You are on page 1of 3
PEMERINTAH KABUPATEN KUTAI TIMUR SEKRETARIAT DAERAH ‘JL. SOEKARNO HATTA 1, KAWASAN PUSAT PEMERINTAHAN BUKIT PELANGI, KODE POS 75611 SANGATTA Sangatta, 20 Maret 2024 Kepada : Nomor — gafeo-t.t-Y/091y/Ag $ Yih. Kepala Perangkat Daerah Sifat : Penting (daftar terlampir ) Lampiran : 2 (lembar) lembar Perihal Konversi Jabatan Pelaksana dan Rekalkulasi di BK di Lingkungan Pemkab Kutai Timur, Sangatta 4. Berdasarkan Pasal 143 Undang-Undang 1 Tahun 2022 tentang Hubungan Keuangan Antara Pemerintah Pusat dan Pemerintahan Daerah menyatakan bahwa standar tunjangan kinerja Aparatur Sipil Negara pada Pemerintahan Daerah disusun dengan paling sedikit mempertimbangkan capaian reformasi birokrasi daerah, kelas jabatan, dan kemampuan keuangan daerah yang bersangkutan; 2, Selanjutnya dalam rangka optimalisasi pengusulan kembali pemberian persetujuan penetapan hasil evaluasi jabatan di fingkungan Pemerintah Kabupaten Kutai Timur, maka dilakukan langkah-langkah : a. Hasil evaluasi jabatan bagi Jabatan Pimpinan Tinggi, Jabatan Administrator, dan Jabatan Pengawas mempedomani Surat Edaran Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor B/22/M.SM.02.00/2024 ‘tanggal 8 Januari 2024 hal Penetapan Hasil Evaluasi Jabatan di Lingkungan Instansi Daerah dan digunakan oleh Instansi Daerah selama nomenklatur jabatan dan jenis kelembagaan (eselonisasi) sesuai dengan yang telah ditetapkan di dalam peta jabatan; b. Dalam hal terdapat perbedaan nomenkiatur dan jenis kelembagaan (eselonisasi) sebagaimana dimaksud pada huruf a, maka Instansi Daerah wajib mengusulkan hasil evaluasi jabatan kepada Menteri PANRB untuk mendapatkan persetujuan kembali; cc. Usulan sebagaimana dimaksud pada huruf b disusun sesuai dengan Peraturan Menteri PANRB Nomor 34 Tahun 2011 tentang Pedoman Evaluasi Jabatan dan Peraturan Menteri PANRB Nomor 39 Tahun 2013 tentang Penetapan Kelas Jabatan di Lingkungan instansi Pemerintah; . Hasil evaluasi jabatan bagi Jabatan Fungsional, diberikan bagi Jabatan Fungsional yang telah tercantum didalam peta jabatan dan mendapatkan rekomendasi kebutuhan dari Instansi Pembina; 3. Persetujuan penetapan hasil evaluasi jabatan bagi jabatan pelaksana tetap harus diusulkan sesuai dengan ketentuan pada Peraturan Menteri PANRB Nomor 34 Tahun 2011 tentang Pedoman Evaluasi Jabatan dan Peraturan Menteri PANRB Nomor 39 Tahun 2013 tentang Penetapan Kelas Jabatan di Lingkungan Instansi Pemerintah dengan menyampaikan lampiran konversi sesuai dengan Keputusan Menteri PANRB Nomor 856 Tahun 2023 tentang Nomenklatur Jabatan Pelaksana bagi Pegawai Negeri Sipil di Lingkungan Instansi Pemerintah, Berkenaan dengan hal tersebut diatas, Pemerintah Daerah Kabupaten Kutai Timur melalui Bagian Organisasi menyelenggarakan konversi jabatan pelaksana berdasarkan Kepmenpanrb Nomor 11 Tahun 2024 dan rekalkulasi Analisis Beban Kerja (ABK), kepada Saudara selaku Kepala Perangkat Daerah untuk dapat menugaskan a) Kepala Sub Bagian Umum dan Kepegawaian dan b) Pejabat Fungsional Analis Sumber Daya Manusia Aparatur/Admin Sinjab untuk walib hadir pada : Hari, Tanggal : Kamis - Jumat, 21 s.d 22 Maret 2024. Pukul : 08.30 Wita s.d 16,30 Wita Bertempat di: Laboratorium Badan Kepegawaian dan Pengembangan ‘Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Selanjutnya konsultasi dan koordinasi, silakan menghubungi narahubung Sdr. Yunan Abdi Tunggal, SE di Nomor WA : 0812 2687 1777 Demikian disampaikan, atas kerjasama dan kehadirannya disampaikan terimakasih. ~ an. Sekretaris Daerah, isten Administrasi Umum ‘Tembusan Kepada Yth: Bupati Kutai Timur, Wakil Bupati Kutai Timur; ‘Sekretaris Daerah Plt. Inspektur Inspektorat; Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia; eens Membawa Daftar Pegawai Update Data terkini; 2, Membawa Daftar Pegawai dengan Jabatan sesuai Permenpanrb 41 Tahun 2018 dan Jabatan ‘sesuai hasil konversi ke Kepmenpanrb 11 Tahun 2024. 3. Melampirkan Surat Tugas dan membawa Laptop; 4, Pedoman Permenpanrb 11 Tahun 2024 dapat diunduh pada link : htips://organisasikutaitimurkab. blogspot. com/2023/0 1 /jabatan-pelaksana-pegawai-negeri- sipil.html Catatan i Lampiran 4 Nomor Kepada Yth: ‘Sekretaris Daerah, Up. Kepala Bagian Umum Sekretaris DPRD; Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah; Kepala Badan Riset dan Inovasi Daerah; Kepala Badan Pendapatan Daerah; Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia; Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah; Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik; Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan; 10. Kepala Dinas Kesehatan; 11. Direktur Rumah Sakit Umum Daerah Kudungga 12. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang; 13. Kepala Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman; 14. Kepala Dinas Sosial; 16. Kepala Dinas Transmigrasi dan Tenaga Kerja; 16. Kepala Dinas Ketahanan Pangan; 17. Kepala Dinas Lingkungan Hidup; 18. Kepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil; 19. Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa; 20. Kepala Dinas Perpustakaan dan Kearsipan; 21. Kepala Dinas Pariwisata; 22. Kepala Dinas Tanaman Pangan, Hortikultura dan Peternakan; 23. Kepala Dinas Perkebunan; 24. Kepala Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan; 25. Kepala Dinas Pertanahan; 26. Kepala Dinas Perhubungan; 27. Kepala Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah; 28. Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu; 29. Plt. Inspektur Inspektorat; 30. Pit. Kepala Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah; 31. Pit. Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak; 32. Pit. Kepala Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana; 33. Pit. Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan; 34. Plt. Kepala Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik dan Persandian; 35. Pit. Kepala Dinas Kepemudaan dan Olahraga; 36. Pit. Kepala Dinas Perikanan; 37. Plt. Kepala Satuan Polisi Pamong Praja; 38. Camat Batu Ampar; 39. Camat Bengalon; 40. Camat Busang; 41. Camat Kaliorang; 42. Camat Karangan; 43. Camat Kaubun; 44, Camat Kombeng; 45. Camat Long Mesangat; 46. Camat Muara Ancalong; 47. Camat Muara Bengkal; 48. Camat Muara Wahau; 49. Camat Rantau Pulung; 50. Camat Sandaran; 51. Camat Sangatta Selatan; 52. Camat Sangatta Utara; 53. Camat Sangkulirang; 54. Camat Telen; ‘55. Camat Teluk Pandan; ©ONMARONS

You might also like