You are on page 1of 11

LOGO

Sejarah Perkembangan
Cloud Computing
-ALLIEF BRAM H (27 12 100 006)
-KUKUH ARDIANSANI K (27 12 100 013)
-ALFIAN PANGESTU (27 12 100 041)
-HASTYA ANISA RUFAIDA (27 12 100 111)
-ASTRIT KIRANA (27 12 100 118)

Apakah Cloud....???

www.themegallery.com

Pernahakah Donlot sesuatu di


4shared, indowebster, dll
Upload Video di Youtube...?

Latar Belakang
Orang kerja

Menghasilkan

Data

disimpan

Storage

www.themegallery.com

Jika tiap orang punya data sesuai


dengan pekerjaanya, maka
bagaimana dengan seluruh orang di
duniaa??

Cloud

Lalu Bagaimana
Storage sebelum
adanya Cloud???
www.themegallery.com

Sejarah Storage

www.themegallery.com

Sejarah Cloud Computer


Cloud computing adalah hasil dari evolusi
bertahap di mana sebelumnya terjadi fenomena
grid computing, virtualisasi, application service
provision (ASP) dan Software as a Service
(SaaS). Konsep penyatuan computing resources
melalui jaringan global sendiri dimulai pada
tahun 60-an. Saat itu muncul Intergalactic
computer network oleh J.C.R. Licklider, yang
bertanggung
jawab
atas
pembangunan
ARPANET (Advanced Research Projects Agency
Network) di tahun 1969. Semenjak tahun 60an,
cloud
computing
telah
berkembang
berdampingan dengan perkembangan Internet
dan
Web

www.themegallery.com

. Namun karena terjadi perubahan teknologi


bandwidth yang cukup besar pada tahun
1990-an,
maka
Internet
lebih
dulu
berkembang dibanding cloud computing.
di tahun 2009 dengan Web 2.0 mencapai
puncaknya. Google dan lainnya memulai
untuk menawarkan aplikasi browserbased untuk perusahaan besar, seperti
Google Apps. Kontribusi yang paling
penting dari komputasi cloud adalah
munculnya killer apps dari penguasa
teknologi seperti Microsoft dan Google.

Sistem Kerja Cloud

www.themegallery.com

Gambar 2. 6 Sistem Pengolah Cloud

Di ujung belakang sistem adalah berbagai komputer,


server dan sistem penyimpanan data yang
menciptakan cloud dari layanan komputasi.
Secara teori, sebuah cloud computer
system dapat mencakup hampir semua program
komputer yang dapat anda bayangkan, dari data
pengolahan hingga video game. Biasanya, setiap
aplikasi akan memiliki server khusus nya sendiri.

www.themegallery.com

Sebuah server pusat mengelola sistem,


memantau lalu lintas dan permintaan client untuk
memastikan semuanya berjalan lancar. Sistem ini
mengikuti seperangkat aturan yang disebut
protokol dan menggunakan jenis khusus dari
perangkat lunak yang disebut middleware.
Middleware network memungkinkan komputer
untuk berkomunikasi satu sama lain. Sebagian
besar, server tidak berjalan pada kapasitas
penuh. Itu berarti ada kekuatan pemrosesan yang
hasil buangannya tidak terpakai. Maka akan
memerlukan sebuah cara. Teknik ini disebut
virtualisasi
server.
Dengan
memaksimalkan
output dari setiap server, virtualisasi server
mengurangi
kebutuhan
pada
mesin
dalam
bekerja.

www.themegallery.com

Kelebihan Cloud
Computer
1. Kemudahan Akses
2. Fleksibilitas
3. Penghematan (Tanpa investasi
awal)
4. Mengubah CAPEX Menjadi OPEX
5. Lentur dan Mudah
Dikembangkan
6. Fokus pada bisnis bukan pada TI

www.themegallery.com

KESIMPULAN
Gagasan penggunaan Cloud Computing ini pada
dasarnya meliputi sejarah awal penggunaan
sistem cloud computing, sistem kerja yang ada
pada cloud computing, serta kelebihan yang
terdapat
pada
cloud
computing.
Cloud
computing menjadi jawaban dari masalah
ketidak praktisannya membawa storage devices
kemanapun anda pergi. Dengan adanya sistem
Cloud Storage yang berbasis storage online
anda dapat membawa pekerjaan anda dengan
mudah kemanapun anda inginkan, asalkan
terdapat jaringan internet maka kita dapat
mengakses data tersebut kapan saja, karena
telah data kita telah tersimpan secara digital
pada Cloud Storage.Sistem ini dapat menunjang
mobilitas kita dalam membawa data.

www.themegallery.com

Prediksi Keberhasilan Gagasan


Gagasan cloud computing pada masa
yang seperti ini, merupakan suatu solusi
cerdas dimana saat ini kebutuhan manusia
akan data dalam bentuk digital semakin
banyak.
Cloud
computing
memberikan
kemudahan bagi masyarakat umum untuk
menyimpan data-data pekerjaan mereka
dengan mudah tanpa harus mengeluarkan
biaya untuk membeli sebuah device storage,
karena data mereka akan disimpan secara
online dalam cloud storage, dimana data
akan disimpan dalam satu server online

You might also like