You are on page 1of 2

MENTALLY MAGIC READING (MMR)

BY: DARMAWAN AJI*

Menurut Sandy Mc Gregor dalam bukunya Peace of Mind, kekuatan pikiran bawah-sadar (subconscious mind) 9x lebih kuat dibandingkan pikiran sadar (conscious mind). Kekuatan yang luar biasa inilah yang dimanfaatkan dalam teknik Mentally Magic Reading (MMR). MMR adalah teknik mengkomprehensi bacaan yang dikembangkan oleh Bpk. Abdul Aziez. Berikut ini, saya rangkumkan metode MMR secara ringkas. Lebih lengkapnya, Anda bisa mengikuti workshop MMR yang diadakan oleh beliau. Ada tiga tahap dalam melakukan MMR: persiapan (condition), penyerapan (capture), dan pemahaman (comprehend). Mari kita bahas satu per satu.

T AHAP 1: P ERSIAPAN ( CONDITION )


Ada tiga hal yang dilakukan dalam tahap ini: 1. 2. Result tentukan hasil yang diinginkan dari bacaan tersebut. Resource siapkan sumber daya internal yang dibutuhkan untuk menyerap bacaan: keyakinan yang tepat, rasa ingin tahu, dan kondisi rileks. Review secara cepat lakukan scanning untuk mengetahui gambaran besar dari bacaan tersebut.

3.

T AHAP 2: P ENYERAPAN ( CAPTURING )


Tahap ini juga terdiri dari tiga aktivitas: 1. Fit: siapkan posisi bahan bacaan dan posisi tubuh dengan tepat, lalu akses state (kondisi mental) yang dibutuhkan (dengan cara memicu anchor yang sudah disiapkan). 2. Flip: buka halaman demi halaman dan lihat dengan pandangan periferal (ingat, bukan membaca tetapi hanya melihat). 3. File: endapkan apayang barusan Anda serap dengan menuliskan secara cepat kata-kata yang muncul (kata/frasa pengait) di kepala Anda dan membiarkan apa yang Anda serap mengendap secara bertahap.

Page 1 of 2

T AHAP 3: P EMAHAMAN ( COMPREHEND )


Dalam tahap ini, kita melakukan aktivitas berikut: 1. Stimulate setelah pengendapan minimal 30 menit, stimulasi pikiran Stimulate: dengan memunculkan pertanyaan pertanyaan-pertanyaan spontan dan tuliskan insight yang muncul kemudian (bisa ditulis terpisah atau digabung bisa dengan kata/frasa pengait sebelumnya) sebelumnya). 2. Satisfy puaskan rasa ingin tahu Anda dengan membaca bacaan secara Satisfy: baca cepat (speed reading) atau dengan membuka halaman secara acak dan membaca halaman yang dibuka tersebut tersebut. 3. Show tunjukkan hasil MMR Anda dengan menuangkannya di dalam peta Show: pikiran (mind mapping) atau skema kata kunci.

Persiapan

Penyerapan

Pemahaman

Tentukan hasil Siapkan sumber daya internal Lihat gambaran besarnya

Atur posisi dan kondisi mental Flipping - buka dan lihat Tulis frasa pengait dan endapkan

Stimulasi dg pertanyaan Baca cepat/buka acak Buat peta pikiran

Seperti keterampilan lain pada umumnya, untuk menguasai teknik MMR tentu eperti kita perlu melatihnya berulang berulang-ulang. Repetition is mother of skill Saat MMR skill. ini menjadi kompetensi bawah bawah-sadar (unconscious competence kita maka competence) MMR menjadi begitu alamiahnya menjadi bagian dari diri kita. *Darmawan Aji (ph: 0818-62-6000 www.darmawanaji.com) Darmawan ww.darmawanaji.com) Praktisi MMR, NLP Consult Certified NLP Master Practitioner, NFNLP USA Certified Clinical Hypnotherapist, IACT USA

Page 2 of 2

You might also like