You are on page 1of 26

POTENSIAL LISTRIK V

Q
Satuan Potensial Listrik [Joule/Coulomb]

Energi Potensial Listrik U


Kerja yang diperlukan untuk
membawa muatan q dari tak hingga
(energi nol) ke suatu titik tertentu
(berjarak R dari muatan Q) F
R

2 F qE
2 r R
W12 Fdr qEdr
1 r

1 q

r R
W12 qEdr
r R

r R

kQ F qE
q 2 dr
r
r
r R
kqQ r dr 2

r
R R q
1 2 1 1
kqQ r kqQ
2 1 r
1 1 kqQ
kqQ UR
R R
Potensial Listrik V

- Energi potensial listrik per satuan muatan


- Merupakan besaran skalar
- Satuan lain yang lebih populer adalah volt
Q

U kQ
V
q R
Contoh Soal 6.1
Dua buah muatan masing-masing sebesar + 5 C (sebelah kiri)
dan - 15 C (sebelah kanan) terletak pada satu garis lurus
dengan jarak 4 meter. Tentukan letak titik-titik pada garis hubung
keduanya dimana potensial listriknya nol.
Q1 = 5 C Q2 = -15 C

y x kQ1 kQ 2 5 15
V V1 V2 0 0
x 4x x 4x
5 15 20
15x 20 5x x 1m
x 4x 20

kQ1 kQ 2 5 15
V V1 V2 0 0
x 4x y 4 y
5 15 20
15y 20 5x y 2m
y 4 y 10
Contoh Soal No. 6.2
Muatan Q1 berada di titik A(0,5) sedangkan muatan Q2 di titik B(12,0),
kedua muatan tersebut besarnya masing-masing adalah Q1 = 30 C
dan Q2 = - 10 C. Hitung potensial listrik di titik C(2,-2)

A(0,5)

B(12,0)

C(2,-2)
Jawab :
A(0,5)

B(12,0)

C(2,-2)


R31 (2 0)i (2 5) j 2i 7 j R31 2 2 7 2 7,28
kQ1 9 x109 (30 x10 6 )
V31 37,088x103 J / C
R31 7,28

R32 (2 12)i (2 0) j 10 2 j R32 10 2 2 2 10,2
kQ2 9 x109 (10 x10 6 )
V32 8,82 x103 J / C
R32 10,2
V3 V31 V32 37,088x103 8,82 x103 28,268 x103 J / C
Contoh Soal No. 6.3
Dua buah elektron berjarak 1 meter satu sama lain. Sebuah
elektron ketiga datang dari tak hingga dengan kecepatan awal V o
mendekati kedua elektron tersebut dan ternyata ia melewati titik
yang terletak 40 cm dari salah satu elektron dan 60 cm dari
elektron yang lain dengan kecepatan setengah dari kecepatan
semula. Tentukan kecepatan awal Vo.
0,5Vo

0,6 m 0,4 m

Vo
Jawab : E1 E 2 K1 U1 K 2 U 2 1 mv12 0 1 mv 22 qV2
2 2
1 1 3 kq kq
mvo2 m(0,5v o ) 2 mvo2 V2 V21 V22 4,167 kq
2 2 8 0,4 0,6
U 2 qV2 4,167 kq 2 4,167(9x109 )(1,6 x10 19 ) 2 9,6x10 28
U2 9,6 x10 28
v
2
o 2813 v o 53m / s
3 3
m (9,1x10 31 )
8 8
0,5Vo

0,6 m 0,4 m

Vo
Soal Latihan 1
Sebuah proton dengan energi kinetik sebesar 4,8 MeV
ditembakkan menuju inti atom timah hitam (nomor atom 82).
Seberapa dekat proton tersebut dapat mendekati inti atom timah ?
Jawab : 24,6 fm

Soal Latihan 2
Tiga buah benda bermuatan sebesar Q1 = - 7,5 C, Q2 = 6,5 C,
Q3 = 5C masing-masing terletak di titik A(0,0), titik B(12,0) dan
titik C(0,5). Muatan Q3 yang bermassa sebesar 1,2x10-5 kg
ditembakkan dari titik C dengan kecepatan awal 200 m/s.
Tentukan kecepatannya pada saat melewati titik D(9,0).
Jawab : 150 m/s
KAPASITOR C
Satuan Kapasitansi [Farad]
Q A
C Kapasitor pelat sejajar : C
V d
A A

oA
Q CV V +Q o -Q
d
Q oV
E
A d
d
V Volt
E E
o d m
V Ed
V
HUBUNGAN SERI : C1 C2
Muatan sama Q Q1 Q 2 +Q1 -Q1 +Q2 -Q2

Tegangan dibagi-bagi V V1 V2
V1 V2
Kapasitansi ekivalen (gabungan) Cgab :
Q
C gab
V +Q -Q
Q1 C1V1 Q 2 C 2 V2
Q Q
Q Q1 Q 2 V1 V2 V
C1 C2
Q Q Cgab
V V1 V2 +Q -Q
C1 C 2
1 1 Q 1 1 V
V Q
C1 C 2 V C1 C 2
N
1 1 1 1 1

C gab C1 C 2 C gab i 1 Ci +Q -Q
C1C 2
C12
C1 C 2 V
HUBUNGAN PARALEL: C1
Muatan dibagi-bagi Q Q1 Q 2 +Q1 -Q1

Tegangan sama V V1 V2
V1
Kapasitansi ekivalen (gabungan) Cgab:
C2
+Q2 -Q2
Q
C gab
V V2
Q1 C1V1 Q 2 C 2 V2
V1 V2 V2 Q1 C1V Q 2 C 2 V +Q -Q
Q Q1 Q 2 C1V C 2 V (C1 C 2 )V
N V
Q Cgab
C gab C gab Ci
V i 1 +Q -Q
C12 C1 C 2
V

+Q -Q

V
ENERGI POTENSIAL YANG TERSIMPAN DALAM KAPASITOR

q
V C

dq
dq CdV dV
C
Q
dq 1 1 1 2 Q 1 Q2
U qdV q qdq q
C V0 C2 0 2 C
1 Q2 1 1
U QV CV 2
2 C 2 2
Contoh Soal 7.1
Tiga buah kapasitor C1 = 3 F, C2 = 1 F dan C3 = 2 F dirangkai
seperti terlihat pada gambar di bawah ini. Rangkaian ini dihubungkan
dengan sumber tegangan 2 volt. Hitunglah :
a). Kapasitansi ekivalen rangkaian tersebut.
b). Besarnya muatan yang tersimpan pada C3.
Jawab :
a)

C1 3 F C 2 1 F C3 2 F
C 2 & C3 paralel :
C 23 C 2 C3 (1 2) 3 F
C1 & C 23 seri :
C1C 23 (3)(3)
C eq C123 1,5 F
C1 C 23 3 3
Jawab : C1 3 F C 2 1 F C3 2 F
b)
C123 1,5F
Seri : Q123 Q1 Q 23 C123 V123
(1,5)(2) 3 C

Paralel : V23 V2 V3
Q 23 3
V23 1V
C 23 3
Q 3 C3V3 (2)(1) 2 C
Contoh Soal 7.2
Tentukan muatan pada masing-masing kapasitor pada saat :
a) Saklar S1 ditutup dan S2 dibuka.
b) Saklar S1 dan S2 ditutup.
C1 = 1F C3 = 3F

S2
C2 = 2F C4 = 4F

S1

12 V
Jawab :
a) S1 ditutup

C1 = 1F C3 = 3F C13 = 3/4

C1234 = 25/9

S2
C2 = 2F C4 = 4F C24 = 4/3

S1

12V
12 V 12 V

C1C3 (1)(3) 3 C2C4 (2)(4) 4


Seri : C13 C 24
C1 C3 1 3 4 C2 C4 24 3
3 4 9 16 25
Paralel : C1234 C13 C 24
4 3 9 9
C1 = 1F C3 = 3F C13 = 3/4

C1234 = 25/9

S2
C2 = 2F C4 = 4F C24 = 4/3

S1

12V
12 V 12 V

Paralel : V13 V24 V1234 12V


3 4
Q13 C13 V13 (12) 9 Q 24 C 24 V24 (12) 16
4 3
Seri : Q1 Q 3 Q13 9 C
Q 2 Q 4 Q 24 16 C
Jawab :
b) S1 dan S2 ditutup

C1 = 1F C3 = 3F

C12=3 C34=7 C1234 = 21/10

S2
C2 = 2F C4 = 4F

S1

12V
12 V 12 V
Paralel : C12 C1 C 2 1 2 3 C34 C3 C 4 3 4 7
C12 C34 (3)(7) 21
Seri : C1234
C12 C34 3 7 10
21
Q1234 C1234 V1234 (12) 25,2
10
C1 = 1F C3 = 3F
C12=3 C34=7 C1234 = 21/10

S2
C2 = 2F C4 = 4F

S1

12V
12 V 12 V

Seri : Q12 Q 34 Q1234 25,2


Q12 25,2 Q 34 25,2
V12 8,4 V34 3,6
C12 3 C34 7
Paralel : V1 V2 V12 8,4 V3 V4 V34 3,6
Q1 C1V1 (1)(8,4) 8,4 F Q 2 C 2 V2 (2)(8,4) 16,8F
Q 3 C3 V3 (3)(3,6) 10,8F Q 4 C 4 V4 (4)(3,6) 14,4 F
Contoh Soal 7.3
Mula-mula kapasitor C1 diisi muatan dari tegangan Vo (saklar S1
ditutup). Setelah muatan pada C1 penuh tegangan Vo dilepaskan
(S1 dibuka lagi). Kemudian saklar S2 ditutup sehingga sebagian
muatan di C1 pindah ke kapasitor C2. Tentukan tegangan akhirnya
S1 S2

Vo C1 C2

Jawab :
Q o C1Vo
Paralel : V1 V2 V
Q o Q1 Q 2 C1V1 C 2 V2 (C1 C 2 )V
C1
C1Vo (C1 C 2 )V V Vo
C1 C 2
Contoh Soal 7.4
Dua buah kapasitor masing-masing sebesar 4 F dan 8 F yang
dipasang seri mendapat potensial listrik sebesar 6 V dan setelah
terisi penuh potensial listriknya dilepaskan. Kemudian pasangan
kedua kapasitor ini dihubungkan paralel dengan dua buah
kapasitor lain (yang juga dipasang seri) yang masing-masing
mempunyai kapasitansi sebesar 1 F dan 2 F. Tentukan
besarnya muatan pada keempat kapasitor tersebut.

S1 S2

C1 C3
Vo
C4
C2
Jawab : S1 S2 C1C 2 (4)(8) 32 8
C12
C1 C 2 4 8 12 3
C3 C 3C 4 (1)(2) 2
C1 C34
C3 C 4 1 2 3
Vo
C2 C4 8
C12
V Vo 3 (6) 4,8
C12 C34 8 2

3 3

S1 S2 Paralel : V12 V34 V 4,8


8
Q12 C12 V12 (4,8) 12,8
3
Vo C12 C34 2
Q 34 C34 V34 (4,8) 3,2
3

Seri : Q1 Q 2 Q12 12,8C Q 3 Q 4 Q 34 3,2 C


Soal Latihan 1
Hitung besarnya muatan pada kapasitor 15 F dari rangkaian di
bawah ini.
Jawab : 150 C

7,5F 15F

15V

45F
Soal Latihan 2
Sepasang kapasitor berkapasitansi 15 F dan 20 F yang
dipasang paralel mendapat muatan sampai penuh dari suatu
sumber tegangan sebesar 2 V. Sepasang kapasitor lain
berkapasitansi 22,5 F dan 45 F yang dipasang seri mendapat
muatan sampai penuh dari suatu sumber tegangan sebesar 12 V.
Bila setelah sumber-sumber tegangannya dilepaskan, kedua
pasangan kapasitor ini dihubungkan paralel, hitung energi
potensial yang tersimpan di dalam setiap kapasitor.
Jawab :
U1 = 187,5 J
U2 = 250 J
U3 = 125 J
U4 = 62,5 J

You might also like