You are on page 1of 42

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Sekolah SMA Negeri 2 Pacitan


Mata Pelajaran Matematika Wajib
Kelas/Semester XII/ Gasal
Alokasi Waktu 14 Jam Pelajaran

A. KOMPETENSI INTI
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli
(gotong royong, kerja sama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan
menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan faktual,
konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian,
serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri serta
bertindak secara efektif dan kreatif, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah
keilmuan.

B. KOMPETENSI DASAR

3.1. Menganalisis konsep, nilai determinan dan sifat operasi matriks serta menerapkannya
dalam menentukan invers matriks dan dalam memecahkan masalah.
4.1. Menyajikan dan menyelesaikan model matematika dalam bentuk persamaan matriks
dari suatu masalah nyata yang berkaitan dengan persamaan linear.

C. INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI


3.1.1 Menjelaskan nilai determinan matriks persegi berordo 2 dengan menggunakan
kofaktor
3.1.2 Menjelaskan nilai determinan matriks persegi berordo 3 dengan menggunakan
kofaktor
3.1.3 Menjelaskan nilai determinan matriks persegi berordo 3 dengan menggunakan
sarrus
3.1.4 Menentukan invers matriks persegi berordo 2
3.1.5 Menentukan invers matriks persegi berordo 3
3.1.6 Menganalisis invers matriks
4.1.1 Menyajikan model matematika dalam bentuk matriks
4.1.2 Menyelesaikan masalah dalam kehidupan sehari-hari dengan menggunakan matriks
D. MATERI PEMBELAJARAN
Matriks :
a. Determinan
b. Invers

E. KEGIATAN PEMBELAJARAN
PERTEMUAN : 1

Kegiatan Alokasi
Waktu
a. Pendahuluan:
 Guru memberikan motivasi dengan memberikan gambaran tentang 10’
pentingnya memahami determinan dan invers matrks.
 Sebagai apersepsi, peserta didik diminta mengingat kembali materi
matriks di kelas sebelumnya.
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai yaitu
Memahani nilai determinan matriks persegi berordo 2 dengan
menggunakan kofaktor
 Guru menjelaskan tentang cakupan materi pembelajaran yaitu: entry,
minor, kofaktor, matriks minor, matriks kofaktor, determinan dan
beberapa sifatnya
 Guru menjelaskan tentang teknik-teknik penilaian yang akan digunakan
dalam pembelajaran ini, yaitu observasi, tes tertulis dan kinerja.

b. Int 55’
1.Siswa diminta membaca buku Paket hal.2 tentang biografi Gabriel Cramer
untuk membangkitkan rasa keingintahuannya tentang matriks.
2.Siswa diminta mengamati definisi hal.4, contoh 1.1 hal. 5, dan tabel 1 hal 6
1. Siswa diminta untuk mencatat hal-hal penting hasil pengamatan
berkaitan dengan minor dan kofaktor suatu matriks
2. Siswa dimotivasi dengan pertanyaan-pertanyaan sederhana untuk
memancing agar siswa menanyakan hal-hal yang belum dipahami dari
hasil pengamatan tentang hubungan antara matriks minor dan matriks
kofaktor dengan determian
3. Siswa diminta mengumpulkan informasi tentang sifat-sifat determinan
melalui contoh 1.7, 1.8 hal.11, dan 1.9, 1.10,1.11 hal 12 serta contoh
1.12, 1.13 hal 13
4. Siswa diminta mengelola informasi yang diperoleh untuk memahami :

5. Sifat-sifat determinan matriks persegi berordo 2


6. Siswa diminta mempresentasikan hasil dari diskusi .Untuk yang belum
berkesempatan presentasi hasil diskusinya dikumpulkan pada guru

c. Penutup:
 Siswa diminta menyimpulkan tentang determinan matriks persegi 25’
berordo 2 beserta sifat-sifatnya
 Guru melakukan umpan balik untuk mengetahui sejauh mana
pembelajaran terjadi pada peserta didik
 Guru mengadakan tes tulis singkat
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.

PERTEMUAN : 2

Kegiatan Alokasi
Waktu
a. Pendahuluan:
 Guru memberikan motivasi dengan memberikan gambaran tentang 10’
pentingnya memahami determinan dan invers matrks.
 Sebagai apersepsi, peserta didik diminta mengingat kembali materi
determinan matriks persegi berordo 3 pada pertemuan sebelumnya.
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai yaitu
Memahani nilai determinan matriks persegi berordo 3 dengan
menggunakan kofaktor
 Guru menjelaskan tentang cakupan materi pembelajaran yaitu: entry,
minor, kofaktor, matriks minor, matriks kofaktor, determinan dan
beberapa sifatnya
 Guru menjelaskan tentang teknik-teknik penilaian yang akan digunakan
dalam pembelajaran ini, yaitu observasi, tes tertulis dan kinerja.

b. Inti 55’
1. Siswa diminta membuka contoh 1.5 hal. 17 beserta alternatif
penyelesaiannya
2. Siswa diminta untuk mencatat hal-hal penting hasil pengamatan
berkaitan dengan minor dan kofaktor matriks persegi berordo 3
3. Siswa dimotivasi dengan pertanyaan-pertanyaan sederhana untuk
memancing agar siswa menanyakan hal-hal yang belum dipahami dari
hasil pengamatan tentang hubungan antara matriks minor dan matriks
kofaktor dengan determinan
4. Siswa diminta mengumpulkan informasi tentang hubungan antara
matriks minor dan matriks kofaktor dengan determinan melalui contoh
1.16 hal.19, 1.17 hal.20, dan 1.18 hal 21
Siswa diminta mengelola informasi yang diperoleh untuk memahami
definisi
5. Siswa diminta mengelola informasi yang diperoleh untuk memahami
definisi

6. Siswa diminta mempresentasikan hasil dari mengamati, menanya,


memngumpulkan informasi sampai mengasosiasi. Untuk yang belum
berkesempatan presentasi hasil diskusinya dikumpulkan pada guru

c. Penutup:
 Siswa diminta menyimpulkan tentang determinan matriks persegi 25’
berordo 3 beserta sifat-sifatnya
 Guru melakukan umpan balik untuk mengetahui sejauh mana
pembelajaran terjadi pada peserta didik
 Guru mengadakan tes tulis singkat
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.
Pertemuan Ketiga

Sintak Model
Tahapan Pembelajaran Kegiatan
Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan  Guru mengkonfirmasi hasil pekerjaan rumah tentang
penyelesaian soal latihan tentang menentukan invers
matirks
 Guru memberikan motivasi pentingnya matrkis untuk
memecahkan permasalahan sehari-hari
 Guru memberikan apersepsi tentang determinan matriks
ordo 3x3
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin
dicapai dalam kegiatan pembelajaran menyelesaikan
permasalahan sehari-hari dengan matriks

Kegiatan Inti
Stimulasi/Pem Ingatkan kembali tentang definisi minor dan kofaktor
berian dan determinan matriks 2×2.
Rangsangan
Kemudian minta siswa untuk mengamati Contoh 1.15
dan 1.16. Contoh 1.15 dan 1.16 menunjukkan
bagaimana menentukan minor dan kofaktor dari
matriks 3×3

Pernyataan Minta siswa untuk membuat beberapa pertanyaan tentang


/Identifikasi mencari minor dan kofaktor
Masalah

Pengumpulan Membaca materi cara mencari kofaktor dan minor


data - Minta siswa mengamati kembali pertanyaan2 yg
sudah dibuat
- Minta siswa menuliskan pertanyaan mereka di papan
tulis.
- Minta siswa membuat dugaan jawaban dari
pertanyaan pertanyaan tersebut dengan
menggunakan wawasan yg dikuasai dan beberapa
sumber lainnya.

Pengolahan
Data - ajak siswa menelaah beberapa contoh yang diberikan
Pembuktian dan menyelesaikan permasalahan yang disediakan

Menarik  Minta siswa untuk membuat kesimpulan


kesimpulan/ tentang menghitung determinan matriks ordo
generalisasi 3×3 dengan menggunakan metode sarrus.

 Beri kesempatan kepada siswa untuk


menyampaikan kesimpulan.

Penutup  Siswa diminta menyimpulkan tentang penggunaan matriks


untuk menyelesaikan permasalahan dalam kehidupan
sehari-hari
 Guru membimbing siswa untuk melakukan refleksi
terhadap kegiatan pembelajaran yang telah dilaksanakan
 Guru memberikan tes tulis singkat
 Guru memberikan tugas berupa PR
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada
pertemuan berikutnya

Pertemuan Keempat.

Sintak Model
Tahapan Pembelajaran Kegiatan
Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan  Guru mengkonfirmasi hasil pekerjaan rumah tentang
penyelesaian soal latihan tentang menentukan invers
matirks
 Guru memberikan motivasi pentingnya matriks untuk
memecahkan permasalahan sehari-hari
 Guru memberikan apersepsi tentang invers matriks ordo
2x2
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin
dicapai dalam kegiatan pembelajaran menyelesaikan
permasalahan sehari-hari dengan matriks

Kegiatan Inti
Stimulasi/Pem Ajak siswa mengamati bentuk invers dari matriks yang
berian diberikan dalam contoh serta minta siswa melengkapi
Rangsangan tabel 1.4.no. 1 – 4 hal 49 yang disediakan.

Pernyataan Minta siswa untuk membuat beberapa pertanyaan


/Identifikasi mengenai informasi yang didapatkan dari hasil
Masalah pengamatan tentang matriks invers.
Contoh pertanyaan:
Bagaimana menentukan invers dari suatu matriks?
Pengumpulan  Minta siswa secara bergantian menuliskan matriks
data yang mempunyai invers di papan tulis.
 Kemudian tuliskanlah invers dari masingmasing
matriks yang sudah dibuat.
 Dengan demikian,siswa diharapkan mengenali
bentuk umum matriks invers.

Dari sekian banyak pertanyaan yang Anda buat,


mungkin ada diantaranya
pertanyaan-pertanyaan berikut:
1. Adakah kesamaan bentuk matriks invers dari
masing-masing matriks?
2. Apa kaitan antara matriks invers dan
determinannya?
3. Bisakah kita menurunkan rumus mencari invers
suatu matriks?

Pengolahan Ajak siswa menelaah beberapa metode yang


Data digunakan untuk mencari invers suatu matriks dengan
Pembuktian menjawab beberapa pertanyaan yang sudah
disediakan.
Minta beberapa siswa untuk mempresentasikan di
depan kelas dan siswa lainnya untuk menanggapi dan
berdiskusi.

Menarik Minta siswa untuk menuliskan kesimpulan yang


kesimpulan/ didapatkan matriks invers dan bagaimana menentukan
generalisasi invers suatu matriks. Kemudian minta beberapa siswa
mempresentasikan hasil masing-masing di depan kelas
dan selanjutnya dibahas.
Minta siswa lainnya untuk ikut menyempurnakan
kesimpulan yang dibuat.

Penutup  Siswa diminta menyimpulkan tentang penggunaan matriks


untuk menyelesaikan permasalahan dalam kehidupan
sehari-hari
 Guru membimbing siswa untuk melakukan refleksi
terhadap kegiatan pembelajaran yang telah dilaksanakan
 Guru memberikan tes tulis singkat
 Guru memberikan tugas berupa PR
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada
pertemuan berikutnya

Pertemuan 5 ( 2 Jam Pelajaran )


Langkah Sintak Model Alokasi
Pembelajara Pembelajaran Deskripsi Waktu
n
Kegiatan  Guru mengkonfirmasi hasil 10 menit
Pendahuluan pekerjaan rumah tentang
penyelesaian soal latihan tentang
menentukan invers matirks
ordo2x2
 Guru memberikan motivasi
pentingnya matrkis untuk
memecahkan permasalahan
sehari-hari
 Guru memberikan apersepsi
tentang invers matriks ordo3x3
 Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang ingin dicapai
dalam kegiatan pembelajaran
menentukan invers matriks 3×3

Kegiatan Inti Guru mengajak Siswa secara 70 menit


berkelompok mengamati dan diarahkan
Orientasi siswa untuk menjawab contoh 1. 15
kepada masalah hal.17 dan1.16 hal.19, tujuannya agar
siswa mampu menentukan kofaktor
dan adjoin matriks ordo 3×3
- Guru mengajak Siswa mengamati
kembali contoh 1.20 hal.23, tujuannya
siswa mampu menentukan determinan
matriks ordo 3×3
- Guru mengajak siswa kembali mengamati
buku hal 35-36 khusus matriks ordo 3×3.
Langkah Sintak Model Alokasi
Pembelajara Pembelajaran Deskripsi Waktu
n
Dari hasil pengamatan yang dilakukan,
Siswa diarahkan untuk membuat
Mengorganisasik pertanyaan dari hasil mengamati dari
an siswa contoh 1.15,1.16 dan 1.20, atau guru
memantik dengan mengajukan
pertanyaan kepada siswa, misalnya :

1. Apa setiap matriks ordo 3×3


mempunyai Adjoin
2. Apa setiap matriks ordo 3×3
mempunyai determinan
3. Apa setiap matriks ordo 3×3
mempunyai invers
4. Apakah ciri-ciri matriks yang memiliki
invers
Ajak siswa untuk menggali informasi
invers matriks ordo3×3 , seperti :
Membimbing buku halaman 37-50, khusus matriks ordo
penyelidikan 3×3, langkah – langkah apa yang diambil
individu dan atau ditentukan dulu untuk mendapatkan
kelompok invers matriks ordo3×3

Dengan informasi yang telah diperoleh,


Secara berkelompok Siswa mampu
Mengembangkan mengasosiasikan langkah- langkah/
dan menyajikan menentukan invers matriks ordo 3×3
hasil karya

Berdasarkan hasil mengamati dan


menyelesaikan contoh 1.25 no d,siswa
Menganalisa dan mampu menyimpulkan dan membuat
mengevaluasi rumus invers matriks ordo 3×3
proses
pemecahan
masalah
Langkah Sintak Model Alokasi
Pembelajara Pembelajaran Deskripsi Waktu
n
Kegiatan  Siswa diminta menyimpulkan atau 1.
Penutup menuliskan rumus invers matrisks
ordo 3×3
 Guru membimbing siswa untuk
melakukan refleksi terhadap
kegiatan pembelajaran yang telah
dilaksanakan
 Guru memberikan tes tulis singkat
 Guru memberikan tugas berupa PR
 Guru menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan
berikutnya

Pertemuan 6 ( 2 Jam Pelajaran )


Langkah Sintak Model Alokasi Waktu
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran
Kegiatan  Guru mengkondisikan kelas dalam 10 menit
Pendahuluan suasana kondusif untuk
berlangsungnya pembelajaran,
dengan
Mengucapkan salam
Mengecek kerapian pakaian siswa
Mengecek kehadiran siswa

 Guru mengkonfirmasi hasil pekerjaan


rumah tentang penyelesaian soal
latihan tentang menentukan invers
matirks
 Guru memberikan motivasi
pentingnya menganalisis invers
matriks
 Guru memberikan apersepsi tentang
invers matriks ordo 2x2 dan 3x3
 Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang ingin dicapai
dalam kegiatan pembelajaran
menganalisis invers matriks
Kegiatan Inti 70 menit

Stimulasi/Pembe
rian
Rangsangan
Langkah Sintak Model Alokasi Waktu
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran
Dari hasil pengamatan tersebut, siswa diarahkan
untuk membuat pertanyaan berkaitan dengan ciri
ciri suatu matriks punya invers, antara lain:
Pernyataan 1.Bagaimana ciri-ciri suatu matriks memiliki
/Identifikasi invers.
Masalah
2.Apa syarat untuk matriks persegi yang memiliki
invers.

3. Jika matriks memiliki invers matriks, apa


hubungan yang berlaku antara matriks dan invers
matriksnya.

Untuk menjawab semua pertanyaan, siswa


Pengumpulan perlu mengumpulkan data dengan cara
Data. mengambil beberapa contoh matriks diatas
sekaligus dengan inversnya atau bila perlu
menambah contoh matriks yang di ambil dan
diteruskan menentukan inversnya.

Dengan informasi yang telah diperoleh,


Siswa diarahkan untuk melengkapi
Pengolahan informasinya dengan menentukan :
Data
a. Det (A) dan Det (A-1)

b. dan

c. det ( A-1)
Dengan informasi yang diperoleh, siswa
diarahkan untuk bisa membuat dugaan-dugaan
jawaban dari pertanyaan-pertanyaan di atas.
Pembuktian

Dari hasil jawaban siswa, digunakan untuk


menarik kesimpulan terkait ciri-ciri matriks yang
memiliki invers dan sifat-sifat invers matriks yang
Menarik
akhirnya untuk dikomunikasikan ke semua
kesimpulan/gene temannya
ralisasi

Penutup  Siswa bersama guru diminta 2.


menyimpulkan tentang matriks yang
bagaimana yang mempunyai invers
dan yang tidak mempunyai invers.
 Guru membimbing siswa untuk
melakukan refleksi terhadap kegiatan
pembelajaran yang telah dilaksanakan
Langkah Sintak Model Alokasi Waktu
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran
 Guru memberikan tes tulis singkat
 Guru memberikan tugas berupa PR
 Guru menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan
berikutnya

PERTEMUAN : 7 ( 2 Jam Pelajaran )


Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
 Guru mengkonfirmasi hasil pekerjaan 10 menit
Pendahuluan rumah tentang penyelesaian soal latihan
tentang menentukan invers matirks
 Guru memberikan motivasi pentingnya
matrkis untuk memecahkan permasalahan
sehari-hari
 Guru memberikan apersepsi tentang
invers matriks ordo 2x2 dan 3x3
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
yang ingin dicapai dalam kegiatan
pembelajaran menyelesaikan
permasalahan sehari-hari dengan matriks

Kegiatan Inti Fase 1: Guru mengajak Siswa mengamati dan 70 menit


diarahkan untuk menjawab contoh 1.31,
Orientasi siswa tujuannya agar siswa mampu memodelkan
kepada masalah dan menyelesaikan masalah sehari-hari
dengan menggunakan matriks.

Fase 2: Dari hasil pengamatan yang dilakukan, Siswa


diarahkan untuk membuat pertanyaan yang
Mengorganisasikan mengarah pada penyelesaian masalah, atau
siswa guru memotivasi dengan mengajukan
pertanyaan kepada siswa, misalnya :
5. Apa yang Anda lakukan agar
permasalahan tersebut dapat
dipahami?
6. Bentuk apa yang Anda temukan dari
permasalahan tersebut ?
7. Bagaimana Anda menyelesaikan
permasalahan tersebut ?
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Fase 3: Siswa diarahkan untuk menggali informasi
dengan menjawab pertanyaan seperti :
Membimbing
penyelidikan
individu dan
kelompok

Fase 4: Dengan informasi yang telah diperoleh, Siswa


diarahkan untuk menjelaskan bagaimana cara
Mengembangkan menyelesaikan sistem persamaan linier
dan menyajikan dengan menggunakan matriks
hasil karya

Fase 5: Berdasarkan hasil mengamati dan


menyelesaikan contoh 1.31, Siswa diarahkan
Menganalisa dan untuk menuliskan kesimpulan tentang cara
mengevaluasi memodelkan dan menyelesaikan masalah
proses pemecahan sehari-hari yang berkaitan dengan Sistem
masalah Persamaan Linier Tiga Variabel. Siswa
dibimbing untuk mendiskusikan hasil yang
ditemukan dengan teman di kelompok
masing-masing, kemudian diminta untuk
mempertukarkan hasil diskusi dengan
kelompok lain dan diminta untuk saling
memberikan komentar terhadap hasil
kelompok lain yang dicermati.

Kegiatan  Siswa diminta menyimpulkan tentang


Penutup penggunaan matriks untuk menyelesaikan 10
permasalahan dalam kehidupan sehari-hari menit
 Guru membimbing siswa untuk melakukan
refleksi terhadap kegiatan pembelajaran
yang telah dilaksanakan
 Guru memberikan tes tulis singkat
 Guru memberikan tugas berupa PR
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran
pada pertemuan berikutnya
F. PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN

PERTEMUAN : 1
Instrumen Penilaian Kompetensi Sikap

a. Penilaian Kompetensi Sikap Melalui Observasi

Skor 4 : selalu, apabila selalu melakukan sesuai indikator


Skor 3 : sering, apabila sering melakukan sesuai indikator dan kadang-kadang tidak
melakukan
Skor 2 : kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
Skor 1 : tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan
Instrumen :
skor keterangan
No. Aspek pengamatan dan indikator
1 2 3 4
1 Sikap Spiritual
Berdoa sebelum dan sesudah proses KBM
Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM
sesuai dengan agama yang dianutnya
2 Sikap Sosial
a. Sikap rasa ingin tahu
Terlibat aktif dalam diskusi kelompok
Bertanya materi ajar yang belum dimengerti
Mencoba menyelesaikan masalah tanpa disuruh
b. Sikap Kritis
Mengajukan pertanyaan yang belum dipahami
Menemukan kejanggalan atau kesalahan hasil
pekerjaan kelompok lain atau kelompok sendiri
Mengungkapkan pendapat setelah menyimak
pernyataan
Menjawab pertanyaan dari permasalahan yang
muncul.
c. Sikap cermat
Teliti dalam menyelesaikan tugas
Teliti dalam mengerjakan ulangan
Teliti dalam mengamati permasalahan yang
diberikan

b. Penilaian Sikap melalui Penilaian Diri


Instrumen :
LEMBAR PENILAIAN DIRI

Nama Peserta Didik : ………………….


Kelas : ………………….
Materi Pokok : ………………….
Tanggal : ………………….

PETUNJUK
Bacalah pernyataan yang ada di dalam kolom dengan teliti
berilah tanda cek (√) sesuai dengan sesuai dengan kondisi dan keadaan kalian sehari-hari

No Pernyataan TP KD SR SL
(1) (2) (3) (4)
1 a. Sikap rasa ingin tahu
2 Saya terlibat aktif dalam diskusi kelompok
3 Saya bertanya materi ajar yang belum dimengerti
4 Saya mencoba menyelesaikan masalah tanpa disuruh
5 b. Sikap Kritis
Saya mengajukan pertanyaan yang belum dipahami
Saya menemukan kejanggalan atau kesalahan hasil pekerjaan
kelompok lain atau kelompok sendiri
Saya mengungkapkan pendapat setelah menyimak pernyataan
Saya menjawab pertanyaan dari permasalahan yang muncul.
c. Sikap cermat
Saya teliti dalam menyelesaikan tugas
Saya teliti dalam mengerjakan ulangan
Saya teliti dalam mengamati permasalahan yang diberikan

c. Penilaian Antar Peserta Didik


Instrumen :
SKOR Tuntas
Perolehan Akhir
Sikap Pernyataan / Tidak
1 2 3 4 Skor Skor
Tuntas
rasa 1. Temanku terlibat
ingin aktif dalam diskusi
tahu kelompok
2. Temanku bertanya
materi ajar yang
belum dimengerti
3. Temanku mencoba
menyelesaikan
masalah tanpa
disuruh
Kritis 1. Temanku
mengajukan
pertanyaan tentang
masakah yang
belum dipahami
2. Temanku
menemukan
kejanggalan atau
kesalahan hasil
pekerjaan
kelompok lain atau
kelompok sendiri
3. Temanku Saya
mengungkapkan
pendapat setelah
menyimak
pernyataan
4. Temanku
menjawab
pertanyaan dari
permasalahan yang
muncul
Cermat 1. Temanku teliti
dalam
menyelesaikan
tugas
2. Temanku teliti
dalam
mengerjakan
ulangan
3. Temanku teliti
dalam mengamati
permasalahan yang
diberikan
Jumlah

d. Penilaian Sikap melalui Jurnal


Instrumen :
Nama : ......................
Kelas : ......................
Hari/ Kejadian keterangan
tanggal
........ ...................... ........................
2. INSTRUMEN PENILAIAN PENGETAHUAN
A. TES TULIS

KOMPETENSI INDIKATOR TEHNIK BUTIR SOAL KUNCI JAWABAN SKOR


DASAR PENCAPAIAN PENILAIAN
KOMPETENSI
3.1 Menganalisis 3.1.7 Menjelaskan Tes tulis
konsep, nilai nilai PG �5 3 � B 5
determinan determinan 1. M 21 dan C12 dari matriks H = � �berturut–
�-1 2 �
dan sifat matriks
turut adalah . . . .
operasi persegi
A. 5 dan -5
matriks serta berordo 2
B. 5 dan -3
menerapkanny dengan
C. 3 dan 5
a dalam menggunakan
D. 3 dan -3
menentukan kofaktor Tes tulis A 5
E. 3 dan -5
invers matriks PG
dan dalam
memecahkan
2. Matriks minor dan matriks kofaktor dari matriks
masalah
� 3 -2 �
K =� �berturut-turut adalah . . . .
�1 4�
�4 1 � �4 -1�
A. � �dan � �
�-2 3 � �2 3�
�4 -1� �4 1 �
B. � �dan � �
�2 3� �-2 3 �
�4 1 � �-4 1 �
C. � �dan� �
�2 -3 � �-2 3 �
�-4 1 � �4 1 �
D. � �dan � �
�2 -3 � �-2 3 �
�4 -1� �4 1 �
E. � �dan � �
�2 3 � �2 -3 �

1 -2 � �-1 3 �
� 2
Tes tulus 1 -2 �
� �-1 3 � a. Z + V = � �+ � �
3. Diketahui Z = � �dan V= � �maka 3 0 � �2 4 �

Uraian 3 0�
� �2 4 �
tentukan: �0 1� 3
=� �
a. Z +V �5 4�
b. Z + V b. Z + V = 6 + ( -10 ) = -4 4
c. Z +V c. Z + V = -5 4
d. Apa yang dapat anda simpulkan dari soal d. Z + V �Z + V 2
tersebut ?

PERTEMUAN : 2

KOMPETEN INDIKATOR TEHNIK BUTIR SOAL KUNCI JAWABAN SKO


SI DASAR PENCAPAIAN PENILAIA R
KOMPETENSI N
3.1.8 Menjelask Tes tulis �1 0 2�
an nilai uraian � � -2 4 3 4 3 -2
1. Diketahui R = �3 -2 4 �m a. M 11 = = 10, M 12 = = -29, M13 = =7
determina �5 -1 -3 � -1 -3 5 -3 5 -1 6
� � 6
n matriks
aka 0 2 1 2 1 0
persegi M 21 = = 2, M 22 = = -13, M 23 = = -1
berordo 3 a. Tentukan matriks -1 -3 5 -3 5 -1 6
dengan minornya 0 2 1 2 1 0
mengguna b. Tentukan matriks M 31 = = 4, M 32 = = -2, M 33 = = -2 4
-2 4 3 4 3 -2
kan kofaktornya
c. Hitung determinannya � 10 -29 7 �
kofaktor � �
dengan menggunakan Matriks minornya adalah �2 -13 -1 � 5
kofaktor dengan �4 -2 -2 �
� �
ekspansi baris pertama
�10 29 7 �
� � 5
b. Matriks kofaktornya adalah �-2 -13 1 �
�4 2 -2 �
� �
c. Ekspansi kofaktor baris pertama= ( 1 �10 ) + ( 0 �29 ) + ( 2 �7 ) = 24
R = 24

32
PERTEMUAN : 3
1. Teknik penilaian ( Pengamatan langsung, wawancara, dan tes tertulis )

Penilaian Pengetahuan

Tekhnik Kunc
KD Indikator Butir Soal Skor
Penilaian i
3.1. Menjelaskan nilai Tes 1 2 - 1 10 50
 
determinan Tertulis Diketahui matrik A =  3 8 2 ,
(Pilihan 1 0 - 1
matriks persegi  
berordo 3 dengan ganda) maka det (A) =….
menggunakan
A. 10 B. 11 C.12 D. 13
sarrus
E. 14
Tes Selesaikan matriks B = -10 50
Tertulis  -1 -2 1
(Uraian)  
-3 -8 2  berikut dengan
 -1 0 1 

aturan Sarrus

Penugasan

Tekhnik
KD Indikator Penilaia Butir Soal Kunci Skor
n
3.1. Menjelaskan Tes x = 1/2 40
nilai Tertulis atau
determinan (Uraian) x=1
matriks Tes Terbukti 60
persegi Tertulis
berordo 3 (Uraian)
dengan
menggunakan
sarrus

Lampiran – lampiran
A. Definisi

B. Penilaian Sikap

Skor 4 : selalu, apabila selalu melakukan sesuai indikator


Skor 3 : sering, apabila sering melakukan sesuai indikator dan kadang-kadang tidak
melakukan
Skor 2 : kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
Skor 1 : tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan
Instrumen :
skor keterangan
No. Aspek pengamatan dan indikator
1 2 3 4
1 Sikap Spiritual
Berdoa sebelum dan sesudah proses KBM
Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM
sesuai dengan agama yang dianutnya
2 Sikap Sosial
a. Sikap rasa ingin tahu
Terlibat aktif dalam diskusi kelompok
Bertanya materi ajar yang belum dimengerti
Mencoba menyelesaikan masalah tanpa disuruh
b. Sikap Kritis
Mengajukan pertanyaan yang belum dipahami
Menemukan kejanggalan atau kesalahan hasil
pekerjaan kelompok lain atau kelompok sendiri
Mengungkapkan pendapat setelah menyimak
pernyataan

Menjawab pertanyaan dari permasalahan yang


muncul.

c. Sikap cermat
Teliti dalam menyelesaikan tugas
Teliti dalam mengerjakan ulangan
Teliti dalam mengamati permasalahan yang
diberikan
a. Penilaian Sikap melalui Penilaian Diri

Instrumen :
LEMBAR PENILAIAN DIRI

Nama Peserta Didik : ………………….


Kelas : ………………….
Materi Pokok : ………………….
Tanggal : ………………….

PETUNJUK
Bacalah pernyataan yang ada di dalam kolom dengan teliti
berilah tanda cek (√) sesuai dengan sesuai dengan kondisi dan keadaan kalian sehari-hari

No Pernyataan TP KD SR SL
(1) (2) (3) (4)

a. Sikap rasa ingin tahu


Saya terlibat aktif dalam diskusi kelompok
Saya bertanya materi ajar yang belum dimengerti
Saya mencoba menyelesaikan masalah tanpa disuruh
b. Sikap Kritis
Saya mengajukan pertanyaan yang belum dipahami
Saya menemukan kejanggalan atau kesalahan hasil pekerjaan
kelompok lain atau kelompok sendiri
Saya mengungkapkan pendapat setelah menyimak pernyataan

Saya menjawab pertanyaan dari permasalahan yang muncul.

c. Sikap cermat
Saya teliti dalam menyelesaikan tugas
Saya teliti dalam mengerjakan ulangan
Saya teliti dalam mengamati permasalahan yang diberikan

a. Penilaian Antar Peserta Didik


Instrumen :
SKOR Tuntas
Perolehan Akhir
Sikap Pernyataan / Tidak
1 2 3 4 Skor Skor
Tuntas
rasa 1. Temanku terlibat
ingin aktif dalam diskusi
tahu kelompok
2. Temanku bertanya
materi ajar yang
belum dimengerti
3. Temanku mencoba
menyelesaikan
masalah tanpa disuruh
Kritis 5. Temanku
mengajukan
pertanyaan tentang
masakah yang belum
dipahami
6. Temanku menemukan
kejanggalan atau
kesalahan hasil
pekerjaan kelompok
lain atau kelompok
sendiri
7. Temanku Saya
mengungkapkan
pendapat setelah
menyimak pernyataan
8. Temanku menjawab
pertanyaan dari
permasalahan yang
muncul
Cermat 4. Temanku teliti
dalam menyelesaikan
tugas
5. Temanku teliti dalam
mengerjakan ulangan
6. Temanku teliti dalam
mengamati
permasalahan yang
diberikan
Jumlah

d. Penilaian Sikap melalui Jurnal


Instrumen :
Nama : ......................
Kelas : ......................
Hari/ Kejadian keterangan
tanggal
........ ...................... ........................

C. Pengayaan.
PERTEMUAN : 4
Penilaian Pengetahuan

Tekhnik
KD Indikator Butir Soal Kunci Skor
Penilaian
3.1. Menentukan Tes A=
invers matriks Tertulis  1 -1
persegi berordo (Uraian)  
3 / 2 - 2 
2

a. Penugasan
Tekhnik Kunc
KD Indikator Butir Soal Skor
Penilaian i
3.1. Menentukan Tes Kunci
invers matriks Tertulis ada di
persegi berordo (Uraian) hal 68
2
b
Sarrus
guru.

Lampiran – lampiran

Materi .
Penilaian Sikap

Skor 4 : selalu, apabila selalu melakukan sesuai indikatorSkor 3 : sering, apabila sering
melakukan sesuai indikator dan kadang-kadang tidak melakukanSkor 2 : kadang-kadang,
apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukanSkor 1 : tidak pernah, apabila
tidak pernah melakukan

Instrumen :
skor keterangan
No. Aspek pengamatan dan indikator
1 2 3 4
1 Sikap Spiritual
Berdoa sebelum dan sesudah proses KBM
Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM
sesuai dengan agama yang dianutnya
2 Sikap Sosial
d. Sikap rasa ingin tahu
Terlibat aktif dalam diskusi kelompok
Bertanya materi ajar yang belum dimengerti
Mencoba menyelesaikan masalah tanpa disuruh
e. Sikap Kritis
Mengajukan pertanyaan yang belum dipahami
Menemukan kejanggalan atau kesalahan hasil
pekerjaan kelompok lain atau kelompok sendiri
Mengungkapkan pendapat setelah menyimak
pernyataan

Menjawab pertanyaan dari permasalahan yang


muncul.

f. Sikap cermat
Teliti dalam menyelesaikan tugas
Teliti dalam mengerjakan ulangan
Teliti dalam mengamati permasalahan yang
diberikan
b. Penilaian Sikap melalui Penilaian Diri

Instrumen :
LEMBAR PENILAIAN DIRI

Nama Peserta Didik : ………………….


Kelas : ………………….
Materi Pokok : ………………….
Tanggal : ………………….

PETUNJUK
Bacalah pernyataan yang ada di dalam kolom dengan teliti
berilah tanda cek (√) sesuai dengan sesuai dengan kondisi dan keadaan kalian sehari-hari

No Pernyataan TP KD SR SL

(1) (2) (3) (4)

d. Sikap rasa ingin tahu


Saya terlibat aktif dalam diskusi kelompok
Saya bertanya materi ajar yang belum dimengerti
Saya mencoba menyelesaikan masalah tanpa disuruh
e. Sikap Kritis
Saya mengajukan pertanyaan yang belum dipahami
Saya menemukan kejanggalan atau kesalahan hasil pekerjaan
kelompok lain atau kelompok sendiri
Saya mengungkapkan pendapat setelah menyimak pernyataan

Saya menjawab pertanyaan dari permasalahan yang muncul.

f. Sikap cermat
Saya teliti dalam menyelesaikan tugas
Saya teliti dalam mengerjakan ulangan
Saya teliti dalam mengamati permasalahan yang diberikan

a.Penilaian Antar Peserta Didik


Instrumen :
SKOR Tuntas
Perolehan Akhir
Sikap Pernyataan / Tidak
1 2 3 4 Skor Skor
Tuntas
rasa 4. Temanku terlibat
ingin aktif dalam diskusi
tahu kelompok
5. Temanku bertanya
materi ajar yang
belum dimengerti
6. Temanku mencoba
menyelesaikan
masalah tanpa disuruh
Kritis 9. Temanku
mengajukan
pertanyaan tentang
masakah yang belum
dipahami
10. Temanku
menemukan
kejanggalan atau
kesalahan hasil
pekerjaan kelompok
lain atau kelompok
sendiri
11. Temanku Saya
mengungkapkan
pendapat setelah
menyimak pernyataan
12. Temanku
menjawab pertanyaan
dari permasalahan
yang muncul
Cermat 7. Temanku teliti
dalam menyelesaikan
tugas
8. Temanku teliti dalam
mengerjakan ulangan
9. Temanku teliti dalam
mengamati
permasalahan yang
diberikan
Jumlah

d. Penilaian Sikap melalui Jurnal


Instrumen :
Nama : ......................
Kelas : ......................
Hari/ Kejadian keterangan
tanggal
........ ...................... ........................

PERTEMUAN 5

1. Instrumen Penilaian Kompetensi Sikap

d. Penilaian Kompetensi Sikap Melalui Observasi


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/Semester : XII / Ganjil
Kompetensi Dasar : 2.1 Menghayati perilaku disiplin, sikap kerjasama, sikap
kritis dan cermat dalam bekerja menyelesaikan masalah
kontekstual.
2.2. Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi
internal, rasa senang dan tertarik dan percaya diri dalam
melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan
masalah nyata.
Topik/Subtopik : Matriks / Invers matriks 3×3
Indikator Pencapaian : 2.1.1 Menunjukkan sikap kritis dalam proses pembelajaran
Kompetensi 2.1.2 Menunjukkan sikap cermat dalam mengerjakan
tugas dalam proses pembelajaran
2.1.3 Menunjukkan rasa ingin tahu dalam melakukan
kegiatan pembelajaran

Skor 4 : selalu, apabila selalu melakukan sesuai indikator


Skor 3 : sering, apabila sering melakukan sesuai indikator dan kadang-kadang tidak
melakukan
Skor 2 : kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
Skor 1 : tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

Instrumen :
skor keterangan
No. Aspek pengamatan dan indikator
1 2 3 4
1 Sikap Spiritual
Berdoa sebelum dan sesudah proses KBM
Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM
sesuai dengan agama yang dianutnya
2 Sikap Sosial
d. Sikap rasa ingin tahu
Terlibat aktif dalam diskusi kelompok
Bertanya materi ajar yang belum dimengerti
Mencoba menyelesaikan masalah tanpa disuruh
e. Sikap Kritis
Mengajukan pertanyaan yang belum dipahami
Menemukan kejanggalan atau kesalahan hasil
pekerjaan kelompok lain atau kelompok sendiri
Mengungkapkan pendapat setelah menyimak
pernyataan
Menjawab pertanyaan dari permasalahan yang
muncul.

f. Sikap cermat
Teliti dalam menyelesaikan tugas
Teliti dalam mengerjakan ulangan
Teliti dalam mengamati permasalahan yang
diberikan
e. Penilaian Sikap melalui Penilaian Diri

Instrumen :
LEMBAR PENILAIAN DIRI

Nama Peserta Didik : ………………….


Kelas : ………………….
Materi Pokok : ………………….
Tanggal : ………………….

PETUNJUK
Bacalah pernyataan yang ada di dalam kolom dengan teliti
berilah tanda cek (√) sesuai dengan sesuai dengan kondisi dan keadaan kalian sehari-hari

No Pernyataan TP KD SR SL
(1) (2) (3) (4)
1 d. Sikap rasa ingin tahu
2 Saya terlibat aktif dalam diskusi kelompok
3 Saya bertanya materi ajar yang belum dimengerti
4 Saya mencoba menyelesaikan masalah tanpa disuruh
5 e. Sikap Kritis
Saya mengajukan pertanyaan yang belum dipahami
Saya menemukan kejanggalan atau kesalahan hasil pekerjaan
kelompok lain atau kelompok sendiri
Saya mengungkapkan pendapat setelah menyimak pernyataan
Saya menjawab pertanyaan dari permasalahan yang muncul.
f. Sikap cermat
Saya teliti dalam menyelesaikan tugas
Saya teliti dalam mengerjakan ulangan
Saya teliti dalam mengamati permasalahan yang diberikan
f. Penilaian Antar Peserta Didik
Instrumen :
SKOR Tuntas /
Perolehan Akhir
Sikap Pernyataan Tidak
1 2 3 4 Skor Skor
Tuntas
rasa 1. Temanku terlibat
ingin aktif dalam diskusi
tahu kelompok
2. Temanku bertanya
materi ajar yang
belum dimengerti
3. Temanku mencoba
menyelesaikan
masalah tanpa
disuruh
Kritis 1. Temanku
mengajukan
pertanyaan tentang
masakah yang belum
dipahami
2. Temanku menemukan
kejanggalan atau
kesalahan hasil
pekerjaan kelompok
lain atau kelompok
sendiri
3. Temanku Saya
mengungkapkan
pendapat setelah
menyimak pernyataan
4. Temanku menjawab
pertanyaan dari
permasalahan yang
muncul
Cermat 1. Temanku teliti
dalam
menyelesaikan tugas
2. Temanku teliti dalam
mengerjakan ulangan
3. Temanku teliti dalam
mengamati
permasalahan yang
diberikan
Jumlah

d. Penilaian Sikap melalui Jurnal


Instrumen :
Nama : ......................
Kelas : ......................
Hari/ Kejadian keterangan
tanggal
........ ...................... ........................

PERTEMUAN 6

1. Instrumen Penilaian Kompetensi Sikap

f. Penilaian Kompetensi Sikap Melalui Observasi


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/Semester : XII / Ganjil
Kompetensi Dasar : 2.1 Menghayati perilaku disiplin, sikap kerjasama, sikap
kritis dan cermat dalam bekerja menyelesaikan masalah
kontekstual.
2.3. Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi
internal, rasa senang dan tertarik dan percaya diri dalam
melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan
masalah nyata.
Topik/Subtopik : Matriks / Analisis Invers Matriks
Indikator Pencapaian : 2.1.1 Menunjukkan sikap kritis dalam proses pembelajaran
Kompetensi 2.1.4 Menunjukkan sikap cermat dalam mengerjakan
tugas dalam proses pembelajaran
2.1.5 Menunjukkan rasa ingin tahu dalam melakukan
kegiatan pembelajaran

Skor 4 : selalu, apabila selalu melakukan sesuai indikator


Skor 3 : sering, apabila sering melakukan sesuai indikator dan kadang-kadang tidak
melakukan
Skor 2 : kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
Skor 1 : tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

Instrumen :
No. Aspek pengamatan dan indikator skor keterangan
1 2 3 4
1 Sikap Spiritual
Berdoa sebelum dan sesudah proses KBM
Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM
sesuai dengan agama yang dianutnya
2 Sikap Sosial
a. Sikap rasa ingin tahu
Terlibat aktif dalam diskusi kelompok
Bertanya materi ajar yang belum dimengerti
Mencoba menyelesaikan masalah tanpa disuruh
b. Sikap Kritis
Mengajukan pertanyaan yang belum dipahami
Menemukan kejanggalan atau kesalahan hasil
pekerjaan kelompok lain atau kelompok sendiri
Mengungkapkan pendapat setelah menyimak
pernyataan
Menjawab pertanyaan dari permasalahan yang
muncul.

c. Sikap cermat
Teliti dalam menyelesaikan tugas
Teliti dalam mengerjakan ulangan
Teliti dalam mengamati permasalahan yang
diberikan
a. Penilaian Sikap melalui Penilaian Diri

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Semester : XII / Ganjil
Kompetensi Dasar : 2.2. Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi
internal, rasa senang dan tertarik dan percaya diri dalam
melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan
masalah nyata.
Topik/Subtopik : Matriks / Analisis Invers Matriks
Indikator Pencapaian : 2.1.1 Menunjukkan sikap kritis dalam proses
Kompetensi pembelajaran
2.1.2 Menunjukkan sikap cermat dalam mengerjakan
tugas dalam proses pembelajaran
2.1.3 Menunjukkan rasa ingin tahu dalam melakukan
kegiatan pembelajaran

Instrumen :
LEMBAR PENILAIAN DIRI

Nama Peserta Didik : ………………….


Kelas : ………………….
Materi Pokok : ………………….
Tanggal : ………………….

PETUNJUK
Bacalah pernyataan yang ada di dalam kolom dengan teliti
berilah tanda cek (√) sesuai dengan sesuai dengan kondisi dan keadaan kalian sehari-hari

No Pernyataan TP KD SR SL
(1) (2) (3) (4)
1 a. Sikap rasa ingin tahu
2 Saya terlibat aktif dalam diskusi kelompok
3 Saya bertanya materi ajar yang belum dimengerti
4 Saya mencoba menyelesaikan masalah tanpa disuruh
5 b. Sikap Kritis
Saya mengajukan pertanyaan yang belum dipahami
Saya menemukan kejanggalan atau kesalahan hasil pekerjaan
kelompok lain atau kelompok sendiri
Saya mengungkapkan pendapat setelah menyimak pernyataan
Saya menjawab pertanyaan dari permasalahan yang muncul.
c. Sikap cermat
Saya teliti dalam menyelesaikan tugas
Saya teliti dalam mengerjakan ulangan
Saya teliti dalam mengamati permasalahan yang diberikan
a. Penilaian Antar Peserta Didik

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Semester : XII / Ganjil
Kompetensi Dasar : 2.2. Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi
internal, rasa senang dan tertarik dan percaya diri dalam
melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan
masalah nyata.
Topik/Subtopik : Matriks / Analisis Invers Matriks

Instrumen :
N Pernyataan skala
o. 1 2 3 4
1 Teman saya berkata benar, apa adanya kepada orang lain
2 Teman saya mengerjakan sendiri tugas-tugas sekolah
3 Teman saya menaati peraturan (tata tertib ) yang ada
4 Teman saya terbiasa menyelesaikan pekerjaan sesuai dengan petunjuk
guru
5 Teman saya menyelesaikan pekerjaan tepat waktu apabila di tugaskan
oleh guru
6 Teman saya menggunakan bahasa yang baik saat berkomunikasi
secara kisan dengan teman
7 Temanku tidak menyela pembicaraan pada saat berkomunkasi secala
lisan dengan teman

d. Penilaian Sikap melalui Jurnal

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Semester : XII / Ganjil
Kompetensi Dasar : 2.2. Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi
internal, rasa senang dan tertarik dan percaya diri dalam
melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan
masalah nyata.
Topik/Subtopik : Matriks / Analisis Invers Matriks

Instrumen :

JURNAL

Nama : ......................
Kelas : ......................
Hari/ Kejadian keterangan
tanggal
........ ...................... ........................

INSTRUMEN PENILAIAN PENGETAHUAN


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/Semester : XII / Ganjil
Kompetensi Dasar : 3.2 Menganalisis konsep, nilai determinan dan sifat operasi
matriks serta menerapkannya dalam menentukan invers
matriks dan dalam memecahkan masalah

Topik/Subtopik : Matriks / Analisis Invers Matriks

Kompetensi Dasar Indikator Teknik Butir soal Kunci Jawaban Skor


Penilaian
3.1Menganalisis 3.1.6Men Test Tulis Sebutkan 3 ciri suatu A. Merupakan matriks 1
konsep, nilai ganalisis matriksmempunyai persegi
determinan dan invers Invers B. Matriks persegi 1
sifat operasi matriks tersebut nilai
matriks serta determinannya tidak
menerapkannya sama dengan nol 1
dalam C. Suatu matriks
menentukan mempunyai invers jika
invers matriks matriks tersebut
dan dalam dikalikan inversnya
memecahkan atau sebaliknya akan
masalah menghasilkan matriks
identitas
Test Tulis Jika semua elemen Tidak memiliki invers. 1
pada salah satu baris Karena determinannya 1
matriks persegi adalah nol
nol,apakah matriks
tersebut memiliki
invers? Jelaskan
Test Tulis Diketahui beberapa
matriks di bawah ini.
Selidiki apakah
matriks-matriks
berikut memiliki invers
atau tidak. Beri Tidak mempunyai Invers. 1
alasannya! Karena bukan matriks 1
persegi
a. A = .

Tidak mempunyai invers 1


Karena bukan matriks 1
b. B = persegi

= 2.3 - (-6)(-1) 1
1
=6–6 1
=0
Karena determinan 1
matriks tersebut nol
c. C = maka matriks tersebut
Tidak mempunyai
invers

1
d. D = 1
1
= 1.-1.3 + 3.4.4 + -2.2.2 –
-2.-1.4 - 4.2.1 - 3.3.2
= -3 + 48 + - 8 - 8 - 8 - 1
18
= 3

Jadi matriks tersebut


Mempunyai invers
Karena determinan
matriks D = 3
Skor maksimum 17

PERTEMUAN : 7

Instrumen Penilaian Kompetensi Keterampilan :


Penilaian Produk:

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Semester : XII / Ganjil
Kompetensi Dasar : 4.1. Menyajikan dan menyelesaikan model matematika dalam
bentuk persamaan matriks dari suatu masalah nyata yang
berkaitan dengan persamaan linear.

Topik/Subtopik : Matriks /
Menyelesaikanmasalahdenganmenggunakanmatriks
Indikator Pencapaian : 4.1.1 Menyajikan model matematika dalam bentuk
Kompetensi persamaan matriks dari suatu masalah nyata yang
berkaitan dengan persamaan linier
4.1.2 Menyelesaikan model matematika dalam bentuk
persamaan matriks dari suatu masalah nyata yang
berkaitan dengan persamaan linier
Soal:
Irfan dan Roni bekerja di pabrik kaos bagian menyablon logo. Irfan dapat menyablon 300 kaos setiap jam, sedangkan
Roni dapat menyablon 200 kaos setiap jam. Lama waktu mengerjakan Irfan dan Roni tidak sama. Jumlah jam kerja Irfan
dan Roni adalah 50 jam dengan banyak kaos yang telah disablon sebanyak 12.400 kaos.
a. Sajikan model matematika dalam bentuk persamaan matriks.
b. Tentukan waktu yang dibutuhkan Irvan dan Roni bekerja ,(dengan menggunakan invers matriks)!
Langkah penyelesaian:
NO DESKRIPSI SKOR
1 Memisalkan : waktu yang dibutuhkan oleh Irfan = x 2
Waktu yang dibutuhkan Roni = y
2 Menuliskan persaman linear dua variabel 2
300x+ 200 y = 12400
x + y = 50
3 Menuliskan dalam bentuk persamaan matrik 4

4 10

5 Nilai x = 24 dan y =26 2


Jumlah 20

Nilai =

LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN KETERAMPILAN

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Semester : X/2
Waktu Pengamatan : 2 x 45 menit
Indikator terampil menerapkan konsep/prinsip dan strategi pemecahan masalah yang relevan yang
berkaitan dengan matriks.
1. Kurang terampil, jika sama sekali tidak dapat menterjemahkan persoalan matriks dan strategi
pemecahan masalah yang relevan yang berkaitan dengan matriks.
2. Terampil, jika menunjukkan sudah ada usaha untuk menerapkan konsep/prinsip dan strategi
pemecahan masalah yang relevan yang berkaitan dengan matriks tetapi belum tepat.
3. Sangat terampill, jika menunjukkan adanya usaha untuk menerapkan konsep/prinsip dan strategi
pemecahan masalah yang relevan yang berkaitan dengan matriks.dan sudah tepat.

Bubuhkan tanda √ pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan.

Keterampilan

Menerapkan konsep/prinsip dan strategi


No Nama Siswa
pemecahan masalah

KT T ST

Keterangan:
KT : Kurang terampil
T : Terampil
ST : Sangat terampil

G. MEDIA/ALAT, BAHAN DAN SUMBER BELAJAR

1. Media/Alat : Laptop, LCD, papan tulis

2. Sumber belajar :

a. Buku Matematika Pegangan Guru kelas XII, Kementerian Pendidikan dan


Kebudayaan Republik Indonesia 2015

b. Buku Matematika Pegangan Siswa kelas XII, Kementerian Pendidikan dan


Kebudayaan Republik Indonesia 2015
Mengetahui Pacitan, 05 Juli 2014
Kepala SMAN 2 Pacitan Guru Mata Pelajaran,

Drs. Wachidin Drs. Minang Padmono


NIP.19590115 198403 1 005 NIP. 19610311 199803 1 001

You might also like