You are on page 1of 3
bpkp> BADAN PENGAWASAN KEUANGAN DAN PEMBANGUNAN PUSAT PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PENGAWASAN Jalan Beringin II, Pandansari, Ciawi, Kabupaten Bogor 16720 Telepon (0251) 8249001-8249005 Faksimile (0251) 6248986 ail: Dusdiklatwas@by ig web: http://pusdiklatwas.b PENGUMUMAN NOMOR : KP.00.01/PENG-300/DL/1/2023 TENTANG SELEKS! PENERIMAAN TENAGA HARIAN LEPAS (THL) PADA PUSAT PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PENGAWASAN BPKP. Dalam rangka memenuhi kebutuhan Sumber Daya Manusia (SDM) pada Pusat Pendidikan dan Pelatihan Pengawasan (Pusdiklatwas) BPKP, kami mengundang Saudara yang memiliki integritas dan komitmen tinggi untuk mengikuti Seleksi Penerimaan Tenaga Harian Lepas (THL) dengan formasi sebagai berikut: f No. Formasi Jabatan Jumiah Formasi Persyaratan Kualifikasi Teknisi Gedung 1 1. Laki Laki; 2. Pendidikan minimal D Ill Teknik Sipil; 3. Memiliki Keterampilan di bidang air bersih minimal mempunyai SKT TTO011 (Pelaksana Perpipaan Air Bersih) dan SKT TA022 (Pelaksana Bangunan Gedung/Pekerjaan Gedung); 4. Mengetahui dasar-dasar K3 (Keselamatan & Kesehatan Kerja); 5. Jujur, disiplin, tanggung jawab, bekerja keras, dan komunikatif 6. Mampu bekerja secara individual maupun dalam tim; 7. Bersedia bekerja dalam pola shift dan lembur; 8. Mampu mengoperasikan microsoft office. Perawat 1) Perempuan; 2) Pendidikan minimal Dill Keperawatan; 3) Memiliki STR (surat tanda registrasi) Perawat; 4) Jujur, disiplin, tanggung jawab, bekerja keras, dan komunikatif; | 5) Mampu bekerja secara individual maupun | dalam tim; 6) Mampu mengoperasikan microsoft office. oe Petugas Front Office | 1 | 1. Perempuan; | 2. Pendidikan minimal SMK Perhotelan; 3. Mempunyai Kemampuan komunikasi yang baik; 4, Berpenampilan bersih dan rapi; 5. Jujur, disiplin, tanggung jawab, bekerja keras; 6. Mampu bekerja secara individual maupun dalam tim; 7._Mampu mengoperasikan microsoft office. 4 | Petugas Administrasi 2 1. Laki Laki; Perkantoran 2. Pendidikan minimal D Ill Jurusan | Perkantoran; | 3. Jujur, disiplin, tanggung jawab, bekerja keras, dan komunikatif, 4. Mampu bekerja secara individual maupun dalam tim; 5. Mampu mengoperasikan microsoft office. _ |, PERSYARATAN UMUM 1) Warga Negara Indonesia; 2) Memiliki kualifikasi pendidikan sesuai dengan persyaratan jabatan; 3) Berusia serendah-rendahnya 18 tahun dan setinggi-tingginya 32 tahun pada saat melamar, 4) Tidak pernah dipidana dengan pidana penjara berdasarkan putusan pengadilan yang sudah mempunyai kekuatan hukum tetap atau sedang menjalani pemeriksaan perkara pidana; 5) Tidak menuntut untuk diangkat sebagai Pegawai Negeri Sipil; 6) Sehat jasmani; 7) Tidak mengkonsumsifmenggunakan narkotika, psikotropika, dan zat adiktif lainnya; Tidak menjadi anggota atau pengurus partai politik atau terlibat politik praktis. 8) Il TATA CARA PENDAFTARAN DAN TAHAPAN SELEKSI 1) Pelamar mengajukan Surat Lamaran yang dilampiri dengan: a. Foto copy Kartu Tanda Penduduk (KTP) b. Foto copy Kartu Keluarga Foto copy Ijasah dan Transkrip Nilai Surat Keterangan Sehat dan Bebas Narkoba Surat Keterangan Catatan Kepolisian Pas foto berwarna 4x6 2 lembar =p a0 2) Seleksi dilakukan melalui tiga tahap_yaitu: seleksi Administrasi, Tes Kemampuan Dasar dan Tes Kemampuan Bidang/Wawancara 3) Jadwal Seleksi adalah sebagai berikut: a b. G d. e f. .. Pengumuman Seleksi Pendaftaran Seleksi Administrasi Tes Kemampuan Dasar Tes Kemampuan Bidang/Wawancara Pengumuman 13 Februari 2023 s.d. 24 Februari 2023 13 Februari 2023 s.d.24 Februari 2023 27 Februari s.d. 28 Februari 2023 02 Maret 2023 03 Maret 2023, 06 Maret 2023 4) Surat lamaran dan lampirannya disampaikan dalam amplop tertutup dengan mencantumkan formasi jabatan ke Subbagian Kepegawaian Pusat Pendidikan dan Pelatihan BPKP, Jalan Beringin II, Pandansari, Ciawi. Kab. Bogor 16720. 5) Keputusan Panitia Seleksi bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat 8 Februari 2023 Kepala Pusat,

You might also like