You are on page 1of 3

Prodi : S1 Keperawatan / Semester 2

Mata Kuliah : Bahasa Inggris Keperawatan 1


Dosen : Ns. Sri Agustin Tabara, M.Kep
Nama Kelompok 5 :
1. ⁠Adolph Kevin Sutejo (23061003)
2. Aninda Putri Wibowo (23061002)
3. Chyntia Putri Julianty (23061015)
4. ⁠Daffa Raihan (23061016)
5. ⁠Indah Putri Gusfiranti (23061025)
6. ⁠Malika Intan Iwani (23061031)
7. Nova Fitria Ahmad (23061036)
8. Selvia Setia Putri Anjani (23061045)
9. The Fanny Peacilla Salian (23061052)

Tugas : Mengartikan per kalimat pada topik What is Nurse?


Tugas pada slide selanjutnya terkait True & False.

What is Nurse?
Apa itu perawat?

Nurses are highly skilled and educated individuals who care for the sick and infirm. A nurse
helps to educate patients in issues of healthy living and wellness as well as any current or
chronic disease process and treatment. A nurse performs treatments and procedures as
prescribed by physicians, physician assistants and nurse practitioners.

Perawat adalah seorang yang sangat terampil dan berpendidikan yang merawat orang sakit dan
lemah. Perawat menolong dan mengedukasi pasien tentang masalah hidup sehat dan
kesejahteraan serta proses pengobatan penyakit atau pun kronis. Perawat melakukan
pengobatan dan prosedur sesuai resep dokter, asisten dokter dan praktis perawat
Nurse combine the fine art of caring with scientific knowledge and skills acquired throughout
their education and careers. Nursing is a lifelong learning experience. Nurses work in many
different settings and perform duties related to the setting in which they work.

Perawat menggabungkan kepedulian dengan pengetahuan ilmiah yang diperoleh selama


pendidikan dan karir mereka, keperawatan adalah pengalaman seumur hidup. Para perawat
bekerja di berbagai lingkungan yang berbeda dan melaksanakan tugas yang berkaitan dengan
tempat mereka bekerja.

Nurses need to have a great deal of compassion for their fellow human beings. They have to
have good communication skills in bath listening as well as speaking and writing in the
language of the area in which they practice. Nurses have to be patient and they often have to
have a thick skin How to become a nurse? There are two types of nursing education, nursing
diploma and bachelor nursing. After graduated from nursing education, then we can continue
our specialized program. One of specialized nursing program is pediatric nurse

Perawat perlu memiliki banyak kepedulian terhadap sesama manusia. Mereka harus memiliki
keterampilan komunikasi yang baik dalam mendengarkan serta menulis dalam bahasa daerah
di tempat mereka praktek. Perawat harus sabar dan seringkali mereka harus memiliki hati yang
kuat. Bagaimana cara menjadi seorang perawat? Ada dua jenis pendidikan keperawatan, yaitu
diploma keperawatan dan sarjana keperawatan. Setelah lulus dari pendidikan keperawatan, kita
bisa melanjutkan program spesialisasi. Salah satu program keperawatan spesialisasi adalah
perawat pediatrik

A pediatric nurse works with children of all ages suffering from many different conditions.
They play a key role in assessing children's nursing needs, taking into account their medical,
social, cultural and family circumstances. Pediatric nurses then plan and deliver care in a
variety of settings, such as hospitals, homes and in the community, as well as during transfers
between these settings.

Seorang perawat anak menangani anak anak dari segala usia yang menderita dari berbagai
kondisi. Mereka memainkan peran utama sebagai perawat anak anak, dalam menilai kebutuhan
anak anak, dengan mempertimbangkan kondisi medis, social,budaya dan keluarga mereka.
Perawat anak kemudian merencanakan dan memberikan perawatan di berbagai tempat, seperti
rumah sakit, rumah dan di masyarakat, serta selama perpindahan antar tempat tersebut.

Pediatric nurses care for and support children and young people and work alongside their
families in conjunction with other healthcare professionals.

Perawat anak, merawat dan mendukung anak anak dan remaja serta berkerja disisi keluarga
meraka berhubungan dengan Tenaga kesehatan Profesional lainnya.

True & False.

1.⁠ ⁠A nurse is highly skilled and educated individuals who care for the sick and infirm. (TRUE)

2.⁠ ⁠Nurse performs treatments and procedures as prescribed only by physician. (FALSE)

3.⁠ ⁠Nurse works by combine the fine of art caring with scientific knowledge and skills. (TRUE)

4.⁠ ⁠Nurses have to have good communication skills in listening but not necessary for speaking
and writing. (FALSE)

5.⁠ ⁠The main task of pediatric nurse are assessing children's nursing needs, taking into account
their medical, social, cultural and family circumstances. (TRUE)

6.⁠ ⁠Pediatric nurse plan nursing intervention in operating room and outpatient clinic. (FALSE)

You might also like