You are on page 1of 5

PEMERINTAH KOTA DENPASAR

DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA


SEKOLAH DASAR NEGERI 10 SANUR
Jl.Sekuta No. 9 Sanur Telp ( 0361 ) 271162

PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) I


TAHUN PELAJARAN 2022/2023
PENDIDIKAN PANCASILA

Kelas : I (Satu)
Hari/ Tanggal : Senin, 20 November 2023 Waktu: 09.30 – 11.00
WITA

Petunjuk Umum:
1. Tulislah identitas nama, kelas, dan nomor urutmu pada lembar jawaban
yang telah disediakan!
2. Tuliskan semua jawaban di lembar jawaban!
3. Bacalah setiap butir soal dengan baik sebelum dijawab!
4. Kerjakan lebih dahulu soal yang dianggap mudah!
5. Tanyakan kepada pengawas apabila ada soal yang kurang jelas!
6. Periksa kembali pekerjaanmu sebelum lembar soal dan lembar jawaban
diserahkan kepada pengawas!

------- SELAMAT BEKERJA -------

I. Berilah tanda silang huruf A, B, C atau D pada jawaban yang paling


benar!
1. Lambang negara Indonesia adalah….
a. Merah putih
b. Burung elang
c. Burung garuda
2. Dasar negara Indonesia adalah…
a. Pancasila
b. Uud 1925
c. Burung garuda
3. Perhatikan gambar berikut

Gambar di atas simbol sila….


a. Pertama
b. Ketiga
c. Kelima
4. Simbol sila pertama adalah…
a. Rantai
b. Kepala banteng
c. Bintang
5. Perhatikan gambar berikut

Gambar di atas simbol sila….


a. Kedua
b. Ketiga
c. Keempat
6. Rani menghormati Intan yang berbeda agama dengannya. Sikap Rani
merupakan pengamalan sila ke-….
a. 1
b. 2
c. 3
7. Contoh aturan ke sekolah yang tidak sesuai dengan aturan adalah….
a. Memakai seragam rapi
b. Memakai kalung emas
c. Menggunakan sepatu hitam
8. Berbicara dengan orang tua harus….
a. Kasar
b. Keras
c. Sopan
9. Berikut ini yang termasuk kewajiban kita di rumah adalah….
a. Mendapatkan makanan dari orang tua
b. Menapatkan pendidikan
c. Menaati orang tua
10.Ketika di sekolah siswa berhak mendapatkan….
a. Pelajaran
b. Uang jajan
c. Tidur cukup
11.Berikut adalah sikap yang tepat jika kita bermain di rumah teman,
kecuali….
a. Membereskan mainan setelah selesai bermain
b. Mematuhi aturan di rumah teman
c. Tidak membereskan mainan
12.Mencoret tembok sekolah merupakan perbuatan melanggar aturan di….
a. Rumah
b. Sekolah
c. Kantor
13.Cuci tangan sebelum makan agar terhindar dari….
a. Kuman
b. Kutu
c. Sabun
14.Hai saya cika
saya tinggal di desa makmur
desa makmur adalah….
a. nama
b. alamat
c. usia
15.Agama yang beribadah Wihara adalah….
a. Islam
b. Kristen
c. Buddha
16.Sikap positif terhadap teman yang memiliki perbedaan spesial adalah….
a. Diam saja ketika teman tuna netra butuh bantuan
b. Mengejek teman yang mengunakan tongkat
c. Bermain bersama teman yang menggunakan tongkat
17.Berikut ini perilaku yang menunjukkan sikap menghargai terhadap teman
yang memiliki perbeaan spesial adalah kecuali….
a. Bermain dengan teman tuna wicara
b. Membantu teman yang duduk di kursi roda
c. Menertawakan teman yang menggunakan tongkat
18.Teman yang berbeda suku tidak boleh kita….
a. Tolong
b. Musuhi
c. Tidak akur
19.Perhatikan gambar berikut

Gambar anak di atas sedang melaksanakan….


a. Kewajiban
b. Hak
c. Hukuman
20.Perhatikan gambar berikut

Anak di atas melanggar aturan sekolah yaitu….


a. Datang terlambat
b. Tidak mengerjakan pr
c. Merusak fasilitas kelas

II. Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan benar!


1. Apa lambang Negara Indonesia…….
2. Arti kata panca adalah….
3. Lambang sila ke empat adalah…..
4. Bunyi sila ke tiga adalah…
5. Apa arti kata bhineka tunggal ika….
6. Sebutkan enam agama di Indonesia….
7. Apa yang kamu lakukan jika teman yang tidak bisa melihat butuh
bantuan.…
8. Siapa yang harus menaati aturan di sekolah….
9. Apa kewajiban anak di sekolah….
10.Saat memperkenalkan diri kita harus…..

You might also like