You are on page 1of 39

 SATUAN ACARA PENYULUHAN

 POKOK PEMBAHASAN: NARKOTIKA , PSIKOTROPIKA, DAN ZAT ADIKTIF BERBAHAYA


 SUB POKOK BAHASAN : PENGERTIAN NARKOBA, JENIS NARKOBA, EFEK BURUK
KETERGANTUNGAN DARI NARKOBA
 SASARAN : ANGGOTA SAKA BAKTI HUSADA
 JAM : 13.00 SD 14.30
 TANGGAL : 1 DESEMBER 2017
 TEMPAT : AULA PUSKESMAS TIRTAYASA
 NAMA PENYULUH : SEPTA RIA W, S Farm, Apt

 Tujuan umum
 Peserta lebih memahami obat terlarang
 Tujuan Khusus :
 Agar mengenali jenis obat berbahaya, dalam kategori narkoba
NARKOTIKA

SAY NO TO DRUGS !!!


• Arti
– Narkotika, adalah zat/obat dari tanaman, bukan tanaman, sintetis & semi sintetis
yg dpt menyebabkan penurunan & perubahan kesadaran, hilangnya rasa,
mengurangi rasa nyeri & dapat menimbulkan ketergantungan (psl 1 UU NO.
35/2009)
• Asal :
– Bulan sabit emas (Afghanistan, Pakistan, Iran)  Opium
– Segitiga Emas (Thailand, Myanmar, Laos)  Candu
– Segitiga Amerika Latin (Colombia, Peru, Bolivia)  Kokain
– Aceh (Indonesia), Maroko, MeksikoGanja
– Ghuang Zhou (China)  Shabu
– Tangerang Indonesia  Ekstasi (MDMA)
• Akibat :
– Membius & menurunkan kesadaran
– Mengakibatkan daya khayal / halusinasi (ganja)
– Menimbulkan daya rangsang (kokain)
– Menimbulkan ketenangan (morphine, heroin)
– Menimbulkan Ketergantungan
• Pemakaian
– Dihirup (Kokain)
– Dirokok (Ganja/Mariyuana)
– Disuntikan (Heroin/Putaw)
SAY NO TO DRUGS !!!
PSIKOTROPIKA
• Arti
– Psikotropika adalah zat atau obat, baik alamiah maupun sintetis
bukan narkotika, yang berkhasiat psikoaktif melalui pengaruh
selektif pd susunan saraf pusat yang menyebabkan perubahan
khas pd aktivitas mental & perilaku (psl 1 UU no.5/1997)
• Asal :
- Belanda, Cekoslovakia, AustraliaMethamphet.
• Akibat :
– Menimbulkan ketenangan (depresiva) Benzodiazepin, pil BK,
pil Koplo, Sedatin, dll
– Menimbulkan daya khayal (halusinasi)LSD, PCP, Mescaline,
dll

SAY NO TO DRUGS !!!


BAHAN ADIKTIF
• Arti
– Zat Adiktif adalah bahan yang penggunaannya dapat
menimbulkan ketergantungan psikis (psl 1 UU no.23/1992 ttg
Kesehatan)
– Bahan Adiktif adalah arti yg lebih luas dari zat adiktif termasuk

SAY NO TO DRUGS !!!


bhn baku pembuat narkoba yakni prekursor (psl 101 UU no.
22/1997 ttg Narkotika)

• Contoh
– Alkohol Miras (Brandy, Vodca, Wine, Wisky, Cognac, dll)
– Pelarut (Solvent) Lem Aibon, Thinerbau Khas & menguap
– Bhn Adiktif Ringan : Nikotin (rokok), Kafein (kopi, teh, coklat, dll)

• Akibat :
– Menimbulkan Alkoholisme (stimulasi, halusinasi, paranoid, dll)
– Kehilangan kendali, kesadaran, pelupa, depresi (utk solvent)

SAY NO TO DRUGS !!!


Penggolongan narkoba
 A. Narkotika
Narkotika gol.I :berpotensi sangat tinggi
menyebabkan ketergantungan, tidak
diguanakan untuk terapi. Contoh:
heroin,kokain, ganja dan putauw
 Narkotika Gol.II : berpotensi tinngi
menyebabkan ketergantungan, digunakan
pada terapi sebagai pilihan terakhir.
Contoh: morfin, petidin, metadon.
 Narkotika Gol.III : berpotensi ringan
menyebabkan ketergantungan dan banyak
digunakan pada terapi. Contoh: Kodein
 Psikotropika Gol.II : kuat menyebabkan
ketergantungan, digunakan amat terbatas
pada terapi. Contoh: amvetamin,
metamvitamin (shabu), fensiklidin dan ritalin
 B. Psikotropika
Psikotropika Gol.I : amat kuat
menyebabkan ketergantungan dan tidak
digunakan dalam terapi. Contoh: ekstasi,
lsd, stp
 Psikotropika Gol.III : potensi sedang
menyebabkan ketergantungan, banyak
dipergunakan dalam terapi. Contoh:
pentobarbital dan flunitrazepam
 Psikotropika Gol IV: potensi ringan
menyebabkan ketergantungan dan sangat
luas digunakan dalam terapi. Contoh:
diazepam, fenobarbital, pil nipam, koplo dll.
 C. Bahan Akditif Lainnya yang sering
disalahgunakan adalah :
1. Alkohol (pada jenis minuman keras)
2. Inhalansia/solven :gas atau zat yang
mudah menguap
3. Nikotin yang terdapat pada tembakau
4. Caffein pada kopi, minuman penambah
energi dan obat sakit kepala tertentu
1.ALKOHOL
2.ANGGUR CAP ORANG TUA
3.MOSQUITO REPELLENT
4.OBAT TETES MATA
5.LEM AICA AIBON
6.PERMEN
7.ALAT TULIS
8.PENGENCER TYPE-X
9.LAIN-LAIN
1. ORAL : MELALUI MULUT / MENELAN
2. DIHIRUP : INHALANSIA/DIBAKAR SEPERTI
ROKOK LALU DIHISAP LGSG KE PARU2,
HATI & OTAK
3. DIHISAP : INTRANASAL/DIHIRUP LGSG
KEHIDUNG DISERAP OLEH SYARAF-SYARAF
DLM HIDUNG KE OTAK
4. INJEKSI INTRAVENA : MEMASUKKAN CAIRAN MELALUI
JARUM SUNTIK DLM DARAH PD NADI
MASUK KE PARU2, HATI, JANTUNG DAN OTAK
5. DITARUH DALAM LUKA : MENABURKAN PD BAGIAN
KULIT YG SENGAJA DIBUAT LUKA
6. DITARUH DIBAWAH LIDAH : DILARUTKAN OLEH AIR LIUR,
DIHISAP, SETELAH LARUT DLM LIDAH,
LGSG DITELAN
STIMULAN
Menstimulir/Merangsang Sistem Syaraf Pusat
Zat atau Obat-2 Stimulan adalah berbagai jenis zat
yang dapat merangsang sistem syaraf pusat.
dan biasanya dapat meningkatkan kesadaran,
kegairahan, dan kesegaran (segar dan
bersemangat)
Contoh yg paling dikenal / banyak disalahgunakan
EXTACY = Zat sintetik amfetamin, biasanya dibuat dlm
bentuk Pil, merangsang syaraf otonom,
pemakai jadi gembira & PeDe.
SHABU = Zat metilamfetamin (turunan amfetamin) larut
dlm Alkohol & Air, biasanya berbentuk kristal
putih, merangsang sistem syaraf pusat,
dampaknya lebih kuat dari extacy, pemakai
biasanya gembira, PeDe, dan tambah
keberanian.
HALUSINOGEN
Menimbulkan halusinasi/Kesan
Palsu
Merupakan zat/obat alamiah atau
sintetik yang mengubah persepsi dan
pikiran seseorang (halusinasi) sehingga
hilang kesadaran akan ruang, waktu,
dan perasaan (curiga) yang berlebihan.

Contoh yg paling dikenal / banyak disalahgunakan


DAUN GANJA/KOKA = Berasal dari tumbuh2an atau sintetis
(tapi bukan psikotropika) biasanya dalam
bentuk lintingan daun (ganja), atau serbuk
putih (heroin), mengandung zat memabukan,
merangsang sistem syaraf pusat/otak,
pemakai jadi tenang, hilang rasa sakit,
gelisah, tdk peduli lingkungan/acuh.
DEPRESAN
Menekan Sistem Syaraf Pusat
Zat/obat Depresan adalah sejenis obat
yang berfungsi mengurangi aktifitas
fungsional tubuh pemakainya hingga ia
merasa tenang, tertidur, atau tak sadar.

Contoh yg paling dikenal / banyak disalahgunakan


OPHIUM, HEROIN/PUTAW = Berasal dari tumbuh-2an atau sintetis
(tapi bukan psikotropika) bentuknya
bermacam-macam bisa padat, serbuk
(putih/coklat), cairan kental, dll
mengandung zat memabukan,
merangsang sistem syaraf pusat/otak,
pemakai jadi tenang, hilang rasa sakit,
gelisah, tdk peduli lingkungan/acuh.
ALASAN MENYALAHGUNAKAN NARKOBA
1. MEMBUKTIKAN KEBERANIAN
2. MENENTANG OTORITAS ORTU, GURU, HUKUM, DLL
3. MEMPERMUDAH PENYALURAN & PERBUATAN SEKSUAL
4. MELEPASKAN DIRI DARI RASA KESEPIAN
5. MEMPEROLEH PENGALAMAN-PENGALAMAN EMOSIONAL
6. BERUSAHA AGAR DAPAT MENEMUKAN ARTI HIDUP
7. MENGISI KEKOSONGAN & RASA BOSANKURANG KEGIATAN
8. MENGHILANGKAN RASA FRUSTASI &RASA GELISAH
9. MENGIKUTI KEMAUAN KAWAN & MEMUPUK PERSAUDARAAN
10. RASA INGIN TAHU (CURIOUSITY), INGIN ISENG (JUST FOR
KICK)
11. MENCARI KEUNTUNGAN SEBESAR-BESARNYA DGN JALAN
PINTAS
DAMPAK MENYALAHGUNAKAN
NARKOBA
• KADAR IMTAQ MENURUN
• GANGGUAN FISIK / KESEHATAN  MERUSAK ORGAN TUBUH,
HIV/AIDS,TBC KEMATIAN
• GANGGUAN PSIKOLOGI  PARANOIT, EDIOT / TELMI, MALAS,
SUKA BERBOHONG
• KERUGIAN BIDANG EKONOMI  BESAR BIAYA DAYA BELI,
PRODUKTIVITAS MENURUN, TINGGI ANGKA KECELAKAAN
• KERUGIAN BIDANG HUKUM  MENURUNNYA RASA
KEPERCAYAAN KEPADA APARAT HUKUM
• KERUGIAN PADA HANKAM  KRIMINAL, LAKALANTAS,
TERORISME, PENCUCIAN UANG, DLL
• KERUGIAN PADA BIDANG SOSBUD  BIAYA AKIBAT KRIMINAL,
PENGANGGURAN, PUTUS SEKOLAH, DLL
• MERUSAK SENDI KEHIDUPAN & NILAI BUDAYABANGSA 
NEGARA RUSAK
DAMPAK BURUK AKIBAT PENYALAHGUNAAN NARKOBA

1. TERHADAP ASPEK KESEHATAN


• PENYAKIT YG KOMPLEKS DITANDAI OLEH DORONGAN YG TIDAK TERTAHAN UNTUK
LAHGUN NARKOBA (CRAVING)
• KEMATIAN AKIBAT KELEBIHAN TAKARAN (OVER DOSIS)
• PENULARAN VIRUS HIV / AIDS & HEPATITIS B,C / PENYAKIT LAIN MELALUI LAHGUN
NARKOBA CARA SUNTIK

2. TERHADAP ASPEK KELUARGA


• HILANGNYA HARMONISASI YG TERBENTUK DIDALAM KELUARGA
• HANCURNYA MASA DEPAN KELUARGA, PUTUS SEKOLAH & PUTUS KERJA
• MENIMBULKAN BEBAN EKONOMI YG SANGAT BERAT BAGI YG BERSANGKUTAN, ORANG
TUA & KELUARGA
3. TERHADAP ASPEK HUKUM
PERBUATAN MELANGGAR HUKUM
TERTUANG DALAM :
UU NO. 35 / 2009 TENTANG NARKOTIKA,
UU NO. 5 / 1997 TENTANG PSIKOTROPIKA
DAN
UU NO. 23 / 1992 TENTANG KESEHATAN
INHALEN
BEBERAPA EFEK NARKOBA BAGI KESEHATAN FISIK

OTAK NARKOBA
BEBERAPA EFEK NARKOBA BAGI KESEHATAN FISIK

Source: NIDA (www.projectcork.org)


BEBERAPA EFEK NARKOBA BAGI KESEHATAN FISIK
BEBERAPA EFEK NARKOBA BAGI KESEHATAN FISIK
TANDA-TANDA DINI PENGGUNA
NARKOBA
1. Hilangnya Minat Bergaul dan olahraga
2. Mengabaikan perawatan & kerapihan diri.
3. Disiplin pribadi mengendur
4. Suka menyendiri & menghindar dari perhatian orang lain
5. Cepat tersinggung & cepat marah
6. Berlaku curang, tidak jujur dan menghindar dari tanggung
jawab.
7. Suka memakai kacamata hitam tidak pada waktunya.
8. Selalu mengenakan kemeja lengan panjang.
9. Sering berlama-lama ditempat yg tak biasa, kamar mandi, WC,
gudang, kamar dll.
10. Suka mencuri barang dirumah
11. Prestasi sekolah/kerja menurun.
12. Berprilaku Seks Bebas
13. Diantara milik pribadinya terdapat alat
suntik, bekas almunium poil, kartu isi
ulang, bong (penghisap sabu), macam-
macam tablet & kapsul.
PERUBAHAN perilaku seperti :
memBOHONG,
memBELOT,
memBOLOS,
meROKOK,
meNONTON FILM DEWASA

sering diabaikan dan tidak dianggap


sbg perubahan perilaku yg dianggap
menyimpang oleh para orang tua/remaja sendiri.

You KNOW DRUGS


GEJALA DINI PENGGUNA
Susah untuk diajak bicara BINGUNG
Suka menyendiri / menjauhkan diri BOHONG
Sulit untuk terlibat dlm aktifitas
Sering tidak menepati waktu
7B BENGONG
BOLOS
Sering mudah tersinggung BEGO
Suka bicara berlebihan BOLOT
Suka kelihatan minder(malu-malu) BARANG-2
Selalu tampak tidak tenang/gelisah HILANG
Selalu curiga tanpa alasan

DRUGS
AKIBAT YG DITIMBULKAN BAGI
PENYALAHGUNAAN NARKOBA
1. Bagi diri sendiri :
a. Akan menimbulkan ketagihan/ketergantungan
b. Menganggu mental
c. Menganggu kesehatan
d. Cenderung menjadi pelaku kejahatan
e. Mengakibatkan kematian.
f. Memupus Imtaq
2. Terhadap keluarga :
a. Akan menganggu keharmonisan keluarga
b. Merongrong keluarga
c. Membuat aib keluarga
d. Hilangnya harapan keluarga
Lanjutan….

3. Bagi Lingkungan/Masyarakat :
a. Mengganggu keamanan dan ketertiban
b. Mendorong tindak kejahatan
c. Mengakibatkan hilangnya kepercayaan
d. Menimbulkan beban ekonomi dan sosial yang besar
TAHAPAN PENYALAHGUNAAN
NARKOBA
ROKOK & ALKOHOL

PSIKOTROPIK & NARKOTIK

SEX - PENY. KELAMIN / HIV /AIDS


PENY. KRONIS

KRIMINALITAS
GANJA

MORPHINE
COCAIN

PUTAW MIRAS
SHABU-SHABU

EXTACY / INEX OBAT-OBATAN


JENIS – JENIS ECSTASY / MDMA
TERIMA KASIH

You might also like