You are on page 1of 3

17.

Seorang anak laki-laki, 8 tahun dibawa ibunya ke klinik


dengan keluhan gangguan menelan yang berulang.
Pasien mengeluh sudah 5 kali mengalami hal yang
sama selama satu tahun ini. Dari pemeriksaan fisik
didapatkan pembesaran tonsil dengan tonsil yang
tidak hiperemis, kripta melebar, detritus. Tatalaksana
yang tepat??
A. Amoxicillin
B. Methylprednisolon
C. Anti difteri serum
D. Gentamycin
E. Tonsilektomi
18. Lk, 22 tahun datang ke Puskesmas dengan keluhan
gatal yang memberat pada malam hari pada perut
bagian bawah sampai ke pubis. Pada pemeriksaan
dermatologis didapatkan adanya papul eritematosa
serta macula cerulae. Ekskoriasi (+), riwayat
promiskuitas (+). Diagnosis pasien ini adalah…
A. Skabies
B. Tinea korporis
C. Pedikulosis pubis
D. Pedikulosis korporis
E. Pedikulosis capitis

You might also like