You are on page 1of 27

Presentasi Referat AKUT ABDOMEN

Akut/Gawat Abdomen

DEFINISI

Mengapa Begitu Penting?

Mengapa Tindakan Harus Segera?


Tiap menit berharga, keterlambatan terapi fatal
Tiap jam berharga, keterlambatan terapi

meningkatkan morbiditas dan mortalitas


Keterlambatan lebih dari 12 jam meningkatkan morbiditas & mortalitas

PEMBAGIAN ABDOMEN BERDASARKAN REGIO DAN KUADRAN

Anamnesis
60 - 80% ketepatan diagnosis didapat dari anamnesis

yang baik dan teliti


Pemeriksaan fisik: memperkuat ketepatan diagnosis

10 - 15% ketepatan diagnosis didapat dari pemeriksaan


penunjang laboratorium dan radiologi

Apa yang Harus Ditanyakan Pada Pasien Akut Abdomen?

Pemeriksaan pada Gawat Abdomen

Pemeriksaan Penunjang
Laboratorium Pemeriksaan dasar / base line Selektif atas indikasi Radiologi Polos Kontras Ultrasonografi Abdominal tap / Diagnostic Peritoneal Lavage (DPL) Laparoskopi CT-Scan /MRI

Pemeriksaan Penunjang
Radiologi : foto 3 posisi
toraks tegak abdomen tegak

abdomen datar

Nyeri Perut

Nyeri Viseral

Nyeri Somatik

Posisi Pasien

Tanda pemeriksaan fisik pada berbagai gambaran gawat abdomen


Keadaan Awal saluran Peritonitis Tanda klinis penting perforasi Perut tampak datar/kembung (awal), tegang, cerna bising usus berkurang/hilang, nyeri tekan, defans muskuler. Penderita tidak bergerak, bunyi usus hilang (lanjut), menurun. nyeri batuk, nyeri gerak, defans muskuler, tanda infeks umum, keadaan umum

atau saluran lain

Massa
atau abses

infeksi Massa nyeri (abdomen, pelvis, rektal), nyeri


ketuk, uji lokal (psoas), tanda umum radang.

Obstruksi usus Distensi perut; peristalsis hebat (kolik usus) yang tampak di dinding perut, terdengar (borborigmi), dan terasa (oleh penderita yang bergerak), tidak ada rangsangan peritoneum. Perdarahan Pucat, syok, mungkin distensi, berdenyut jika aneurisma aorta, nyeri tekan lokal pada kehamilan ektopik, cairan bebas (pekak geser), anemia. Stangulasi/ iskemik Ileus paralitik Distensi tidak jelas (lama), bunyi usus mungkin adanyeri hebat sekali, nyeri tekan kurang jelas, jika kena usus mungkin keluar darah dari rektum. Distensi, bunyi peristalsis kurang atau hilang, tidak ada nyeri tekan lokal.

Penyebab Gawat Abdomen


Obstruksi Usus
Perforasi Perdarahan Inflamasi Trauma

Apendisitis Akut

Obstruksi Usus
Nyeri kolik Muntah hebat Distensi perut

Bising usus

Obstruksi Usus
Nyeri kolik tidak begitu hebat
Muntah tidak menonjol

Distensi perut nampak jelas

Flatus (-) BAB (-)

Pertimbangan Tindak Bedah

Pertimbangan Tindak Bedah

Pertimbangan Tindak Bedah

Pertimbangan Tindak Bedah

You might also like