tertulis yang diterbitkan Pemberi Tugas sebacai bahan baci Peserta Penunjuken Langsung untuk mengajukan penaweran, terdiri dari Undangan Penunjukan Langsung, Dokumen dokumen Pendaftaran beserta lampirannya Rencana Kerja dan Syarat-Syarat (RKS) Gambar-gambar. Berita Acara Rapai Penjelasan Pekerjaan. Semua Berita Susulan (bila ada) “Berita Susulan" adalah dokumen terlulis yang diterbitkan oleh Pemiberi Tuges dalam rangka Penunjukan Langsung yang merubah atau memperjelas arti Rencana Kerja dan Syarat-syarat, gambar-gamber dan Berita Acara Penjelasan Pekerjaan “Dokumen Kontrak’ adalah dokumen tertulis yang disusun / dibuat oleh Pelaksana Pekeijaan dan bahan-tahen yang diperoleh dari dan cisetujui oleh Pemberi Tugas yang terdiri dari Dokumen Penunjukan Langsung, Dokumen Penawaran beserta lampirannya Berita Acara Pembukaan Sampul Penaweran. Berta Acara Klarifikasi/Negosiasi beserta lampirannya Surat Pernyataan (apabila diperlukan) Surat Pemberitahuan Pemenang Penunjukan Langsung Surat Penunjukan Perrenang Penunjukan Langsung, Surat Perjanjian Pelaksanzan Pekerjaan Posen SNA MRYNG Halaman 1 RKS Pekerjaan Pengadaan |P CCTV & Infrastruktur Jaringan Data Teknologi informasi Tahap Il “LokasifTapak Proyek” adalah tempat kegiatan dimana Pekerjaan dilaksanakan, yang ditetapkan oleh Pemberi Tugas untuk pelaksanaan Pekerjaan “Perjanjian Pelaksanaan Pekerjaan” adalah perjanjian yang ditandatangani bersama antara Pemberi Tugas dan Pelaksana Pekerjaen yang mengikat selama jangke waktu pelaksanaan dan masa pemeliharaan pekerjaan “Alatalat pelaksanaan” adaish semua peralatan, perlengkapan yang dibutuhkan didalam pelaksanaan, penyelesaian maupun pemelinaraan pekerjaan, termasuk didalamnya pekerjaan sementara “Kontrak Lumpsum” adslah kontrak untuk melaksanakan seluruh ockerjaan dengan nilai kontrak pasti yang mengikat, berdasarkan pada gambar Rencana serta perubahan-perubahannya (apabila ada), Dokumen Penunjukan Langsung (Gambar Reneana dan RKS), Berita Acara Rapat Penjelasan Pekerjaan dan Berita Susulan dari dokumen Penunjukan Langsung serta perubahan-perubahan dokumen pekerjaan (apabila tordapat perubahan. Kentrak |umpsum tidak terikat pada perincian Rencana Anggaran Biaya (RAB) yang merupakan lampiran dari penawaran harga dalam Penunjuken Langsung “Prestasi Pekerjaan” adalah suatu nilai perbandingan antara volume pekerjaan yang telah selesai cllaksanakan di lapangan terhadap volume pekerjaan soluruhnya dan telah disetujui oleh Konsultan Peranceng. “Pekerjaan Tambah" adalah pekerjaan atau bagian pekerjaan yang tidak termasuk dalam lingkup tugas Pelaksana Pekerjaan yang telah ditetapkan dalam Dokumen Kontrak namun diaksanakan pada saat pekerjaan berlangsung, “Pekerjaan Kurang” adalzh pekerjaan atau bagian pekerjaan yang termasuk dalam lingkup tugas Pelaksana Pekerjaan yarg telah ditetapkan dalam Ookumen Kontrak namun tidak dilaksanakan pada saat pekerjaan berlangsung “Surat Perintah Perubahan" adalah perintah tertulis kepada Pelaksana Pekerjaan yang ditandatangani oleh Pemberi Tugas mengenai perubahan pekerjaan “Rekomendasi” adalah pernyataan tertulis darl_Konsukan Perencang yang membenarkan bahwa kepada Pelaksanaan Pekerjaan dapat dibayarkan angsuran pembayaran sesua’ prestasi pekerjaan yang tercantum dalam Berita Acara Pemeriksaan Pekerjaan “Berita Acara Pemeriksaan Pekerjaan” adelah Berita Acera yang dibuat dan ditandatangani bersama-samie oleh Pelaksana Pekerjaan dan Konsulten Perancang yang menyatakan Prestasi Pekerjaan yang telah dicapaidilakeanakan oleh Pelaksana Pekerjaan di lapangan “Berita Acara Kemajuan Pekerjaan” adalah Berita Acara yang dibuat dan ditandatangani bersama-sama oleh Pemberi Tugas dan Pelaksana Pekerjaan yeng menyatakan prestasi pekeljaan yang telah dicapai oleh Pelaksana Pekerjaan pada suatu tahap tertentu sehingga pelaksana Pekerjaan berhak menerima pembayaran sesuai dengan persyaratan yang ditetapkan dalam Perjanjian Pelaksanaan Pekerjaan “Berita Acara Serah Terima Pertama Pekerjaan” adalah Berita Acara yang dibuat den citandatangani bersama-sama oleh Pemberi Tugas dan Pelaksana Pekerjaan, yang menyatakan bahwa Pekerjaan di lapangan telah selesai selurunnya dan dengan demikian pekerjaan dapat diserahterimakan untuk pertama kalinya, Halaman 2 RKS Pekerjzan Pengadaan IP CCTV & Infrastruktur Jaringan Data Teknolog! Informasi Tahap It 5. 6. “Masa Pemeliharaan” adalah jangka waktu kewajiban Pelaksana Pekerjaan melakukan pemeliharaan sejak Berita Serah Tema Pertama Pekerjaen sampai dengan Berita Acara Serah Terima Kedua Pekerjean “Berita Acara Serah Terima Kedua Pekerjaan” acalah Dokumen tertulis yang dibuat dan ditandatangani bersama oleh Pemberi Tugas dan Pelaksana Pekerjaan dimana Pelaksana Pekerjaan telah menyelesaikan kewajibannya selama masa pemeliharaan dan dengan demikian pekerjaan dapat diserahterimakan untuk kedua kalinya. Seingga Pelaksana Pekerjaan dibebaskan dari tanggung jawab atas pemeliharaan pekerjaan dan berhak menerima pembayaran yang terakhir. JENIS DAN LINGKUP PEKERJAAN. a Lingkup Pekerjaan ini edalah pada Pekerjaan Pengadaan IP CCTV & Infrastruktur varingan Data Teknologi Informasi Tahap I yang terdir dari pekerjaan-pekerjaan persiapen sebagai berikut 1. PENGADAAN IP CCTV 2. PENGADAAN SISTEM PERKABELAN DATA, 3, PENGADAAN PERANGKAT AKTIF JARINGAN b. Dalam lingkup pekerjaan sebagaimana dimaksudkan pada huruf 2.a di atas sudah termasuk di dalamnya penyediaen bahan berikut contoh-contchnya, peralatan/ perlengkapan, penyediaan tenaga kerja yang balk, penguijian/ pengetesan terhadap bahan atau barang maupun hasil pekerjaan, perijinan dari instansi yang berwenang sehingga pekerjaan dapat dilaksanakan dengan baik sera dapat diterima oleh Pemberi Tugas ‘SUMBER DANA Pekerjaan Pengadaan IP CCTV & Infrastruktur Jaringan Data Teknologi Informasi Tahap II dibiayai dengan menggunakan dana dari PT. MEKAR PRANA INDAH. LOKASI PEKERJAAN Lokasi pekerjaan adalah Lokasi Proyek Pekerjaan Pengadaan IP CCTV & Infastruktur Jaringan Data Teknologi Informasi Tahap II di area PT Mekar Prana Indah, SYARAT-SYARAT PESERTA PENUNJUKAN LANGSUNG a a. Peserta Penunjukan Langsung adalah perusahaan yang bergerak dalam sub bidang Informasi Teknologi yang telah memenuhi persyaratan sebagei peserta yang diundeng mengikuti proses Penunjukan Langsung, dan mendapat surat undangan dari Pemberi Tugas. Setiap Peserta Penunjukan Langsung dianggap menyatakan diri telah membaca dan mengetahui benar isi seluruh bagian Rencana Kerja dan Syarat-syarat apabila telah menyerahkan Surat Penawarannya. DOKUMEN PENAWARAN DAN SYARAT SURAT PENAWARAN Pelaksanean pemasukan dan pembukaan Dokumen Penawaran dilakukan dengan cara sistem 2 (dua) sampul, yaitu + Sampul | (pertama) berisi Dokumen Administrasi dan Teknis = Sampul Il (kedua) berisi Dokumen Usulan Biaya Halaman 3 RKS Pekerjean Pengadaan IP CCTV Inirastuktur Jaringan Data Teknologi informasi Tahap Il 1 4 ‘Syarat surat penawaran dari ‘Surat penawaran meliputi Surat penawaran tentang Dokumen Administrasi, Dokumen Teknis dan Dokumen Biaya Surat penawaran dibuat menurut bentuk tertentu (sesuai conioh pada Lampiran 1, Lampiran 2 dan Lampiran 3 RKS), diketik datas kertas dengan kop perusahaan dengan dibubuhi tanggal, cap perusahaan serta ditandatangani oleh Direktur Utama Perusahaan yang berwenang sesuai dengan ketentuan yang tercantum dalam akta oendirian atau akia perubahannya (jika terdapat perubahan) dan dibubuhi cap Apabila Direktur Utama Perusahaan tdak dapat menandatangani Surat Penawaran, maka penendatenganannya dapat diwakilkan dencan surat kuasa bermeterai cukup yang ditandatangani oleh Direktur/Pimpinan! Penanggung Jawab Perusahaan yang berwenang yang ciwakili dan surat kuasa tersebut harus dilampirkan daiam surat penawaran. KKhusus untuk asli surat penawaran, penandatanganan dan pembubuhan cap perusahaan dilakukan diatas meterai Rp. 6,000, (enam ribu rupiah). Syarat Dokumen Administrasi 1 Dokumen Administrasi terdiri dari (a) Asli dan tembusan Surat Penawaran tentang Dokumen Administrasi yang dibuat sesvai dengan contoh pade Lampiran 1 RKS. (b) Copy neraca perusahaan tahun terakhir yang telah diaudit oleh akuntan publik etau Badan Pemerksa Keuangan dan Pembangunan (BPKP) (©) Copy akta pendirian perusahaan dan seluruh perubahannya (jika ada perubahan) (1) Daiam hal perusanaan berbentuk badan hukum perseroan terbatas (PT) yang telah diumumkan dalam Berita Negara, at MA, moka yang dilampirkan dalam penawaran adalah copy akta pendirian perusahaan dalam bentuk Berita Negara Jika akta pendirian perusahaan belum diumumkan dalam Berita Negare telapi sudah mendapatkan tetapi sudan mendapatkan pengesahan dari Menteri Hukum dan HAM, maka dalam penawaran dilampirkan copy Surat Keputusan Menter) Hukum dan HAM, bukti pendaftaran dan bukti pengurusan pengumuman. (2) Dalam hal perusahaan —berbentuk —commanaitaire venootschaat (CV) iFirma (Fa), maka yang dilempirkan adalah akta pendirian perusahaan yang teleh didafierkan di kepaniteraan Pengadilan Negeri wilayah hukum dimana CV/Fa bertempat kedudukan dan telah diumumkan dalam Berta Negara (@)_ Daftar susunan pemilic modal. (Contoh formulir Lampiran 4 RKS) (e) Daftar susunan pengurus perusahaan. (Conteh formulir Lampiran § RKS) Halaman 4 RKS Pekerjaan Pengadean IP CCTY 8 Infrastruktur Jarngan Data Teknologi informasi Tahap It () Copy surat ketetapan Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) dan Copy bukti pembeyaran kewajiban pajak pada tahun terakhir (9) Copy surat pengukuhan sebagai Pengusaha Kena Pajak (PKP) (h) Copy Tanda Dattar Perusahaan (TDP) yang masih berlaku () Copy surat keterangan domisili perusahaan @) Copy Surat izin Usaha dengan kuslifkasi sub bidang pengadaan Peralatan Informasi Teknologi yang dikeluarkan oleh instansi yang berwenang (i) Copy surat Jaminan Penawaran (Bank Garansi), sedangkan aslinya dimasukkan dalam sampul tersendiri secara terpisah dan diserahkan pada saat penyerahan Ookumen penawaran. (m) Asli dan tembusan surat pemyataan bermeterai cukup (Contoh formulir Lampiran 16 RKS) yang berisi (1) Perusahaan tidak dalam keadaan pailit, tidak mempunyai kredit macet dan tidak masuk dalam daftar hitam perbankan (2) Belum pernah dinukum berdasarkan putusan pengadilan ates tindakan yang berkaitan dengan __kondite professional/perorangan. 2. Untuk dokumen-dokumen yang telah habis masa berlakunya dan masih dalam proses pengurusan perpanjangannya, maka dilampirkan juga copy bukti pengurusan perpanjangannya tersebut 3. Dokumen Administrasi cibuat dalam rangkap 4 (empat) sesuai but 6.6 Giatas dan masing-masing dijilid dengan baik secara terpisah, termasuk ‘surat penawaran tentang Dokumen Administrasi yang ditempatkan sebagai halaman pertema 4. Dokumen-dokumen adminisirasi yang asiinya harus diperiinatkan pada waktu pembukaan sampul penawaran yaitu (@) Neraca perusahaan tahun terakhir yang telah diaucit oleh Akuntan Publik (b) Akta pendirian perusahaan dan seluruh perubahannya (ika terdapat perubahan), dan atau bukti pengurusan pendaftaran dan atau pengumuman, {c) TOP (d)_ NPWP dan bukti pembayaran kewajiban pajak pada tahun terakhir. (e) PKP () Bukti pengurusan perpanjangan dokumen untuk dokumen-dokumen yang masih dalam proses pengurusan perpanjangan masa berlakunya. 5. Jika dokumen asli tidak dapat diperlihatkan pada saat pembukaan sampul Dokumen penawaran, maka dokumen asi tersebut harus diperlihatkan selambat-lambatnya pada keesokan harinya (hari kerja) sebelum pukul 14.00 WIB yang dituangkan dalam berita acara. Syarat Dokumen Teknis Ookumen teknis harus disusun secara ringkas, dengan sistematika yang baik seta muah dimengerti, dengan memuat secara jelas hal-hal sebagai berikut (a) Asli dan tembusan surat penawaran tentang Dokumen Tekris, yang dibuat sesuai dengan contoh pada Lampiran 2 RKS. Halaman 5 RKS Pekerjaan Pengadean IP CCTV & Infrastruktur Jaringan Data Teknologi Informasi Tahap Il (b) Surat pernyataan jaminan teknis (contoh formulir Lampiran 13 RKS) (©) Surat pernyataan tunduk (contoh formulir Lampiran 12 RKS) (d) dota (9) _ sehingge dapai_memperlihatke pr sana sefta personil inti yan: sm un, dan secara jelas dijabarkan dalam bentuk : (1) Began organisasi, yang disusun secara rine: sehingga dapat 'memperiihatkan posisifjabatan dan nama perscnil yang Reset ais tan tersebut, 2) ji n os ere tanggung jawab setiap (3) Curriculum Vitae (CV) setiap personil yang akan dilibatkan dalam Pelaksanaan Pekerjaan, yang ditandatengeni diatas meterai Rp.6.000- (enam rbu rupiah) oleh personil yang bersangkutan, berikut copy jazan yang diperiukan, sekureng-kurangnya mamuat (a) Nama fea.tfan -- - ¢ (b) Umur ° (c) Kemampuan bahasa P ders When ey (4) Rivayat. pengidikan, profesional/bidang _pendidikan yang dtempuh, perguruan tinggi serta tahun lulus. (e) Pengalaman protesionahya, riwayat pengalaman kerja sebagai profesional sejak lulus pendicikan dari tahun ke tahun sampai dengan CV dirumuskan {contoh formulir Lampiran 6 RKS) (4) Pp sebagai tenaga ahli (cortoh formulir ‘La an 7 dan 8 RKS)__ (h) Daftar pengalaman perusahaan dalam lingkup pekerjaan sejenis dalam 5 (lima) tahun terakhir (contoh formulir Lampiran 8 RKS) dilengkapi dokumen referensi/SPK. oh fermulir Lampiran 17 dan 18 RKS) ) "Sonata pega gE ETSY Lampiran 14 RKS) ()) Surat pemyataan kerjasama dengan sub pelaksana (contoh formulir Lampiran 15 RKS) Halaman 6 RKS Pelerjaan Pengadaan IP CCTV & Infrastruktur Jaringan Data Teknolog! Informasi Tanap Il (m) Dokumen teknis dibuat dalam rangkap 2 (dua) sesuai butir 6. diatas dan masing-masing dijiid dengan baik secara terpisah, termasuk surat penawaran tentang Dokumen Teknis yang ditempatkan sebagai halaman pertama Syarat Dokumen Biaya 1. Dokumen biaya terdii dari (a) Asli dan tembusan surat penawaran tentang Dokumen Biaya yang dibuet sesuial dengan contoh pacia Lampiran 3 RKS. {b) Perhitungan harga penaweran harus dibuat dengan memperhatiken Dokumen Penunjukan Langsung dan Bill of Quantity (BQ) yang disampaikan tidak mengikat tetapi hanya sebagai pedoman dalam penyusunan. Ferhitungan harga penawaran harus memperhatiken secara jelas harga satuan dan total harga setiap jenis pekerjaan (c) Analisa Harga Satuan Analisa harga satuan untuk setiap item pekerjaan lengkap dan rinci dengan mempetlihatkan jenis material, upah, alat yang terurai ates satuan kuantitas, harga saluan, total harga saluan untuk setiep Komponen pembentuk harga satuan jenis pekerjaan. (d) Daftar Harga Satuan bahan, upah dan alat yang digunakan dalam analisa harga saiuan Pekerjaan 2, Harga penawaran dalam Dokumen Bieya dinyatakan dalam kurs rupiah (Rp.} dan harus cicantumkan dengan jelas dalam angka dan hurut, dimana jumlah yang tertera dalam angka harus sesuai/sama dengan jumiah yang tertera dalam huruf. 3. Harga yang citawarkan bersifat Lumpsum Fixed Price yaitu merupakan perkiraan jumlah berbagal bentuk biaya, berbagai beban biaya, Pajak Pertambahan Nilai (PPN) 10% (sepuluh per seratus), asuransi, keuntungan, upah dan resiko sehubungan dengan pelaksanaan pekerjaan Biaya yang ditawarkan meliputi ketentuan sebagai berikut (a) Perkiraan tersebut meliputi perkiraan metode dan menajemen pelaksanaan, perkiraan dokumen dan harga satuan pekerjaan yang didasarkan atas penafsiran atas Dokumen Penunjukan Langsung yang berupa gambar-gambar, uraian dan syarat-syarat pekerjaan () Perkiraan biaya yang meliputi berbagai tingkat dan berbogai segi pelaksanaan tersebut merupakan suatu kesatuan. Antara satu segi atau kelompck pelaksanaan tidak dapat dioisahken dengan segi atau kelompok pelaksanaan yang lain (©) Artinya kelebinan perkiraan atau perhitungan di satu kelompok atau bagian pekerjaan, disamping hak juga sekeligus merupakan kewaliban Pelaksanaan Pekerjaan untuk menutupi kekurangan dikelompok atau bagian yang lain. (d) Perkiraan volume tiap bagian pekerjaan, sebagaimana dicantumkan dalam perhitungan harga satuan bahen dan upah yang dilampirkan dalam surat penawaran tidak dapat dijadikan dasar untuk menial harga akhir pekerjaan yang diprestasikan terdapat perbedaan volume, maka hal itu tidak dapat dijadikan dasar untuk mengubah, menambah atau mengurangi harga aknir. Halaman 7 RKS Pekerjgan Pengadaan IP CCTV & Inirastruktur Jaringan Data Teknologi Informasi Tahap II (€) Perubahan harga, penambahan atau pengurangan hanya terjadi sebagai akibat adanya surat perintah untuk Pekerjaan Tambah atau Pekerjaen Kureng, Untuk pelaksanaan perjanjian akan dituangkan dalam bentuk Kontrak Lumpsum. 4 Dokumen Biaya dibuat dalam rangkap 4 (empat) sesuai butir 6 b ciatas dan masing-masing dijiid dengan baik secara terpisah, termasuk surat penawaren tenteng Dokumen Biaya yang ditempatkan sebagai halaman pertama 5. Sebelum memasukkan Dokumen Penawaran, peserta Penunjukan Lengsung harus merasa yakin akan volume pekerjaan, material dan alat- alat yang akan digunakan dalam pelaksanaan pekejaan dan telah memperhtungkan segala resiko yang akan terjadi di lapangan termasuk apabila terjad. pecubanan harga pasar Dokumen Penawaran yang diajukan oleh Pessrta Penunjuken Langsung berlaku Dalam jangka waktu itu, tidak diperkenankan cilakukan suatu perubahan apapun terhadap Dokumen Penawaran Setiap copy dokumen yang disampaikan harus jelas terbaca dan pada lembar pertama dibubuhi pemyataan “SESUAI ASLINYA” serta ditandatangani/diparaf oleh Direktur/Pimpinan/Penaragung Jawab perusahaan yang berwenang Apabila pada seat pembukaan sampul Dokumen Penawaran belum dibubuhi “SESUAI ASLINYA" dan belum ditandatangani / diparaf oleh Direktur /Pimpinan/ Penanggung Jawab Perusahaan, dapat dibubuhi pernyataan “SESUAI ASLINYA’ dan ditandatangani oleh wakiinya yang diberikan kuasa untuk hadi pada rapat pembukaan sampul penawaran RAPAT PENJELASAN PEKERJAAN. Rapat penjelasan pekerjaan akan dibuka pada Hari Fon: Tanggal I4. Movimber 2019 Pukul MY9WIBsidselesai —_ Tempat C1: Maker Ba Prone Tndav, Repat Penjelasan Pekerjaan harus dihadiri oleh seluruh Peserta Penunjukan Langsung. Apabila Direktur Utama Perusshaen tidak dapat hadir, maka kehadirannya dapat dikuasakan untuk dwakili dan wakil yang bersangkutan harus membawa dan menyerahkan surat kuasa yang bermeterai cukup yang ditandatangani oleh Direktur Utama! Pimpinan Penanggung Jawab Perusahaan yang diwakili serta menguasai masalah-masalah teknis minimal level Site Manager beserta Quantity Surveyor/Estimator. Apabila ada Peserta Penunjukan Langsung yang tidak dapat hadir dalam Rapat Penjelasan pekerjaan, make Peserta Penunjukan Langsung yang bersangkuten tidak diperkenankan mengikuti Penunjukan Langsurg pekerjaan ini Hasil Rapat Penjelasan Pekerjaan akan dituangkan dalam bentuk Serita Acara Rapat Penjelasan Pekerjaan yang ikut ditandatangani oleh peserta Penunjukan Langsung Penandatanganan dan pengambilan Berita Acara Rapat Penjelasan Pekerjaan akan dilaksanakan pada Halaman 8 RKS Pekerjean Pengadaan IP CCTV & Infrastuktur Jaringan Data Teknolog! informasi Tahap II Hari Tanggal Pukul Tempat 8. PENYAMPAIAN DOKUMEN PENAWARAN. a Dokumen penawaran terdiri dari * Sampul | (pertama) berisi Dokumen Penawaran Administrasi + Sampul Il (kedua) berisi Dokumen Usulan Biaya dan Lampirannya b. Pada setiap sampul tersebut tidak diperkenankan adanya tulisan maupun tanda- tanda berupa apapun, kecuali tulisan * Pada Sampul | (Pertama), sudut kiri atas dituliskan Dokumen Administrasi Pekerjaan Pengadaan IP CCTV & infrastruktur Jaringan Data Teknologi Informasi Tahap II Sebelah kanan tengah sampul penutup dituliskan Kepada PT MEKAR PRANA INDAH Jl. Jend. Gatot Subroto Kav. 74-73 Pancoran, Jakarta + Pada Sampul I (kedua), sudut kiri atas dituliskan Dokumen Usulan Biaya Pekerjaan Pengadaan IP CCTV & infrastruktur Jaringan Data Teknologi Informasi Tahap II Sedangkan sebelah kanan tengah sampul penutup bertuliskan Kepada PT MEKAR PRANA INDAH Jl. Jend. Gatot Subroto Kav. 71-73 Pancoran, Jakarta ¢ —_Dokumen Penawaran dimasukkan ke dalam sampul tertutup dan disege! dengan menggunakan lak secukupnya d. Selain kedua tulisan tersebut pada butir dt) dan butir d.2) di atas, tidek diperkenankan adanya tulisan lain maupun tanda-tanda apapun. e, Sampul dokumen penawaran diserahkan pada Heri Tanggal selambat-lambatnya Pukul Tempat f Dokumen penawaran yang diserahkan setelah batas waktu sebagaimana tercantum pada butir 8.e di atas, tidak dapat diterima 9 Peserte Penunjukan Langsung yang mengundurkan diri, baik setelah maupun sebelum penyerahan sampul penawaran harus menyerahkan surat peryataan Halaman 9 RKS Pekerjaan Pengadaan IP CCTV & Infrastruktur Janingan Data Teknolog} informasi Tanap I! bermeterai cukup yang ditandatangani oleh Direktur/Pimpinan/Penanggung Jawab perusahaan yang benwenang h. Dokumen penawaran yang telah diserehkan tidak dapat ditarik kembali dan atau diubah oleh Peserta Penunjukan Langsung dengan cara apapun 9. PEMBUKAAN SAMPUL PENAWARAN a. Pembukaan sampul akan diadakan dalam 2 (dua) tahap, yaitu i, Tahap 1, Pembukaan Sampul Dokumen Administrasi = Terhadap dokumen administrasi yang tidak lengkap sesuai yang ditetapkan dalam pasal 6.4 di atas, maka sampul dokumen usulan biaya tidak dibuka dan divembalkan kepada peserta - Tethadap dokumen administrasi yang lengkap, dilanjutcan dengan pembukaan sampul dokumen usulan biaya i Tanap 2 = Terhadap usulan biaya yang disampaikan peserta, secar bersamaan dalam waktu yang sama dilakukan Penunjukan Langsung - Panitia akan mengumumkan hasil Penunjukan Langsung b. Pembukaan sampul Dokumen Penawaran cilakukan pada sampul Dokumen Administrasi, sedangkan untuk pembukean sampul Dokumen Teknis dan Dokumen Biaya akan dilakukan kemudian oleh panitia Penunjukan Langsung apabila persyeratan pada Dokumen Administrasi telah lengkap. © Terhadap Dokumen Administrasi yang tidak lengkap sesuai dengan butir 6d diatas, maka Dokumen Teknis dan Dokumen Biaya akan dikembalikan dalam posisi tertutup dan dinyatakan gugur. d. Pembukaan sampul ockumen penawaran akan diadakan pada Heri Tanggal Pukul Tempat Peserta Penunjukan Langsung diharuskan hadir untuk menyaksikan pembukaan sampul dokumen penaweran @ — Apabila Direktur Utama tidak dapat hadir maka kehadirannya dapat diwakilkan dengan surat kuasa yang bermeterai cukup. f _Apabila Peserta Penunjukan Langsung yang telah menyerahkan sampul Dokumen penawaran tetapi tidak hadir dalam pembukaan sampul penawaran, maka peserta Penunjukan Langsung yang bersangkutan dianggap tidak mengikuti Penunjukan Langsung ini dan dokumen penawarannya dikembalikan 9. Hasil pembukaan sampul Dokumen Penawaren akan dituangkan dalam bentuk Berita Acara Pembukaan Sampul Dokumen Penaweran hh. Peserta Penunjukan Langsung harus ikut menandatangani Berita Acara Pembukaan Sampul Dokumen Penawaran. i Penawaran yang telah disahkan tidak dapat ditarik kembali ataupun diubah oleh Peserta Penunjukan Langsung dengan cara apapun i, Apabila Pesera Penunjukan Langsung mengundurkan diri setelah pembukaan sampul dokumen penawaran, make peserta tersebut harus menyerahkan surat pernyataan bermeterai cukup yang ditandalangani oleh Direktur! Pimpinan/ Penanggung Jawab Perusahaan selambat-lambatnya sebelum penandatanganan Berita Acara pembukaan sampul Dokumen Penawaran Halaman 10 RKS Pekerjaan Pengadaan IP CCTV & Infrastruktur Jaringan Data Teknologi informasi Tahap it 10. 1". Apabila Peserta Penunjukan Langsung mengundurkan diri setelah penandatangan Berita Acara pembukaan sampul Dokumen Penawaran, maka jaminan penawaran Peserta Penunjukan Langsung tersebut menjadi milk Pemberi Tugas. Penandatanganan dan pengambilan Berita Acara Pembukaan Sampul Dokumen Penawaran dilakukan pada Hart Tanggal Pukul Tempat TIDAK SAH / GUGURNYA PENAWARAN Dokumen Penawaran dinyatakan tidak sah/gugur, apabila a b 8. Surat penawaran tidak mencangkup maten sebagaimana yang tercantum dalam contoh surat penawaran pada Lampiran 1, Lampiran 2 dan Lampiran 3 RKS. Tidak melampirkan dokumen-dokumen i. Dokumen Administrasi sebagaimana dimaksud pada butir 6.4.1 dan 6.4.2 di atas i. _Dokumen Blaya sebagaimana cimaksud pada butir 6.1.1 di atas. Tidak dapat memperlihatkan dokumen asi sebagaimana yang ditetapkan dalam 6.4.4 dan6.d5 ciatas Dokumen penawaren tidak disampaikan dengan cara sebagamana yang ditetapkan dalam butir 8 diatas Peserta telah menyerahkan Dokumen Penaweran tetapi tidak hadir dalam rapat ponjolasan Pokerjaan dan atau dalam rapat pembukaan sampul Dokumen Penawaran. Herga penawaran yeng dicantumkan dalam surat penawaran tidak dicantumkan dengan jelas dan atau jumlah yang tertera dalam angka tidak sesuai dengan jumizh yang tertera dalam huruf. Jaminan Penawaran tidak sesuai dengan yang dipersyaratkan PENETAPAN CALON PEMENANG Metoce penilaian dilakukan dengan sistem gugur. Sistem ini menggunakan pendekatan / metode kualitatif, yaitu melakukan pemeriksaan kelengkapan dan penelitian kebenaran substansi isi dokumen penawaran serta mengambil kesimpulen apakah dokumen penawaran yang diajukan memenuhi persyaratan atau tidak terhacap dokumen Penunjukan Langsung a Evaluasi administrasi Evaluasi administrasi dilakukan terhadap dokumen penawaran yang masuk, kemudian satu persatu diteliti mengenai kebenaran isi dokumen yang bersangkutan pada saat pembukaan dokumen penawaran yang dinyatakan sah atau tidak sah, Dokumen yang tidak sah tidak dievaluasi lebih lanjut 1) Penawaran dinyatakan memenuhi persyaratan administrast apabila Surat Penawaran a) _ Ditandatangani oleh Direktur/ Pimpinan/ Penanggung jawab Perusahaan yang berwenang menurut akte pendirian perusahaan atau oenerima kuasa dengan surat kuasa bermaterai cukup. b) Jangka wektu berlakunya surat penawaran sesuai dengan yang ditetapkan dalam dokumen Penunjuken Langsung, Halaman 11 RKS Pekerjaan Pengadaen IP CCTV & Infrastruktur Jaringan Data Teknalog! Informasi Tahap Il b. ©) Jangka waktu pelaksanaan pekerjaan tidak melebihi yang ditetapkan dalam dokumen Penunjukan Langsung 4) Tidak memuat persyaraian tambahan yang bertentangan dengan ketentuan dokumen Penunjukan Langsung 2). Menyampaikan neraca tahun terakhir 3) Susunan pemilikan modal menunjukan bahwa seluruh peserta Penunjukan Langsung tidak berada dalam satu kendali pemiik modal sehingga panitia dapat_meyekini bahwa dalam Penunjukan Langsung tidak akan terjadi pengaturan bersama ciantara peserta yang dapat merugikan PT. Mekar Prana Indah 4) Susunan kepengurusan perusahaan menunjukan bahwa seluruh peserta Penunjukan Langsung tidak berada dalam satu kendali kepengurusan sehingga Penunjukan Langsung tidak akan tefjadi pengaturan bersama diantara peserta yang akan merugkan PT. Mekar Prana Indah serta dapat diketahui bahwa dalam dokumen penawaran ditandatangani oleh yang berhak 5) Akte pendirian verusahaan / perubahannya dibuat berdasarken undang - undang yang berlaku 8) Surat Ijin Usaha masih beriaku sesuai dengan bidang pekerjaan yang akan dilaksanakan 7) NPWP/ PKP benar, jelas, dan sesuai dengan nama rekanen yang bersangkutan. 8) Referensi Benk menunjukan bawa peserta rekanan tersebut adalah nasabah yang baik atau didukung pembiayaannya oleh suatu Bank dalam pelaksanaan pekeriaan yang dilelangkan 9) Surat Jaminan Penawaran a) __Diterbitkan oleh Bank Umum b) Masa beriakunya tidak kurang dari jangka wektu yang ditetapkan dalam dokumen Penunjukan Langsung c) Nama penawar sama dengan nama yang tercantum dalam surat Jaminan, d) __Nilai jaminan tidak kurang dari persyaratan dalam dokumen Penunjukan Langsung. ) —Angka dan huruf yang tercantum harus sama jumlahnya, f) Mencantumkan nama PT. Mekar Prana Indah sebagai instansi yang menerima jaminan dan mengadakan Penunjukan Langsung 9) Paket Pekerjaan dijamin sama dengan pekerjaan yang dilelelangkan h) Ist Surat jaminan penawaran harus sesuai dengan petunjuk dalam dokumen Penunjukan Langsung i) Apabila ada hat-hal yang kurang jelas dan atau meragukan dalam surat jaminan maka panitia dapat melakukan klarifikasi / konfirmasi dengan Bank Umum Penerbit Evaluasi Teknis Panitia melakukan evaluasi teknis terhadap semua penawaran yang memenuhi persyaratan administrasi. Faktor-faktor yang dinilai pada penitaian teknis sesuai dengan yang dipersyaratkan dalam dokumen Penunjukan Langsung Perawaran yang dinyatakan memenuhi persyaratan teknis apabila Halaman 12 RKS Pekerjaan Pengadaan IP CCTV & Infiastruktur Jatingan Data Teknologi Informasi Tatiap i 2) 3) 4) 5) 6) 7) Metode pelaksanaan memenuhi persyaratan substansif yang ditetapkan dalam dokumen Penunjukan Langsung Jadwal waktu pelaksanaan tidak melampaui betas waktu atau lebih cepat dari betas waktu yang ditetapkan dalam dokumen Penunjukan Langsung Jenis, kapasitas, komposisi dan jumlan peralatan utama minimal yang disediakan sesuai dengan ketenluan dalam dokumen Penunjukan Langsung Spesifikasi teknis memenuhi spesifikasi teknis jenis pekerjaan utama yang ditetapkan dalam dokumen Penunjukan Langsung, Personil inti yang ditempatkan secara penuh sesuai dengan persyaratan yang ditentukan dalam dokumen Penunjukan Larasuna serta posisinya dalam manajemen pelaksanaan pekerjaan sesuai dengan organisasi pelaksanaan yang diajukan. Bagian yang disubkan pelaksanaannya sesuai dengan persyaratan yang tercantum dalam dokumen Penunjukan Langsung Substansi Is dokumen texnis lainnya yang ditetapkan dalam dokumen Penunjukan Langsung dinyatakan memenuhi syarat. Evaluasi Harga Penawaran Mengingat sistem dua sampul, maka Panitia dapat langsung melakukan evaluasi harga secara rinci bagi penawaran yang memenuhi persyaratan administrasi dan teknis Unsur-unsur yang ditelii dan dinilai dalam evaluasi harga meliputi hal sebagai berikut 1) Koreksi Aritmatik Panitia melakukan koreksi etas Kesalahan penjumlahan dan petkalian volume dengan harga sstuan pekerjaan, dengan ketentuan bahwa volume dan harga satuan pekeriaan tidak boleh diubah Kewajaran Harga a) Sebagai acuan untuk meneliti kewajaran harga penaweran, Panita menggunaken Owner's Cost Estimate (OE) yang disusun untuk keperluan pelelangan tersebut b) Mengingat kontrak lumpsum, maka Panitia meneliti Kewajaran harga penawaran ¢} Klantikasi dan Konfirmasi harga 1. Panitia melakukan penelitian terhadap kewajaran setiap harga satuan pekerjaan utama yang ditawarkan 2. Bila terdapat harga satuan pekerjzan utama yang timpang terhadap kewajaran herga satuan, Panitia melakukan Klarifikasi den konfirmasi kepada rekanan yang bersangkutan. 3. Juga akan diteliti kewajeran perbandingan harge untuk kegiatan/pekerjaan utama terhadap seluruh harga yang ditawarkan d) Dalam hal cua peserta atau lebih mengajukan penawaran harga yang sama, Panitia memiih peserta yang menurut pertimbangannya mempunyai kemampuan dan kecakapan yang lebih besar. Pembobotan Penilaian Pembobotan penilaian terhadap evaluasi dokumen teknis dan harga penawaran ditentukan sebagai berikut 1) Babot penilaian dokumen teknis adalah sebesar 30% dari keseluruhan penilaian Hatanran 13 RKS Pekerjaan Pengadaan IP CCTV & Infrastruktur Jaringan Data Teknologi Informasi Tatap tI 12. 13, 2) Bobot penilaian dokumen harga adalah sebesar 70% dari keseluruhan penilaian €. __Penetapan Pemenang Penunjukan Langsung Apabila harga dalam penawaran berdasarkan hasil lelang dianggap wajar, dan dalam batas ketentuan mengenai harga satuan (harga standar) yang telah Gitetapkan, serta telah sestai dengan ketentuan, maka Pemberi Tugas sesuai dengan kewenangannya akan menetapkan pemenang terhadap rekanan yang telah memasukkan penawaran yang paling menguntungkan bagi PT. Mekar Prana Indah dalam arti: 1) Penawaran secara teknis dapat dipertanggungjawabkan. 2) Perhitungan harga yang ditawarkan dapat dipertanggungjawabkan, 3) Penawaran hasil Penunjukan Langsung tersebut adalah yang terbaik diantara penawaran - penawaran yang memenuhi syarat administrasi, teknis dan herga. 4) Dalam hal 2 (dua) Peserta atau lebih mengajukan penawaran harga yang sama, Panitia memiih peserta yang menurut pertimbangannya mempunyai kemampuan dan kecakapan yang lebih baik PEMBERITAHUAN PEMENANG PENUNJUKAN LANGSUNG Pemberi Tugas akan memberitzhukan pemenang Penunjukan Langsung kepade Peseta Penunjukan Langsung yang memasukan dokumen penawaran secara tertulis, HAK PEMBERI TUGAS a. Pemberi Tugas berhak memerintahkan agar pelaksanaan pekerjaan memperbaiki pekerjaan serta mengganti bahan/peralatan yang dinilai tidak lengkap. cacat, dan tidak sesuai dengan Dokumen Kontrak b. Delam hal Pelaksana Pekerjaan melakukan pekerjaan yang tidak sesuai dengan persyaratan dalam Dokumen Kontrak maka Pemben Tugas berhak menghentikan sebagian atau seluruh pekerjaan, sempai semua hambatan yang terdapat di lapangan dapat teratasi dan kesalahan Pelaksana Pekerjaan dapat diperbaiki serta dapat diterima Pemberi Tugas. c, Semua akibat yang timbul dari penghentian pekerjaan dimaksud, baik berupa kerugian wektu, materi maupun finansial menjadi tanggungan Pelaksana Pekerjaan sepenuhnya d. Apabila Pelaksana Pekerjaen tidak mampu melaksanakan perbaikan pekenaan dan atau gagal dalam melakukan pengadaan/penggantian bahan dan peralatan sesuai Dokumen Kontrak, serta Pelaksana Pekerjaan yeng telah diberikan pemberitahuan tertulis sebanyak 3 (liga) kali dengan tenggang waktu masing-masing 7 (tujuh) hari kalencer, namun pekerjaan belum dilaksanakan, maka Pemberi Tugas berhek melakukan tindakan sepihak dengan menunjuk Perusahaan lain guna memperbaiki/melanjutkan pekerjaan yang dinyatakan gagal dimaksud hingga dapat iterima dengan baik oleh Pemberi Tugas dan biayanya akan diperhitungkan atas sisa pembayaran yang akan dibayarkan kepada Pelaksana Pekerjaan. Aoabila biaya perbaikan tersebut lebih besar dari sisa pembayaran dimaksud, maka Pelaksana Pekeriaan wajib membayar selisih biaya yang terjadi untuk melakuken perbaikan tersebut. e. Bagian pekerjaan yang pelaksanaan perbaikan meupun penyempumaannya diselesaikan oleh pihak lain yang ditunjuk Pemberi Tugas, maka seluruh biaya akan dibebankan kepada Pelaksana Pekerjaan Halaman 14 RKS Pekerjaan Pengadaan IP CCTV & Intrastruktur Jaringan Data Teknolog} Informasi Taian Il 14. {. Apabila Pelaksana Pekerjaan dalam melaksanakan pekerjaan bertindak tidak sesuai dengan Dokumen Kontrak maupun petunjuk-petunjuk Pemberi Tugas dan atau Konsultan Perancang, maka Pemberi Tugas dapat memberikan peringaten tertulis kepada Pelaksana Pekerjaan @. Apabla setelah diberi peringatan tertulis sebanyak 3 (tiga) kali dengan tenggang waktu masing-masing 7 (tujuh) hari Kalender, ternyate Pelaksana Pekerjaan_ tidak mengindahkannya, maka Pemberi Tugas dapat memutuskan secara sepihak dan menunjuk pihak lain sebagai Pelaksana Pekerjaan baru tanpa ganti rugi kepada Pelaksana Pekerjaan dan Pemberi Tugas akan mencairkan Jaminan Pelzksanaan dan Jaminan Uang Muka serta memperhitungkan dengan prestasi pekerjaan yang telah diselesaikan oleh Pelaksana Pekerjaan dan dapat diterima oleh Pemberi Tugas. fh Segaia kerugian yang limbul akibat Keputusan di alas yang diderta oleh Pemberi Tugas, baik material maupun finansial ekan diperhitungkan oleh Pemberi Tugas kepada Pelaksana Peke;jaan dan menjadi tanggung jawab Pelaksana Pekerjaan i Dalam hal biaya penyelesaian sisa pekerjaan lebih besar dari pada biaya yang sedianya dibayarkan kepada Pelaksana Pekerjaan, maka Pelaksana Pacerjaan wajib membayar selisih biaya yang terjadi untuk menyelesaikan sisa pekerjaan dimaksud TUGAS, HAK DAN KEWAJIBAN KONSULTAN PERANCANG a, Membantu Pemberi Tugas dalam mengelola dan mengendalikan Pelaksanaan Pekerjaan di lapangan. b, Memberikan perilaian terhadap Sub Pelaksana Pekerjaan, sebaga\ masukan untuk memberikan persetujuan tertulis dari Pemberi Tugas. cc. Mamberi petunjuk kepada Kortraktor mengenai hal-hal yang berhubungan dengan Pelaksanaan Pekerjaan untuk menjamin mutu dan kelancaran pekerjaan. d. Melakukan pengawasen atas kualtas bahan, peralatan, tenaga, cara-cara pelaksanaan pekerjaan agar sesual dengan Dokumen Kontrak. @. Melakuken pengawasan ates kuantitas bagian-bagian pekerjaan agar sesusi dengan Dokumen Kontrak f, Mengawasi dan mereliti semua perubahan-perubahan serta penyesuaian- penyesuaian yang terjadi selama pelaksanaan pekerjaan 9. Mengawasi ketepatan waktu dan blaya pelaksanaan pekerjaan. h. Meneatat dan menelti semua Pekerjaan Tambah dan Pekerjaan Kurang yang terjadi termasuk juga meneliti perhitunaan biaya pekeriaan Tambah dan atau pekerjaan kurang yang diajukan oleh Pelaksana Pekerjaan. i, Melakukan evaluasi atas hasil pengujian/tes-tes yang dilakukan oleh Pelaksana Pekerjaan yang berhubungan dengan pelaksaaan pekerjaan Mengkoordinasikan secara sktif pelakeanaan pekerjaan di lapangan. k. Menyelenggarakan dan memimpin Rapat koordinasi di lapangan sekurang-kurangnya seminggu sekali disertai pembuatan Risalah Rapat |. Meneiti dan mengevaluasi laporan perkembangan pelaksanaan (progress report) harian, mingguan dan bulanan yang dibvat oleh Pelaksana Pekerjean. m, Menyusun dan menyerahkan laporan bulanan, laporan pengawasan dan laporan akhir pengawasan n. Mengusulkan kepada Pemberi Tugas tentang hal-hal yang perlu dileksanakan di lapangan untuk menjamin kelancaran atau mempercepat pelaksanaan pekerjaan dan menjamin mutu hasil pekerjaan Halaman 15 RKS Pekerjaan Pengadaan IP CCTV & Intrastruktur Jaringan Data Teknolog! informas Tahap I 15. ©. Memberikan saran-saran dan pendapat-pendapat kepada Pemberi Tugas sehubungan dengan penyelesaian masalah-masalah yang timbul dalam pelaksanaan pekerjaan di fapangan. p. Marekomendasikan bahwa tahapan pembayaran (termin) untuk setiep paket pekerjaan yang telah dlaksanakan, diseriai pembuatan Berita Acara Pemeriksaan sebagai dasar pembuatan Berita Acara Kemajuan Pekerjaan, Berita Acara Serah Terima Pertama Pekerjaan dan Berita Acara Serah Tenma Kedua Pekerjaan. @. Memberikan laporan ketetlambatan yang terjadi di lapangan secara dini dan momberikan jalan keluar sera langkah-langkah yang harus dilakukan dalam menanggulangi keteriamoatan tersedut f. Melakukan pengawasan dan menjaga kepentingan-kepentingan Pemberi Tugas akan kemungkinar-kemungkinan yang merugikan ekibat kesalahan-kesalahan atau kelidaksemournaan dalam pelaksanaan pekerjaan s. Meneilti cara.cara, metede-metode, teknis-teknis, urutan atau prosedur pelaksanaan pekeriaan dan keselamatan kerja di tapak proyek, tetapi tanggung jawab keseluruhan tetap berada pada Pelaksana Pekerjaan t._Memeriksa/meneliti gambar-gambar pelaksanaan (Shop Drawing) serta contoh-conteh yang perlu dipersiapkan oleh Pelaksana Pekerjaan. u. Melakukan tindakan:tindakan atas nama Pemberi Tugas sesuai dengan ketentuan yang ‘ercantum dalam Dokumen Kontrak kecuali Pemberi Tugas membuat ketentuan- ketentuan tertulis lain yang disampaikan juga kepada Pelaksana Pekerjaan. v. Setiap saat memeriksa tapak proyek, tempat produksi dan tempat lainnya selama masa pelaksenagn pekerjaan. Pelaksana Pekerjaan wajib menyediaken sarana-sarana yang memungkinkan Konsulian Perancang menjalankan tugasnya w. Menolak/ menghentkan’ memerintahkan untuk membongkar_pekerjaan-pekerjaan yang dinilainya tidak sesuai dengan Dokumen Kontrak. Segala biaya dan akibat yang timbul untuk memperbaki/ menyempurnakan pekerjaan-pekerjaan yang dinentikan/ ditolak/ dibongkar merupakan tanggung jawab Pelaksana Pekerjaen. x. Melakukan pemeriksaanites khusus seperlunya terhadap pekerjaan-pekerjaan yang sudah dibuat, dipaseng atau belum dan segala biaya yang timbul menjadi tanggung jawab Pelaksana Pekerjaan y. _Memeriksa, mempertanyakan dan mempelajari kelayakan program kerja yang diajukan oleh Pelaksana Pekerjaan. Bila dipandang perlu Konsultan Perancang dapat memberikan saran dan atau memintakan perubahan terhadap program keria yang diajukan oleh Kontraktor. z, Meneliti dan menilai Sub Kontraktor yang diajukan oleh Pelaksana Pekeraan, namun demikian tanggung jawab sepenunnya terhadap Sub Peleksana Pekerjzan tetap berada pada Pelaksana Pekerjaan LAIN-LAIN a. Peserla Penunjukan Langsung didalam membuat penawaran biaya adalah dengan cara mengisi dengan lengkap dan jelas sesuai dengan Daftar Volume Pekerjaan (BQ) yang disampaikan b. Iten dan volume Pekerjaan yang tercantum dalam Daftar Volume Pekerjaan (BQ) adalah hanya sebagai guidance dan tidak mengikal, apabila menurut pengamatan Peserta Penunjukan Langsung masih terdapat kekurangan atau kelebihan jenis pekerjaan maupun volume, Peserta Penunjukan Langsung dapat menambah atau mengurangi dan dibuat dalam lombar penawaran tersendii Halaman 16 RKS Pekerjaan Fengadaan IP CCTV & Infrastruktur Jaringan Data Teknolog! informasi Tahap It m Peserta Penunjukan Langsung wajib meneliti/mempelajari seluruh Dokumen Penunjukan Langsung termasuk menghitung kembali tem maupun volume pekerjaan, yang tercantum dalam Daftar volume Pekeriaan (BQ) Setelah klarifikasi volume pekerjaan selesai dilekukan, maka semua resiko yang disebabkan karena masih belum lengkapnya item dan volume pekerjaan pada proyek ini menjadi tanggung jawab Pelaksana Pekerjaan Segala akibat penambehan biaya Karena kelalaian Peserta Penunjukan Langsung untuk meneliti dan memperhitungkan kemungkinan Kekurangan item maupun volume pekerjaan, adalsh menjadi tanggung jawab Peserta Penunjukan Langsung dalam Pelaksanaan Pekeriaan. Harga Satuan item pekeyaan yang tecantum dalam penawaran sudah harus mencakup segala hal yang dibutuhkan untuk pelaksanaan sesuei dengan Spesifikasi Teknis Harge-harga satuan upah dan bahan yang tercantum dalam Dokumen Penawaran, harus sudah meliputi biaya pekerjaan penunjang pekerjaan meskipun pekerjaan penunjang tersebut tidak tercantum dalam item pekerjaan. Bagi Peserta Penunjukan Langsung yang surat penawarannya dinyatakan tidak sah gugur pada saat pembukaan sampul dokumen penawaran, maka tembusan surat penawaran boserta lampirannya serta asli surat jaminan Penunjukan Langsung dikembalikan kepada peserta yang bersangkutan setelah penandatangan Berita Acara Pembukaan Sampul Dokumen Penawaran Dalam hal terdapat perbedaan antara 1) Rencana kerja dan syarat-syarat (RKS) dan tambahan serta perubahannya sebagaimana tercantum dalam Berita Acara Rapat Penjelasan Pekerjaan 2) Gambar-gambar bestek beserta detailnya dan tambahan serta perubahannya sebagaimana tercantum dalam Berita Acara Rapat Penjelasan Pekerjean 3) Dokumen penawaran berikut lampiran-lampirannya, maka 1) didahulukanatas 2) 2) didahulukan atas 3) baru yang terakhir 3) Jika suatu pekerjaan tidak terdapat dalam ketentuan uraian rencana kerja den syaret- syarat (RKS) tetapi terdapet dalam gambar bestek, maka yang terakhir ini berlaku penuh, Jika suatu pekerjaan tidak terdapat dalam gambar bestek tetapi terdapat dalam rencana kerja dan sarat-syarat (RKS), make yang terakhir ini berlaku penuh. ‘Sedangkan bila terjadi perbedaan ukuran antara gambar bestek dengan gambar detail maka ukuran gambar detail yang berlaku Apabila dalam pelaksanaan ketentuan tersebut di atas masih terdapet keragu-raguan, maka akan ditetapkan keputusan berdasarkan nilai teknis tertinggi Untuk hat-hal yang belum diatur dalam RKS ini akan diputuskan secara musyawarah oleh Pelaksana Pekerjaan dengan Pemberi Tugas, jika dipandang peru Pemberi tugas dalam menentukan kebijaksanaan. Hatarvan (7 RKS Pekerjaan Pengadaan IP CCTV & Infastuktur Jaringan Data Teknoiogi informasi Tahap Il BABI SYARAT-SYARAT ADMINISTRASI RENCANA KERJA DAN PELAKSANAAN PEKERJAAN a. Selambat-lambatnya 14 (empat belas) hari kalender setelah dikeluarkannya surat Penunjukan Pelaksana Pekerjaan (Surat Penunjukan), Pelaksana Pekerjaan wajb menyerahkan pengembangan/penyempurnaan rencana kerja, metode yang diusulkan can tata cara pelaksanaan serta organisasi proyek kepada Konsultan Perancang untuk mendapat persetujuan Pemberi Tugas, b. Pelaksana Pekerjaan wajib melaksanakan pekerjaan menurut rencana kerja yang telah disetujui tersebut dan harus menyerahkan detail program kerja kepada Konsultan Perancang yang menunjukkan bilamana pekerjaan dilaksanakan, kapan material/peralatan import akan sampai di tempat (material schedule), jadwal tenaga kerja (man power schedule) yang secara keseluruhan harus dibuatkan time schedule dan procurement schedule dalam bentuk balok (bar-chart) yang dilengkari dengan kurva S dan jaringan kejja (Network Planning) ¢. Apatila terjadi Kelambatan waktu pelaksanaan pekerjaan atau keterlambatan wakiu mendatangkan maieriel/ perelatan maka Pelaksana Pekerjaan harus bersedia membuat detail program kerja baru sesuai dengan permintaan Konsultan Perancang, tanpa mengubah jangke waktu pelaksanaan pekerjaan d. Pelaksana Pekerjaan wajib meminta persetujuan tertulis lebih dahulu: dari Pemberi Tugas apabila terjaci penyimpangan-penyimpangan dari rencana kerja yang disetujul ©. Pelaksana Pekerjaan pada desarnya tidak diperkenankan menyerahkan sebagien atau seluruh pekerjaan kepada phhak lain tanpe persetujuan tertulis dari Pemberi Tugas JANGKA WAKTU PELAKSANAAN a. Jangka waktu pelaksanaan pekerjaan ditetapkan ce ) hari kalender terhitung sejak tanggel surat penunjukan. b. Pelaksana Pekerjaan harus dapat melaksanakan pekerjaannya sesuai dengan time schedule, network planning dan jangka waktu yang ditetapkan dalam Perjanjian Pelaksanaan Pekerjaan ©. Apabila karena sesuatu hal dan dianggap perlu, Pemberi Tugas dapat memerintahkan untuk menunda pelaksanaen peketiaan baik sebegian ataupun seluruh kegiatan dari pekerjaan yang dilaksanakan. d. Jka penundaan pelaksanaan pekerjaan dimaksud menurut pendapat Pelaksana Pekeljaan dapat menimbulkan kerugian secara kualilatifkuantitatif, maka Pelaksana Pokerjaan dapat menyampaikan pendapat dan masaiahnya kepada Konsultan Perancang untuk diteliti dan hasil penelitiannya akan disampaikan kepada Pemberi Tugas untuk mendapatkan persetujuannya. Pengajuan pendapat harus sudah disampaikan dalam waktu 14 (empat belas) hari kalender terhilung sejak diterimanya surat perintah penundaan pelaksanaan dari Pemberi Tugas PENYERAHAN PEKERJAAN a. Penyerahan Pekerjaan, baik penyerahan pertama pekerjaan maupun penyerahan kedua pekerjaan, oleh Pelaksena Pekerjaan harus dinyatakan dalam bentuk Benita Acara secara tertulis dengan menyebutkan tenggal penyerahan, sebelum dilakukan penyerahan pekerjaan, Konsultan Perancang akan melakukan pemeriksaan seria Halaman 18 RKS Pekerjzan Pengadzan IP CCTV & Infrastruktur Jaringar Data Teknologi Informasi Tahap || evaluasi bersama-same Pelaksana Pekerjaan. Hasil pemeriksaan tersebut dtuangkan dalam Berita Acara Pemeriksaan Pekerjaan b. Apabila dalam pemeriksaan tersebut ternyata terdapat kekurangan-kekurangan maka berdasarkan Berita Acara Pemariksaan Pekerjaan, Pelaksana Pekerjaan wajb sogera melakukan perbaikan sampai penyerahan pekerjaan dapat diterima ©, Apabila dalam pemeriksaan tersebut tidak terdapat kekurangan-kekurangan dan telah memenuhi syarat-syarat yang ditentukan, Konsultan Perancang berdasarkan pemeriksaan dan penelitian menerbitkan Surat Rekomerdasi yang menyatakan bahwa pekerjazn telah selesai sesuai dengan kontrak dan dapat dilekukan serah terima pekerjaan yang cinyatakan dalam Berita Acara Serah Terima Pekerjaan, 4. JANGKA WAKTU PEMELIHARAAN a. Jangka wakiu pemeliharaan diletapkan selama Q ) hari kalender terhitung sejak tanggal Sersh Terima Pertama Pekerjaan atau sampai dengan Berita Acara Serah Terma Kedua Pekerjaan b. Selama masa pemeliharazn, Peleksana Pekerjaan harus memperbaiki kerusakan- kerusakan yang timbul akibat kekurangsempumaan pelaksanaan dan atau bahan- bahan yang dipergunakan atas beban Pelaksana Pekerjaan ¢ Apabila terbukti_ bahwa kerusakan-kerusakan tersebut diakibatkan oleh karena pemakaian material/ peralalan atau pekerja yang tidak sesuai atau karena kelalaian Pelaksana Pekerjaan dalem melaksanakan pekerjaan, maka semua perbaikan- perbaikan tersebut harus dilaksanakan oleh Pelaksana Pekerjaan atas biaya sendiri d. Apabila Pelaksana Pekerjaan didalam melaksanakan perbaikan-perbaikan seperti tersebut di atas, maka Pemberi tugas akan memberlakukan ketentuan sebagaimana ditentukan dalam butir 13 Bab | RKS ini e. Setelah masa pemeiiharaan berakhir dan kekurangan yang dimaksud dalam huruf (b) di atas telah diperbaiki) disempurnakan yang dibuktikan dengan Berita Acara Pemeriksaan Pekerjaan, maka pekerjaan dapat diserahkan untuk kedua kelinya dengan Berita Acara Serah Terima Kedua Pekerjaan. JAMINAN PENAWARAN a a. Jaminan Penawaran beruna Bank Garensi yang dlteritcan geh\ganc uum f Di eames eae carted salar Petapendanas fia 7 taf 1002 tania patent dengan perubahannya Undang-undang No 10 tahun 1998 sebagaimana dimaksud dalam undang-undang NO 7 tahun 1992 tentang Perbankan b, Jaminan Penawaran ditentukan sebesaf 1 — 3 % dari nilai penawaran, dengan masa berlaku selama 90 (sembilan puluh) hari Kalender. &. Apabila diperlukan, Pemberi Tugas dapat meminta agar jaminan dimaksud diperpanjang masa berlakunya d. Asli Jaminan Penawaran dimaksud harus dimasukkan dalam sampul tersendi dan diserahkan bersamaan waktunya dengan penyampaian sampul penawaren e. Jeminan Penawaran menjaci miik Pemberi Tugas apabila 4, Peserta Penunjuken Langsung mengundurkan diri setelah momasukkan penawaran 2. Peserta Penunjukan Langsung yang ditunjuk sebagai pemenang Penunjukan Langsung mengundurkan diri Mo. 2 aq muta fan tc Limwm aminan Wa \S Halaman 19 RKS Pekerjaan Pengadaan IP COTV & Infrastuktur Jaringan Data Teknolog! Informast Tahap Il 3. Peserta Penunjuken Langsung yang ditunjuk sebagai pemenang Penunjukan Langsung tidak bersedia _mengganti jaminan penawaran menjadi jaminan pelaksanaan. {. Jaminan Penawaran akan dikembalikan apabita 1. Peserta Penurjukan Langsung dinyatakan gugur pada pembukaan sampul penawaran. 2. Pemenang Penunjukan Langsung telah ditetapkan dan yang bersangkutan tidak menjadi pemenang dalam Penunjukan Langsung, JAMINAN PELAKSANAAN € & bylan ) a. Dalam waktu 14 (empat belas) hari kerja sejak tanggal sural peaunjukkan, kelulusan sebagai Pemenang, Pemenang Penunjukan Langsung diwajbkan menyerahkan Jaminan Pelaksanaan berupa Bank Garansi yang diterbitkan oleh Bank Umum sebagaimana dimaksud undang-undang No. 7 tahun 1992 tentang perbankan dengan perubahannya Undang-undang No 10 tahun 1998 sebagsimana dimaksud dalam undang-undang No. 7 tahun 1992 tentang Pertankan dan disetujui oleh Pemberi Tugas. — > b, Jaminan Pelaksanaan ditentukan sébesar oy (lima per seratus) dari nilai Kontrak (Biaya yang telah disepakati ¢. Masa berlakunya Jaminan Pelaksanaan adalah sampai dengan pekerjaan selesai 100% dan dilakukan Serah Terima Pertama pekerjaan. Apabila waktu pelaksanaan terlambat dan waktu yang telah ditentukan, meka Jaminan Pelaksanaan harus segera diperpanjang atas beban Pelaksana Pekerjaan d. Jaminan Pelaksanaan dapat dicairkan oleh Pemberi Tugas apabila 1. Pelaksana Pekerjean menarik diri dalam masa Pelaksanaan Pekerjaan 2. Terjadi hakhal yang dapat mengakibatkan pemutusan Perjanjan Pelaksanaan Pekerjaanvontrak. PERSYARATAN JAMINAN Garansi Bank yang dimaksud dalam butir 5 dan 6 Bab ini harus diterbitkan khusus untuk memenuhi persyaratan Penunjukan Langsung jasa pemborongan pekerjaan atau pelaksana Pekerjaan dan harus mencantumkan secara jelas: a. Alamat yang dituju yaitu kepada PT MEKAR PRANA INDAH J. Jend, Gatot Subroto Kav,71-73, Jakarta Selatan b. Jenis pekerjaan yang dilaksanakan adalah Pekerjaan Pengadaan IP CCTV & Infrastruktur Jaringan Data Teknologi Informasi Tahap I c. Pernyataan bahwa penjamin (Bank) akan memenuhi pembayaran dengan melepaskan hak istimewanya untuk menuntut supaya benda-benda si berhutang lebih dulu disita dan dijual untuk melunasi hutang-hutangnya sesuai dengan Pesal 1832 Kitab Undang-undang Hukum Perdata. TATA CARA PEMBAYARAN a. Pembayaran biaya pelaksanaan pekerjaen dilakukan secara bertahap berdasarkan prestasi pekerjaan yang telah dicapai oleh Pelaksana Pekerjaan dengan cara pemindahbukuan ke dalam rekening Bank yang ditun)uk oleh Peleksana Pekerjaan. b. Tahapan pembayaran akan dimusyawarahkan lebih lanjut dengan perenang Penunjukan Langsung. Dimungkinkan Pelaksana Pekerjaan diberi kesempatan untuk Hatarnan 20 RKS Peterjzan Pengadaan IP CCTV & Infrastruktur Jaringan Data Teknologt Informasi Tahap I memperoleh uang muke maksimum sebesar 20% dari nilai Kontrak tanpa memperhitungkan prestasi material utama yang telah ada di proyek, atau senilai LC dan wang muka tersebut dijamin dengan Bank Garansi yang seniai dengan uang muka yang diberikan. Dalam rangka pengajuan pembayaran, Pelaksana Pekerjaan diharuskan untuk / menyiapkan dokumen pendukung yang diatur kemudian dalam Perjanjian , Pelaksanaan Pekerjaan 9 RESIKO HARGA a. Untuk pekerjaan ini Pelaksana Pekerjaan tidak diperkenankan mengajukan klaim kenaikan harga. b. Resiko Kenaikkan harga bahan dan upah selama jangka waktu pelaksanaan pekerjaan menjadi tanggung jawab Pelaksana Pekerjzan. © Kenaikkan harga bahan dan upah tidak boleh menjadi alasan untuk menurunkan kualitas pekerjaan d. Pemberi Tugas tidak dapat mempertimbangkan adanya kenalkkan harga bahan dan upah kecuall akibat adanya kebijaksanaan Pemerintah tentang tata cara perhitungan harga (eskalasi) jasa pemborongan yang dikeluarkan secara resmi oleh Instansi yang berwanang dalam jangka wakiu pelaksanaan Pekerjaan dan disetujui oleh Pemberi Tugas 10. PEKERJAAN TAMBAH DAN KURANG a. Prosedur Pekerjaan Tambah dan Kurang 1. Perubahan pekerjaan yang disebabkan karena kondisi lapangan dan pelaksanaan Pekerjaan yang tidak terduga terjadi tetapi tidak dapat dielakkan, dalam rangka penyelesaian pekerjasn sehingga mengakibatkan’ merimbulkan_ bertambah! berkurangnya peketjaan yang tercantum dalam kontrak dapat dilaksanakan olen Pelaksana Pekerjaan setelah mendapat Perintah Perubahan yang diterotkan oleh Pemberi Tugas. 2. Apabila Pelaksana Pekerjzan melakukan pekerjzan yang tidak termasuk dalam lingkup tugas pekerjaan sevagaimana ditentukan dalam Dokumen Kontiak tanpa | ‘adanya persetuluan/perintah tertuls dari Pemberi Tugas, maka segala akibat yang timbul menjadi tanggung jawab Pelaksana Pekerjaan. 3. Surat Perintah Perubahan akan diterbitkan olsh Pemberi Tugas setelah adanya | laporan dari Konsultan Perancang mengenai a) Uraian Pekerjaen | b) Rencana Anggeran Biaya lengkap dengan rincian perhitungannya ¢} Waktu Pelaksanaan pekerjaan dan pengaruhnya terhadap wakiu pelaksanaan secara keseluruhan | b. Selambat-lambatnya 14 (empat belas) hari setelch Pelaksana Pekerjaan menerima Surat Perintah Perubahan wajb mengajukan penawaran kepada Pemberi Tugas mengenai 4, Penawaran harga lengkap dengan rincian perhitungannya | 2, Waktu pelaksanaan pekerjaan dan pengaruhnys terhadap waktu pelaksanaan : secara keseluruhan ¢. Rumusan perhitungan perubahan biaya tambah dan kurang disebabkan penambahan atau pengurangan pekerjaan dan perubahan jenis/kualtas material antara lain 1. Penggunaan harga satuan upah dan bahan. Hatarvan 21

You might also like