You are on page 1of 10

Kelompok 2

Penghapus Papan Tulis dengan Motor

AGA AGUSTIO SUHADA


ASLAM KAMAL AFDHAL
MUHAMMAD IRSYAD
MHD. IBKAR YUSRAN ASFAR
Latar Belakang Masalah
Telah banyaknya pengguna papan tulis di semua sekolah
dan universitas membantu proses pembelajaran siswa dan
mahasiswa, terutama dosen dan guru yang melalukan proses
mengajar. Dengan adanya Papan tulis, membantu dosen dan
guru melakukan presentasi secara manual, namun sayangnya
kekurangannya Dosen dan guru masih menghapus Papan tulis
dengan cara manual, dengan menggunakan energi pula. Oleh
sebab itu, kami membuat Penghapus papan tulis dengan
motor sebagai alternatif yang memudahkan dosen dan guru
untuk menghapus tulisan setelah belajar.
Tujuan

Memudahkan dosen/guru dalam proses


belajar mengajar
Menggantikan cara manual dengan
tangan
Prinsip Kerja

Prinsip kerjanya adalah penghapus


yang menempel pada besi yang
dipasangi laher di bagian atas dan
bawahnya bergerak di suatu lintasan
secara bolak-balik dengan menggunakan
motor dan arus listrik. Penghapus akan
menekan papan saat bergerak sehingga
dapat menghapus papan tulis secara
otomatis.
DIAGRAM 3 METODE
MESIN
PENGHAPUS
PAPAN TULIS

FUNGSI MUDAH DIPAKAI EKONOMIS

MENGGANTIKAN
PEKERJAAN
CUKUP RINGAN BAHAN MUDAH DIDAPAT
DOSEN/GURU DALAM
MENGHAPUS

MEMUDAHKAN
WAKTU CEPAT MURAH
PEKERJAAN
Alat Yang Digunakan
Design
Motor
Belt
Poros Transmisi
Baut
Gabus Penghapus
Besi Panjang 1,5m
Analisis SWOT

Analisis SWOT adalah metode perencanaan strategis yang


digunakan untuk mengevaluasi kekuatan (strengths), kelemahan
(weaknesses), peluang (opportunities), dan ancaman (threats)
dalam suatu proyek atau suatu spekulasi bisnis.
STRENGTH (KEKUATAN)
Mudah dipakai/digunakan
Waktu pengerjaan cepat

WEAKNESS (KELEMAHAN)
Musih menggunakan motor/ belum
otomatis
OPPORTUNITY (PELUANG)
Diindonesia masih sangat minim
Peminat kemungkinan banyak, karena
masih menggunakan penghapus dan
tangan

THREATH (ANCAMAN)
Saingan dengan inovasi lain ada,
walaupun inovasinya berbeda
TERIMA KASIH

You might also like