You are on page 1of 1
Satuan Pendidikan Kelas / Semester Pelajaran ‘Sub Pelajaran Pertemuan Alokasi waktu RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) UPT SD Negeri 238 Maliaulu wi Statistika Data Data (3.8, 4.8) 1 3X 35 menit A. TUJUAN PEMBELAJARAN 1. Siswa mampu menjelaskan pengertian dan macam-macam data 2. Siswa mampu memahami tehnik- tehnik pengolahan data 3. Siswa mampu menyelesaikan permasalahan yang berkaitan dengan pengolahan data B. KEGIATAN PEMBELAJARAN Kegiatan Pendahuluan perilaku | Guru melakukan ropleksi dinamika kelas untuk menampilka n kesepakatan kelas: Inti Deskripsi Kegiatan 4. Guru melakukan pembukaan dengan salam, sapa dan menanyakan kabar siswa (kesiapan belajar pengelolaan diri ) 2. Guru meminta salah satu peserta didik untuk memimpin doa diawal pembelajaran (budaya positip dan kesadaran diri) dan mengecek kehadiran peserta didik (budaya positip sebagai sikap disiplin) 3. Menyanyikan bersama — sama Lagu Wajid Nasional untuk membangkitkan rasa cinta tanah air peserta didik Mengingatkan peserta didik tentang kesepakatan kelas (budaya positip) Anak-anak pak guru mengingatkan kembali tentang kesepakatan kelas, mempersilahkan anak-anakku memasuki kelas dengan tertib, duduk dengan rapi dan tidak boleh ada kegiatan lain yang dilakukan tanpa ada perintah dari pak guru. 5. Mengaitkan materi sebelumnya dengan materi yang akan kita pelajari (apersepsi) 6. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran, mengkondisikan peserta didik dan memotivasi peserta didik Mengamati 4, Guru memperkenalkan dan menyampaikan materi pembelajaran 2. Peserta didik mengamati penjelasan guru tentang pengertian data dan jenis- jenis data. Literasi 3, Peserta didik mengamati penjelasan guru tentang cara pengolahan data pada tabel dan diagram Menanya 1. Guru _memberikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya tentang materi yang disampaikan 2. Peserta didik menanyakan penjelasan guru yang belum di pahami tentang pengolahan data. (Communication, (Critical Thinking and Problem Solving) Menalar 1. Peserta didik mencoba berdiskusi dengan temannya tentang pengolahan data. 2. Guru menunjuk beberapa peserta didik untuk maju dan menjelaskan hasil diskusi tentang pengolahan data dan memberikan pembenaran dan masukan apabila terdapat kesalahan atau kekurangan pada siswa. (Creativity and Innovation, Critical Thinking and ProblemSolving) Mencoba 1. Guru memberikan soal latihan tentang pengolahan data kepada siswa 2. Guru meminta siswa untuk mengerjakan soal latihan tersebut secara individu dan menunjuk beberapa siswa untuk menuliskan hasil pekerjaanya didepan kelas secara bergantian, (Mandiri, Critical Thinking and Problem Solving) Mengkomunikasikan 1, Peserta didik mempresentasikan secara lisan kepada teman- temanya tentang pengolahan data. 2. Peserta didik menyampaikan manfaat belajar pengolahan data yang dilakauan secara lisan di depan teman dan guru. (Communication) Alokasi Waktu 10 menit 65 menit

You might also like