You are on page 1of 16

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

HIMPUNAN

Disusun Oleh :
Nama : SIBTIL HASANIAH
NIM : E1R015065
Kelas : B Reguler Pagi

PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN MATEMATIKA


JURUSAN PENDIDIKAN MATEMATIKA DAN IPA
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS MATARAM
2018
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Sekolah : SMPN 1 Gunungsari
Mata Pelajaran : Matematika
Kelas / Semester : VII / Ganjil
Materi Pokok : Himpunan
Sub Materi : Operasi Himpunan
Alokasi Waktu : 2 x 30 menit ( 1 kali pertemuan )

A. Kompetensi Inti
KI 3 : Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural
berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban
terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural
pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah.
KI 4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Tujuan Pembelajaran
Melalui kegiatan tanya jawab, demonstrasi, disiplin dalam penugasan kelompok, serta
diskusi yang dapat memicu tanggung jawab serta kerjasama antar perserta didik, peserta
didik dapat :
1. Menentukan irisan, gabungan, selisih dan komplemen secara tepat dan
menggunakan simbol yang benar.
2. Menyelesaikan permasalahan sehari-hari yang berkaitan irisan, gabungan, selisih
dan komplemen dari himpunan dengan dengan tepat.
C. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi
1. Kompetensi Dasar :
3.4 Menjelaskan himpunan, himpunan bagian, himpunan semesta, himpunan kosong,
komplemen himpunan, dan melakukan operasi biner pada himpunan menggunakan
masalah kontekstual.
4.4 Menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan himpunan, himpunan
bagian, himpunan semesta, himpunan kosong, komplemen himpunan, dan melakukan
operasi biner pada himpunan.
2. Indikator Pencapaian Kompetensi :
3.4.5 Menentukan irisan, gabungan, selisih dan komplemen dari himpunan.
4.4.5 menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan irisan, gabungan, selisih
dan komplemen dari himpunan

D. Materi Pembelajaran
Buku matematika SMP/MTs kelas VII Semester 1 edisi revisi 2016 halaman 150- 172.

E. Metode dan Model Pembelajaran


1. Pendekatan : Saintific
2. Model Pembelajaran : Problem Based Learning (PBL)
3. Metode Pembelajaran : Tanya jawab, demonstrasi, diskusi dan penugasan
kelompok
F. Media dan Alat Pembelajaran
1. Media Pembelajaran : Lembar kerja peserta didik (LKPD)
2. Alat Pembelajaran : Papan tulis, spidol,penghapus

G. Sumber Pembelajaran
Buku paket “Matematika” untuk Kelas VII SMP dan Mts semester 1 kurikulum 2013 edisi
revisi 2016 penerbit pusat kurikulum dan perbukuan, Balitbang, kemdikbud halaman 150-
172.
H. Langkah-Langkah Pembelajaran

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu


Pendahuluan 1. Guru masuk kelas dan mengecek kesiapan peserta 6 menit
didik untuk melaksanakan proses pembelajaran
(memberi salam, mengabsen, mengecek
kedisiplinan peserta didik).
2. Guru membentuk kelas menjadi beberapa
kelompok yang heterogen yang terdiri dari 3-4
orang untuk melakukan diskusi dan memberikan
LKPD kepada masing-masing kelompok .
(LKPD terlampir sebagai lampiran 1)
3. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran serta
memberitahukan kepada peserta didik bahwa
materi ini merupakan materi prasyarat untuk materi
selanjutnya dan akan diberikan LLPD pada akhir
pembelajaran dengan tujuan peserta didik benar-
benar berpartisipasi aktif dalam tugas kelompok
tersebut.
Inti Tahap Mengamati 48 menit
Siswa mengamati, mencermati dan menjawab
pertanyaan terkait dengan operasi himpunan
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu

Tahap 2 Menanya
Guru memberikan pertanyaan-pertanyaan untuk
memancing daya tangkap peserta didik.
a. Disebut operasi himpunan apakah Gb.1 diatas ?
b. Disebut operasi himpunan apakah Gb.2 diatas ?
c. Disebut operasi himpunan apakah Gb.3 diatas ?
d. Disebut operasi himpunan apakah Gb.4 diatas ?
Tahap 3 Penyelidikan individual maupun
kelompok :
Peserta didik mengisi LKPD tersebut melalui diskusi
bersama kelompoknya sekaligus melakukan penilaian
proses serta memberikan bantuan kepada peserta didik
seperlunya.
Tahap 4Pengembangan penyajian hasil
penyelesaian masalah:
Guru membimbing peserta didik untuk menentukan
penyelesaian masalah yang paling tepat. Peserta didik
menyusun laporan hasil penyelesaian masalah dalam
bentuk LK dan masing-masing kelompok
mempresentasikan hasil kerjanya.

Tahap 5
Analisis dan evaluasi proses penyelesaian masalah :
Guru memfasilitasi peserta didik untuk melakukan
refleksi atau evaluasi terhadap proses penyelesaian
masalah yang dilakukan.
Tahap 6
Guru memberikan tugas untuk mengetahui tingkat
pemahaman peserta didik.
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu
Penutup 1. Guru menyimpulkan materi yang telah disampaikan 6 menit
2. Guru memberikan pekerjaan rumah sebagai
instrumen penilaian pengetahuan individu siswa
3. Berdoa untuk mengakhiri pembelajaran.
4. Guru mengucapkan salam.

I. Penilaian Hasil Belajar


1. Penilaian Pengetahuan
a. Jenis Tagihan : Individu
b. Teknik Penialaian : LLPD
c. Bentuk Instrument :
a) Ayok kita berlatih 2.7 halaman 155 no 1
b) Ayok kita berlatih 2.8 halaman 158 no 3 a,b
c) Ayok kita berlatih 2.9 halaman 171 no 3 dan 4
d. Rubrik penilaian :
Indikator mampu menjawab pertanyaan dalam proses pembelajaran :
a) Predikat C, jika sama sekali tidak dapat menjawab pertanyaan dalam proses
pembelajaran.
b) Predik
c) at B, jika menunjukkan sudah ada usaha menjawab pertanyaan dalam proses
pembelajaran, tetapi belum tepat.
d) Predikat A, jika menunjukkan sudah ada usaha menjawab pertanyaan dalam proses
pembelajaran dan sudah tepat.
e. Instrumen Penialaian

KELAS 7 A

Kemampuan Menjawab Pertanyaan


No. Nama Peserta Didik
A B C
1 AHMAD RAGIL ANSYORI

2 BAIQ AULIA UTARI

3 BAIQ MARTIANA

4 DESVI NANI NURANI

5 DINI AMALIA

6 ERVIN SUHAEMI

7 FERDI GUNAWAN

8 GILANG RAMADHAN

9 HABIBUN NAZAR

10 HERU RIZKI FIRMANSYAH


11 JUWANA LESTARI
12 LALU HABIBI
13 LALU IMAM HARDIANSYAH
14 LATIFATUL AMALIA
15 MEISYA DEBI KAELA
16 MIRA DANI
17 MUHAMMAD HAMDI
18 MUHAMMAD SYADDAD
ALY
19 NESIA ARGHINA SAPUTRI
20 NINDYA BARTISYIA
MEGANTARA
21 NUZILAL QODARIAH
22 RAHMAD SUGIHARTO
23 RAIDA PATIKA HUSNA
24 REINO MARS LAUWIPA
25 RIZKI AFANDI
26 SAHRIL RIZKI
27 WAHYU ANI
28 WULAN LESTARI
RAHMADANTI
29 YANTI AMALIA PUTRI
30 ABDI JAYADI

Keterangan :
A : Predikat A ( > 80 )
B : Predikat B ( > 60 )
C : Predikat C ( < 60 )
2. Penilaian Keterampilan
a. Jenis Tagihan : Kelompok
b. Teknik Penilaian : Pengamatan keterampilan
c. Rubrik Penilaian
Indikator terampil menjawab LKPD dalam proses pembelajaran
a) Kurang Terampil, jika sama sekali tidak menjawab LKPD dalam proses
pembelajaran.
b) Terampil, jika menunjukkan sudah ada usaha menjawab LKPD dalam proses
pembelajaran, tetapi belum konsisten.
c) Sangat Terampil, jika menunjukkan sudah ada usaha menjawab LKPD dalam
proses pembelajaran dan sudah konsisten.

d. Instrumen Penilaian

KELAS 7 A

Keterampilan menjawab LKPD dan Presentasi


No. Nama Peserta Didik
KT T ST
1 AHMAD RAGIL ANSYORI

2 BAIQ AULIA UTARI

3 BAIQ MARTIANA

4 DESVI NANI NURANI

5 DINI AMALIA

6 ERVIN SUHAEMI

7 FERDI GUNAWAN

8 GILANG RAMADHAN

9 HABIBUN NAZAR

10 HERU RIZKI FIRMANSYAH


11 JUWANA LESTARI
12 LALU HABIBI
13 LALU IMAM HARDIANSYAH
14 LATIFATUL AMALIA
15 MEISYA DEBI KAELA
16 MIRA DANI
17 MUHAMMAD HAMDI
18 MUHAMMAD SYADDAD ALY

19 NESIA ARGHINA SAPUTRI


20 NINDYA BARTISYIA MEGANTARA

21 NUZILAL QODARIAH
22 RAHMAD SUGIHARTO
23 RAIDA PATIKA HUSNA
24 REINO MARS LAUWIPA
25 RIZKI AFANDI
26 SAHRIL RIZKI
27 WAHYU ANI
28 WULAN LESTARI RAHMADANTI

29 YANTI AMALIA PUTRI


30 ABDI JAYADI

Keterangan :
KT : Kurang Terampil
T : Terampil
ST : Sangat Terampil
3. Penilaian Sikap
a. Jenis Tagihan : Individu
b. Teknik Penilaian : Pengamatan sikap

c. Instrumen Penilaian

Catatan Butir Sikap Tanda Tindak lanjut


No Tanggal Nama Siswa
Perilaku (karakter) tangan
Gunungsari, Oktober 2018

Mengetahui :

Guru Pamong Mahasiswa

KUNTORO, S.Pd. SIBTIL HASANIAH


NIP. 19690320 199512 1002 NIM. E1R015065

Kepala Sekolah Dosen Pembimbing

Dr. SUKRI ABDURAHMAN. SYAHRUL AZMI, S.Pd.M.Pd


NIP. 196312311995121032 NIP.198107242005011008
LAMPIRAN 1

LKPD
Kelompok :
Anggota : 1.
2.
3.
4.

Kelas :

Tujuan Pembelajaran :
Menemukan konsep irisan, gabungan, selisih dan komplemen secara tepat dan menggunakan
simbol yang benar.

Alokasi waktu : 20 menit

Petunjuk kegiatan :

1. Perhatikanlah diagram venn yang disediakan.


1. 2. Lengkapi
Perhatikan titik –dibawah
gambar titik sesuai
ini ! dengan petunjuk.
3. Bertanya pada bapak/ibu guru jika mengalami kesulitan
4. Tulislah kesimpulan yang kalian peroleh dari hasil yang telah dilakukan
Perhatikan gambar diagram venn di bawah ini dan lengkapilah titik-titik sesuai petunjuk.

Irisan Selisih

A= {………………………………….} A= {…………………………….}
B= {………………………………….} B= {…………………………….}
A ᴖ B = {3,5,7} A – B = {2,4}

Gabungan Komplemen

A= {……………………………………} S = {x I 0 <x < 9 }

B= {……………………………………} S = {………………………………………….}

A ᴗ B= {0,1,2,3,4,5,6,7,8,9,10}
A = {1,2,5,8 }

A C = {2,……………………………….,7}
Kesimpulan

Irisan

Gabungan

Selisih

Komplemen

You might also like