You are on page 1of 1
PEMERINTAH PROVINSI BANTEN DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KAWASAN PUSAT PEMERINTAHAN PROVINSI BANTEN (KP3B) J Syech Nawawi Al Bantani Telp. (0254) 267064 ~ 267065 - 267066 Serang - Banten Serang, 06 Desember 2023 Kepada : Nomor 421/494 -Dindikbud/2023Yth. Para Kepala Cabang Dinas Pendidikan dan Sifat Penting Kebudayaan Wilayah Kerja Kab./Kota Se- Lampiran_ - Provinsi Banten Perihal 3 Permintaan Data Tempat Dalam rangka memenuhi kebutuhan datafinformasi Pendidikan dan Kebudayaan, akan dilaksanakan penyusunan buku data pendidikan dan kebudayaan yang bertujuan untuk menyediakan dukungan data dan informasi bagi pengambil keputusan/kebijakan di lingkungan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Banten. Berkenaan dengan hal tersebut, mohon bantuan saudara/i untuk dapat ‘menginfokan kepada para Kepala Satuan Pendidikan Jenjang Menengah dan Khusus di wilayah kerja masing-masing baik Negeri maupun Swasta untuk menyampaikan data/dokumen dalam bentuk hardcopy dan Softcopy, antaa lain sebagai berikut : 1, Surat Pemyataan Tanggung Jawaban Mutlak (SPTJM) Data Pokok Pendidikan yang dapat di_—sunduh_ melalui «web Ittp://sp.datadik.kemdikbud.go.id//Dokumen, 2, Data Peserta Didik penerima Program Indonesia Pintar (PIP) Tahun ‘Ajaran 2022/2023. 3, Surat Keputusan Beban Mengajar (SKBM) semester ganjil Tahun Ajaran 2022/2023. 4, Data/Dokumen dimaksud haris di tandatangani dan cap setempel oleh Kepala Satuan Pendidikan, disampaikan paling lambat pada hari Jumat tanggal 18 Desember 2023, pada Sub. Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Banten, dengan kontak person Sdr. Aji Yudiana (08778584595) dan Sdr. M. Ardy Patria (087875027070). Demikian disampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya diucapkan terima kasih. ‘Tembusan : 1. Yth. Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Banten; Dipindai dengan CamScanner

You might also like