You are on page 1of 3

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP Model Pembelajaran Problem Based Learning)

Sekolah : SD SMP SATU ATAP 92 BEAN Kelas/Semester : VII ( Tujuh )/Ganjil P1


Mata Pelajaran : IPS Alokasi Waktu : 2 x 40 menit (1 x Pertemuan)
Materi Pokok : Aktifitas manusia dalam memenuhi kebutuhan
Sub-Materi : Kebutuhan manusia dan kelangkaan sumber daya

KOMPETENSI INTI (KI)

1) Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.


2) Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli(toleransi, gotong
royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secaraefektif dengan lingkungan sosial dan alam
dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
3) Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya
tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkaitfenomena dan kejadian tampak mata.
4) Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan,mengurai, merangkai,
memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis,membaca, menghitung, menggambar, dan
mengarang) sesuai dengan yangdipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut
pandang/teori.

Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


Kompetensi Dasar Indkator Pencapaian Kompetensi
3.3 Memahami konsep interaksi antara manusia dengan 3.3.1. Menjelaskan pengertian kelangkaan dan kebutuhan
ruang sehingga menghasilkan berbagai kegiatan manusia
ekonomi (produksi, distribusi, konsumsi, permintaan, 3.3.2. Mengidentifikasi terjadinya masalah kelangkaan
dan penawaran) dan interaksi antar ruang untuk 3.3.3. Menganalisis berbagai macam masalah kelangkaan
keberlangsungan kehidupan ekonomi, sosial, dan yang ada di lingkungan sekitar serta memberikan solusi
budaya Indonesia sebagai upaya dalam mengatasi masalah kelangkaan tersebut.

4.3. Menyajikan hasil analisis tentang konsep interaksi 4.3.1. Menyajikan hasil analisi masalah kelangkaan yang ada
antara manusia dengan ruang sehingga menghasilkan di lingkungan sekitar.
berbagai kegiatan ekonomi (produksi, distribusi,
konsumsi, permintaan, dan penawaran) dan interaksi
antarruang untuk keberlang-sungan kehidupan
ekonomi, sosial, dan budaya Indonesia.

Tujuan Pembelajaran
Selama dan setelah mengikuti proses pembelajaran dengan model problem based learning ini diharapkan mampu
 Menjelaskan pengertian kelangkaan dan kebutuhan manusia
 Mengidentifikasi terjadinya terjadinya masalah kelangkaan
 Menganalisis berbagai macam masalah kelangkaan yang ada di lingkungan sekitar serta memberikan solusi
 Menyajikan hasil analisi masalah kelangkaan yang ada di lingkungan sekitar.

Alat dan Media


Pembelajaran
Alat : LKPD, LCD, Lapto Sumber : Buku Guru & Siswa
Media : Gambar, Power point belajar Sumber lain yang relevan
Pembelajaran
Model Problem Based Learning
Pembelajaran

KEGIATAN PENDAHULUAN : ( 10 Menit)

 Melakukan pembukaan dengan salam dan berdo’a; Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Apersepsi :
 Apa yang kalian rasakan Ketika hendak bepergian jauh lalu kendaraan yang kalian tumpangi tidak ada BBM
sementara persedian BBM saat itu tidak ada?
 Apa yang kalian rasakan jika membutuhkan sesuatu lalu barang tersebut sulit untuk didapatkan?
 Motivasi
 Menyampaikan tujuan pembelajaran.

KEGIATAN INTI

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi


Waktu

Orintasi Masalah  Peserta didik dibentuk ke dalam 3 kelompok yang


beranggotakan 5-6 orang
 Peserta didik mengamati video pembelajaranyang
ditayangkan melalui proyektort oleh guru. Video yang 55 menit
ditayangkan berupa jenis barang yang sering mengalami
kelangkaan dalam kehidupan sehari-hari. (video Antrian
BBM di Kab. Lembata-NTT dan kelangkaan masker pada
masa pandemic covid-19)
 Peserta didik bersama kelompoknya melakukan pengamatan
dari permasalahan yang ada di LKPD.
 Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatan serta
menjawab pertanyaan berdasarkan hasil pengamatan.
(Mengorganisasikan Collaboration
Peserta Didik) Peserta didik berbagi peran/tugas dalam kelompoknya untuk
menyelesaikan solusi masalah yang ada di LKPD
(Membimbing Pada tahap ini guru mendorong siswa untuk mengumpulkan data dan
Penyelidikan individu informasi terkait dengan materi pembelajaran yakni kebutuhan
dan Kelompok) manusia dan kelangkaan sumber daya

(Mengembangkan dan Pada tahap ini peserta didik masing-masing kelompok menyajikan
menyajikan hasil karya) hasil analisisnya di depan kelas sementara kelompok yang lain
memberikan masukan, kritik maupun saran.

(Menganalisa dan  Peserta didik melakukan evaluasi dengan mengerjakan


mengevaluasi proses beberapa soal yang diberikan oleh guru.
pemecahan masalah)  Guru dan peserta didik membuat kesimpulan kegiatan
pembelajaran
KEGIATAN PENUTUP

 Peserta didik diminta melakukan refleksi terhadap proses pembelajaran terkait dengan 15 Menit
pembelajaran yang telah dilakukan.
 Guru menyampaikan materi pembelajaran pembelajaran yang akan datang
 Peserta didik Bersama Guru menutup kegiatan pembelajaran dengan dengan do’a

Bean, ………………2022
Guru Mata Pelajaran
Mengetahui
Kepala Sekolah

FALENTINUS STEFANUS, S. Pd MAS’ UDIN MUH. JINAN


NIP : 19841002 200903 1 003 NIP : -

You might also like