You are on page 1of 6

Pretest Kimia Dasar (20 menit)

Asetaldehyd (CH3CHO) direaksikan dengan benzaldehyd


(C6H5CHO) menghasilkan cinnamic aldehid (C9H8O) dan air (H2O)
dengan konversi yang bisa dicapai 70%. Tentukan komposisi
bahan masuk , bahan-bahan bereaksi/terbentuk dan komposisi
bahan keluar reaktor apabila:
a) Digunakan 100 kgmol/menit asetaldehyd (CH3CHO), dengan
benzaldehyd (C6H5CHO) 10% berlebihan.
b) Ingin diproduksi 200 kgmol/menit cinnamic aldehid (C9H8O),
dengan menggunakan bahan baku sesuai kebutuhan
stoichiometrisnya
c) Bahan baku berupa 500 kgmol/menit campuran asetaldehyd
dan benzaldehyd dengan perbandingan mol 1:4

Pretest Kimia Dasar (20 menit)


Propilen (CH3CHCH2) direaksikan dengan oksigen (O2 )
menghasilkan propilen oksid (CH3CHOCH2) dengan konversi
yang bisa dicapai 80%. Tentukan komposisi bahan masuk ,
bahan-bahan bereaksi/terbentuk dan komposisi bahan keluar
reaktor apabila:
a) Digunakan 300 kgmol/menit propilen (CH3CHCH2), dengan
oksigen (O2 ) 25% berlebihan
b) Ingin diproduksi 500 kgmol/menit propilen oksid
(CH3CHOCH2), dengan menggunakan bahan baku sesuai
kebutuhan stoichiometrisnya
c) Bahan baku berupa 300 kgmol/menit campuran Propilen
(CH3CHCH2) dan oksigen (O2 ), dengan perbandingan mol

Pretest Kimia Dasar (20 menit)


Toluena (C6H5CH3)
direaksikan dengan hidogen (H2)
menghasilkan benzena (C6H6) dan metana (CH4) dengan
konversi yang bisa dicapai 80%. Tentukan komposisi bahan
masuk , bahan-bahan bereaksi/terbentuk dan komposisi
bahan keluar reaktor apabila:
a) Digunakan 200 kgmol/menit toluena (C6H5CH3), dengan
hidogen (H2) 10% berlebihan
b) Ingin diproduksi 100 kgmol/menit benzena (C6H6), dengan
menggunakan
bahan
baku
sesuai
kebutuhan
stoichiometrisnya
c) Bahan baku berupa 300 kgmol/menit campuran toluena
(C6H5CH3) dan hidogen (H2), dengan perbandingan mol
1:4

Pretest Kimia Dasar (20 menit)


Ethylene chloride (C2H3Cl) direaksikan dengan ammonia
(NH3) menghasilkan asiridin (C2H5N) dan ammonium chloride
(NH4Cl) dengan konversi yang bisa dicapai 85%. Tentukan
komposisi bahan masuk , bahan-bahan bereaksi/terbentuk
dan komposisi bahan keluar reaktor apabila:
a) Digunakan 200 kgmol/menit ethylene chloride (C2H3Cl),
dengan ammonia (NH3) 10% berlebihan
b) Ingin diproduksi 100 kgmol/menit Asiridin (C2H5N), dengan
menggunakan
bahan
baku
sesuai
kebutuhan
stoichiometrisnya
c) Bahan baku berupa 400 kgmol/menit campuran ethylene
chloride (C2H3Cl) dengan ammonia (NH3) dengan
perbandingan mol 1: 3

Pretest Kimia Dasar (20 menit)


Zink (Zn) direaksikan dengan asam chloride (HCl)
menghasilkan Zink chloride (ZnCl2) dan hydrogen (H2) dengan
konversi yang bisa dicapai 85%. Tentukan komposisi bahan
masuk, bahan-bahan bereaksi/terbentuk dan komposisi
bahan keluar reaktor apabila:
a) Digunakan 200 kgmol/menit Zink (Zn), dengan HCl 10%
berlebihan
b) Ingin diproduksi 100 kgmol/menit Zink chloride (ZnCl2),
dengan menggunakan bahan baku sesuai kebutuhan
stoichiometrisnya
c) Bahan baku berupa 400 kgmol/menit campuran Zn dan
HCl, dengan perbandingan mol 1:3

Pretest Kimia Dasar (20 menit)


Anilin (C6H5NH2) direaksikan dengan methanol (CH3OH),
menghasilkan metil anilin (C6H5NHCH3) dan air (H2O),
dengan konversi yang bisa dicapai 90%. Tentukan komposisi
bahan masuk , bahan-bahan bereaksi/terbentuk dan
komposisi bahan keluar reaktor apabila:
a) Digunakan 200 kgmol/menit anilin, dengan metanol 10%
berlebihan.
b) Ingin diproduksi 100 kgmol/menit metil anilin, dengan
bahan baku sesuai kebutuhan stoichiometrisnya
c) Bahan baku berupa 75 kgmol/menit campuran anilin dan
metanol dengan perbandingan mol 1:2

You might also like