You are on page 1of 110

KECAMATAN SOKAN DALAM ANGKA 2011 Katalog BPS No.

Publikasi Ukuran Buku Jumlah Halaman Naskah Penyunting Diterbitkan oleh : 1403.61.10.01 : 61050.10.01 : 16,99 cm x 21,59 cm : 98 + xii halaman : Badan Pusat Statistik Kabupaten Melawi : Seksi IPDS : Badan Pusat Statistik Kabupaten Melawi

BOLEH DIKUTIP DENGAN MENYEBUT SUMBERNYA

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

PETA ADMINISTRATIF KECAMATAN SOKAN

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

ii

CAMAT SOKAN

M. SYAIFUL KHAIR, S.Sos, M.Si

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

iii

KATA SAMBUTAN Dengan memanjatkan puji dan syukur kehadirat Allah SWT, saya menyambut gembira atas terbitnya publikasi Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011 ini. Sebuah buku yang menyajikan hasil-hasil pelaksanaan pembangunan secara kuantitatif (dalam bentuk data/informasi statistik) di daerah Kecamatan Sokan selama tahun 2010. Melalui publikasi ini akan diperoleh informasi tentang perkembangan dan hasil kegiatan pembangunan yang telah dilaksanakan. Selain itu, publikasi ini diharapkan dapat pula digunakan sebagai dasar dalam melakukan evaluasi terhadap hasil-hasil pembangunan dan selanjutnya dijadikan arah dalam menentukan kebijaksanaan perencanaan pembangunan yang lebih baik di masa yang akan datang. Kepada semua Dinas/Instansi, Lembaga Pemerintah dan Swasta yang telah membantu dalam penyusunan buku ini disampaikan ucapan terima kasih dan sekaligus diminta agar dapat mempertahankan kerjasama yang baik serta meningkatkan partisipasinya dalam usaha penerbitan publikasi yang sama di tahun mendatang. Demikian, semoga Allah SWT menyertai dan memberkahi usaha dan pengabdian kita terhadap nusa dan bangsa. Nanga Sokan, November 2011 CAMAT SOKAN,

M. SYAIFUL KHAIR, S.Sos, M.Si NIP.19690810 198906 1 001


Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

iv

KATA PENGANTAR Puji syukur kami panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena atas rahmat dan hidayahNya publikasi ini dapat terwujud sesuai jadwal waktu yang telah ditentukan. Publikasi Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011 merupakan publikasi tahunan yang diterbitkan oleh Koordinator Statistik Kecamatan sebagai dasar untuk mengetahui situasi dan kondisi Kecamatan Sokan tahun 2010. Data pokok diperoleh dari instansi pemerintah, swasta dan perorangan yang disajikan dalam bentuk tabel dan grafik dengan format yang sama dengan tahun sebelumnya. Kami menyadari meski telah dilakukan perbaikan dan penyempurnaan tetapi masih ada kekurangan, untuk itu sangat diharapkan saran dan kritik yang membangun. Publikasi ini terujud atas partisipasi dan kerjasama dari berbagai pihak, maka kami mengucapkan terima kasih dan penghargaan kepada: 1. Camat kepala wilayah Kecamatan Sokan 2. Kepala Badan Pusat Statistik Kabupaten Melawi 3. Kepala dinas/instansi se Kecamatan Sokan 4. Semua pihak yang telah memberikan bantuannya Semoga publikasi ini dapat bermanfaat bagi pengguna data statistik, baik instansi pemerintah, swasta dan perorangan. Nanga Sokan, November 2011 Koordinator Statistik Kecamatan Sokan

SUCIPTO
Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

DAFTAR ISI
Hal Daftar Teknis Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011 ..................................................... i Peta Administratif Kecamatan Sokan............................................................................... ii Camat Sokan .................................................................................................................. iii Kata Sambutan .......................................... ..................................................................... iv Kata Pengantar ............................................................................................................... v Daftar Isi .......................................................................................................................... vi Daftar Gambar ................................................................................................................ vii Daftar Tabel .................................................................................................................... viii Bab 1. Geografi ............................................................................................................ 3 1.1. Letak Wilayah ........................................................................................... 3 1.2. Luas wilayah ............................................................................................. 3 1.3. Topografi dan Sungai ............................................................................... 3 Bab 2. Pemerintahan ................................................................................................... 12 Bab 3. Penduduk .......................................................................................................... 26 Bab 4. Sosial ................................................................................................................. 36 4.1. Pendidikan................................................................................................. 36 4.2. Kesehatan ................................................................................................. 36 4.3. Agama ....................................................................................................... 37 Bab 5. Pertanian ........................................................................................................... 58 Bab 6. Industri, Konstruksi dan Energi .......................................................................... 68 Bab 7. Transportasi....................................................................................................... 78 Bab 8. Keuangan dan Harga-harga .............................................................................. 87

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

vi

DAFTAR GAMBAR Hal Gambar 1. Gambar 2. Gambar 3. Gambar 4. Gambar 5. Gambar 6. Gambar 7. Gambar 8. Persentase Luas Wilayah Kecamatan Sokan ........................................... 2 Jumlah Dusun di Kecamatan Sokan ......................................................... 11 Jumlah Penduduk Menurut Jenis Kelamin di Kecamatan Sokan 2010 ..... 25 Jumlah Sekolah di Kecamatan Sokan....................................................... 35 Jumlah Luas Panen dan Produksi Padi di Kecamatan Sokan................... 59 Jumlah Pelanggan Listrik di Kecamatan Sokan ........................................ 67 Panjang Jalan Menurut Kondisi Jalan Di Kecamatan Sokan..................... 77 Perkembangan Rata-rata Harga Sayur di Kecamatan Sokan 2010 .......... 86

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

vii

DAFTAR TABEL
Hal Tabel 1.1. Letak Geografi Kecamatan Sokan Menurut Garis Lintang dan Bujur ......... 4 Tabel 1.2. Batas Administrasi Kecamatan Sokan ......................................................... 4 Tabel 1.3. Letak Geografi Kantor Desa Kecamatan Sokan Menurut Garis Lintang dan Bujur .............................................................................. 5 Tabel 1.4. Luas Wilayah Kecamatan Sokan ................................................................ 6 Tabel 1.5. Luas Wilayah Kecamatan Sokan Menurut Jenis Tanah .............................. 7 Tabel 1.6. Luas Wilayah Kecamatan Sokan Menurut Ketinggian ................................ 8 Tabel 1.7. Air Terjun dan Tingginya Menurut Lokasi di Kecamatan Sokan .................. 9 Tabel 2.1. Nama-nama Camat Pernah/Masih Menjabat di Kecamatan Sokan ............ 13 Tabel 2.2. Jumlah Pegawai Daerah Menurut Jenis Kelamin dan Golongan di Kecamatan Sokan 2010 .................................................. 14 Tabel 2.3. Jumlah Pegawai Pusat Menurut Jenis Kelamin dan Golongan Di Kecamatan Sokan 2010 ......................................................... 15 Tabel 2.4. Jumlah Pegawai Daerah Menurut Jenis Kelamin dan Tingkat Pendidikan di Kecamatan Sokan 2010 .......................................................................... 16 Tabel 2.5. Jumlah Pegawai Pusat Menurut Jenis Kelamin dan Tingkat Pendidikan di Kecamatan Sokan 2010..................................... 17 Tabel 2.6. Jumlah Dusun Sebelum Pemekaran di Kecamatan Sokan 2010 ................ 18 Tabel 2.7. Jumlah Dusun Setelah Pemekaran di Kecamatan Sokan 2010 .................. 20 Tabel 2.8. Jumlah Desa/ Kelurahan Menurut Kriteria Desa di Kecamatan Sokan 2010 ........................................................................... 22 Tabel 2.9. Jumlah Desa Menurut Tipe LKMD di Kecamatan Sokan 2010 .... ............... 23
Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

viii

Tabel 3.1. Penduduk Kecamatan Sokan Menurut Jenis Kelamin 2010 ....................... 28 Tabel 3.2. Penduduk Kecamatan Sokan Menurut Jenis Kelamin dan Sex Ratio 2010 ..................................................................................... 29 Tabel 3.3. Jumlah Anggota Per Rumah Tangga di Kecamatan Sokan 2010 ............... 30 Tabel 3.4 Tabel 3.5 Tabel 3.6 Kepadatan Penduduk Per Km2 di Kecamatan Sokan 2010 ........................ 31 Penduduk Kecamatan Sokan Menurut Golongan Umur dan Jenis Kelamin 2010 .............................................................................. 32 Penduduk Berumur 10 tahun keatas Menurut Golongan Umur dan Jenis Kelamin di Kecamatan Sokan 2010 .................................. 33 Tabel 4.1.1 Jumlah Sekolah Menurut Tingkat Pendidikan di Kecamatan Sokan 2010 ........................................................................... 38 Tabel 4.1.2 Jumlah Sekolah Taman Kanak-Kanak (TK), Guru dan Murid Di Kecamatan Sokan 2010 ......................................................... 39 Tabel 4.1.3 Jumlah Sekolah Dasar (SD), Guru dan Murid di Kecamatan Sokan 2010 .......................................................................... 40 Tabel 4.1.4 Jumlah Sekolah Lanjutan Tingkat Pertama (SLTP), Guru dan Murid di Kecamatan Sokan 2010 ................................................ 41 Tabel 4.1.5 Jumlah Sekolah Lanjutan Tingkat Atas (SLTA), Guru dan Murid di Kecamatan Sokan 2010 ................................................. 42 Tabel 4.2.1 Jumlah Fasilitas Kesehatan di Kecamatan Sokan 2010 ............................. 43 Tabel 4.2.2 Jumlah Puskesmas Menurut Jenisnya di Kecamatan Sokan 2010 ............. 44 Tabel 4.2.3 Jumlah Tenaga Kesehatan di Kecamatan Sokan 2010 .............................. 45 Tabel 4.2.4 Jumlah Tenaga Dokter Menurut Jenisnya di KecamatanSokan 2010 ......... 46 Tabel 4.2.5 Jumlah Pasien di Puskesmas di Kecamatan Sokan 2010 .......................... 47
Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

ix

Tabel 4.2.6 Jumlah Bayi Yang Lahir Hidup dan Lahir Mati Menurut Jenis Kelamin di Kecamatan Sokan 2010 ..................................... 48 Tabel 4.3.1 Realisasi Pencapaian Akseptor KB Baru dan Akseptor KB Aktif Menurut Jenis Kontrasepsi di Kecamatan Sokan 2010 ............................... 49 Tabel 4.3.2 Jumlah Sarana Pelayanan KB Nasional di Kecamatan Sokan 2010 .......... 50 Tabel 4.4.1 Jumlah Rumah Ibadah Menurut Jenis Agama di Kecamatan Sokan 2010.. 51 Tabel 4.4.2 Jumlah Nikah, Talak, Cerai, dan Rujuk di Kecamatan Sokan 2010 ............ 52 Tabel 4.4.3 Jumlah Nikah, Talak, Cerai, dan Rujuk Menurut Bulan di Kecamatan Sokan 2010 .......................................................................... 53 Tabel 4.4.4 Jumlah Penerimaan Zakat Fitrah, Penyaluran dan Infaq di Kecamatan Sokan 2010 ........................................................................... 54 Tabel 4.4.5 Jumlah Hewan Kurban Menurut Jenisnya di Kecamatan Sokan 2010........ 55 Tabel 4.4.6 Jumlah Kejahatan yang dilaporkan di Kecamatan Sokan Dirinci Menurut Jenis Kejahatan 2010.......................................................... 56 Tabel 5.1. Luas Panen dan Produksi Tanaman Padi dan Palawija di Kecamatan Sokan 2010 .......................................................................... 60 Tabel 5.2. Luas Panen dan Produktivitas Tanaman Padi dan Palawija di Kecamatan Sokan 2010 .......................................................................... 61 Tabel 5.3. Populasi Ternak Menurut Jenis Ternak di KecamatanSokan 2010 ............. 62 Tabel 5.4. Populasi Ternak Unggas Menurut Jenis Unggas di Kecamatan Sokan 2010 .......................................................................... 63 Tabel 5..5 Jumlah Pemotongan Ternak Menurut Jenis Ternak di Kecamatan Sokan 2010 .......................................................................... 64

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

Tabel 5.6. Jumlah Pemotongan Unggas Menurut Jenis Unggas di Kecamatan Sokan 2010 .......................................................................... 65 Tabel 6.1. Jumlah Unit Usaha dan Tenaga Kerja di Kecamatan Sokan 2010 ............. 69 Tabel 6.2. Jumlah Unit Usaha dan Tenaga Kerja Sektor Industri Non formal di Kecamatan Sokan 2010 .......................................................................... 70 Tabel 6.3. Realisasi Perkembangan Wajib Daftar Perusahaan di Kecamatan Sokan 2010 .......................................................................... 71 Tabel 6.4. Jumlah Perusahaan Perdagangan Menurut Jenis Perusahaan di Kecamatan Sokan 2010 .......................................................................... 72 Tabel 6.5. Jumlah Perusahaan Konstruksi yang Berbadan Hukum Menurut Klasifikasi di Kecamatan Sokan 2008 2010 ............................... 73 Tabel 6.6. Jumlah KWH yang Terpakai Menurut Golongan Pelanggan di PLN Ranting Nanga Sokan 2010 ............................................................ 74 Tabel 6.7. Jumlah Pelanggan Listrik PLN Menurut Jenis Pelanggan Di Kecamatan Sokan 2008-2010 ................................................................ 75 Tabel 7.1. Jarak Ibu Kota Kecamatan Ke Desa di Kecamatan Sokan ......................... 79 Tabel 7.2. Jarak Antara Kecamatan Sokan Dengan Beberapa Kecamatan Yang Ada di Kabupaten Melawi ................................................................................... 80 Tabel 7.3. Panjang Jalan Menurut Status Pengawasan dan Jenis Permukaan di Kecamatan Sokan 2010 ........................................................................... 81 Tabel 7.4. Panjang Jalan Menurut Status Pengawasan dan Kondisi Jalan di Kecamatan Sokan 2010 .......................................................................... 82

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

xi

Tabel 7.5. Jumlah Alat Angkutan Kapal Pedalaman Menurut Jenisnya di Kecamatan Sokan 2010 ......................................................................... 83 Tabel 7.6 Jumlah Kendaraan Bermotor Menurut Jenisnya di Kecamatan Sokan 2010 ......................................................................... 84 Tabel 8.1. Realisasi Penerimaan PBB Menurut Desa di Kecamatan Sokan 2010 ...... 88 Tabel 8.2. Jumlah KUD dan Anggota di KecamatanSokan 2010 ................................ 89 Tabel 8.3. Perkembangan Harga Rata-rata Bahan Makanan di Kecamatan Sokan 2010 ......................................................................... 90 Tabel 8.4. Perkembangan Harga Buah-buahan di Kecamatan Sokan 2010 .............. 91 Tabel 8.5. Perkembangan Harga Sayur-sayuran di Kecamatan Sokan 2010 ............. 92 Tabel 8.6. Perkembangan Harga Daging di Kecamatan Sokan 2010 .......................... 95 Tabel 8.7. Perkembangan Harga Telur di Kecamatan Sokan 2010 ............................. 96 Tabel 8.8. Perkembangan Harga Ikan Basah di Kecamatan Sokan 2010 ................. 97 Tabel 8.9. Perkembangan Harga Eceran Emas Menurut Jenisnya di Kecamatan Sokan 2010 .......................................................................... 98

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

xii

Bab 1

GEOGRAFI

K E CAMATAN S O K A N

D A L A M

A NGKA

BAB I. GEOGRAFI

Gambar 1 . Luas Wilayah KecamatanSokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

BAB I. GEOGRAFI

BAB 1. GEOGRAFI
1.1. Letak Wilayah Kecamatan Sokan terletak di bagian barat Kabupaten Melawi di mana posisinya terletak pada 00 54' 168 Lintang Selatan serta 1110 29 930Bujur Timur. Secara administratif, batas wilayah Kecamatan Sokan adalah: - Utara - Timur - Barat : berbatasan dengan Kec. Tanah Pinoh dan Kec. Tanah Pinoh Barat : berbatasan dengan Kec. Sayan. : berbatasan dengan Kec. Sandai Kab Ketapang. - Selatan : berbatasan dengan Propinsi Kalimantan Tengah.

1.2. Luas Wilayah Kecamatan Sokan memiliki wilayah administrasi seluas 1.557.20 km2 dimana wilayahnya sebagian besar didominasi oleh perbukitan dengan luas mencapai hampir 100 persen dari luas Kecamatan Sokan sendiri. 1.3. Topografi dan Sungai Dilihat dari ketinggian tanahnya Kecamatan Sokan didominasi wilayah perbukitan dengan beberapa gunung yang ketinggiannya berkisar antara 1.122 1.758 meter. Kecamatan Sokan dilalui oleh dua sungai yaitu : Sungai Sokan dan Sungai Pinoh dimana keduanya biasa digunakan masyarakat setempat sebagai sarana transportasi antar kecamatan di samping menggunakan jalan darat. Di Kecamatan Sokan juga terdapat Air Terjur Siling, tepatnya berada di Desa Nanga Libas dengan ketinggian sekitar 12 meter.

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

BAB I. GEOGRAFI

TABEL 1.1. LETAK GEOGRAFI KECAMATAN SOKAN MENURUT GARIS LINTANG DAN BUJUR Letak Geografis
(1)

Keterangan
(2)

Lintang Selatan Bujur Timur

0049' - 10 19' 0049' - 1110 39'

Sumber : Kantor Camat Sokan

TABEL : 1.2. BATAS ADMINISTRASI KECAMATAN SOKAN Letak Administrasi


(1)

Berbatasan Dengan
(2)

Sebelah Utara Sebelah Selatan Sebelah Timur Sebelah Barat

Kecamatan Tanah Pinoh, Tanah Pinoh Barat Propinsi Kalimantan Tengah Kecamatan Sayan Kabupaten Ketapang

Sumber : Kantor Camat Sokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

BAB I. GEOGRAFI

TABEL 1.3. LETAK GEOGRAFI KANTOR DESA KECAMATAN SOKAN MENURUT GARIS LINTANG DAN BUJUR No
(1)

Desa
(2)

Lintang Selatan
(3)

BujurTimur
(4)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18.

Nanga Ora Nanga Libas Gelata Nanga Batangai Keluing Taja Sijau Tanjung Sokan Nanga Sokan Penyengkuang Nanga Tangkit Landau Kabu Melana Tanjung Mahung Teluk Pongkal Telaga Raya Muara Tanjung Nanga Potai Sepakat Kantor Kecamatan Sokan

10 49' 000 10 05' 232 10 01' 068 00 57' 000 00 58' 316 00 57' 158 00 54' 257 00 54' 167 10 15' 000 10 03' 000 10 00' 751 00 56' 308 00 58' 738 00 56' 537 00 55' 766 00 54' 056 00 51' 781 00 54' 237 00 54' 168

1110 43 000 1110 28 977 1110 29 678 1110 29 000 1110 27 277 1110 26 512 1110 29 463 1110 29 927 1110 40 000 1110 29 000 1110 29 748 1110 29 835 1110 27 893 1110 24 034 1110 29 185 1110 29 893 1110 30 190 1110 29 897 1110 29 930

Sumber : BadanPusatStatistikKabupaten Melawi

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

BAB I. GEOGRAFI

TABEL 1.4. LUAS WILAYAH KECAMATAN SOKAN Luas (Km2)


(4)

No
(1)

Desa
(2)

Ibukota
(3)

Persentase Terhadap luas Kecamatan (%)


(5)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18.

Nanga Ora Nanga Libas Gelata Nanga Batangai Keluing Taja Sijau Tanjung Sokan Nanga Sokan Penyengkuang Nanga Tangkit Landau Kabu Melana Tanjung Mahung Telaga Raya Teluk Pongkal Muara Tanjung Nanga Potai Sepakat Kecamatan Sokan

Nanga Ora Nanga Libas Gelata Nanga Batangai Keluing Taja Sijau Tanjung Sokan Nanga Sokan Penyengkuan Nanga Tangkit Landau Kabu Melana Tanjung Mahung Telaga Raya Teluk Pongkal Muara Tanjung Nanga Potai Sepakat

169,9 202,9 65,1 122,3 80,0 55,1 14,3 12,3 256,9 23,2 81,2 10,5 80,7 17,3 301,1 23,6 23,3 17,5 1.557,2

10,9 13,0 4,2 7,9 5,1 3,5 0,9 0,8 16,5 1,5 5,2 0,7 5,2 1,1 19,3 1,5 1,5 1,1 100

Sumber : Kantor Camat Sokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

BAB I. GEOGRAFI

TABEL 1.5. LUAS WILAYAH KECAMATAN SOKAN MENURUT JENIS TANAH No


(1)

Desa
(2)

Luas (Km2)
(3)

Jenis Tanah Organosol


(4)

Alluvial
(5)

Podlosit
(6)

Latasol
(7)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18.

Nanga Ora Nanga Libas Gelata Nanga Batangai Keluing Taja Sijau Tanjung Sokan Nanga Sokan Penyengkuan Nanga Tangkit Landau Kabu Melana Tanjung Mahung Telaga Raya Teluk Pongkal Muara Tanjung Nanga Potai Sepakat Kecamatan Sokan

169,9 202,9 65,1 122,3 80,0 55,1 14,3 12,3 256,9 23,2 81,2 10,5 80,7 17,3 301,1 23,6 23,3 17,5 1.557,2

169,9 202,9 65,1 122,3 80,0 55,1 14,3 12,3 256,9 23,2 81,2 10,5 80,7 17,3 301,1 23,6 23,3 17,5 1.557,2

Sumber : Kantor Camat Sokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

BAB I. GEOGRAFI

TABEL 1.6. LUAS WILAYAH KECAMATAN SOKAN MENURUT KETIGGIAN No


(1)

Desa
(2)

Luas (Km2)
(3)

Wilayah Datar
(4)

Wilayah Bukit dan Gunung


(5)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18.

Nanga Ora Nanga Libas Gelata Nanga Batangai Keluing Taja Sijau Tanjung Sokan Nanga Sokan Penyengkuan Nanga Tangkit Landau Kabu Melana Tanjung Mahung Telaga Raya Teluk Pongkal Muara Tanjung Nanga Potai Sepakat Kecamatan Sokan

169,9 202,9 65,1 122,3 80,0 55,1 14,3 12,3 256,9 23,2 81,2 10,5 80,7 17,3 301,1 23,6 23,3 17,5 1.557,2

169,9 202,9 65,1 122,3 80,0 55,1 14,3 12,3 256,9 23,2 81,2 10,5 80,7 17,3 301,1 23,6 23,3 17,5 1.577,2

Sumber : Kantor Camat Sokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

BAB I. GEOGRAFI TABEL 1.7. NAMA AIR TERJUN DAN TINGGINYA MENURUT LOKASI DI KECAMATAN SOKAN No
(1)

Desa
(2)

Nama Air Terjun


(3)

Tinggi(M)
(4)

1. Nanga Libas

Air Terjun Siling Air Terjun Siling Lubang Kuter Air Terjun Siling Api Air Terjun Kelayan

12 5 3 3 3

5. Keluing Taja

Air Tejun Pengadan

Sumber : Kantor CamatSokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

2
Bab 2

PEMERINTAHAN

K E CAMATAN S O K A N

D A L A M

A NGKA

BAB 2. PEMERINTAHAN

Gambar 2. Jumlah Dusun Per Desa Kecamatan Sokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

11

BAB 2. PEMERINTAHAN

BAB 2. PEMERINTAHAN
Kecamatan Sokan merupakan kecamatan yang telah lama terbentuk sebelum Kabupaten Melawi. Kecamatan Sokan telah dipimpin oleh 20 camat secara bergantian dimulai pada tahun 1964. Kecamatan Sokan terbagi menjadi 18 desa yang terdiri dari 69 dusun dan 112 rukun tetangga (RT). Kecamatan Sokan mengalami pemekaran desa sejak tahun 2008 dimana Kecamatan yang awalnya hanya terdiri dari 8 desa ini mekar menjadi 18 desa. Desa - desa pemekaran tersebut antara lain Desa Penyengkuang (pemekaran dari Desa Nanga Ora), Desa Nanga Tangkit (pemekaran Desa Nanga Libas), Desa Landau Kabu (pemekaran Desa Gelata), Desa Melana (pemekaran Desa Nanga Betangai), Desa Tanjung Mahung (pemekaran Desa Keluing Taja), Desa Telok Pongkal dan Desa Telaga Raya (pemekaran Desa Sijau), Desa Muara Tanjung (pemekaran Desa Tanjung Sokan), Desa Nanga Potai dan Desa Sepakat (pemekaran Desa Nanga Sokan). Tidak hanya desa, pemekaran juga terjadi pada sejumlah dusun dimana jumlah dusun yang awalnya 31 dusun berkembang menjadi 69 dusun. Kecamatan Sokan merupakan salah satu kecamatan yang lama ada di Kabupaten Melawi. Sebelum pemekaran kabupaten Melawi, kecamatan dari Kabupaten Sintang. Kriteria desa terdiri dari 8 desa dengan desa swadaya dan 10 desa pemekaran merupakan desa dengan kriteria desa swakarsa.

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

12

BAB 2. PEMERINTAHAN

TABEL 2.1. NAMA-NAMA CAMAT PERNAH/MASIH MENJABAT DI KECAMATAN SOKAN 2010 No


(1)

Nama-nama Camat
(2)

Periode
(3)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18. 19. 20.

A. Husni Hamzah M. Hatta M. Luther Daroel Arbi Mustari Dja'par M. Saleh, BA M. Budin, BA. Zulkifli. HA, BA. M. Zubir Saidy, BA. Drs. Mas'ud Nawawi Victor Tika, BA. Dian Sakong Drs. SM. Taufik Drs. M. Tauran Drs. Mislan Ulidal Muthar, S. Sos Budin, S.Sos Kitab, S.Sos Kartiman, S.Pd M. Syaiful Khair, S.Sos

1964 1965 1967 1968 1971 1975 1980 1984 1988 1990 1990 1992 1993 1999 2001 2003 2005 2006 2008 2010

1965 1966 1968 1970 1975 1980 1984 1988 1990 1990 1992 1992 1998 2001 1979 2004 2006 2008 2010 Sekarang

Sumber : Kantor Camat Sokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

13

BAB 2. PEMERINTAHAN

TABEL 2.2. JUMLAH PEGAWAI DAERAH MENURUT JENS KELAMIN, GOLONGAN DAN TENAGA HONORER DI KECAMATAN SOKAN 2010 No
(1)

Instansi / Lembaga
(2)

Jenis Kelamin L
(3)

Golongan I
(5)

Tenaga Honorer IV
(8)

Jumlah L
(11)

P
(4)

II
(6)

III
(7)

L
(9)

P
(10)

P
(12)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9

Kantor Camat Pertanian Puskesmas Dinas Pendidikan Guru SD Guru SLTP Guru SLTA Penjaga SD Sekretaris Desa Total

15 1 12 12 115 61 7 6 6 235

3 0 7 0 39 17 5 1 1 73

0 0 0 1 0 0 0 0 0 1

6 1 15 4 23 6 0 6 7 68

5 0 4 4 34 10 6 0 0 63

0 0 0 3 42 7 1 0 0 53

5 0 0 0 36 41 4 1 0 87

2 0 0 0 19 14 1 0 0 36

15 1 12 12 115 61 7 6 6 235

3 0 7 0 39 17 5 1 1 73

Keadaan Desember 2010

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

14

BAB 2. PEMERINTAHAN

TABEL 2.3. JUMLAH PEGAWAI DAERAH MENURUT JENS KELAMIN DAN GOLONGAN DI KECAMATAN SOKAN 2010 Golongan No
(1)

Instansi / Lembaga L
(2) (3)

I P
(4)

II L
(5)

III P
(6)

IV P
(8)

Jumlah P
(10)

L
(7)

L
(9)

L
(11)

P
(12)

1.

BKKBN

2.

KUA

3.

Statistik Total

0 0

0 0

1 1

0 0

0 1

0 0

0 0

0 0

1 2

0 0

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

15

BAB 2. PEMERINTAHAN

TABEL 2.4. JUMLAH PEGAWAI DAERAH MENURUT JENS KELAMIN DAN TINGKAT PENDIDIKAN DI KECAMATAN SOKAN 2010 No
(1)

Instansi / Lembaga
(2)

Tingkat Pendidikan SD
(3)

SMTP
(4)

SMTA
(5)

D I/II
(6)

D III/S1
(7)

Jumlah
(8)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9.

Kantor Camat Pertanian Puskesmas Dinas Pendidikan Guru SD Guru SLTP Guru SLTA Penilik TK/SD Sekretaris Desa

0 0 0 0 0 0 0 0 0

1 0 0 3 0 0 0 0 0

12 1 3 5 75 27 0 5 7

1 0 1 4 67 28 0 2 0

4 0 2 2 12 23 12 0 0

18 1 19 12 154 78 12 7 7

Total

135

103

55

308

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

16

BAB 2. PEMERINTAHAN

TABEL 2.5. JUMLAH PEGAWAI PUSAT MENURUT JENS KELAMIN DAN TINGKAT PENDIDIKAN DI KECAMATAN SOKAN 2010 Golongan No
(1)

Instansi / Lembaga L
(2) (3)

SD P
(4)

SMTP L
(5)

SMTA L
(7)

D I/II L
(9)

D III/S L
(11)

Jumlah L
(13)

P
(6)

P
(8)

P
(10)

P
(12)

P
(14)

BKKBN

KUA

Statistik Total

0 -

0 -

0 -

0 -

1 1

0 -

0 -

0 -

0 1

0 -

1 2

0 -

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

17

BAB 2. PEMERINTAHAN

TABEL 2.6. JUMLAH DUSUN SEBELUM PEMEKARAN DI KECAMATAN SOKAN 2010 No


(1)

Desa
(2)

Jumlah Dusun
(3)

Nama Dusun
(4)

1.

Nanga Ora

1. 2. 3. 4.

Riam Sedawak Penyangkuang Gurung Agung Nanga Ora Nanga Libas Lestari Setia Pugar Indah Laman Baharu Gelata Landau Kabu Landau Bunga Bukit Raya Kepala Da'ak Bukit Jaya Ponjang Kedakal Riam Nagi Kelangai Sawah Bonak Keluing I Keluing II Taja Tanjung mahung

2.

Nanga Libas

1. 2. 3. 4.

3.

Gelata

1. 2. 3.

4.

Sijau

1. 2. 3. 4.

5.

Tanjung Sokan

1. 2. 3. 4.

6.

Keluing Taja

1. 2. 3. 4.

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

18

BAB 2. PEMERINTAHAN Lanjutan Tabel 2.6.


(1) (2) (3) (4)

7.

Nanga Sokan

1. 2. 3. 4.

Pandan Masjid Sungai Uban Nanga Potai Beta Jaya Nanga Betangai Melana Melingai

8.

Nanga Betangai

1. 2. 3. 4.

Jumlah Sumber : Kantor Camat Sokan

31

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

19

BAB 2. PEMERINTAHAN TABEL 2.7. JUMLAH DUSUN SETELAH PEMEKARAN DI KECAMATAN SOKAN 2010 Jumlah Jumlah Nama Desa Nama Dusun Dusun RT
(2) (3) (4)

No
(1)

1.

Nanga Sokan

1. 2. 3. 4. 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 1. 2. 3. 4. 1. 2. 3. 1. 2. 3. 4. 1. 2. 3. 4. 5. 6. 1. 2. 3. 1. 2. 3. 4.

Mandiri Mekarsari Pandan Nusa Jaya Riam Nagi Tanjung Mekar Nagi Permai Sawah Bonak Bonak Permai Kedakal Pola Baru Para Jaya Kondang Raya Mekar Jaya Tanjung Balai Keluing I Keluing II Gembolas Utama Beta Jaya Pati Anum Pokau Baru Batu Begansar Gelata Daur Kelinti Raya Landau Bunga Kompas Jaya Batu Ampar Tanjung Muntai Beringin Jaya Gurung Agung Nanga Libas Lestari Setia Nanga Teluai Pugar Indah

2.

Tanjung Sokan

3.

Sijau

4.

Keluing Taja

5.

Nanga Betangai

6.

Gelata

7.

Nanga Ora

8.

Nanga Libas

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

20

BAB 2. PEMERINTAHAN Lanjutan Tabel 2.7. No


(1)

Nama Desa
(2)

Jumlah Dusun
(3)

Jumlah RT 6 1. 2. 3. 1. 2. 3. 4. 5. 1. 2. 1. 2. 3. 4. 1. 2. 3. 4. 1. 2. 3. 1. 2. 1. 2. 3. 1. 2. 3. 4. 5. 1. 2. 3.

Nama Dusun
(4)

9.

Telaga Raya

Telaga Baru Bongkar Raya Berito Setia Teluk Pongkal Ponjang Bukit Raya Kepala Daak Kedangkai Nanga Tangkit Laman Tuha Penyengkuang Pemilahan Tanjung Sedawak Saka Dua Landau Kabu Balai Sengkumang Boyu Kebolau Mungguk Jaya Taja Duta Tama Batu Bange Pengumbut Nanga Potai Masjid Sungai Uban Tengkanyang Permai Riam Jaya Mandar Indah Ronta Meligai Melana Kelangai Perigi Indah Pasar Permai

10.

Teluk Pongkal

10

11. 12.

Nanga Tangkit Penyengkuang

2 4

5 8

13.

Landau Kabu

14.

Tanjung Mahung

15. 16.

Nanga Potai Sepakat

2 3

4 6

17.

Melana

10

18.

Muara Tanjung

Jumlah Sumber : Kantor Camat Sokan Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

69

112

21

BAB 2. PEMERINTAHAN

TABEL 2.8. JUMLAH DESA MENURUT KRITERIA DESA DI KECAMATAN SOKAN 2010 No
(1)

Desa
(2)

Kriteria Desa Swadaya


(3)

Swakarsa
(4)

Swasembada
(5)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18.

Nanga Ora Nanga Libas Gelata Nanga Batangai Keluing Taja Sijau Tanjung Sokan Nanga Sokan Penyengkuan Nanga Tangkit Landau Kabu Melana Tanjung Mahung Telaga Raya Teluk Pongkal Muara Tanjung Nanga Potai Sepakat Kecamatan Sokan

1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 10

1 1 1 1 1 1 1 1 8

Sumber : Kantor Camat Sokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

22

BAB 2. PEMERINTAHAN

TABEL 2.9. JUMLAH DESA MENURUT TIPE LKMD DI KECAMATAN SOKAN 2010 No
(1)

Desa
(2)

Type LKMD Persiapan


(3)

I
(4)

II
(5)

III
(6)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18.

Nanga Ora Nanga Libas Gelata Nanga Batangai Keluing Taja Sijau Tanjung Sokan Nanga Sokan Penyengkuan Nanga Tangkit Landau Kabu Melana Tanjung Mahung Telaga Raya Teluk Pongkal Muara Tanjung Nanga Potai Sepakat Jumlah

1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 10

1 1 1 1 1 1 1 1 8

Sumber : Kantor Camat Sokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

23

3
Bab 3

PENDUDUK

K E CAMATAN S O K A N

D A L A M

A NGKA

BAB 3. PENDUDUK

Gambar 3. Jumlah Penduduk Kecamatan Sokan Menurut Jenis Kelamin

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

25

BAB 3. PENDUDUK

BAB 3. PENDUDUK
Penduduk di suatu daerah merupakan salah satu modal dalam menggerakkan roda pembangunan dimana kesejahteraan penduduk merupakan sasaran utama dari pembangunan. Sementara jumlah, komposisi dan distribusi penduduk akan terus mengalami perubahan seiring berlangsungnya proses demografi yang meliputi kelahiran, kematian, dan migrasi (migrasi masuk dan migrasi keluar). Oleh karena itu data dan informasi kependudukan sangat diperlukan dalam menunjang langkah-langkah pemerintah untuk meningkatkan kesejahteraan penduduk. Untuk menghitung jumlah penduduk, BPS melakukan Sensus Penduduk setiap 10 tahun sekali dan Survei Penduduk Antar Sensus (SUPAS) pada pertengahan dua sensus berurutan. Dari dua kegiatan tersebut disusun proyeksi penduduk untuk mengetahui keadaan jumlah penduduk di luar tahun sensus. Berdasarkan hasil Sensus Penduduk (SP2010) tahun 2010, yang dilaksanakan pada bulan Mei, jumlah penduduk Kecamatan Sokan sebanyak 14.773 jiwa, yang terdiri dari 7.423 laki-laki dan 7.350 perempuan. Dari hasil SP2010 tersebut juga diketahui bahwa penyebaran penduduk cukup merata di tiap desa dengan penduduk terpadat ada di Desa Tanjung Sokan 1.379 jiwa (9,33 persen), diikuti oleh Desa Teluk Pongkal 1.219 Jiwa (8,25 persen ) dan Desa Nanga Sokan 1.129 Jiwa (7,64 persen). Dengan luas wilayah sekitar 1.557,20 Km2 yang didiami oleh 14.773 jiwa maka ratarata tingkat kepadatan penduduk Kecamatan Sokan sebesar 9 jiwa/Km2. Desa yang paling
Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

26

BAB 3. PENDUDUK

tinggi tingkat kepadatan penduduknya adalah Desa Tanjung Sokan yakni sebanyak 96 jiwa/Km2 sedangkan yang paling rendah adalah Desa Penyengkuang yakni sebanyak 3 jiwa/Km2. Sex ratio digunakan untuk menyatakan perbandingan jumlah penduduk laki-laki setiap 100 orang penduduk perempuan. Pada tahun 2010, sex ratio penduduk Kecamatan Sokan sebesar 101 yang artinya jumlah penduduk laki-laki 1 persen lebih banyak daripada penduduk perempuan. Sex ratio terbesar terdapat di Desa Nanga Sokan dan Sijau yakni sebesar 107. Sedangkan yang terkecil di Desa Nanga Potai sebesar 89. Jumlah rumah tangga berdasarkan hasil SP2010 tahun 2010 berjumlah 3.735 rumah tangga. Ini berarti bahwa banyaknya penduduk yang menempati satu rumah tangga rata-rata sebanyak 4 jiwa. Rata-rata jumlah anggota rumah tangga yang tertinggi di Desa Landau Kabu dan Nanga Ora yakni 6 jiwa. Hasil Sensus Penduduk 2010, komposisi penduduk menurut golongan umur, jumlah penduduk berumur 0 9 tahun berjumlah 3.398 jiwa. Penduduk berumur 10 49 berjumlah 9.704 jiwa dan jumlah penduduk berumur 50 tahun ke atas sebanyak 1.671 jiwa.

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

27

BAB 3. PENDUDUK

TABEL 3.1. PENDUDUK KECAMATAN SOKAN MENURUT JENIS KELAMIN 2010 No


(1)

Desa
(2)

Laki-laki
(3)

Perempuan
(4)

Jumlah
(5)

Persentase
(6)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18.

Nanga Ora Nanga Libas Gelata Nanga Betangai Keluing Taja Sijau Tanjung Sokan Nanga Sokan Penyengkuang Nanga Tangkit Landau Kabu Melana Tanjung Mahung Telaga Raya Teluk Pongkal Muara Tanjung Nanga Potai Sepakat Jumlah

433 467 460 290 395 418 709 583 334 280 339 468 344 291 606 367 170 469 7.423

427 463 455 294 435 390 670 546 315 264 360 462 336 281 613 363 191 485 7.350

860 930 915 584 830 808 1.379 1.129 649 544 699 930 680 572 1.219 730 361 954 14.773

5,82 6,30 6,19 3,95 5,62 5,47 9,33 7,64 4,39 3,68 4,73 6,30 4,60 3,87 8,25 4,94 2,44 6,46 100

Sumber : BPS Kabupaten Melawi

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

28

BAB 3. PENDUDUK

TABEL 3.2. PENDUDUK KECAMATAN SOKAN MENURUT JENIS KELAMIN DAN SEX RATIO 2010 No
(1)

Desa
(2)

Laki-laki
(3)

Perempuan
(4)

Sex Ratio
(5)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18.

Nanga Ora Nanga Libas Gelata Nanga Betangai Keluing Taja Sijau Tanjung Sokan Nanga Sokan Penyengkuang Nanga Tangkit Landau Kabu Melana Tanjung Mahung Telaga Raya Teluk Pongkal Muara Tanjung Nanga Potai Sepakat 2010 2009 2008

433 467 460 290 395 418 709 583 334 280 339 468 344 291 606 367 170 469 7.423 7.367 7.108

427 463 455 294 435 390 670 546 315 264 360 462 336 281 613 363 191 485 7,350 7.236 7.143

101 101 101 99 91 107 106 107 106 106 94 101 102 104 99 101 89 97 101 102 99

Sumber : BPS Kabupaten Melawi

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

29

BAB 3. PENDUDUK

TABEL 3.3. JUMLAH ANGGOTA PER RUMAH TANGGA DI KECAMATAN SOKAN 2010 No
(1)

Desa
(2)

Luas Wilayah (km2)


(3)

Kepala Keluarga
(4)

Penduduk
(5)

Rata-rata ART
(6)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18.

Nanga Ora Nanga Libas Gelata Nanga Betangai Keluing Taja Sijau Tanjung Sokan Nanga Sokan Penyengkuang Nanga Tangkit Landau Kabu Melana Tanjung Mahung Telaga Raya Teluk Pongkal Muara Tanjung Nanga Potai Sepakat 2010 2009 2008

169.9 202.9 65.1 122.3 80 55.1 14.3 12.3 256.9 23.2 81.2 10.5 80.7 17.3 301.1 23.6 23.3 17.5 1557.20 1557.20 1557.20

185 236 209 157 230 206 389 314 153 134 136 227 173 141 303 202 103 237 3.735 3.405 3.375

860 930 915 584 830 808 1.379 1.129 649 544 699 930 680 572 1.219 730 361 954 14.773 14.603 14.251

6 4 5 4 4 4 4 4 5 5 6 5 4 5 4 4 4 4 4 5 5

Sumber : BPS Kabupaten Melawi

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

30

BAB 3. PENDUDUK

TABEL 3.4. KEPADATAN PENDUDUK PER KM2 DI KECAMATAN SOKAN 2010 No


(1)

Desa
(2)

Luas Wilayah (km2)


(3)

Kepadatan Penduduk Penduduk Per km2


(4) (5)

Per Dusun
(6)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18.

Nanga Ora Nanga Libas Gelata Nanga Betangai Keluing Taja Sijau Tanjung Sokan Nanga Sokan Penyengkuang Nanga Tangkit Landau Kabu Melana Tanjung Mahung Telaga Raya Teluk Pongkal Muara Tanjung Nanga Potai Sepakat 2010 2009 2008

169.9 202.9 65.1 122.3 80 55.1 14.3 12.3 256.9 23.2 81.2 10.5 80.7 17.3 301.1 23.6 23.3 17.5 1.557,20 1.557,20 1.557,20

860 930 915 584 830 808 1.379 1.129 649 544 699 930 680 572 1.219 730 361 954 14.773 14.603 14.251

5 5 14 5 10 15 96 92 3 23 9 89 8 33 4 31 15 55 9 9 9

287 233 153 146 277 202 197 282 162 272 175 186 227 191 244 243 181 318 214 212 207

Sumber : BPS Kabupaten Melawi

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

31

BAB 3. PENDUDUK

TABEL 3.5. PENDUDUK KECAMATAN SOKAN MENURUT GOLONGAN UMUR DAN JENIS KELAMIN 2010 Golongan Umur
(1)

Laki-laki
(2)

Perempuan
(3)

Jumlah
(4)

0 5 10 15 20 25 30 35 40 45 50 55 60 65 70 75

+ 2010 2009 2008

4 9 14 19 24 29 34 39 44 49 54 59 64 69 74

805 902 810 652 684 736 618 517 467 393 302 184 168 92 45 48 7.423 7.367 7.108

798 893 802 645 678 728 611 511 462 390 299 183 166 92 44 48 7.350 7.236 7.143

1.603 1.795 1.612 1.297 1.362 1.464 1.229 1.028 929 783 601 367 334 184 89 96 14.773 14.603 14.251

Sumber : BPS Kabupaten Melawi

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

32

BAB 3. PENDUDUK

TABEL 3.6. PENDUDUK BERUMUR 10 TAHUN KEATAS MENURUT GOLONGAN UMUR DAN JENIS KELAMIN DI KECAMATAN SOKAN 2010 Golongan Umur
(1)

Laki-laki
(2)

Perempuan
(3)

Jumlah
(4)

10 15 20 25 30 35 40 45 50 55 60 65 70 75

+ 2010 2009 2008

14 19 24 29 34 39 44 49 54 59 64 69 74

810 652 684 736 618 517 467 393 302 184 168 92 45 48 5.716 5.483 5.327

802 645 678 728 611 511 462 390 299 183 166 92 44 48 5.659 5.251 5.223

1.612 1.297 1.362 1.464 1.229 1.028 929 783 601 367 334 184 89 96 11.375 10.734 10.551

Sumber : BPS Kabupaten Melawi

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

33

4
Bab 4

SOSIAL

K E CAMATAN S O K A N

D A L A M

A NGKA

BAB 4. SOSIAL

Gambar 4. Jumlah Sekolah Menurut Tingkat Pendidikan Kecamatan Sokan 2010

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

35

BAB 4. SOSIAL

BAB 4. SOSIAL
Salah satu indikator untuk melihat keberhasilan pembangunan sumber daya manusia adalah melalui sektor pendidikan. Untuk memajukan pembangunan di sektor tersebut, pemerintah mengambil suatu kebijakan yaitu Program Wajib Belajar 9 (Sembilan) tahun. Pendidikan sangatlah penting karena semakin tinggi tingkat pendidikan maka semakin mudah menerima dan mengembangkan pengetahuan serta teknologi, sehingga nantinya akan menciptakan SDM yang lebih berkualitas. 4.1. Pendidikan Secara umum, jumlah sekolah dari Taman Kanak-kanak (TK) sampai dengan SLTA di Kecamatan Sokan meningkat. Penambahan sekolah lebih banyak pada sekolah lanjutan tingkat pertama yaitu dengan berdirinya SMP 5 Sokan yang terletak di Desa Telaga Raya dan SMP 6 Sokan yang terletak di Desa Penyengkuan dan beberapa Sekolah Satu Atap (SATAP) yaitu di Desa Nanga Tangkit, Desa Nanga Libas, Desa Nanga Betangai, Desa Nanga Ora dan Desa Keluing Taja. Untuk Sekolah Dasar Negeri pada tahun 2010 ada penambahan, berjumlah 3 sekolah yaitu SDN Boyun Desa Nanga Libas, SDN Ponjang Desa Teluk Pongkal dan SDN Landau Bunga Desa Gelata. Sedangkan SDN yang telah berdiri sebelumnya berjumlah 17 buah Sekolah Dasar Negeri dan 1 buah Madrasah Ibtidaiyah. Untuk sekolah swasta, telah berdiri Madrasah Tsanawiyah (MTs) di Desa Sijau dan Desa Muara Tanjung. Sekolah Menengah Lanjutan Tingkat Atas hanya berdiri 1 buah SMU Negeri yang terletak di Desa Sepakat. 4.2. Kesehatan Pembangunan di sektor kesehatan saat ini lebih ditujukan pada penyediaan dan peningkatan sarana dan prasarana kesehatan, selain itu juga pengadaan tenaga kesehatan yang terampil.
Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

36

BAB 4. SOSIAL

Di tahun 2010 ini Kecamatan Sokan baru memiliki 1 puskesmas telah berdiri Pos Kesehatan Desa (Poskesdes) yang terletak di Desa Gelata.

dan 3

puskesmas pembantu (Pustu). Sarana kesehatan polindes terdiri dari 7 polindes dan Dokter yang bertugas di Kecamatan Sokan sangat terbatas, hanya ada 1 dokter umum yang bertugas di Puskesmas Sokan, sedangkan bidan desa hanya berjumlah 3 orang, yang masing masing bertugas di puskesmas pembantu dan Poskesdes. 4.3. Agama Negara Indonesia yang berdasarkan Pancasila dan UUD 1945 menjamin kehidupan umat beragama dan senantiasa mengembangkan kerukunan hidup antara pemeluk agama dan kepercayaan guna membina kehidupan masyarakat dan sekaligus mengatasi berbagai masalah sosial budaya yang mungkin dapat menghambat kemajuan bangsa. Untuk menunjang kegiatan beragama di masyarakat perlu adanya sarana dan prasarana yang memadai bagi semua umat guna untuk meningkatkan pelayanan bagi kepentingan pelaksanaan ibadah keagamaan, yang mencakup fasilitas ibadah serta pelayanan kepada masyarakat. Pada tahun 2010, jumlah prasarana peribadatan di Kecamatan Sokan sebanyak 48 tempat ibadah belum adanya penambahan, yang terdiri dari 14 masjid, 11 surau, 13 gereja katolik, 1 kapel, dan 9 gereja protestan. Berdasarkan data dari Kantor Urusan Agama (KUA) Kecamatan Sokan, bahwa peristiwa nikah yang dicatat sebanyak 118 peristiwa, dan tidak ada peristiwa talak, cerai maupun rujuk yang terjadi selama tahun 2010.

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

37

BAB 4. SOSIAL

Tabel 4.1.1. JUMLAH SEKOLAH MENURUT TINGKAT PENDIDIKAN DI KECAMATAN SOKAN 2010 Tingkat Pendidikan No
(1)

Desa
(2) (3)

TK Swasta Negeri
(4)

SD Swasta
(5)

SLTP Negeri
(6)

SLTA Swasta
(9)

Swasta Negeri
(7) (8)

Negeri
(10)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18.

Nanga Ora Nanga Libas Gelata Sijau Tanjung Sokan Keluing Taja Nanga Sokan Nanga Betangai Penyengkuang Nanga Tangkit Landau Kabu Teluk Pongkal Telaga Raya Tanjung Mahung Muara Tanjung Melana Nanga Potai Sepakat 2010 2009

1 1 1

1 1 1

1 2 2 1 2 1 1 1 1 1 3 1 2 1 20 17

1 1 2 2

1 1* 1 1* 1 1* 1 1* 1 9 4

1 1 1

*Sekolah Satu Atap (SATAP) Sumber : Cabang Dinas Pendidikan Kecamatan Sokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

38

BAB 4. SOSIAL

TABEL 4.1.2. JUMLAH SEKOLAH TAMAN KANAK-KANAK (TK), GURU DAN MURID DI KECAMATAN SOKAN 2010 No
(1)

Desa
(2)

Sekolah
(3)

Guru
(4)

Murid
(5)

Rasio Murid Thd. Guru


(6)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18.

Nanga Ora Nanga Libas Gelata Nanga Batangai Keluing Taja Sijau Tanjung Sokan Nanga Sokan Penyengkuang Nanga Tangkit Landau Kabu Melana Tanjung Mahung Teluk Pongkal Telaga Raya Muara Tanjung Nanga Potai Sepakat Jumlah

1 1

2 2

35 22

17,5 17,5

Sumber : Cabang Dinas Pendidikan Kecamatan Sokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

39

BAB 4. SOSIAL

TABEL 4.1.3. JUMLAH SEKOLAH DASAR (SD) GURU DAN MURID DI KECAMATAN SOKAN 2010 No.
(1)

Desa
(2)

Sekolah
(3)

Guru
(4)

Murid
(5)

Rasio Murid Thd. Guru


(6)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18.

Nanga Ora Nanga Libas Gelata Sijau Tanjung Sokan Keluing Taja Nanga Sokan Nanga Betangai Penyengkuang Nanga Tangkit Landau Kabu Teluk Pongkal Telaga Raya Tanjung Mahung Muara Tanjung Melana Nanga Potai Sepakat 2010 2009

1 2 2 1 2 1 1 1 1 1 3 1 2 1 1 21 17

9 12 7 8 18 11 9 7 12 5 15 6 16 10 9 154 140

113 202 233 164 244 192 196 94 225 124 300 126 159 100 206 2.678 2.382

13 17 33 21 14 18 22 13 19 25 20 21 10 10 23 17 17

Sumber : Cabang Dinas Pendidikan Kecamatan Sokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

40

BAB 4. SOSIAL

TABEL 4.1.4 JUMLAH SEKOLAH LANJUTAN TINGKAT PERTAMA (SLTP), GURU DAN MURID DI KECAMATAN SOKAN 2010 No
(1)

Desa
(2)

Sekolah
(3)

Guru
(4)

Murid
(5)

Rasio Murid Thd. Guru


(6)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18.

Nanga Ora Nanga Libas Gelata Sijau Tanjung Sokan Keluing Taja Nanga Sokan Nanga Betangai Penyengkuang Nanga Tangkit Landau Kabu Teluk Pongkal Telaga Raya Tanjung Mahung Muara Tanjung Melana Nanga Potai Sepakat 2010 2009

1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 11 6

4 2 8 8 9 17 12 5 3 16 84 47

50 30 67 55 38 259 31 30 47 30 89 726 534

13 15 8 7 4 15 8 3 9 10 6 9 11

Sumber : Dinas Pendidikan Kecamatan Sokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

41

BAB 4. SOSIAL

TABEL 4.1.5. JUMLAH SEKOLAH LANJUTAN TINGKAT ATAS (SLTA), GURU DAN MURID DI KECAMATAN SOKAN 2010 No
(1)

Desa
(2)

Sekolah
(3)

Guru
(4)

Murid
(5)

Rasio Murid Thd. Guru


(6)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18.

Nanga Ora Nanga Libas Gelata Nanga Batangai Keluing Taja Sijau Tanjung Sokan Nanga Sokan Penyengkuang Nanga Tangkit Landau Kabu Melana Tanjung Mahung Teluk Pongkal Telaga Raya Muara Tanjung Nanga Potai Sepakat 2010 2009

1 1 1

12 12 5

248 248 164

21 21 33

Sumber : Dinas Pendidikan Kecamatan Sokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

42

BAB 4. SOSIAL

TABEL 4.2.1. JUMLAH FASILITAS KESEHATAN DI KECAMATAN SOKAN 2010 No


(1)

Desa
(2)

Puskesmas
(3)

Polindes
(4)

Pustu
(5)

Poskesdes
(6)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18.

Nanga Ora Nanga Libas Gelata Nanga Betangai Keluing Taja Sijau Tanjung Sokan Nanga Sokan Penyengkuang Nanga Tangkit Landau Kabu Melana Tanjung Mahung Telaga Raya Teluk Pongkal Muara Tanjung Nanga Potai Sepakat Jumlah

1 1

1 1 1 1 1 1 1 1 8

1 1 1 3

1 1

Sumber : Puskesmas Kecamatan Sokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

43

BAB 4. SOSIAL

TABEL 4.2.2. JUMLAH PUSKESMAS MENURUT JENISNYA DI KECAMATAN SOKAN 2010 Puskesmas No Desa Rawat Inap
(3)

Puskesmas Pembantu
(5)

Tanpa Rawat Inap


(4)

Keliling Darat
(6)

Jumlah Air
(7) (8)

(1)

(2)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18.

Nanga Ora Nanga Libas Gelata Nanga Betangai Keluing Taja Sijau Tanjung Sokan Nanga Sokan Penyengkuang Nanga Tangkit Landau Kabu Melana Tanjung Mahung Telaga Raya Teluk Pongkal Muara Tanjung Nanga Potai Sepakat Jumlah

1 1

1 1 1 3

1 1 1 1 4

Sumber : Puskesmas Kecamatan Sokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

44

BAB 4. SOSIAL

TABEL 4.2.3. JUMLAH TENAGA KESEHATAN DI KECAMATAN SOKAN 2010 No


(1)

Desa
(2)

Medis
(3)

Paramedis Perawat
(4)

Bidan
(5)

Pembantu
(6)

Non Medis
(7)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18.

Nanga Ora Nanga Libas Gelata Sijau Tanjung Sokan Keluing Taja Nanga Sokan Nanga Betangai Penyengkuang Nanga Tangkit Landau Kabu Teluk Pongkal Telaga Raya Tanjung Mahung Muara Tanjung Melana Nanga Potai Sepakat Jumlah

1 1

1 1 1 1 11 1 16

1 1 2 4

4 4

Sumber : Puskesmas Kecamatan Sokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

45

BAB 4. SOSIAL

TABEL 4.2.4. JUMLAHTENAGA DOKTER KESEHATAN DI KECAMATAN SOKAN 2010 No


(1)

Desa
(2)

Dokter Umum
(3)

Dokter Gigi
(4)

Dokter Spesialis
(5)

Jumlah
(6)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18.

Nanga Ora Nanga Libas Gelata Nanga Betangai Keluing Taja Sijau Tanjung Sokan Nanga Sokan Penyengkuang Nanga Tangkit Landau Kabu Melana Tanjung Mahung Telaga Raya Teluk Pongkal Muara Tanjung Nanga Potai Sepakat Jumlah

1 1

1 1

Sumber : Puskesmas Kecamatan Sokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

46

BAB 4. SOSIAL

TABEL 4.2.5. JUMLAH KUNJUNGAN PASIEN DI PUSKESMAS DI KECAMATAN SOKAN 2010 Jumlah Kunjungan No
(1)

Bulan
(2)

Kunjungan Puskemas
(3)

Kunjungan Baru
(4)

Kunjungan Lama
(5)

Rawat Jalan
(6)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12.

Januari Pebruari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober Nopember Desember Jumlah

319 294 428 280 294 218 231 255 2.319

119 100 328 84 214 191 182 155 1.373

200 194 100 196 80 27 149 100 1.046

150 166 265 134 98 85 231 250 1.379

Sumber : Puskesmas Kecamatan Sokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

47

BAB 4. SOSIAL

TABEL 4.2.6. JUMLAH BAYI YANG LAHIR HIDUP DAN LAHIR MATI MENURUT JENIS KELAMIN DI KECAMATAN SOKAN 2010 No.
(1)

Bulan
(2)

Lahir Hidup
(3)

Lahir Mati
(4)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12.

Januari Pebruari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober Nopember Desember Jumlah

23 10 19 19 26 20 21 7 145

Sumber : Puskesmas Kecamatan Sokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

48

BAB 4. SOSIAL

TABEL 4.3.1. REALISASI PENCAPAIAN AKSEPTOR KB BARU DAN AKTIF MENURUT JENIS KONTRASEPSI DI KECAMATAN SOKAN 2010 Jenis Kontrasepsi
(1)

Akseptor Aktif
(2)

Persentasi
(3)

Baru
(4)

Persentasi
(5)

Jumlah Akseptor
(6)

IUD MOP/MOW Implant Suntik Pil Kondom Obat Vagina (OV) Lainnya Jumlah

201 27 410 996 717 139 0 0 2.490

8,07 1,08 16,47 40,00 28,80 5,58 0 0 100

2 0 40 119 52 33 0 0 246

0,81 0,00 16,26 48,37 21,14 13,41 0 0 100

203 27 450 1.115 769 172 0 0 2.736

Sumber : Puskesmas Kecamatan Sokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

49

BAB 4. SOSIAL

TABEL 4.3.2. JUMLAH SARANA PELAYANAN KB NASIONAL DI KECAMATAN SOKAN 2010 No.
(1)

Desa
(2)

KB
(3)

PPKBD
(4)

Posyandu
(5)

DBS/ Apotik
(6)

Kelompok Akseptor
(7)

Jumlah
(8)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18.

Nanga Ora Nanga Libas Gelata Nanga Betangai Keluing Taja Sijau Tanjung Sokan Nanga Sokan Penyengkuang Nanga Tangkit Landau Kabu Melana Tanjung Mahung Teluk Pongkal Telaga Raya Muara Tanjung Nanga Potai Sepakat Jumlah

2 2 2 2 2 1 2 2 2 2 2 2 1 2 1 2 1 2 32

1 1 1 1 1 1 1 1 8

1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 11

4 4 4 4 4 3 3 4 2 3 2 3 1 2 1 3 2 2 51

Sumber : Puskesmas Kecamatan Sokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

50

BAB 4. SOSIAL

TABEL 4.4.1. JUMLAH RUMAH IBADAH MENURUT JENIS AGAMA DI KECAMATAN SOKAN 2010 No
(1)

Desa
(2)

Islam Mesjid
(3)

Khatolik Gereja
(5)

Surau
(4)

Kapel
(6)

Protestan Gereja
(7)

Budha Vihara
(8)

Hindu Pura
(9)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18.

Nanga Ora Nanga Libas Gelata Sijau Tanjung Sokan Keluing Taja Nanga Sokan Nanga Betangai Penyengkuang Nanga Tangkit Landau Kabu Teluk Pongkal Telaga Raya Tanjung Mahung Muara Tanjung Melana Nanga Potai Sepakat Jumlah

1 2 2 1 1 1 1 1 2 2 14

1 2 2 1 1 2 1 1 11

2 2 2 1

1 1 1 1 1 1 2 1 9

1 1 1 2 13

1 1

Sumber : Kantor Camat Sokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

51

BAB 4. SOSIAL

TABEL 4.4.2. JUMLAH NIKAH, TALAK, CERAI DAN RUJUK DI KECAMATAN SOKAN 2010 No
(1)

Desa
(2)

Nikah
(3)

Talak
(4)

Cerai
(5)

Rujuk
(6)

Jumlah
(7)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18.

Nanga Ora Nanga Libas Gelata Sijau Tanjung Sokan Keluing Taja Nanga Sokan Nanga Betangai Penyengkuang Nanga Tangkit Landau Kabu Teluk Pongkal Telaga Raya Tanjung Mahung Muara Tanjung Melana Nanga Potai Sepakat 2010 2009

1 4 5 9 20 16 3 7 2 19 18 14 118 78

1 4 5 9 20 16 3 7 2 19 18 14 118 78

Sumber : KUA Kecamatan Sokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

52

BAB 4. SOSIAL TABEL 4.4.3. JUMLAH NIKAH, TALAK, CERAI DAN RUJUK MENURUT BULAN DI KECAMATAN SOKAN 2010 No
(1)

Desa
(2)

Nikah
(3)

Talak
(4)

Cerai
(5)

Rujuk
(6)

Jumlah
(7)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12.

Januari Pebruari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober Nopember Desember Jumlah

7 5 3 11 20 16 6 4 14 6 12 13 118

7 5 3 11 20 16 6 4 14 6 12 13 118

Sumber : KUA Kecamatan Sokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

53

BAB 4. SOSIAL

TABEL 4.4.4. JUMLAH PENERIMAAN ZAKAT FITRAH, PENYALURAN DAN INFAQ DI KECAMATAN SOKAN 2010 Tahun
(1)

Muzzakki KK
(2)

Zakat Fitrah Uang (Rp)


(4)

Mustahiq KK
(6)

Infaq Uang (Rp)


(8)

Jiwa
(3)

Beras (kg)
(5)

Jiwa
(7)

2010

2.723

8.372

42.540.000

13.840

263

924

7.658.000

2009

2.673

8.082

34.470.000

13.790

239

717

5.435.000

2008

2.414

7.663

34.470.000

13.412,5

183

578

4.863.000

Sumber : KUA Kecamatan Sokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

54

BAB 4. SOSIAL

TABEL 4.4.5. JUMLAH HEWAN KURBAN MENURUT JENISNYA DI KECAMATAN SOKAN 2010 No.
(1)

Desa
(2)

Yang Berkurban
(3)

Penerima Kurban
(4)

Hewan Kurban Sapi


(5)

Kambing
(6)

Kerbau
(7)

Jumlah
(8)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18.

Nanga Ora Nanga Libas Gelata Sijau Tanjung Sokan Keluing Taja Nanga Sokan Nanga Betangai Penyengkuang Nanga Tangkit Landau Kabu Teluk Pongkal Telaga Raya Tanjung Mahung Muara Tanjung Melana Nanga Potai Sepakat 2010 2009

7 7 9 39 2 32 96 95

68 114 46 380 21 315 944 835

1 1 1 5 4 12 13

2 4 2 3 11 6

1 1 3 9 2 7 23 19

Sumber : KUA Kecamatan Sokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

55

BAB 4. SOSIAL

TABEL : 4.4.6. JUMLAH KEJAHATAN YANG DILAPORKAN DI KECAMATAN SOKAN DIRINCI MENURUT JENIS KEJAHATAN 2010 No.
(1)

Jenis Kejahatan
(2)

Jumlah Kejahatan
(3)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18. 19. 20. 21.

Kejahatan Politik Kejahatan Terhadap Kepala Negara Kejahatan Terhadap Ketertiban Umum Pembakaran/kebakaran Memberi Suap Kejahatan Mata Uang Kejahatan Materai Kesusilaan Perjudian Penculikan Pembunuhan Penganiayaan Pencurian Perampokan Pemerasan Penggelapan Penipuan Merusak Barang Penadahan Pencurian Sepeda Motor Lain-lain Jumlah Yang Dilaporkan

Sumber : Polsek Kecamatan Sokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

56

5
Bab 5

PERTANIAN

K E CAMATAN S O K A N

D A L A M

A NGKA

BAB 5. PERTANIAN

Gambar 5. Luas Panen dan Produksi Padi Palawija Kecamatan Sokan 2010

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

58

BAB 5. PERTANIAN

BAB 5. Pertanian
Sub sektor tanaman pangan terdiri dari padi, palawija, sayur-sayuran dan buahbuahan. Padi merupakan bahan makanan pokok bagi sebagian besar penduduk Kabupaten Melawi, oleh karena itu padi merupakan komoditi strategis dalam konteks pembangunan terutama dalam sektor pertanian. Produksi padi dibedakan menjadi padi sawah dan padi ladang, karena keduanya memiliki produktivitas yang berbeda. Masyarakat kebanyakan menanam padi ladang karena alam Kecamatan Sokan yang cenderung berbukit sehingga padi sawah hanya desa-desa tertentu saja yang bisa ditanami. Luas panen padi sawah tahun 2010 sebesar 310 Ha dan luas panen padi ladang sebesar 2.020 Ha. Total luas panen padi tahun 2010 sebesar 2.330 Ha dengan produksi padi panen sebanyak 4.742 ton. Untuk produktivitas padi padi sawah sebesar 30,06 Kuintal/Ha dan padi ladang sebesar 18,86 kuintal/Ha. Total produktivitas padi sawah dan padi ladang pada tahun 2010 sebesar 20,61 kuintal/Ha. Tanaman palawija yaitu jagung, kedelai, kacang hijau dan kacang tanah, Kecamatan Sokan pada tahun 2010 tidak ada penanaman sehingga produktivitas dan hasil produksi dari tanaman tersebut. Selain pangan dan palawija, tanaman lain yang ada di Kecamatan Sokan adalah ubi jalar dan ubi kayu. Ubi jalar dengan luas 4 Ha, menghasilkan produktivitas sebesar 75,27 Kuintal/Ha dengan hasil produksi sebanyak 30 ton. Sedangkan ubi kayu dengan luas 16 Ha menghasilkan produktivitas 140,13 Kuintal/Ha dengan produksi sebanyak 224 ton.

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

59

BAB 5. PERTANIAN

TABEL 5.1. LUAS PANEN DAN PRODUKSI TANAMAN PADI DAN PALAWIJA DI KECAMATAN SOKAN 2007 - 2010 Luas Panen (Ha) 2007
(1) (2) (3)

No

Jenis Tanaman

Produksi (Ton) 2010


(6)

2008
(4)

2009
(5)

2007
(7)

2008
(8)

2009
(9)

2010
(10)

I.

Padi 1. Padi Sawah 2. Padi Ladang 197 1.758 235 1.904 156 1.410 310 2.020 561 2.911 785 4.478 512 2.709 932 3.810

II.

Palawija 1. Jagung 2. Kedelai 3. Kacang Tanah 4. Kacang Hijau 5. Ubi Kayu 6. Ubi Jalar Jumlah 1 0 2 0 35 0 1.904 3 0 4 0 34 4 1.993 0 1 4 0 12 6 2.184 0 0 0 0 16 4 2.350 2 0 2 0 488 0 3.627 6 0 5 0 456 30 3.964 0 1 5 0 170 45 5.760 0 0 0 0 224 30 4.996

Sumber : BPS Kabupaten Melawi

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

60

BAB 5. PERTANIAN

TABEL 5.2. LUAS PANEN DAN PRODUKTIVITAS TANAMAN PADI DAN PALAWIJA DI KECAMATAN SOKAN 2007 - 2010 Luas Panen (Ha) 2007
(1) (2) (3)

No

Jenis Tanaman

Produktivitas (Kuintal/Ha) 2010


(6)

2008
(4)

2009
(5)

2007
(7)

2008
(8)

2009
(9)

2010
(10)

I.

Padi 1. Padi Sawah 2. Padi Ladang 197 1.758 235 1.904 156 1.410 310 2.020 28,48 16,56 33,42 23,52 32,84 19,21 30,06 18.86

II.

Palawija 1. Jagung 2. Kedelai 3. Kacang Tanah 4. Kacang Hijau 5. Ubi Kayu 6. Ubi Jalar Jumlah 1 0 2 0 35 0 1.904 3 0 4 0 34 4 1.993 0 1 4 0 12 6 2.184 0 0 0 0 16 4 2.350 18,46 0 11,12 0 139,36 0 21,66 0 11,86 0 134,0 75,85 0 9,75 11,57 0 0 0 0 0

141,52 140,13 75,52 75,27 -

Sumber : BPS Kabupaten Melawi

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

61

BAB 5. PERTANIAN

TABEL 5.3. POPULASI TERNAK MENURUT JENIS TERNAK DI KECAMATAN SOKAN 2010 (Ekor) No
(1)

Desa
(2)

Ternak Besar Sapi


(3)

Ternak Kecil Babi


(5)

Kerbau
(4)

Kambing
(3)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18.

Nanga Ora Nanga Libas Gelata Nanga Betangai Keluing Taja Sijau Tanjung Sokan Nanga Sokan Penyengkuang Nanga Tangkit Landau Kabu Melana Tanjung Mahung Telaga Raya Teluk Pongkal Muara Tanjung Nanga Potai Sepakat 2010 2009 2008

35 88 24 25 75 28 87 68 26 28 15 70 24 25 25 43 18 92 796 745 757

0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 -

88 65 55 125 98 0 0 0 86 60 30 40 85 42 65 15 72 0 926 996 980

8 8 9 5 12 24 10 28 0 0 5 15 0 0 0 10 8 25 167 93 106

Sumber : Dinas Pertanian, Perikanan, dan Peternakan Kabupaten Melawi

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

62

BAB 5. PERTANIAN

TABEL 5.4. POPULASI TERNAK UNGGAS MENURUT JENIS UNGGAS DI KECAMATAN SOKAN 2009 (Ekor) No
(1)

Desa
(2)

Ayam Ras
(3)

Ayam Buras
(4)

Itik
(5)

1 2 3 4 5 6 7 8 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18.

Nanga Ora Nanga Libas Gelata Nanga Betangai Keluing Taja Sijau Tanjung Sokan Nanga Sokan Penyengkuang Nanga Tangkit Landau Kabu Melana Tanjung Mahung Telaga Raya Teluk Pongkal Muara Tanjung Nanga Potai Sepakat 2010 2009 2008

300 1210 625 510 2.645 1.960 50.500

655 688 725 475 685 630 710 725 660 525 556 720 636 425 615 325 355 610 10.720 11.060 11.300

45 60 82 47 55 65 95 75 52 30 35 55 35 36 45 40 35 83 970 795 840

Sumber : Dinas Pertanian, Perikanan, dan Peternakan Kabupaten Melawi

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

63

BAB 5. PERTANIAN

TABEL 5.5. JUMLAH PEMOTONGAN TERNAK MENURUT JENIS TERNAK DI KECAMATAN SOKAN 2010 (Ekor) No
(1)

Desa
(2)

Ternak Besar Sapi


(3)

Ternak Kecil Babi


(5)

Kerbau
(4)

Kambing
(3)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18.

Nanga Ora Nanga Libas Gelata Nanga Betangai Keluing Taja Sijau Tanjung Sokan Nanga Sokan Penyengkuang Nanga Tangkit Landau Kabu Melana Tanjung Mahung Telaga Raya Teluk Pongkal Muara Tanjung Nanga Potai Sepakat 2010 2009 2008

2 4 5 1 2 3 5 8 2 1 3 4 5 1 11 57 12 3

58 48 24 32 45 45 32 25 23 40 25 14 34 445 215 64

4 4 5 2 2 4 5 5 3 4 1 4 7 50 12 1

Sumber : Dinas Pertanian, Perikanan, dan Peternakan Kabupaten Melawi

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

64

BAB 5. PERTANIAN

TABEL 5.6. JUMLAH PEMOTONGAN UNGGAS MENURUT JENIS UNGGAS DI KECAMATAN SOKAN 2010 (Ekor) No
(1)

Desa
(2)

Ayam Ras
(3)

Ayam Buras
(4)

Itik
(5)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18.

Nanga Ora Nanga Libas Gelata Nanga Betangai Keluing Taja Sijau Tanjung Sokan Nanga Sokan Penyengkuang Nanga Tangkit Landau Kabu Melana Tanjung Mahung Telaga Raya Teluk Pongkal Muara Tanjung Nanga Potai Sepakat 2010 2009 2008

0 125 385 150 135 135 6.750 6.500 0 95 120 450 95 115 0 12.500 105 350 28.010 850 39.800

85 128 135 86 85 125 185 185 76 68 105 140 77 85 80 156 66 138 2.005 1.121 300

10 8 12 12 18 20 15 15 17 15 25 13 10 13 12 15 10 20 260 210 14

Sumber : Dinas Pertanian, Perikanan, dan Peternakan Kabupaten Melawi

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

65

6
Bab 6

INDUSTRI, KONSTRUKSI, DAN ENERGI

K E CAMATAN S O K A N

D A L A M

A NGKA

BAB 6. INDUSTRI KONSTRUKSI DAN ENERGI

Gambar 6. Jumlah Pelanggan Listrik di Kecamatan Sokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

67

BAB 6. INDUSTRI KONSTRUKSI DAN ENERGI

BAB 6. INDUSTRI, KONSTUKSI DAN ENERGI


Kebutuhan masyarakat akan tenaga listrik di desa - desa pedalaman masih jauh dari ketersediaan. Dari 18 desa yang ada di Kecamatan Sokan, hanya 7 desa yang sudah dapat menikmati adanya aliran listrik yang tidak semuanya merata. Beberapa desa yang teraliri jaringan listrik, namun ada pula dusun yang belum dapat menikmati jaringan tersebut. Hal ini hanya disebabkan oleh terbatasnya dari sumber pembangkit listrik yang masih menginduk dari Kecamatan Tanah Pinoh. Ketersediaan listrik hanya berkisar 12 jam yaitu menyala pada pukul 17.30 WIB dan padam pada pukul 05.30 WIB. Jumlah pelanggan listrik pada tahun 2010 adalah 623 pelanggan yang terdiri dari 575 Rumah Tempat Tinggal, , 5 Badan Sosial dan Rumah Sakit, 4 Tempat Peribadatan, 31 (Perusahaan-perusahaan, Pertokoan, Industri, dsb) dan 8 Instansi Pemerintah. Adanya perbaikan mesin dan pembangkit yang ada di Kotabaru Kecamatan Tanah Pinoh, pada tahun ini ada penambahan pelanggan rumah tangga sebanyak 20 pelanggan. Sehingga ada peningkatan pemakaian daya dan beban dari 415.573 KWH pada tahun 2009 menjadi sebesar 566.288 KWH pada tahun 2010. Pada bidang konstruksi, pada tahun 2010 terdapat 31 perusahan konstruksi. Dibandingkan pada tahun 2009, terdapat penambahan jumlah perusahaan konstruksi yang berbadan hukum yaitu sebanyak 14 perusahaan dengan klasifikasi grade 2 sebanyak 11 perusahaan, grade 3 sebanyak 2 perusahaan dan grade 5 sebanyak 1 perusahaan.

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

68

BAB 6. INDUSTRI KONSTRUKSI DAN ENERGI TABEL 6.1. JUMLAH UNIT USAHA DAN TENAGA KERJA DI KECAMATAN SOKAN 2010 No
(1)

Cabang Industri/Komoditi
(2)

Unit Usaha
(3)

Tenaga Kerja
(4)

I. Industri Hasil pertanian dan Kehutanan 1. Es Balok/Tawar 2. 3. 4. 5. 6. 7. Es Manis Limun Pengetaman Kayu Bubut Kayu Meubel Kayu Percetakan

0 0 0 5 0 4 0 0 0 0 1 0 0 0 3 0 1 0 10 2 0 1 2 5 34

0 0 0 10 0 12 0 0 0 0 1 0 0 0 3 0 2 0 15 3 0 2 2 7 57

8. Kecap II. Industri Logam, Mesin, Kimia dan Aneka 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. Pertenuan ATBM Foto copy Pemotongan kaca Genteng Pres Genteng Semen Fibre Glass Tukang Jahit Foto Studio Salon Kecantikan Reparasi Mobil Reparasi Sepeda Motor Reparasi Radio/TV Bengkel Las/Bubut Reparasi Mesin Tukang Emas/Perak Galangan Kapal Rakyat Jumlah Sumber : Koordinator Statistik Kecamatan Sokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

69

BAB 6. INDUSTRI KONSTRUKSI DAN ENERGI TABEL 6.2. JUMLAH UNIT USAHA DAN TENAGA KERJA SEKTOR INDUSTRI NON FORMAL DI KECAMATAN SOKAN 2010 No.
(1)

Cabang Industri/Komoditi
(2)

Unit Usaha
(3)

Tenaga Kerja
(4)

I. Industri Hasil pertanian dan Kehutanan 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. Anyaman Bambu/Rotan Tahu/Tempe Gula Aren Meubel Kayu Ukir Kayu/Patung Kerupuk Ikan Meubel Rotan 5 2 0 4 0 2 0 5 4 0 12 0 2 0

II. Indutri Logam, Mesin, Kimia dan Aneka 1. Pandai besi 2. 3. Genteng semen Tenun Adat Jumlah Sumber : Koordinator Statistik Kecamatan Sokan

7 0 0 20

7 0 0 30

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

70

BAB 6. INDUSTRI KONSTRUKSI DAN ENERGI TABEL 6.3. REALISASI PERKEMBANGAN WAJIB DAFTAR PERUSAHAAN DI KECAMATAN SOKAN 2008-2010 No
(1)

Bentuk Perusahaan
(2)

2008
(3)

2009
(4)

2010
(5)

1. 2. 3. 4. 5. 6.

Perseroan Terbatas (PT) Koperasi Persekutuan Komanditer (CV) Firma Perusahaan Perseorangan Badan Usaha Linnya Jumlah

0 4 18 0 0 0 22

0 4 18 0 0 0 22

3 4 28 0 0 0 31

Sumber : Koordinator Statistik Kecamatan Sokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

71

BAB 6. INDUSTRI KONSTRUKSI DAN ENERGI TABEL 6.4. JUMLAH USAHA PERDAGANGAN MENURUT JENIS USAHA DI KECAMATAN SOKAN 2010 Jenis Perusahaan No
(1)

Desa Menengah
(2) (3)

Jumlah Kecil / Rumah Tangga


(4) (5)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18.

Nanga Ora Nanga Libas Gelata Sijau Tanjung Sokan Keluing Taja Nanga Sokan Nanga Betangai Penyengkuang Nanga Tangkit Landau Kabu Teluk Pongkal Telaga Raya Tanjung Mahung Muara Tanjung Melana Nanga Potai Sepakat Jumlah

0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 6 0 0 0 7

7 6 15 9 20 4 18 8 7 5 4 6 4 6 50 13 8 17 207

7 6 16 9 20 4 18 8 7 5 4 6 4 6 56 13 8 17 214

Sumber : Koordinator Statistik Kecamatan Sokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

72

BAB 6. INDUSTRI KONSTRUKSI DAN ENERGI TABEL 6.5. JUMLAH PERUSAHAAN KONSTRUKSI YANG BERBADAN HUKUM MENURUT KLASIFIKASI DI KECAMATAN SOKAN 2008 - 2010 No
(1)

Grade
(2)

2008
(3)

2009
(4)

2010
(5

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7.

I II III IV V VI VII Jumlah

0 7 6 3 1 0 0 17

0 18 8 3 2 0 0 31

Sumber : Lembaga Pengembangan Jasa Konstruksi Kabupaten Melawi

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

73

BAB 6. INDUSTRI KONSTRUKSI DAN ENERGI TABEL 6.6. JUMLAH KWH YANG TERPAKAI MENURUT GOLONGAN PELANGGAN Di PLN RANTING NANGA SOKAN 2010 Tahun No
(1)

Golongan Pelanggan
(2)

2008
(3)

2009
(4)

2010
(5)

1. 2. 3. 4.

Rumah Tangga Industri dan Usaha Badan Sosial Pemerintah Jumlah

351.886 33.907 8.474 21.306 415.573

351.886 33.907 8.474 21.306 415.573

490.841 43.906 9.922 21.619 566.288

Sumber : PLN Unit Kecamatan Sokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

74

BAB 6. INDUSTRI KONSTRUKSI DAN ENERGI TABEL 6.7. JUMLAH PELANGGAN LISTRIK PLN MENURUT JENIS PELANGGAN DI KECAMATAN SOKAN 2008 2010 No
(1)

Jenis Pelanggan
(2)

2008
(3)

2009
(4)

2010
(5)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7.

Rumah Tempat Tinggal Hotel/Obyek Wisata Badan-badan Sosial dan Rumah Sakit Tempat Peribadatan Sarana Umum Perusahaan-perusahaan, Pertokoan, Industri, dsb. Instansi Pemerintah Jumlah

555 5 4 31 8 603

555 5 4 31 8 603

575 5 4 31 8 623

Sumber : PLN Unit Kecamatan Sokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

75

7
Bab 7

TRANSPORTASI

K E CAMATAN S O K A N

D A L A M

A NGKA

BAB 7. TRANSPORTASI

Gambar 7. Jarak Ibukota Kecamatan Sokan Ke Desa

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

77

BAB 7. TRANSPORTASI

BAB 7. TRANSPORTASI
Kecamatan Sokan merupakan kecamatan paling jauh dari ibukota Kabupaten Melawi. Jarak dari ibukota kabupaten menuju ibu kota Kecamatan Sokan sejauh 104 Km, dengan melewati beberapa kecamatan diantaranya Kecamatan Pinoh Selatan, Kecamatan Sayan dan Kecamatan Tanah Pinoh. Untuk mencapai Kecamatan Sokan dapat melalui jalur darat maupun jalur sungai dengan menyusuri Sungai Pinoh. Untuk mencapai desa-desa di Kecamatan Sokan, dapat melalui jalur darat maupun sungai . beberapa desa maupun dusun, belum dapat ditempuh dengan menggunakan jalan darat. Untuk mencapai desa-desa yang ada, terdapat dua sungai sebagai arus lalulintas menuju desa desa, yaitu jalur Sungai Pinoh yang menghubungkan Desa Melana, Desa Nanga Betangai, Desa Gelata, Desa Landau Kabu, Desa Nanga Tangkit, Desa Nanga Libas, Desa Nanga Ora dan Desa Penyengkuang. Sedangkan jalur Sungai Sokan menghubungkan Desa Tanjung Sokan, Desa Telaga Raya, Desa Sijau dan Desa Teluk Pongkal. Untuk Mencapai Desa Keluing Taja dan Desa Tanjung Mahung, melalui anak Sungai Sokan yaitu Sungai Keluas. Desa terjauh adalah Desa Penyengkuan dan Desa Nanga Ora yang mencapai 54 Km dari ibu kota kecamatan yang bisa dicapai dengan jalur sungai. Dengan adanya perbaikan infrastruktur jalan, kondisi beberapa ruas jalan menjadi lebih baik dibandingkan pada tahun sebelumnya. Pada saat ini, perbaikan-perbaikan jalan masih terus dilakukan, agar desa-desa yang jauh dapat terhubung denga jalur darat.

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

78

BAB 7. TRANSPORTASI

TABEL : 7.1. JARAK IBU KOTA KECAMATAN KE DESA DI KECAMATAN SOKAN ( Kilometer ) No
(1)

Desa
(2)

Jarak (Km)
(3)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18.

Nanga Ora Nanga Libas Gelata Nanga Betangai Keluing Taja Sijau Tanjung Sokan Nanga Sokan Penyengkuang Nanga Tangkit Landau Kabu Melana Tanjung Mahung Telaga Raya Teluk Pongkal Muara Tanjung Nanga Potai Sepakat

42,00 28,00 17,00 7,50 15,50 16,50 1,00 0,01 54,00 22,50 17,00 5,00 16,00 12,00 38,00 0,50 1,00 0,50

Sumber : Kantor Camat Sokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

79

BAB 7. TRANSPORTASI

TABEL 7.2. JARAK ANTARA KECAMATAN SOKAN DENGAN BEBERAPA KECAMATAN YANG ADA DI KABUPATEN MELAWI ( Kilometer ) No
(1)

Kecamatan
(2)

Jalur Sungai
(3)

Jalur Darat
(4)

1. 2. 3. 4. 5.

Tanah Pinoh Tanah Pinoh Barat Sayan Nanga Pinoh Belimbing

18,50 38,50 39,50 112,00 -

17,00 34,00 40,50 10,00 120,00

Sumber : Kantor Camat Sokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

80

BAB 7. TRANSPORTASI

TABEL 7.3. PANJANG JALAN MENURUT STATUS PENGAWASAN DAN JENIS PERMUKAAN DI KECAMATAN SOKAN 2010 (Kilometer) No
(1)

Satus Pengawasan
(2)

Jenis Permukaan Aspal


(3)

Jumlah Lainnya
(6) (7)

Kerikil
(4)

Tanah
(5)

1. 2. 3. 4. 5.

Negara Propinsi Kabupaten Transmigrasi Desa

1,00 1,50

7,50 34,50

8,50 36,00

Jumlah Sumber : Kantor Camat Sokan

2,50

42,00

44,50

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

81

BAB 7. TRANSPORTASI

TABEL 7.4. PANJANG JALAN MENURUT STATUS PENGAWASAN DAN KONDISI JALAN DI KECAMATAN SOKAN 2010 (Kilometer) Status Pengawasan
(2)

Jenis Permukaan Baik


(3)

No
(1)

Sedang
(4)

Rusak
(5)

Rusak Berat
(6)

Jumlah
(7)

1. 2. 3. 4. 5.

Negara Propinsi Kabupaten Transmigrasi Desa Jumlah

5,00 5,00

1,00 5,00 6,00

3,00 8,00 11,00

4,50 18,00 22,50

8,50 36,00 44,50

Sumber : Kantor Camat Sokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

82

BAB 7. TRANSPORTASI

TABEL 7.5. JUMLAH ALAT ANGKUTAN KAPAL PEDALAMAN MENURUT JENISNYA DI KECAMATAN SOKAN 2010 No
(1)

Desa
(2)

Perahu dayung
(3)

Perahu Motor
(4)

Speed/Long Boat
(5)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18.

Nanga Ora Nanga Libas Gelata Nanga Betangai Keluing Taja Sijau Tanjung Sokan Nanga Sokan Penyengkuang Nanga Tangkit Landau Kabu Melana Tanjung Mahung Telaga Raya Teluk Pongkal Muara Tanjung Nanga Potai Sepakat Jumlah

52 55 46 25 38 52 40 25 62 52 40 42 45 34 54 25 24 28 739

38 34 35 22 24 38 35 21 42 23 28 42 25 24 32 22 22 20 527

2 2 -

5 9

Sumber : Monografi Desa Kecamatan Sokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

83

BAB 7. TRANSPORTASI

TABEL 7.6. JUMLAH KENDARAAN BERMOTOR MENURUT JENISNYA DI KECAMATAN SOKAN 2010 No
(1)

Desa
(2)

Mobil Penumpang
(3)

Mobil Beban
(4)

Mobil Bis
(5)

Sepeda Motor
(6)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18.

Nanga Ora Nanga Libas Gelata Nanga Betangai Keluing Taja Sijau Tanjung Sokan Nanga Sokan Penyengkuang Nanga Tangkit Landau Kabu Melana Tanjung Mahung Teluk Pongkal Telaga Raya Muara Tanjung Nanga Potai Sepakat Jumlah

1 3 2 6

25 46 86 55 25 52 95 125 24 28 35 98 27 35 26 82 78 145 1.087

Sumber : Monografi Desa Kecamatan Sokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

84

8
Bab 8

KEUANGAN DAN HARGA-HARGA

K E CAMATAN S O K A N

D A L A M

A NGKA

BAB 8. KEUANGAN DAN HARGA-HARGA

Gambar 8. Harga Rata-Rata Sayur-Sayuran di Kecamatan Sokan 2010

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

86

BAB 8. KEUANGAN DAN HARGA-HARGA

BAB 8. KEUANGAN DAN HARGA-HARGA


Pajak bumi dan bangunan (PBB) adalah pajak yang dipungut atas tanah dan bangunan karena adanya keuntungan dan/atau kedudukan sosial ekonomi yang lebih baik bagi orang atau badan yang mempunyai suatu hak atasnya atau memperoleh manfaat dari padanya. Realisasi dan target pajak bumi dan bangunan untuk Kecamatan Sokan masing masing desa 100 persen, yaitu mencapai Rp 21.182.682,00 yang terdiri dari 3.922 wajib pajak. Pada tahun 2010, telah dipisahkan ke desa masing-masing, tidak seperti pada tahun sebelumnya yang masih ada wajib pajak yang bergabung pada desa induk. Wajib pajak Kecamatan Sokan diklasifikasikan menjadi daerah pedesaan dan perkotaan. Untuk daerah perkotaan meliputi Desa Nanga Sokan dan Desa Tanjung Sokan. Sedangkan desa-desa lainnya masuk dalam klasifikasi daerah pedesaan Perkembangan harga komoditas sayuran dan daging di Kecamatan Sokan relatif tinggi dibandingkan dengan kecamatan lain. Hal ini disebabkan posisi kecamatan yang paling jauh sehingga biaya untuk mengangkut komoditas tersebut lebih tinggi. Harga tersebut

merupakan perkembangan Pada Kecamatan Sokan terdapat pasar di Desa Muara Tanjyang ada di pasar Desa Muara Tanjung. Sehingga harga yang ada di desa-desa yang relatif jauh dari pusat pasar lebih tinggi. Adapun Barang-barang yang perjual-belikan di Sokan didatangkan langsung baik dari Nanga Pinoh maupun dari Kota Pontianak.

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

87

BAB 8. KEUANGAN DAN HARGA-HARGA

TABEL 8.1. REALISASI PENERIMAAN PBB MENURUT DESA DI KECAMATAN SOKAN 2008 2010 (Rupiah) No
(1)

Desa
(2)

Pedesaan
(3)

Perkotaan
(4)

Nilai 2008*
(5)

2009
(6)

2010
(7)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18.

Nanga Ora Nanga Libas Gelata Sijau Tanjung Sokan Keluing Taja Nanga Sokan Nanga Betangai Penyengkuang Nanga Tangkit Landau Kabu Teluk Pongkal Telaga Raya Tanjung Mahung Muara Tanjung Melana Nanga Potai Sepakat Jumlah

315 406 177 215 204 288 263 160 221 269 135 298 161 232 141 3.485

378 59 437

2.261.482 2.338.306 1.396.464 2.725.140 2.982.933 1.221.470 1.828.922 876.060 13.937.209

1.399.620 1.955.688 666.253 3.408.205 1.748.298 1.967.530 346.255 881.846 945.981 727.250 783.346 * * * 1.612.031 490.120 1.226.456 951.898 14.842.323

1.534.231 2.125.836 789.826 1.530.265 1.899.113 2.034.927 392.343 1.152.000 1.122.481 818.250 926.310 1.407.500 770.289 1.758.271 644.000 1.307.584 969.456 21.182.682

*. Masih bergabung dengan desa pemekaran/induk Sumber : Petugas PBB Kecamatan Sokan

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

88

BAB 8. KEUANGAN DAN HARGA-HARGA

TABEL 8.2. JUMLAH KUD DAN ANGGOTA DI KECAMATAN SOKAN 2010 No


(1)

Desa
(2)

Non KUD
(3)

Anggota
(4)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18.

Nanga Ora Nanga Libas Gelata Sijau Tanjung Sokan Keluing Taja Nanga Sokan Nanga Betangai Penyengkuang Nanga Tangkit Landau Kabu Teluk Pongkal Telaga Raya Tanjung Mahung Muara Tanjung Melana Nanga Potai Sepakat Jumlah

1 3 4

20 103 123

Sumber : BPS Kabupaten Melawi

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

89

BAB 8. KEUANGAN DAN HARGA-HARGA

TABEL : 8.3 PERKEMBANGAN HARGA RATA-RATA BAHAN MAKANAN DI KECAMATAN SOKAN 2010 (Rupiah/Kilogram) Bulan (1) Januari Pebruari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober Nopember Desember Rata-rata Beras (2) 7.500 7.500 8.000 8.000 8.500 8.500 8.750 8.750 9.000 9.000 9.000 9.500 8.500 Jagung Pipilan (3) 7.500 8.000 8.000 9.000 9.000 9.000 10.000 10.000 12.000 12.000 12.000 12.000 9.875 Ketela Pohon (4) 2.000 2.000 2.000 2.000 2.000 2.000 2.000 2.000 2.000 2.000 2.000 2.000 2.000 Rambat (5) 3.000 3.000 3.500 3.500 3.500 4.000 4.000 4.000 4.000 5.000 5.000 5.000 3.958 Tanah (6) 18.000 18.000 19.000 19.000 20.000 20.000 20.000 20.000 20.000 20.000 20.000 20.000 19.500 Kacang Hijau (7) 15.000 15.000 15.000 16.000 16.000 18.000 18.000 20.000 20.000 20.000 20.000 20.000 17.750 Kedelai (8) 14.000 14.000 14.000 15.000 15.000 15.000 15.000 15.000 15.000 15.000 15.000 15.000 14.750

Sumber : BPS Kabupaten Melawi

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

90

BAB 8. KEUANGAN DAN HARGA-HARGA

TABEL 8.4. PERKEMBANGAN HARGA BUAH-BUAHAN DI KECAMATAN SOKAN 2010 (Rupiah/Kilogram) Bulan
(1)

Pisang Ambon
(2)

Pepaya
(3)

Jeruk
(4)

Nanas
(5)

Apel
(6)

Januari Pebruari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober Nopember Desember Rata-rata

5.000 5.000 5.000 5.000 5.000 5.000 5.000 5.000 5.000 5.000 5.000 5.000 5.000

2.500 2.500 2.500 3.000 3.000 3.000 3.000 3.000 3.000 3.000 3.000 3.000 2.875

10.000 10.000 10.000 12.000 12.000 12.000 15.000 12.000 12.000 15.000 15.000 12.000 12.250

4.000 4.000 4.000 4.000 4.000 4.000 4.000 4.000 4.000 4.000 4.000 4.000 4.000

30.000 30.000 30.000 30.000 35.000 35.000 35.000 35.000 35.000 35.000 35.000 35.000 33.333

Sumber : BPS Kabupaten Melawi

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

91

BAB 8. KEUANGAN DAN HARGA-HARGA

TABEL 8.5. PERKEMBANGAN HARGA SAYUR-SAYURAN DI KECAMATAN SOKAN 2010 (Rupiah/Kilogram) Bulan
(1)

Kangkung
(2)

Bayam
(3)

Kol Putih
(4)

Kacang Panjang
(5)

Kentang
(6)

Januari Pebruari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober Nopember Desember Rata-rata

7.000 7.000 8.500 8.500 9.000 9.000 9.000 9.000 8.500 8.500 9.000 9.000 8.500

8.000 9.000 9.000 10.000 10.000 10.000 12.000 12.000 10.000 10.000 12.000 12.000 10.333

15.000 15.000 15.000 15.000 15.000 16.000 15.000 15.000 16.000 16.000 15.000 15.000 15.250

9.000 9.000 10.000 10.000 10.000 12.000 12.000 15.000 15.000 15.000 12.000 15.000 12.000

15.000 15.000 15.000 15.000 17.000 17.000 15.000 15.000 15.000 16.000 16.000 15.000 15.500

Sumber : BPS Kabupaten Melawi

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

92

BAB 8. KEUANGAN DAN HARGA-HARGA

Lanjutan Tabel : 8.5 Bulan


(1)

Cabe Merah
(7)

Cabe Rawit
(8)

Sawi
(9)

Tomat Sayur
(10)

Terong Panjang
(11)

Januari Pebruari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober Nopember Desember Rata-rata

40.000 40.000 50.000 50.000 50.000 40.000 40.000 40.000 45.000 50.000 60.000 60.000 47.083

30.000 30.000 40.000 40.000 35.000 35.000 50.000 50.000 60.000 60.000 80.000 90.000 50.000

8.000 8.000 9.000 9.000 10.000 10.000 10.000 12.000 12.000 15.000 15.000 15.000 11.083

15.000 15.000 15.000 15.000 15.000 15.000 15.000 15.000 15.000 15.000 15.000 15.000 15.000

10.000 10.000 10.000 12.000 12.000 12.000 10.000 10.000 12.000 15.000 15.000 15.000 11.917

Sumber : BPS Kabupaten Melawi

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

93

BAB 8. KEUANGAN DAN HARGA-HARGA

Lanjutan Tabel : 8.5 Bulan


(1)

Wortel
(11)

Buncis
(12)

Ketimun
(13)

Tauge
(14)

Januari Pebruari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober Nopember Desember Rata-rata Sumber : BPS Kabupaten Melawi

15.000 15.000 17.500 17.500 17.500 16.000 16.000 16.000 17.500 17.500 15.000 15.000 16.292

12.000 12.000 12.000 12.000 15.000 15.000 15.000 15.000 15.000 12.000 12.000 15.000 13.500

7.000 8.000 8.000 9.000 9.000 10.000 8.000 9.000 9.000 10.000 9.000 9.000 8.750

10.000 10.000 10.000 15.000 15.000 15.000 15.000 15.000 15.000 15.000 15.000 15.000 13.750

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

94

BAB 8. KEUANGAN DAN HARGA-HARGA

TABEL 8.6. PERKEMBANGAN HARGA DAGING DI KECAMATAN SOKAN 2010 (Rupiah/Kilogram) Bulan
(1)

Sapi
(2)

Babi
(3)

Ayam Buras
(4)

Ayam Ras
(5)

Januari Pebruari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober Nopember Desember

80.000 80.000 80.000 80.000 85.000 85.000 80.000 80.000 85.000 85.000 85.000 85.000

25.000 30.000 30.000 30.000 30.000 30.000 30.000 35.000 35.000 35.000 40.000 40.000

40.000 40.000 40.000 40.000 40.000 45.000 45.000 45.000 45.000 45.000 50.000 50.000

30.000 30.000 35.000 40.000 40.000 40.000 35.000 35.000 35.000 40.000 40.000 35.000

Rata-rata Sumber : BPS Kabupaten Melawi

82.500

32.500

43.750

36.250

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

95

BAB 8. KEUANGAN DAN HARGA-HARGA

TABEL : 8.7. PERKEMBANGAN HARGA TELUR DI KECAMATAN SOKAN 2010 (Rupiah/Butir) Bulan
(1)

Ayam Buras
(2)

Ayam Ras
(3)

Itik
(4)

Asin
(5)

Januari Pebruari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober Nopember Desember

2.500 2.500 2.500 2.500 2.500 2.500 3.000 3.000 3.000 3.000 3.000 3.000

1.500 1.800 1.500 1.800 1.800 2.000 2.000 1.800 1.500 2.000 2.000 1.800

2.500 2.500 2.500 2.500 2.800 2.800 3.000 3.000 3.000 3.000 3.000 3.000

2.500 2.500 2.500 3.000 3.000 3.000 3.000 3.000 3.000 3.000 3.000 3.000

Rata-rata Sumber : BPS Kabupaten Melawi

2.750

1.792

2.800

2.875

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

96

BAB 8. KEUANGAN DAN HARGA-HARGA

TABEL 8.8 PERKEMBANGAN HARGA IKAN BASAH DI KECAMATAN SOKAN 2010 (Rupiah/Kilogram) Bulan
(1)

Jelawat
(2)

Toman
(3)

Lais
(4)

Paten
(5)

Gabus
(6)

Januari Pebruari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober Nopember Desember Rata-rata

35.000 40.000 40.000 45.000 45.000 50.000 50.000 50.000 50.000 60.000 60.000 60.000 48.750

40.000 40.000 40.000 45.000 45.000 45.000 40.000 40.000 40.000 45.000 45.000 45.000 42.500

45.000 45.000 45.000 45.000 50.000 50.000 50.000 50.000 50.000 50.000 50.000 50.000 48.333

40.000 40.000 40.000 35.000 35.000 35.000 35.000 40.000 40.000 40.000 40.000 40.000 38.333

35.000 35.000 35.000 40.000 40.000 40.000 40.000 40.000 40.000 40.000 40.000 40.000 38.750

Sumber : BPS Kabupaten Melawi

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

97

BAB 8. KEUANGAN DAN HARGA-HARGA

TABEL 8.9. PERKEMBANGAN HARGA ECERAN EMAS MENURUT JENISNYA DI KECAMATAN SOKAN 2010 (Rupiah/Gram) Bulan
(1)

22 Karat
(2)

24 Karat
(3)

Januari Pebruari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober Nopember Desember Rata-rata Sumber : BPS Kabupaten Melawi

180.000 180.000 180.000 200.000 200.000 220.000 220.000 225.000 225.000 225.000 225.000 225.000 208.750

250.000 280.000 280.000 300.000 300.000 320.000 320.000 325.000 325.000 360.000 360.000 360.000 315.000

Kecamatan Sokan Dalam Angka 2011

98

You might also like