You are on page 1of 5

MAKALAH

UNIVERSITAS MARITIM RAJA ALI HAJI

“KARYA ILMIAH”
Dosen Pengampu: Musliha S.Pd, M.Pd

Kelompok 7

Penyusun :
M. Ridho Abdee Negara (2301030018)
Rijal Alfatih Wahyu Kusuma (2301200078)
Mardesnifo Togarontop (2301200066)
Alex Daniel Purba (2301200073)
Steven Simanungkalit (2301200053)
Eli Juslian Simatupang (2301030033)

MATA KULIAH BAHASA INDONESIA


KATA PENGANTAR

Dengan menyebut nama Allah SWT yang Maha Besar, Kami panjatkan puji Syukur
terhadapap-Nya, sehingga kami dapat menyelesaikan makalah yang berjudul “ Kalimat
Efektif dan Paragraf Efektif “ ini, yang bermanfaat untuk para pembaca sekalian.
Makalah ini telah disusun oleh banyak pihak yang berkontribusi untuk menyelesaikan
nya dengan baik dan benar. Untuk ini kami mengucapkan terimakasih kepada pihak-pihak
yang berkontribusi dalam pembuatan makalah ini. Terlebih dari itu semua, kami sangat
menyadari bahwasanya pembuatan makalah ini masih ada kekurangan, baik dari segi
perkataan, maupun tata Bahasa yang digunakan. Oleh karena itu dengan tangant terbuka,
kami menerima semua kritikan dan saran dari para pembaca, agar kami bisa memperbaiki
makalah ini
Akhir kalimat kami berharap makalah tentang “Kalimat Efektif dan Paragraf Efektif “
ini, dapat memberikan manfaat yang sangat baik bagi para pembaca nya, terutama Mahasiswa
yang sedang menyelesaikan tugas akhir berupa skripsi.

16 Oktober 2023

Kelompok 7
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL..........................................................................................................

KATA PENGANTAR........................................................................................................2

DAFTAR ISI.......................................................................................................................3

BAB I PENDAHULUAN..................................................................................................4
1.1 Latar Belakang.........................................................................................................4
1.2 Rumusan Masalah....................................................................................................4
1.3 Tujuan Penulisan......................................................................................................4
1.4 Manfaat Penulisan...................................................................................................4

BAB II PEMBAHASAN...................................................................................................5
2.1 Hakikat karya ilmiah...............................................................................................5
2.2 Fungsi dan tujuan penulisan karya ilmiah............................................................5
2.3 Jenis-jenis karya ilmiah...........................................................................................6
2.4 Penggunaan notasi dalam karya ilmiah.................................................................6
2.5 Sitematika penulisan karya ilmiah.........................................................................7
2.6 Bahasa dalam karya ilmiah.....................................................................................7

BAB III PENUTUP...........................................................................................................8

3.1 Kesimpulan..................................................................................................................8
BAB 1

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakan


Perkembangan teknologi yang sangat pesat di era globalisasi saat ini telah
memberikan banyak manfaat dalam kemajuan diberbagai aspek sosial.
Penggunaan teknologi oleh manusia dalam membantu menyelesaikan
pekerjaan merupakan hal yang menjadi keharusan dalam kehidupan.
Perkembangan teknologi ini juga harus diikuti dengan perkembangan pada
Sumber Daya Manusia (SDM).
Manusia sebagai pengguna teknologi harus mampu memanfaatkan
teknologi yang ada saat ini, maupun perkembangan teknologi tersebut
selanjutnya. Adaptasi manusia dengan teknologi baru yang telah berkembang
wajib untuk dilakukan melalui pendidikan. Hal ini dilakukan agar generasi
penerus tidak tertinggal dalam hal teknologi baru. Dengan begitu, teknologi
dan pendidikan mampu berkembang bersama seiring dengan adanya generasi
baru sebagai penerus generasi lama. Beberapa cara adaptasi tersebut dapat
diwujudkan dalam bentuk pelatihan maupun pendidikan.keanekaragaman hayati yang
telah mendapat perhatian terbatas dalam penelitian sebelumnya.
1.2 Rumusan Masalah
1.2.1 Apa Hakikat karya ilmiah?
1.2.2 Apa saja fungsi dan tujuan penulisan karya ilmiah?
1.2.3 Apa saja jenis-jenis karya ilmiah?
1.2.4 Apa saja penggunaan notasi dalam karya ilmiah?
1.2.5 Apa saja sitematika penulisan karya ilmiah?
1.2.6 Apa bahasa dalam karya ilmiah?

1.3 Tujuan Penulisan


1.3.1 Untuk mengetahui Hakikat karya ilmiah?
1.3.2 Untuk mengetahui fungsi dan tujuan penulisan karya ilmiah?
1.3.3 Untuk mengetahui jenis-jenis karya ilmiah?
1.3.4 Untuk mengetahui penggunaan notasi dalam karya ilmiah?
1.3.5 Untuk mengetahui sitematika penulisan karya ilmiah?
1.3.6 Untuk mengetahui bahasa dalam karya ilmiah?

1.4 Manfaat Penulisan


Adapun manfaat dari penulisan makalah ini ialah
1. Untuk menambah wawasan bagi para pembaca
2. Untuk mengetahui seberapa penting karya ilmiah

You might also like