You are on page 1of 40

Tatap Introduction

to Management Accounting
Muka 1:

FEB-UPN VETERAN JAKARTA 1


presented by Akhmad Saebani, SE, M.Si, CMA, CBV
Materi Perkuliahan Akuntansi Manajemen:
⚫ TM1: Basic Management Accounting Concepts
⚫ TM2: Product and Service Costing
⚫ TM3-4: Budgeting and Controlling
⚫ TM5-6: Activity-Based Costing & Activity-Based
Management (ABC/ABM)
⚫ TM7: Standard Costing: A Managerial Control Tool
⚫ Mid Test Semester (UTS)
⚫ TM9-10: Performance Evaluation and Responsibility
Centers
⚫ TM11: Pricing Decision and Transfer Pricing
⚫ TM12: Relevant Cost Analysis
⚫ TM13: Balance Scorecard (BSc)
⚫ TM14: Behavioral and Organizational Issues in
Management Accounting
⚫ TM15: Environmental Cost Management
⚫ Final Test Semester (UAS)
2
Buku Referensi :
⚫ Hansen, Don R., and Mowen, Maryanne M., Managerial
Accounting, 8th Edition, Thomson South-Western,
2007. (HM)
⚫ Garrison, Ray H, Noreen, Eric W., and Brewer, Peter
C., Managerial Accounting, 13th Edition, Mc Graw Hill,
2010. (GN)
⚫ Horngren, Charles T., Srikant M. Datar., and George
Foster, Cost Accounting: A Managerial Emphasis, 14th
Edition, Prentice Hall International Inc., 2012. (HG)
⚫ Weygandt, Kimmel, and Kieso, Managerial Accounting,
6th Edition, John-Willey & Sons, Inc., 2012. (WG)
⚫ Atkinson, Kaplan, Matsumura, and Young., Management
Accounting, 6th Edition, Pearson Education, Inc.,
Upper Saddle River, New Jersey. 3
PENILAIAN
❖ Penilaian adalah proses pengukuran prestasi belajar mahasiswa untuk setiap
mata kuliah, selama satu semester pada setiap program studi.

❖ Komponen penilaian untuk mata kuliah AKUNTANSI MANAJEMEN terdiri dari:


⚫ Kehadiran→Min 75% x TM (Prasyarat Lulus Mata kuliah)
⚫ Ujian Tengah Semester (UTS) 20%
⚫ Tugas Kelompok/Mandiri 20%
⚫ Tugas Project 35%
⚫ Ujian Akhir Semester 25%

❖ Nilai UAS dinyatakan dalam angka dan huruf dengan skoring sebagai berikut:

85 - 100 A 4,00
80 - 84,99 A- 3,75
75 – 79,99 B+ 3,50
70 – 74,99 B 3,00
65 – 69,99 B- 2,75
60 – 64,99 C+ 2,50
55 – 59,99 C 2,00
40 – 54,99 D 1,00
< 40 E 0,00
4
KONTRAK PERKULIAHAN
MK : AKUNTANSI MANAJEMEN
◼ Mahasiswa masuk kelas lebih 20 menit dari jadwal, maka tidak
diperkenankan masuk kelas.

◼ Jika Dosen masuk kelas terlambat lebih dari 20 menit dari jawdwal
dan tanpa pemberitahuan, maka perkuliahan pada tatap muka
tersebut ditiadakan dan akan dilakukan Kuliah Pengganti pada lain
hari/jam yang disepakati terlebih dahulu.

◼ Selama mengikuti perkuliahan wajib berpakaian sopan, rapih, dan


pantas.

◼ Jika perkuliahan dilakukan secara daring (Kelas Besar/Pengganti),


semua peserta wajib untuk menon-aktifkan microphone (mute),
kecuali jika akan mengajukan pertanyaan dan wajib mengaktifkan
kamera pada momen tertentu (sesi awal, tanya jawab, diskusi, sesi
foto).
5
What is Financial Accounting?

It is the process of producing financial


statements for external constituencies –
people outside the organization, such as
shareholders, creditors, and govermental
authorities.

6
AKUNTANSI KEUANGAN, AKUNTANSI BIAYA
DAN AKUNTANSI MANAJEMEN

Hubungan Akuntansi Keuangan dengan Akuntansi Biaya?

Akuntasnsi keuangan mempunyai tujuan utama menyediakan informasi


keuangan berupa laporan keuangan bagi pihak-pihak di luar perusahaan
seperti stockholders, fiskus, kreditur, investor, masyarakat umum.
Laporan keuangan tersebut berupa neraca, laporan R/L, Laporan Arus Kas.

Di dalam penyusunan laporan keuangan (laporan rugi-laba) perusahaan


manufaktur diperlukan harga pokok pokok barang jadi dan harga pokok
barang dalam proses pada akhir periode. Harga pokok barang jadi secara
formal dihitung dan disajikan dalam laporan harga pokok produksi yang
merupakan lampiran dari laporan rugi-laba.

Dengan demikian akuntansi biaya merupakan bagian integral dengan


akuntansi keuangan karena akuntansi biaya menghasilkan informasi
biaya yang diperlukan dalam penyusunan laporan keuangan. 7
Cost of Production
Trial
Balance

Financial Statement
(Cost Accounting) Mfg. Company

(Financial Accounting)

Feedback

Stakeholders 8
AKUNTANSI KEUANGAN, AKUNTANSI BIAYA
DAN AKUNTANSI MANAJEMEN (continue...)

Hubungan Akuntansi Biaya dengan Akuntansi Manajemen?

Akuntansi manajemen memiliki tujuan utama menyediakan


informasi keuangan bagi manajemen yang berguna untuk
pengambilan keputusan tertentu.

Untuk mengambil keputusan tersebut, diperlukan informasi yang


relevan → utamanya informasi biaya produksi yang berasal dari
akuntansi biaya.

Dari saling keterkaitan tersebut, akuntansi biaya merupakan bagian


yang tidak terpisahkan dari akuntansi manajemen.

9
Management Accounting

What is Management Accounting?

Management accounting is concerned


with providing informations to
manager—that is, the people inside
organization who direct and control
its operation (Gorrison, 2010)
10
Management Accounting
What is Management Accounting?

Management accounting is the process of


identifying, measuring, reporting, and
analyzing information about economic
events of organizations, the process should
be driven by the informational needs of
individuals internal to the organizational
and should guide their operating and
investment decisions (Robert Kaplan, 2010). 11
Management Accounting

What is Management Accounting?

…the process of identification, measurement,


accumulation, analysis, preparation, interpretation
and communication of financial (as well as
non-financial) information used by management to
plan, evaluate, and control within the organization
and assure appropriate use and accountability for
its resources (Institute of Management Accountants).

12
Management Accounting

What is Management Accounting?

The process of supplying the managers and


employeeds an organization with relevant infor-
mation, both financial and non-financial, for
making decisions, allocating resources, and
monitoring, evaluating, and rewarding
performance (Atkinson et al., 2012).

13
Management Accounting

What is Management Accounting Information System?

Management accounting management


accounting information system is an
information system that produces outputs
using inputs and processes needed
to satisfy specific managerial objectives
(Hansen and Mowen, 2007)
14
Historical Description of
Management Accounting
→ 1880 - 1925 Most of the product-costing and internal
accounting procedures used in this century were
developed

→ 1925 Emphasis of inventory costing for external


reporting

→ 1950s / 60s Effort to improve the managerial usefulness of


traditional cost systems

→ 1980s / 90s Significant efforts have been made to radically


change the nature and practice of management
accounting
15
Managerial versus Financial
Accounting

Accounting System
(accumulates financial and
managerial accounting data)

Managerial Accounting Financial Accounting


Information for decision Published financial
making, and control statements and other
of an organization’s financial reports.
operations.
Internal External
Users Users
16
Managerial versus Financial Accounting

Description Financial Accounting Managerial Accounting


Users of information Interested outside parties Managers within company

Types of accounting Double-entry system Any useful system; not restricted


system to double-entry system

Restrictive guide- Adherence to generally accepted No formal guidelines or


lines accounting principles (IAI-SAK) restrictions; only criterion of
usefulness
Units of measure Historical (monetary) Any useful monetary or physical
measure; sucah as machine
hours or labor hours; in
monetary are used, can be
Focal point for Business entity as a whole historical or future of the business
Various segments
analysis entity
Degree of Demands objectivity; historical in Heavily subjective for planning
objectivity nature pusposes, but objectives data
are used when relevant;
futuristic in nature
Frequency of Periodically on a regular basis Whenever needed; may be not
reporting on a regular basis
17
PERSAMAAN AKUNTANSI KEUANGAN DAN
AKUNTANSI MANAJEMEN

1. Sumber data yang berbasis dari akuntansi


mempunyai sistem akuntansi yang sama
2. Menggunakan konsep tanggung jawab
(renponsibility) dan pertanggungjawaban
(stewardship)
3. Berfokus pada penyediaan informasi untuk
pengambilan keputusan

18
INFORMATION NEEDS:
Costing & Decision Making

19
Jenis-Jenis Informasi

Informasi

Kualitatif Kuantitatif

Informasi Informasi
Akuntansi Non Akuntansi

Operasional Keuangan Manajemen

20
AKUNTANSI KEUANGAN, AKUNTANSI BIAYA
DAN AKUNTANSI MANAJEMEN

Users of Accounting Information :

Internal managers…
use information for short-term planning
and controlling routine operations.
use information for making
non-routine decisions and formulating
overall policies and long-range plans.
21
Sumber Data Akuntansi Manajemen

 Sistem akuntansi adalah suatu mekanisme formal untuk


mengkomunikasikan aktivitas-aktivitas organisasi. Secara
umum data transaksi dalam sistem akuntansi perusahaan
adalah :
– Sistem pesanan yang masuk
– Sistem penerimaan kas
– Sistem pembelian
– Sistem perencanaan dan pengendalian produksi
– Sistem pengeluaran kas
– Sistem personalia
– Sistem akuntansi umum

 Ketujuh sistem diatas menghasilkan mayoritas data


bagi penyusunan informasi yang diperlukan bagi
manajemen guna pengambilan keputusan
22
Users of
Accounting Information (continue..)

External parties: use information for


Investors making decisions
Government authorities about the company.

23
Hows Does Management Accounting
Information Help Managers?

Improve the quality of operations.

Lower the cost operations.

Increase the responsiveness of


operations for customers needs.
24
Functions of Management Accounting
Information

Operational control Memberikan informasi umpan balik


tentang efisiensi dan kualitas tugas
yang telah dilakukan
Mengukur biaya sumber daya yang
Product and customer digunakan suatu produk atau layanan,
dan pasar serta memberikan produk
costing atau layanan kepada pelanggan

Memberikan informasi tentang


Management control kinerja para manajer dan
unit-unit bisnis

Strategic control Memberikan informasi ttg keuangan


perusahaan dan kinerja jangka
panjang yg kompetitif, kondisi pasar,
minat pelanggan, dan aspek inovasi
teknologi
25
Karakteristik Organisasi

⚫ Memiliki tujuan
⚫ Pembagian kerja yang
jelas/terdepartementasi
⚫ Bersinergi dalam rangka pengambilan
keputusan
⚫ Berkesinambungan 26
Area Fungsional Struktur Organisasi Bisnis
Organisasi
Bisnis

Manajemen
Produksi Pemasaran Distribusi Personil Keuangan Akuntansi Jasa Komputer
Bahan Baku

Manajemen Kontrol
Pembelian Manufaktur Promosi Gudang Perekrutan Pemrosesan Data
Portofolio Persediaan

Sistem
Penerimaan Pendukung Iklan Pengiriman Pelatihan Bendahara Akuntansi Biaya Pengembangan
dan Pemeliharaan

Administrasi
Toko Riset Pasar Tunjangan Kredit Gaji
Database

Penjualan Konsultasi Pengeluaran Kas Utang Dagang

Penerimaan Kas Piutang

Bahan Baku
Penagihan

Tenaga Kerja
Aktiva Tetap

Modal Keuangan
Buku Besar

Informasi
27
SUMBER DAYA
Peran Manajemen dalam Organisasi

 Perencanaan (Planning)

adalah suatu formulasi yang terperinci (secara financial/non financial)


kegiatan dalam suatu organisasi untuk mencapai tujuan akhir tertentu.
Secara umum, dilihat dari jangka waktunya perencanaan terbagi
menjadi dua : jangka panjang (strategis) dan jangka pendek
(operasional).

 Pengorganisasian & Pengarahan (Organizing & Directing)

manajemen puncak bertugas mensinergikan sumber daya perusahaan


yang dimilikinya dengan mendelegasikan tugas dan tanggung jawab
kepada level manajemen yang lebih rendah hingga seterusnya di level
operasional, memberikan pengawasan terhadap aktivitas-aktivitas
rutin → agar berjalan sesuai dengan yang sudah ditetapkan.

28
Peran Manajemen dalam Organisasi (continue..)

 Pengendalian (Controlling)
fungsi pengendalian bertujuan untuk memastikan bahwa hasil
yang akan dicapai sesuai dengan rencana semula. Untuk
mendukung hal ini diperlukan masukan dari level manajemen
yang lebih rendah atau yang disebut dengan umpan balik
(feedback).

Umpan balik sangat diperlukan karena memiliki dua fungsi


yang penting :

☺ memberikan sinyal/kondisi yang lebih terkini atas


aktivitas-aktivitas perusahaan di tiap departemen/divisi

☺ memungkinkan manajemen puncak mengevaluasi kinerja


lebih dini manajemen lapisan bawah untuk melakukan
tindakan korektif bilamana diperlukan.
29
Peran Manajemen dalam Organisasi (continue..)

 Pengambilan keputusan (Decision making)


sebagai inti dari proses manajemen, baik yang berifat
operasional (rutin) maupun yang bersifat strategis (unik),
pengambilan keputusan dilakukan setelah semua alternatif-
alternatif yang ada tersedia dipilih yang paling baik.

Keputusan manajemen pada dasarnya memiliki satu kesamaan


yaitu adanya kebutuhan akan informasi yang reliable.

permintaan
informasi

Pengambilan Kebutuhan Data


Keputusan Informasi (Kuantitatif/Kualitatif)

pasokan
informasi

30
Role of Managerial Accountant
Organization Chart
Stockholders

Board of Directors

President

Controller Treasurer Vice President Vice President


Production Sales

31
Accounting Function
Chief Financial Officer (CFO)

Controller Functions Treasurer Functions

➢ Planning for control ➢ Provision of capital


➢ Reporting and interpreting ➢ Investor relations
➢ Evaluating and consulting ➢ Short-term financing
➢ Tax administration ➢ Banking and custody
➢ Government reporting ➢ Credits and collections
➢ Protection of assets ➢ Investments
➢ Economic appraisal ➢ Risk management (insurance)
32
Line and Staff Positions
⚫ A line position is ⚫ A staff position
directly involved in supports and assists
achieving the basic line positions.
objectives of an
⚫ Example: A cost
organization.
accountant in the
⚫ Example: A production manufacturing plant.
supervisor in a
manufacturing plant.

33
Career Opportunities in Management
Accounting
The Certified Professional Management Accountant (CPMA)-IAMI

CPMA’s must pass a four-part examination:


1. Business Environment Analysis
2. Management Accounting and Reporting
3. Strategic Management, and
4. Good Corporate Governance and
Business Ethics.

34
Major Influences on Management Accounting

Advances in technology:
E-commerce
Enterprise resource planning (ERP)

Business process reengineering:


Just-in-time (JIT) philosophy
Lean manufacturing
Computer-integrated manufacturing
Six sigma

35
APLIKASI AKUNTANSI MANAJEMEN PADA ORGANISASI NON
MANUFAKTUR (PERUSAHAAN JASA/ORGANISASI NIRLABA)

⚫ Pentingnya peran akuntansi manajemen, banyak


organisasi non-manufaktur juga menggunakan konsep
akuntansi manajemen. Perbedaan yang paling mencolok
adalah produk yang dihasilkan, perusahaan jasa tidak
menghasilkan “persediaan” sebagaimana perusahaan
dagang atau manufaktur.

⚫ Produk yang dihasilkan oleh perusahaan jasa adalah


produk tak berwujud (itangible product).

⚫ Aplikasi akuntansi manajemen pada organisasi non-laba


tidak jauh berbeda dengan organisasi yang mencari
laba.
36
Interaksi Produk Jasa dengan Akuntansi Manajemen

Aspek Sifat Tujuan Dampak pada Akuntansi Manajemen


Itangibility Jasa tidak dapat disimpan Tidak ada persediaan
(ketidakberwu-
judan) Tidak ada perlindungan hak paten Kode etik yang ketat

Tidak dapat menampilkan jasa Tuntutan pembebanan biaya yang


lebih akurat
Harga sulit ditetapkan

Perishability Manfaat jasa cepat hilang Standarisasi dan konsistensi mutu


(tidak tahan yang tinggi
lama)
Jasa berulang untuk satu pelanggan

Inseparability Pelanggan terlibat dalam proses Biaya diperhitungkan sesuai jenis


(tidak dapat Produksi Pelanggan
dipisahkan)
Produksi masal jasa yang Kesulitan dalam pengendalian mutu
tersentralisasi sulit dilakukan

Heterogenity Variasi luas produk jasa Standarisasi dan pengendalian harus


(keberagaman) dimungkinkan terjaga (TQM)

37
PERAN AKUNTANSI MANAJEMEN

⚫ Bantuan dalam merancang sistem informasi


organisasi.

⚫ Memastikan bahwa sistem berjalan (sesuai


dengan yang direncanakan).

⚫ Pelaporan informasi kepada manajer-manajer


yang berkepentingan.

⚫ Melakukan analisis-analisis yang bersifat


khusus.

38
Tugas 1
⚫ Buatlah “paper” tentang Sejarah dan Perkembangan Akuntansi
Manajemen, dengan tata urut penulisan sbb:
1. Latar belakang → munculnya keilmuan akuntansi
manajemen, dari aspek yang memengaruhi dan implikasi
dari perkembangan Akuntansi Manajemen.
2. Solusi & Manfaat yang diberikan.
3. Kendala yang dihadapi oleh Akuntansi Manajemen.
4. Perbedaan di setiap tahapan perkembangan Akuntansi
Manajemen menuju Akuntansi Manajemen Modern.
5. Pandangan anda pada Akuntansi Manajemen terkini.
6. Simpulan paper pada akhir penulisan.
7. Sebutkan sumber-sumber referensi yang digunakan
(wajib dicantumkan).

PAPER DIKUMPULKAN DAN AKAN DIDISKUSIKAN PADA PERTEMUAN BERIKUTNYA


(PERHATIKAN TANGGAL BATAS WAKTU UPLOAD) 39
Okelah Kalau
Begitu…sampai disini,
apakah ada yang ingin
ditanyakan?

40

You might also like