You are on page 1of 7

SOAL PILIHAN GANDA SENI RUPA

1. Karya patung yang hanya memperlihatkan bagian badan, dada, pinggang, dan
pinggul dinamakan ....
a. patung wajah
b. Patung dekorasi
c. Patung torso
d. Patung lengkap
e. Patung dada

2. Salah satu teknik seni rupa menggunakan cat air dengan sapuan yang tipis,
sehingga menghasilkan tampilan yang transparan dan tembus pandang dinamakan
teknik ....
a. al-secco
b. Komposisi
c. Proporsi
d. Akuarel
e. Posisi

3. Menggunakan pensil gambar dengan memberi titik-titik dalam menentukan gelap


terang dinamakan ...
a. arsir
b. Pointilis
c. Blok
d. Dusel
e. Akuarel

4. Salah satu teknik yang menutup obyek gambar dengan satu warna hingga tampak
globalnya dinamakan teknik ....
a. Akuarel
b. Plakat
c. Dusel
d. al-fresco
e. Blok

5. Berikut ini yang termasuk peralatan seni lukis yaitu ....


a. Dinding
b. Cat minyak
c. Kaca
d. Kertas
e. semua jawaban benar

6. Pengertian karya seni rupa murni adalah karya seni yang lebih mementingkan …
a. teknik pembuatannya
b. keindahan dibandingkan fungsi pakainya
c. fungsi pakai dibandingkan keindahan.
d. keindahan dibandingkan nilai komersilnya
e. keindahah dan fungsi pakainya seimbang

7. Kedudukan struktur tulang dan otot-otot yang menentukan besar kecil dan cekung
tubuh manusia dalam bentuk keseluruhan tubuh dinamakan ....
a. Posisi
b. Anatomi
c. Figuratif
d. Proporsi
e. semua jawaban benar

8. Proses menggambar yang paling awal atau membuat rancangan gambar


dinamakan ...
a. mewarnai
b. Gambar
c. Batik
d. Menyulam
e. Sketsa

9. Cat yang memiliki kekuatan tembus pandang warna cemerlang yaitu ...
a. cat pastel
b. Transparan water colour
c. Pensil warna
d. Water colour
e. Poster colour

10. Patung “Kuda Berlari” yang ada pada gambar di atas adalah seni rupa……
a. Lima dimensi
b. Setengah dimensi
c. Dua dimensi
d. Satu dimensi
e. Tiga dimensi

11. Contoh karya seni rupa sebagai kebutuhan akan benda pakai yaitu ....
a. Foto
b. Lukisan
c. Kaligrafi
d. Gambar
e. Kursi

12. Seni rupa terapan yaitu karya seni yang lebih mementingkan ….
a. nilai keindahannya
b. keindahan dibangdinkan fungsi pakainya
c. fungsi pakai dibandingkan keindahan
d. keindahan dibandingkan nilai komersilnya
e. fungsi pakai dibandingkan nilai komersilnya

13. Patung yang dibuat dengan tujuan untuk memperingati peristiwa bersejarah, jasa
seseorang, kelompok, dinamakan patung ....
a. patung mainan
b. Religi
c. Arsitektur
d. Dekorasi
e. Monumen

14. Gambar yang mempunyai arti melebih-lebihkan atau mengubah bentuk


dinamakan ...
a. Lukisan
b. Karikatur
c. Kartun
d. Dekoratif
e. Komik

15. Corak yang merubah bentuk alam, diubah menurut gagasan, imajinasi, dan
kreativitas seniman dinamakan ...
a. Geometris
b. Representatif
c. Abstrak
d. Deformatif
e. Motif benda mati
16. Gambar yang dibuat sesuai keadaan yang sebenarnya baik berdasarkan anatomi
atau proposi dinamakan ...
a. Representatif
b. Ekspresi
c. Komposisi
d. Abstrak
e. Realis

17. Corak yang merupakan tiruan dari bentuk alam dinamakan ...
a. Non geometris
b. Representatif
c. Abstrak
d. Deformatif
e. Geometris

18. Warna yang dihasilkan dari campuran antara warna kuning dan merah yaitu
warna….
a. Coklat
b. Hijau
c. Oranye
d. Ungu
e. Abu-abu

19. Proses pengerjaannya menggunakan dua keping cetakan terbuat dari batu dan
dapat dipakai berulang kali sesuai dengan kebutuhan dinamakan teknik ....
a. Mengulir
b. Berputar
c. A cire perdue
d. Zig-zag
e. Bivalve

20. Gambar karikatur pada umumnya mengandung ...


a. saran
b. Sindiran atau kritikan
c. Mengejek
d. Memuji
e. Mencela

21. Kesan gelap terang suatu benda dapat digambar dengan teknik yang ada di bawah
ini, kecuali ....
a. Teknik blok
b. Teknik dussel
c. Teknik linear
d. Teknik pointilis
e. Teknik arsir

22. Jenis batik yang motifnya dibuat dengan hanya menggunakan tangan dinamakan….
a. Batik Malaysia
b. Batik tulis
c. Batik pekalongan
d. Batik cap
e. Batik ikat

23. Seni rupa yang memiliki panjang dan lebar dinamakan ...
a. Seni rupa 3 dimensi
b. Seni rupa 2 dimensi
c. Seni rupa terapan
d. Seni rupa murni
e. a dan b benar

24. Proses gambar yang dibuat dengan pewarnaan manual atau dengan komputer
dengan halus sehigga gambar terlihat seperti aslinya dinamakan gambar….
a. Arsitek
b. Rendering
c. Potongan
d. Tembus
e. Dekorasi

25. Berikut ini yang termasuk karya seni rupa murni yaitu ….
a. Patung
b. cangkir
c. Kursi
d. Rumah
e. Baju

26. Di bawah ini yang merupakan contoh karya seni visual dua dimensi yang bergerak,
yaitu….
a. Patung
b. Relief
c. Film
e. Foto

27. Salah satu jenis karya seni rupa terapan yaitu seni kriya yang disebut juga dengan
sebutan ….
a. Keterampilan
b. Desain
c. Kerajinan tangan
d. Seni grafis
e. Arsitektur

28. Di abwah ini adalah unsur dasar seni rupa kecuali….


a. Ruang
b. Titik
c. Garis
d. Lukisan
e. Bidang

29. Seni rupa yang memiliki panjang, lebar, dan tinggi dinamakan ....
a. Seni rupa 3 dimensi
b. Seni rupa 2 dimensi
c. Seni rupa terapan
d. Seni rupa murni
e. Semua jawaban salah

30. Cabang seni rupa yang menggunakan teknik cetak dalam proses pembuatannya
yaitu seni ....
a. Relief
b. Lukis
c. Grafis
d. Patung
e. Instalasi

31. Salah satu cabang seni yang pembuatannya dilakukan dengan cara menggunakan
teknik-teknik ukir dinamakan ....
a. Seni fotografi
b. Seni patung
c. Seni grafis
d. Seni lukis
e. Seni relief

32. Unsur fisik seni rupa yang merupakan gabungan titik-titik yang bersambung
dinamakan ...
a. Bidang
b. Warna
c. Volume
d. Garis
e. Tekstrur
33. Indra manusia yang digunakan untuk menikmati cabang seni rupa yaitu ...
a. Penglihatan dan perabaan
b. Pendengaran
c. Perabaan
d. Penglihatan
e. Penglihatan dan pendengaran

34. Anyaman datar/tunggal dinamakan juga sebagai anyaman ....


a. Lilit
b. Bintang
c. Sasak
d. Kepang
e. Ganda

35. Berikut ini yang bukan merupakan teknik yang digunakan untuk menciptakan batik
yaitu ....
a. Tulis
b. Cetak
c. Printing
d. Butsir
e. Cap

You might also like