You are on page 1of 4

Tabel Memilih Metode

Langkah-langkah Belajar
Tujuan Pembelajaran Materi dan Teknologi yang
Digunakan
1. Siswa dapat Hukum thermodinamika: Fase 1:
memahami hukum II 1. hukum II thermodinamika Pendahuluan
thermodinamika 2. Mesin carnot 1. Memulai pelajaran dengan
3. teorema dan Siklus mesin berdo’a
2. siswa dapat carnot 2.Menyampaikan judul materi
menjelaskan prinsip yang akan dipelajari
kerja mesin carnot. (thermodinamika).
3. Mengundang siswa untuk
3. Diberikan gambar mesin mengingat kembali materi
carnot , siswa dapat mengenai suhu dan kalor
menganalisis terjadinya
proses siklus pada mesin Fase 2:
karnot dengan benar Memberikan pengenalan
permasalahan materi yang
4. Siswa dapat mengetahui akan dipelajari
perubahan energy panas 1. siswa memperhatika tujuan
yang dipengaruhi oleh pemebelajaran yang
suhu disebutkan oleh guru
2. siswa memperhatikan
5. siswa dapat video mengenai perubahan
mengaplikasikan energi panas yang
pemanfaatan hukum II dipengaruhi oleh suhu.
thermodinamika dalam 3. Siswa mengajukan
kehidupan sehari-hari pertanyaan tentang video
6. siswa dapat membuat yang ditampilkan
alat peraga mini AC Fase 3:
sederhana dengan Mengordinasi siswa untuk
konsep thermodinamka menganalisis
1. siswa dapat
dikelompokkan menjadi
beberapa kelompok yang
beranggotakan 3 atau 4
orang.
2. Siswa memperhatikan
prinsip kerja mesin
carnot yang disampaikan
oleh guru.
3. Guru memberikan lembar
kerja peserta didik dan
bahan-bahan lainnya
4. Siswa berdiskusi dengan
teman sekelompoknya
5. Siswa memperhatikan
intruksi dari guru
mengena aturan kerja
kelompok, sikap kerja
sama, bertanggung
jawab, disiplin dan
gotong royong

Fase 4:
Membantu Investigasi
mandiri dan kelompok
1. Siswa mengerjakan
LKPD dengan diskusi
kelompok
2. Guru berkeliling kelas
untuk memantau kerja
siswa
3. Guru memandu siswa
dan memfasilitasi siswa
ketika siswa bertanya dan
meminta bantuan dalam
menyelesaikan LKPd
4. Siswa menyelesaikan
LKPD yang diberikan
oleh guru
Fase 5:
Mempresentasikan Hasil
Diskusi Kelompok
1. Guru mempersilahkan
satu persatu dari
kelompok yang ada untuk
mempresentasikan hasil
diskusi
2. Siswa mempresentasikan
hasil diskusi yang telah
dituangkan dalam LKPD
Fase 6:
Menganalisis dan
mengevaluasi proses
pemecahan masalah
1. Guru memberikan
kesempatan kepada
kelompok lain untuk
mengajukan pertanyaan
2. Guru memberikan
masukan mengenai hasil
yang telah
dipresentasikan oleh
siswa.
Fase 7:
Penutup
1. Siswa kembali ketempat
duduk masing-masing
2. Guru beserta siswa
merangkum kegiatan
pembelajaran yang telah
berlangsung
3. Do’a penutup dan salam

You might also like