You are on page 1of 15

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SMP Terpadu Manahijul Huda


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kelas/Semester : IX / 1 (Satu)
Materi Pokok : Sejarah Perkembangan Islam di Nusantara
Alokasi Waktu : 2 Pertemuan (6 JP)

A. KOMPETENSI INTI
KI 1 : Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleran, gotong
royong), santun, percaya diri dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan
sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
KI 3 : Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural)
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, , budaya
terkait fenomena dan kejadian tampak mata
KI 4 : Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di
sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI


KD Tujuan Pembelajaran
1.12 Meyakini bahwa Setelah menyelesaikan kegiatan pembelajaran, siswa
berkembangnya Islam diharapkan dapat:
di Nusantara sebagai  Meningkatkan keyakinan bahwa ajaran Islam adalah
bukti Islam rahmatan agama yang rahmatan lil-al-‘alamin
lil-al-‘alamin  Memiliki kepedulian dengan mengikuti dan
2.12 Menghayati perilaku berpartisipasi aktif dalam sebuah kegiatan
cinta tanah air sebagai keagamaan di lingkungan sekitar
implementasi  Meneladani perilaku perjuangan tokoh-tokoh Islam
mempelajari sejarah dalam kehidupan sehari-hari.
perkembangan Islam di  Menjelaskan alur perjalanan dakwah di Nusantara
Nusantara. dengan benar.
 Menunjukkan cara-cara dakwah di Nusantara
3.12 Memahami sejarah dengan benar.
perkembangan Islam di  Menyebutkan kerajaan-kerajaan Islam di Nusantara
Nusantara. dengan benar.
 Mengambil hikmah kehadiran Islam di Nusantara
4.12 Menyajikan rangkaian dengan benar.
sejarah perkembangan  Menyajikan paparan kronologi sejarah
Islam di Nusantara. perkembangan Islam di Nusantara yang diwujudkan
dalam bentuk membuat diagram alur

C. ALAT, BAHAN dan SUMBER BELAJAR


Al-Qur’an dan terjemahannya, Hadits dan terjemahannya, buku paket, buku lain yang
relevan, dan Buku pendidikan Agama Islam kelas IX
D. MATERI PEMBELAJARAN
1. Materi pembelajaran reguler:
a. Alur Perjalanan Dakwah Di Nusantara.
b. Cara-Cara Dakwah Di Nusantara.
c. Kerajaan-Kerajaan Islam Di Nusantara.
d. Hikmah Kehadiran Islam Di Nusantara.
2. Materi pembelajaran pengayaan:
Hikmah mempelajari sejarah Islam di Nusantara

3. Materi pembelajaran remedial:


a. Alur Perjalanan Dakwah Di Nusantara.
b. Cara-Cara Dakwah Di Nusantara.
c. Kerajaan-Kerajaan Islam Di Nusantara.
d. Hikmah Kehadiran Islam Di Nusantara (menyesuaikan materi yang belum dikuasai
siswa setelah dilakukan penilaian)

E. METODE PEMBELAJARAN
Metode Saintifik.
Pendekatan : Saintifik/kontekstual
Model Pembelajaran : Pembelajaran Berbasis Masalah (Problem Based Learning)
menguraikan hikmah Sejarah Perkembangan Islam di Nusantara .
Tehnik : Diskusi Kelompok

F. MEDIA DAN BAHAN


1. Media
a. Presentasi Power Point
b. Video pembelajaran/Film tentang kejadian bencana alam
c. Laptop/Komputer
d. LCD Projector
e. Whiteboard/Blackboard
f. Gunting/cutter
2. Bahan
a. Pensil/Spidol
b. Kertas
c. CD/Flash Disk
d. Bahan-bahan lainnya
G. SUMBER BELAJAR
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2014. Pendidikan Agama Islam dan Budi
Pekerti SMP/MTs Kelas IX (Buku Siswa) Jakarta: Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan (halaman 92-120).
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2014. Pendidikan Agama Islam dan Budi
Pekerti SMP/MTs Kelas IX (Buku Guru) Jakarta: Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan (halaman 79-95).
Departemen Agama RI. 2005. Al-Quran dan Terjemahnya. Jakarta: Departemen Agama
RI.
H. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
PERTEMUAN PERTAMA : 3 JP
1. Kegiatan Pendahuluan (15 menit)
a. Guru mengondisikan suasana pembelajaran yang menyenangkan..
b. Guru mendiskusikan kompetensi yang sudah dipelajari dan dikembangkan
sebelumnya berkaitan dengan kompetensi yang akan dipelajari dan dikembangkan.
c. Guru menyampaikan kompetensi yang akan dicapai dan manfaatnya dalam
kehidupan sehari-hari Guru menyampaikan garis besar cakupan materi dan
kegiatan yang akan dilakukan.
d. Guru menyampaikan garis besar cakupan materi dan kegiatan yang akan dilakukan
e. Guru menyampaikan lingkup dan teknik penilaian yang akan digunakan.
2. Kegiatan Inti (85 menit)
Stimulasi
a. Mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang terkait dengan
“Sejarah Perkembangan Islam di Nusantara ”.
b. Siswa membaca buku teks tentang Sejarah Perkembangan Islam di Nusantara .
c. Siswa mengajukan pertanyaan dari isi materi yang sudah dibaca
Identifikasi masalah
a. Siswa mencari nilai-nilai dari dakwah Nusantara apa yang sesuai dengan ajaran
Islam
b. Siswa mencari nilai-nilai dari tradisi apa yang tidak sesuai dengan ajaran Islam
c. Siswa mencari bagaimana sikap yang benar terhadap nilai-nilai luhur yang dimiliki
dari tradisi Nusantara
Mengumpulkan data
a. Mengumpulkan data dan fakta nilai-nilai murni ajaran Islam.
b. Mengumpulkan data dan fakta (nama kean dan tradisi da nasal daerah) dari nilai-
nilai dari Tradisi Nusantara yang sesuai dan tidak sesuai dengan ajaran Islam.
c. Mengumpulkan data dan fakta pendapat para tokoh dan ulama tentang dakwah
Islam di Nusantara.
Pengolahan data
a. Mendiskusikan data dan fakta (waktu, tempat, peristiwa, dan tokoh) nilai-nilai
murni ajaran Islam
b. Mendiskusikan data dan fakta (nama kean dan tradisi da nasal daerah) dari nilai-
nilai dari Tradisi Nusantara yang sesuai dan tidak sesuai dengan ajaran Islam.
c. Mendiskusikan data dan fakta pendapat para tokoh dan ulama tentang dakwah
Islam di Nusantara.
Pembuktian
a. Siswa menyimpulkan tentang nilai-nilai murni ajaran Islam
b. Siswa mempresentasikan hasil diskusi tentang nilai-nilai dari Tradisi Nusantara
yang sesuai dan tidak sesuai dengan ajaran Islam di depan kelompok lain
c. Tanggapan dari kelompok lain
d. Guru menanggapi
Menarik kesimpulan
a. Guru menyaring hasil presentasi dari tiap kelompok
b. Guru menyimpulkan hasil diskusi dan presentasi dari masing – masing kelompok

3. Kegiatan Penutup (20 menit)


a. Guru menfasilitasi dan membimbing peserta didik untuk membuat
rangkuman/simpulan kegiatan pembelajaran.
b. Guru melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah
dilaksanakan secara konsisten dan terprogram
c. Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi,
program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas
individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik.
d. Guru memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran.
e. Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.

PERTEMUAN KEDUA: 3 JP

1. Kegiatan Pendahuluan (menit)


a. Guru mengondisikan suasana pembelajaran yang menyenangkan..
b. Guru mendiskusikan kompetensi yang sudah dipelajari dan dikembangkan
sebelumnya berkaitan dengan kompetensi yang akan dipelajari dan dikembangkan.
c. Guru menyampaikan kompetensi yang akan dicapai dan manfaatnya dalam
kehidupan sehari-hari Guru menyampaikan garis besar cakupan materi dan kegiatan
yang akan dilakukan.
d. Guru menyampaikan garis besar cakupan materi dan kegiatan yang akan dilakukan
e. Guru menyampaikan lingkup dan teknik penilaian yang akan digunakan
2. Kegiatan Inti (menit)

Mengamati
Peserta didik membaca materi Sejarah Perkembangan Islam di Nusantara di buku
siswa

Menanya
Melalui motivasi dari guru, peserta didik mengajukan pertanyaan tentang hal- hal yang
belum jelas dari bacaan
Eksplorasi (mencoba/mencari informasi)
a. Peserta didik berkelompok dengan anggota 4-5 orang.
b. Guru membagikan cerita yang berkaitan dengan Sejarah Perkembangan Islam di
Nusantara .
c. Tiap kelompok melaksanakan tugas yang diberikan guru, yaitu:
 Tradisi Nusantara sebelum Islam.
 Macam dan ragam dakwah Islam di Nusantara.
 Seluruh anggota kelompok bekerja sama (peserta didik yang tahu memberi tahu
pada teman yang belum tahu).
d. Guru memberi kesempatan pada peserta didik untuk merencanakan tindakan yang
akan mereka lakukan terkait dengan materi yang dipelajari

Mengasosiasi/menalar
a. Masing-masing kelompok membuat peta konsep dari hasil diskusi
b. Masing-masing kelompok menyimpulkan hasil diskusi

Mengkomunikasi
Masing-masing kelompok secara bergilir mempresentasikan hasil kerja kelompok di
depan kelas.

3. Kegiatan Penutup (menit)


a. Guru menfasilitasi dan membimbing peserta didik untuk membuat
rangkuman/simpulan kegiatan pembelajaran.
b. Guru melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah
dilaksanakan secara konsisten dan terprogram
c. Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi,
program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas
individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik.
d. Guru memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran.
e. Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya

I. PENILAIAN

1. Sikap spiritual
Contoh
Bentuk Waktu
No. Teknik Butir Keterangan
Instrumen Pelaksanaan
Instrumen
1. Observasi Jurnal Lampiran Saat Penilaian untuk
4 Pembelajaran pencapaian pembelajaran
Berlangsung (assessment for and of
learning)
2. Penilaian Lembar Lampiran Saat Penilaian sebagai
Diri Penilaian 5 Pembelajaran pembelajaran
Diri usai (assessment as learning)
3. Penilaian Lembar Lampiran Saat Penilaian sebagai
antarteman Penilaian 6 Pembelajaran pembelajaran
antarteman usai (assessment as learning)

2. Sikap Sosial
Contoh
Bentuk Waktu
No. Teknik Butir Keterangan
Instrumen Pelaksanaan
Instrumen
1. Observasi Jurnal Lampiran Saat Penilaian untuk
4 Pembelajaran pencapaian pembelajaran
Berlangsung (assessment for and of
learning)
2. Penilaian Lembar Lampiran Saat Penilaian sebagai
Diri Penilaian 5 Pembelajaran pembelajaran
Diri usai (assessment as learning)
3. Penilaian Lembar Lampiran Saat Penilaian sebagai
antarteman Penilaian 6 Pembelajaran pembelajaran
antarteman usai (assessment as learning)

3. Pengetahuan
Contoh
Bentuk Waktu
No. Teknik Butir Keterangan
Instrumen Pelaksanaan
Instrumen
1. Lisan Pertanyaan Lampiran 7 Saat Penilaian untuk
(lisan) dengan Pembelajaran pembelajaran
jawaban Berlangsung (assessment for
terbuka learning)
2. Penugasan Tugas tertulis Lampiran 8 Saat Penilaian untuk dan
Pembelajaran sebagai pembelajaran
usai
3. Tertulis Soal-soal esei Lampiran 9 Saat Penilaian pencapaian
Pembelajaran pembelajaran
usai
4. Portofolio Sampel Saat Data untuk penulisan
pekerjaan Pembelajaran deskripsi pencapaian
terbaik hasil usai pengetahuan
dari
penugasan
atau tes
tertulis
4. Keterampilan
Contoh
Bentuk Waktu
No. Teknik Butir Keterangan
Instrumen Pelaksanaan
Instrumen
1. Produk Soal Lampiran Saat Penilaian untuk,
keterampilan 10 Pembelajaran sebagai dan/atau
produk Berlangsung/atau pencapaian
setelah usai pembelajaran
2. Portofolio Sampel Saat Penilaian untuk dan
produk Pembelajaran sebagai data untuk
terbaik hasil usai penulisan deskripsi
dari tugas pencapaian
atau proyek keterampilan

5. Pembelajaran Remedial
Pembelajaran remedial antara lain dalam bentuk:
• pembelajaran ulang
• bimbingan perorangan
• belajar kelompok
• pemanfaatan tutor sebaya
bagi siswa yang belum mencapai ketuntasan belajar sesuai hasil analisis penilaian.
6. Pembelajaran Pengayaan
Berdasarkan hasil analisis penilaian, siswa yang sudah mencapai ketuntasan belajar
diberi kegiatan pembelajaran pengayaan untuk perluasan dan/atau pendalaman materi
(kompetensi) antara lain dalam bentuk tugas mengerjakan soal-soal dengan tingkat
kesulitan lebih tinggi, meringkas buku-buku referensi dan mewawancarai narasumber.

Tasikmalaya.,... Juli 2022


Mengetahui
Kepala Sekolah SMPT Manahijul Huda Guru Mata Pelajaran

UAN MASRUHAN,S.Pd. SITI NURHASANAH,S.Pd


LAMPIRAN 1: JURNAL SIKAP SPIRITUAL
Petunjuk:
a. Amati perkembangan sikap siswa menggunakan instrumen jurnal pada setiap
pertemuan.
b. Isi jurnal dengan menuliskan sikap atau perilaku siswa yang menonjol, baik yang
positif maupun yang negatif. Untuk siswa yang pernah memiliki catatan perilaku
kurang baik dalam jurnal, apabila telah menunjukkan perilaku (menuju) yang
diharapkan, perilaku tersebut dituliskan dalam jurnal (meskipun belum menonjol).
Catatan Tanda Tindak
No. Waktu Nama Siswa Butir Sikap
Perilaku Tangan lanjut
1.

2.

Dst.

LAMPIRAN 2: LEMBAR PENILAIAN DIRI SIKAP SPIRITUAL


Petunjuk:
Berilah tanda centang (√) pada kolom “Ya” atau “Tidak” sesuai dengan keadaan yang
sebenarnya.
No. Pernyataan Ya Tidak
1. Saya yakin bahwa Islam adalah agama yang rahmatan lil ‘alamin

2. Saya yakin bahwa Islam mudah diterima di Nusantara karena


ajarannya yang mudah
3. Saya yakin bahwa Islam mudah diterima di Nusantara adalah bukti
bahwa Islam adalah agama yang rahmatan lil ‘alamin
4. Saya bersyukur menjadi warga Negara Indonsesia dan memeluk
agama Islam
5. Saya merasa terharu mempelajari sejarah perkembangan Islam di
Nusantara

Keterangan:
a. Penilaian sikap dengan teknik penilaian diri dilakukan sekurangkurangnya satu kali
dalam satu semester.
b. Penilaian diri dilakukan dalam rangka pembinaan dan pembentukan karakter siswa,
yang hasilnya merupakan salah satu data konfirmasi dari hasil penilaian sikap oleh
pendidik.
LAMPIRAN 3: LEMBAR PENILAIAN ANTARTEMAN SIKAP SPIRITUAL
Petunjuk:
Berilah tanda centang (√) pada kolom “Ya” atau “Tidak” sesuai dengan keadaan yang
sebenarnya.
No. Pernyataan Ya Tidak
1. Teman saya yakin bahwa Islam adalah agama yang rahmatan lil
‘alamin
2. Teman saya yakin bahwa Islam mudah diterima di Nusantara karena
ajarannya yang mudah
3. Teman saya yakin bahwa Islam mudah diterima di Nusantara adalah
bukti bahwa Islam adalah agama yang rahmatan lil ‘alamin
4. Teman saya bersyukur menjadi warga Negara Indonsesia dan
memeluk agama Islam
5. Teman saya merasa terharu mempelajari sejarah perkembangan Islam
di Nusantara

Keterangan:
a. Penilaian sikap dengan teknik penilaian antarteman dilakukan sekurang-kurangnya
satu kali dalam satu semester.
b. Sebagaimana teknik penilaian diri, teknik penilaian antarteman juga dilakukan dalam
rangka pembinaan dan pembentukan karakter siswa, yang hasilnya merupakan salah
satu data konfirmasi dari hasil penilaian sikap oleh pendidik.

LAMPIRAN 4: JURNAL SIKAP SOSIAL


Petunjuk:
a. Pengamatan perkembangan sikap menggunakan instrumen jurnal dilakukan di setiap
pertemuan.
b. Pengisian jurnal dengan cara menuliskan sikap atau perilaku siswa yang menonjol,
baik yang positif maupun yang negatif. Untuk siswa yang pernah memiliki catatan
perilaku kurang baik dalam jurnal, apabila telah menunjukkan perilaku (menuju) yang
diharapkan, perilaku tersebut dituliskan dalam jurnal (meskipun belum menonjol).
Catatan Tanda Tindak
No. Waktu Nama Siswa Butir Sikap
Perilaku Tangan lanjut
1.

2.

Dst.
LAMPIRAN 5: LEMBAR PENILAIAN DIRI SIKAP SOSIAL
Petunjuk:
Berilah tanda centang (√) pada kolom “Ya” atau “Tidak” sesuai dengan keadaan yang
sebenarnya.
No. Pernyataan Ya Tidak
1. Jika mendapat undangan pengajian umum di masjid atau musala,
saya akan datang dan mengikuti pengajian dengan khidmat.
2. Sebagai Siswa saya harus berdakwah dengan cara rajin belajar dan
menunjukkan akhlak mulia kepada siapapun.
3. Para ulama penyebar Islam di Nusantara melakukan dakwah dengan
cara damai dan jauh dari paksaan atau kekerasan. Sebagai generasi
penerus, hal ini patut untuk saya teladani.
4. Berdakwah tidak hanya dengan cara pidato atau ceramah, tapi bisa
lewat media sosial, media internet, dan media elektronik lainnya.
Untuk itu saya akan memanfaatkan media-media tersebut untuk
berdakwah
5. Saya bangga menjadi warga negara Indonesia karena kaya sumber
daya alam, penduduknya ramah, dan mayoritas beragama Islam.

Keterangan:
a. Penilaian sikap dengan teknik penilaian diri dilakukan sekurangkurangnya satu kali
dalam satu semester.
b. Penilaian diri dilakukan dalam rangka pembinaan dan pembentukan karakter siswa,
yang hasilnya merupakan salah satu data konfirmasi dari hasil penilaian sikap oleh
pendidik.

LAMPIRAN 6: LEMBAR PENILAIAN ANTARTEMAN SIKAP SOSIAL


Petunjuk:
Berilah tanda centang (√) pada kolom “Ya” atau “Tidak” sesuai dengan keadaan yang
sebenarnya!
No. Pernyataan Ya Tidak
1. Jika mendapat undangan pengajian umum di masjid atau musala,
Teman saya akan datang dan mengikuti pengajian dengan khidmat.
2. Sebagai Siswa Teman saya harus berdakwah dengan cara rajin belajar
dan menunjukkan akhlak mulia kepada siapapun.
3. Para ulama penyebar Islam di Nusantara melakukan dakwah dengan
cara damai dan jauh dari paksaan atau kekerasan. Sebagai generasi
penerus, hal ini patut untuk Teman saya teladani.
4. Berdakwah tidak hanya dengan cara pidato atau ceramah, tapi bisa
lewat media sosial, media internet, dan media elektronik lainnya.
Untuk itu Teman saya akan memanfaatkan media-media tersebut
untuk berdakwah
5. Teman saya bangga menjadi warga negara Indonesia karena kaya
sumber daya alam, penduduknya ramah, dan mayoritas beragama
Islam.

Keterangan:
a. Penilaian sikap dengan teknik penilaian antarteman dilakukan sekurang-kurangnya
satu kali dalam satu semester.
b. Sebagaimana teknik penilaian diri, teknik penilaian antarteman juga dilakukan
dalam rangka pembinaan dan pembentukan karakter siswa, yang hasilnya
merupakan salah satu data konfirmasi dari hasil penilaian sikap oleh pendidik.

LAMPIRAN 7: SOAL -SOAL TES LISAN


Petunjuk: Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut dengan benar.
No. Daftar Pertanyaan Ket
1. Sebutkan alur masuknya Islam di Nusantara!
2. Tunjukkan cara dakwah Islam di Nusantara!
3. Sebutkan kerajaan Islam di Nusantara!
4. Sebutkan tokoh-tokoh Islam di Nusantara!
5. Sebutkan hikmah penyebaran Islam di Nusantara!

LAMPIRAN 8: LEMBAR TUGAS


Petunjuk: Carilah dalil naqli (al-Qur’an dan hadis Nabi saw.) dengan artinya tentang berbagai
peristiwa yang terjadi pada Hari Akhir dan menuliskannya di buku tugas.

LAMPIRAN 9: SOAL -SOAL TES TULIS


Petunjuk:
Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan jelas.
1. Jelaskan sejarah awal mula masuknya Islam di Nusantara!
2. Tunjukkan cara-cara para mubaligh menyebarkan Islam di Nusantara!
3. Bagaimana cara masuknya Islam melalui jalur pendidikan atau pengajaran?120
4. Ceritakan sejarah berdirinya kerajaan Samudera Pasai!
5. Sebutkan prestasi besar Sultan Agung selama memerintah kerajaan Mataram!
Kunci Jawaban:
No. Soal Kunci Jawaban Skor
1. Soal Sejarah awal masuknya Islam di Nusantara : 2
No. 1 Islam masuk ke Indonesia melalui jalur perdagangan.
Sebelum Islam datang, Nusantara berada dalam pengaruh
agama Hindu- Buddha. Pengaruh-pengaruh tersebut
berdampak pada pola hidup masyarakat di Indonesia.
Namun, dalam perkembangannya pengaruh Islam jauh
lebih kuat daripada agama Hindu-Buddha.
Masuknya agama Islam di Nusantara melalui jalur
perdagangan berlangsung dengan cara-cara damai. Ajaran
Islam mudah diterima dan mendapat perhatian dari
penduduk Nusantara. Berbagai sumber sejarah menyatakan
bahwa agama Islam sudah masuk ke Indonesia pada abad
ke-7 M. Namun eksistensi para pemeluk ajaran Islam
menjadi jelas pada abad ke-13 yang ditandai dengan
berdirinya kerajaan Samudra Pasai di Aceh sebagai
kerajaan Islam yang pertama.
2. Soal Cara para mubalig menyebarkan Islam di Nusantara 2
No. 2 adalah perdagangan, perkawinan, pendidikan, hubungan
sosial, kesenian.
3. Soal Cara masuknya Islam melalui jalur pendidikan atau 2
No. 3 pengajaran adalah para mubalig mendirikan lembaga
pendidikan Islam di beberapa wilayah Nusantara. Lembaga
pendidikan Islam ini berdiri sejak pertama kali Islam
masuk Indonesia. Nama lembaga-lembaga pendidikan
Islam itu berbeda tiap daerah. Di Aceh misalnya, lembaga-
lembaga pendidikan Islam di sana dikenal dengan nama
meunasah, dayah dan rangkang. Di Sumatera Barat dikenal
adanya surau. Di Kalimantan dikenal lembaga pendidikan
Islam langgar. Sementara di Jawa dikenal pondok
pesantren. Di situlah berlangsung pembinaan, pendidikan
dan kaderisasi bagi calon kiai dan ulama. Mereka tinggal
di pondok atau asrama dalam jangka waktu tertentu
menurut tingkatan kelasnya. Setelah menamatkan
pendidikan pesantren mereka kembali ke kampung
masing-masing untuk menyebarkan Islam. Melalui cara
inilah Islam terus berkembang menyebar di daerah-daerah
yang terpencil.
4. Soal Sejarah berdirinya kerajaan Samudera Pasai adalah 2
No. 4 Kerajaan Islam pertama di Indonesia adalah kerajaan
Samudera Pasai yang terletak di pesisir timur laut Aceh,
Kabupaten Lhok Seumawe atau Aceh Utara sekarang.
Aceh dan Sumatera bagian Utara merupakan daerah di
Indonesia yang pertama kali mendapatkan dakwah Islam.
Munculnya daerah tersebut sebagai kerajaan Islam yang
pertama di Indonesia diperkirakan mulai awal atau
pertengahan abad ke-13 M. Sebagaimana diketahui proses
islamisasi daerah-daerah pantai yang pernah disinggahi
pedagang-pedagang Muslim terjadi sejak abad ke-7 M.
Kawasan Aceh yang strategis dan berada di pintu masuk
Selat Malaka menjadikan Aceh sebagai tempat pertemuan
para pedagang dari berbagai daerah di Nusantara dan para
pedagang dari luar negeri, khususnya para pedagang Islam.
Oleh karena itu, tidak mengherankan kalau pengaruh Islam
Songot kuat di Aceh dan diwujudkan dalam bentuk
munculnya kerajaan Islam Samudra Pasai
5. Soal a. Prestasi besar Sultan Agung selama memerintah 2
No. 5 kerajaan Mataram adalah:
b. Memperluas daerah kekuasaannya meliputi Jawa-
Madura (kecuali Banten dan Batavia), Palembang,
Jambi, dan Banjarmasin.
c. Mengatur dan mengawasai wilayahnya yang luas itu
langsung dari pemerintah pusatnya (Kota Gede).
d. Melakukan kegiatan ekonomi yang bercorak agraris
dan maritim. Mataram adalah pengekspor beras
terbesar pada masa itu.
e. Melakukan mobilisasi militer secara besar-besaran
sehingga mampu menundukkan daerah-daerah
sepanjang pantai utara Jawa dan mampu menyerang
Belanda di Batavia sampai dua kali. Andaikata Batavia
tidak dipagari tembok-tembok yang tinggi, benteng-
benteng yang kuat, dan persenjataan yang modern,
sudah pasti Batavia jatuh di tangan Mataram.
f. Mengubah perhitungan tahun Jawa Hindu (Saka)
dengan tahun Islam (Hijrah) yang berdasarkan
peredaran Bulan (sejak tahun 1633).
g. Menyusun karya sastra yang cukup terkenal, yaitu
Sastra Gending dan kitab suluk. Misalnya Suluk Wujil
(1607 M) yang berisi wejangan Sunan bonang kepada
abdi raja majapahit yang bernama Wujil.
h. Menyusun kitab undang-undang baru yang merupakan
perpaduan dari hukum Islam dengan adat-istiadat Jawa
yang disebut Surya Alam.
LAMPIRAN 10: INSTRUMEN PENILAIAN KETERAMPILAN
Petunjuk:
1. Buatlah diagram alur kronologi sejarah perkembangan Islam di Nusantara!
2. Buatlah diagram alur analisis perkembangan kerajaan Islam di Nusantara!

Rubrik Penilaian Produk


No. Aspek Yang Dinilai Skor
1. Paparan berisi data yang relevan. 3 = sangat
relevan
2 = relevan
1 = kurang
relevan
2. Paparan dilengkapi deskripsi, gambar atau video yang 3 = sangat
sesuai relevan
2 = relevan
1 = kurang
relevan
3. Menyajikan dengan baik 3 = sangat
relevan
2 = relevan
1 = kurang
relevan
Skor maksimum 9
LAMPIRAN 11: FORMAT PELAKSANAAN DAN HASIL PEMBELAJARAN
REMEDIAL
Sekolah : SMP ………………….
Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kelas/Semester : IX/Satu
Materi Remedial : 1. …
2. …
Waktu Pemb. Remedial : …
Waktu Ulangan Remedial : …
Ketuntasan Belajar : …
Bentuk
Nilai KD Yang Tidak Nilai Hasil
No. Nama Siswa Pembelajaran
UH Tuntas Remedial
Remedial
1.
2.
Dst.

LAMPIRAN 12: FORMAT PELAKSANAAN DAN HASIL PEMBELAJARAN


PENGAYAAN
Sekolah : SMP …
Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kelas/Semester : IX/Satu
Materi Pengayaan : 1. …
2. …
Waktu Pengayaan : …
Waktu Ulangan : …
Ketuntasan Belajar : …
Nilai Bentuk Nilai Tes
No. Nama Siswa
UH Pengayaan Pengayaan
1.
2.
Dst.

You might also like